Anda di halaman 1dari 2

Penyelenggaraan Lokakarya Mini

Bulanan Pertama

NO. DOKUMEN :
NO. REVISI :
SOP TGL. TERBIT : PUSKESMAS
HALAMAN : SILOAM TAMAKO

Ditetapkan Oleh : Tanda Tangan : dr. KRISTIAN PARERA


Kepala Puskesmas Siloam
Tamako NIP. 19811223 200803 1 002

Pengertian Lokakarya Mini Bulanan Pertama merupakan Lokakarya


penggalangan Tim, diselenggarakan dalam rangka
pengorganisasian

Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah penyelenggaraan


Lokakrya Mini Bulanan Pertama untuk dapat terlaksananya
Kegiatan Puskesmas (RPK)

Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor: 800/ /PKM/ /2017

Tentang Koordinasidan Integrasi dalam Penyelenggaraan


Lokakarya Mini Puskesmas

Referensi - Pelatihan Manajemen Puskesmas


- Perencanaan Puskesmas
- Pedoman Lokakarya Mini Puskesmas
Langkah- langkah - Kepala Puskesmas sebagai pengarah menetapkan :
 Waktu sesuai dengan kesepakatan Penanggungjawab
Upaya Puskesmas dn Dinas Kesehatan bias pada awal
bulan, pada hari sabtu
 Tempat di Puskesmas atau dekat Puskesmas dan kursi
di atur seperti huruf U
 Membuat visualisasi hasil pelaksanaan kegiatan
 Menginformasikan program baru yang ada
 Persiapan ATK dll
- Peserta seluruh petugas Puskesmas termasuk petugas
pembantu dan Bidan Desa
- Acara :
1. Pembukaan oleh Kepala Puskesmas
2. Penggalangan Tim melalui kegiatan Dinamika Kelompok
atau bina suasana
3. Pengenalan program baru
4. POA Puskesmas
5. Analisis beban kerja petugas
6. Pembagian tugas dan daerah binaan
7. Kesepakatan untuk melaksanakan rencana kerja baru

Dokumen terkait - Daftar Hadir


- Notulen Rapat
- POA Puskesmas
- Kesepakatan tertulis untuk melaksanakan rencana kerja
baru

Unit Terkait
- Dinas Kesehatan Kabupaten

Anda mungkin juga menyukai