Anda di halaman 1dari 3

DEPARTEMEN TEKNIK PERKAPALAN

Kampus ITS Sukolilo, Surabaya 60111


Telp: 031 594 7254, Fax: 031 596 4182, Email: kapal@its.ac.id
http://www.na.its.ac.id

LEMBAR SOAL EVALUASI AKHIR SEMESTER

Mata Kuliah (Kode) : Metode Optimisasi


Semester / Tahun : Gasal 2020/2021
Hari / Tanggal : Rabu / 1-2021
Waktu : 11.00-14.00
Sifat : Opened Book
Dosen : Sri Rejeki W.P., ST, MT
: Hasanudi, S.T, M.T

Metode Search
1. Sebuah persoalan non liner dengan variable x, fungsi objective maksimum y = -0.3981x^3 +
2.6468x^2 - 3.9868x + 8.3016, dan batasan 0≤x≤ 5 dengan
a. Selesaikan dengan menggunakan metode exhaustive search dengan interasi N=5
b. Buat grafik beserta batasan-batasanya menggambarkan metode poin a
c. Selesaikan dengan menggunakan metode bisection search dengan interasi N= 5 dan δ=0.4
d. Buat grafik beserta batasan-batasanya menggambarkan metode poin b
e. Berapa nilai maksimum fungsi objective dan bandingkan metode mana yang memiliki nilai
tertinggi.
Persoalan Penjadwalaan
2. Seorang pengrajin industri memiliki sebuah mesin bubut untuk mengerjakan 6 pekerjaan
diamana masing-masing pekerjaan mempunyai waktu dan periororitas seperti tabel berikut:
Pekerjaan Waktu Pengerjaan (ti) Bobot prioritas (Wi)
A 4 5
B 12 10
C 10 5
D 18 1
E 20 3
F 16 5
Susunlah urutan pekerjaan dengan menggunkanan Metode Non-Decreasing dan Next-Best
bandingkan waktu pengerjaan dan biaya relative kedua metode diatas.

Persoalan Penugasan
3. Sebuah perusahaan kecil mempunyai 4 pekerjaan yang berbeda untuk diselesaikan oleh 4
karyawan. Biaya penugasan seorang karyawan untuk pekerjaan yang berbeda adalah berbeda
karena sifat pekerjaan berbeda-beda. Setiap karyawan mempunyai tingkat ketrampilan,
pengalaman kerja dan latar belakang pendidikan serta latihan yang berbeda pula. Sehingga
biaya penyelesaian pekerjaan yang sama oleh para karyawan yang berlainan juga berbeda.
Berikut adalah Tabel biaya untuk masing-masing pekerjaan dan karyawan:
Pekerja
I II III IV
Raihan Rp 220 Rp150 Rp 180 Rp200
Karyawa

Hamdan Rp 140 Rp 160 Rp 210 Rp 170


Hasan Rp 200 Rp 220 Rp 230 Rp 250

Halaman:
Fakultas Teknologi Kelautan, ITS 1 dari 3
DEPARTEMEN TEKNIK PERKAPALAN
Kampus ITS Sukolilo, Surabaya 60111
Telp: 031 594 7254, Fax: 031 596 4182, Email: kapal@its.ac.id
http://www.na.its.ac.id

LEMBAR SOAL EVALUASI AKHIR SEMESTER

zakwa

nD
n Rp 190 Rp 180 Rp 175 Rp 170
Bagaimana menugaskan keempat karyawan untuk menyelesaikan keempat pekerjaan agar
total biaya pekerjaan minimum.

Persoalan Transportasi
4. Sebuah Parusahaan ingin mentrasnportasikan produknya dari 3 pabriknya ke 3 gudangnya
dengan biaya sebagai berikut:

Dari Kapasitas
Ke I II III Pabrik
W $ 20 $ 15 $8 90
H $ 25 $ 20 $ 10 50
P $ 25 $ 15 $ 19 60
Kebutuhan
50 110 40 200
Gudang

Rencanakan biaya transportasi seminiminimal mungkin dengan menggunakan metode: NWC,


Least Cost dan MODI. Manakan yang paling terkecil biaya transportasinya dari ketiga metode
tersebut?

Halaman:
Fakultas Teknologi Kelautan, ITS 2 dari 3
DEPARTEMEN TEKNIK PERKAPALAN
Kampus ITS Sukolilo, Surabaya 60111
Telp: 031 594 7254, Fax: 031 596 4182, Email: kapal@its.ac.id
http://www.na.its.ac.id

LEMBAR SOAL EVALUASI AKHIR SEMESTER

“Prestasi Penting Jujur Utama”

~Segala Bentuk Kecurangan Akan Diberi Sanksi Sesuai Peraturan Akademik ITS~

Halaman:
Fakultas Teknologi Kelautan, ITS 3 dari 3

Anda mungkin juga menyukai