Anda di halaman 1dari 4

LOKAKARYA MINI PUSKESMAS BULANAN

PERTAMA
No. Dokumen :000/9/SOP-KMP/35.07.103.126/2023

No. Revisi : 03

SOP Tanggal Terbit : 16 Januari 2023


Halaman : 1/2 UPT PUSKESMAS
GONDANGLEGI

UPT drg. Imam Mashuda


PUSKESMAS NIP.197909162010011009
GONDANGLEGI

1. 1. Pengertian Lokakaryamini Puskesmas bulanan pertama adalah lokakarya


penggalangan tim, diselenggarakan dalam rangka pengorganisasian
untuk dapat terlaksananya RPK puskesmas yang dilakukan di awal
Bulan Januari.

2. 2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam melaksanakan


lokakaryamini puskesmas bulanan pertama

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Gondanglegi No. 180/4/KEP/35.07.103.126/2023


tentang Penyelenggaraan Pelayanan di UPT Puskesmas Gondanglegi

4. Referensi Peraturan menteri Kesehatan Republik Indonesia nomor 44 Tahun 2019


Tentang Manajemen Puskesmas

5. Langkah 1. Kepala Tata Usaha membuat pemberitahuan kegiatan lokakarya mini


puskesmas dalam bentuk undangan kepada seluruh staf puskesmas
Prosedur
dan menyiapkan ruang dan peralatan maksimal H-1
2. Seluruh staf puskesmas menghadiri lolakarya mini puskesmas
3. Kepala Tata Usaha/ petugas yang ditunjuk melakukan presensi sebelum
acara dimulai
4. Kepala Tata Usaha/ petugas yang ditunjuk membacakan susunan acara
5. Kepala Puskesmas/ Kepala Tata Usaha membuka acara lokakarya mini
puskesmas
6. Kepala Puskesmas menyampaikan pengarahan program baru
7. Staf puskesmas menyampaikan hasil perjalanan dinas (bagi staf yang
melaksanakan kegiatan)
8. Kepala Tata Usaha/ petugas yang ditunjuk menyampaikan inventarisasi
kegiatan bulan lalu
9. Kepala Puskesmas/ Petugas yang ditunjuk memaparkan RPK tahunan
puskesmas
10. Kepala Puskesma/ petugas yang ditunjuk menyampaikan hasil analisa
beban kerja, dan memimpin pembagian tugas dan daerah binaan,
penyusunan RPK bulan depan, penyusunan bahan musrenbangdes, dan
penyusunan RUK untuk tahun selanjutnya
11. Peserta melakukan diskusi dan tanya jawab
12. Notulis membacakan rencana tindak lanjut hasil pertemuan
13. Kepala Puskesmas memimpin untuk membuat kesepatan pelaksanaan
rencana kegiatan dan menutup kegiatan Lokakarya mini Puskesmas
14. Diagram alir
Kepala Tata Usaha membuat
Seluruh staf puskesmas menghadiri
pengumuman lokakarya mini lolakarya mini puskesmas membawa
puskesmas di sosial media rekapitulasi laporan kegiatan
kepada seluruh staf puskesmas

Kepala Puskesmas / Kepala


Tata Usaha membuka acara
lokakarya mini puskesmas

Kepala Puskesmas
menyampaikan pengarahan
program baru

Staf puskesmas
menyampaikan hasil
perjalanan dinas

Kepala Tata Usaha menyampaikan


inventarisasi kegiatan bulan lalu

Penanggung jawab layanan


menyampaikan hasil rapat pralokmin
terkait masalah, hambatan,
danrencana kegiatan

Setiap pelaksanaan Lokakarya mini


bulanan puskesmas wajib memiliki
notulis

Kepala Puskesmas memimpin untuk


membuat kesepatan pelaksanaan
rencana kegiatan dan menutup
kegiatan Lokakarya mini Puskesmas

15.Rekaman Tanggal
No Isi Perubahan
Histori ditetapkan
1 SK Kepala Puskesmas Gondanglegi No. 16 Januari
180/4/KEP/35.07.103.126/2023 tentang 2023
Penyelenggaraan Pelayanan di UPT
Puskesmas Gondanglegi

2/2
LOKAKARYA MINI PUSKESMAS BULANAN PERTAMA

No.dokumen : 000/9/SOP-KMP/35.07.103.126/2023
DAFTAR
No. revisi : 03
TILIK TanggalTerbit : 16 Januari 2023
Halaman : 1/1
UPT
PUSKESMAS
GONDANGLEGI

Unit : …………………………………………………………………………..

Nama Petugas : …………………………………………………………………………..

Tanggal Pelaksanaan : …………………………………………………………………………..

NO KEGIATAN YA TIDAK

1 Kepala Tata Usaha membuat pemberitahuan kegiatan


lokakarya mini puskesmas dalam bentuk pengumuman di
sosial media kepada seluruh staf puskesmas
2 Seluruh staf puskesmas menghadiri lolakarya mini
puskesmas membawa rekapitulasi laporan kegiatan bulan
lalu beserta target pencapaian kegiatan
3 Kepala Puskesmas/ Kepala Tata Usaha membuka acara
lokakarya mini puskesmas
4 Kepala Puskesmas menyampaikan pengarahan program
baru
5 Staf puskesmas menyampaikan hasil perjalanan dinas (bagi
staf yang melaksanakan kegiatan)
6 Kepala Tata Usaha menyampaikan inventarisasi kegiatan
bulan lalu
7 Penanggung jawab layanan menyampaikan hasil rapat
pralokmin terkait masalah, hambatan, danrencana kegiatan
8 Setiap pelaksanaan Lokakarya mini bulanan puskesmas
wajib memiliki notulis yang mencatat dalam buku album
folio setiap agenda yang dibahas sebagai bukti otentik
pelaksanaan kegiatanlokakarya mini bulanan
9 Kepala Puskesmas memimpin untuk membuat kesepatan
pelaksanaan rencana kegiatan dan menutup kegiatan
Lokakarya mini Puskesmas
JUMLAH

KEPATUHAN

Gondanglegi,………………………
Mengetahui,
Kepala UPT Puskesmas Gondanglegi Penilai

(…………………………………) (………………………………)

Anda mungkin juga menyukai