Anda di halaman 1dari 7

TIM PELAKSANA KEGIATAN ANGGARAN

DESA ...............* KECAMATAN ...............* KABUPATEN/KOTA


Jalan ................................. Nomor ......... Telepon .....................................)

SURAT PERJANJIAN SEWA ALAT BERAT


Nomor : ......................................

Pada hari ini …………… Tanggal ……….. Bulan ………….. Tahun Dua Ribu
sembilan belas bertempat di …................................………, kami yang bertandatangan
dibawah ini :
I. Nama : ..................................................
Jabata : Ketua Tim Pelaksana Kegiatan Anggaran Desa ..............
Kecamatan ............. Kabupaten/Kota .................
Alamat : Jalan ................................. Nomor ………….
Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA
II Nama : ..................................................
Jabatan : Direktur/Pimpinan/Pemilik ...................................................
Alamat : ..................................................
Selanjunya disebut PIHAK KEDUA

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA untuk selanjutnya, disebut PARA PIHAK.
Bahwa PARA PIHAK telah sepakat dan setuju untuk mengadakan perjanjian,
dengan ketentuan sebagai berikut :

Pasal 1
RUANG LINGKUP KEGIATAN
Ruang lingkup kegiatan dalam perjanjian ini adalah Sewa Alat Berat Berupa ( Buldozerd,
Excavator, Mesin Gilas…..) pada Pekerjaan ………………………….. (sesuai jenis
kegiatan)

Pasal 2
NILAI KEGIATAN
Nilai kegiatan yang disepakati untuk penyelesaian pekerjaan dalam perjanjian ini adalah
sebesar Rp. ......................... (...................................................Rupiah) termasuk pajak dan
bea materai.

Pasal 3
HAK DAN KEWAJIBAN
(1) PIHAK PERTAMA berhak menerima hasil kegiatan tepat pada waktunya.
(2) PIHAK PERTAMA berkewajiban membayar biaya penyelesaian kegiatan
sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2.
(3) PIHAK KEDUA berhak atas pembayaran untuk penyelesaian pekerjaan sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 2.
(4) PIHAK KEDUA berkewajiban menyerahkan hasil pekerjaan tepat pada waktunya.

Pasal 4
TATA CARA PEMBAYARAN
(1) PIHAK PERTAMA melakukan pembayaran kepada PIHAK KEDUA setelah Pekerjaan
diterima sesuai kesepakatan dan dilakukan serah terima pekerjaan dengan melakukan
Opnam bersama kedua belah PIHAK yang didampingi oleh PDTI/TA Kabupaten
(2) Tidak ada uang muka.

JANGKA WAKTU PELAKSANAAN KEGIATAN


Jangka waktu untuk menyelesaikan kegiatan adalah ..... (..................) hari kerja mulai
tanggal .... ............. 2022 sampai dengan tanggal .... ............. 2022 sehingga pekerjaan
harus selesai dan diserahkan pada tanggal .... ............. 2022.

Pasal 5
KEADAAN KAHAR
(1) Yang dimaksud dengan keadaan kahar adalah suatu keadaan yang terjadi di luar
kemampuan PARA PIHAK yang tidak dapat diperhitungkan sebelumnya.
(2) Apabila terjadi keadaan keadaan kahar sebagaimana dimaksud pada ayat (1) maka
PARA PIHAK terbebas dari kewajiban yang harus dilaksanakan

Pasal 6
SANKSI
Apabila penyelesaian kegiatan melebihi batas waktu yang disepakati maka PIHAK KEDUA
dikenakan sanksi berupa:
1. sanksi administratif, berupa peringatan/teguran tertulis;
2. membayar denda sebesar ........ % dari nilai kegiatan dengan nominal sebesar
Rp. ...................... (........................................... Rupiah).
3. gugatan secara perdata, dan/atau
4. pelaporan secara pidana kepada pihak yang berwenang.

Pasal 7
KETENTUAN PENUTUP
Perjanjian ini dibuat rangkap 5 (lima) dua diantaranya bermaterai cukup dan mempunyai
kekuatan hukum yang sama untuk dipertanggungjawabkan sesuai peraturan perundang-
undangan yang berlaku.
...............*), ..... ................... 2022
PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA
DIREKTUR/PIMPINAN/PEMILIK KETUA TPKA
DESA .............................

…………………………… ……………………………………

MENGETAHUI
KEPALA DESA .........................

………………………………..

PELAKSANA KEGIATAN ANGGARAN


DESA ...............* KECAMATAN ...............* KABUPATEN/KOTA
Jalan ................................. Nomor ......... Telepon .....................................)
HASIL VERIFIKASI PENYERAHAN BARANG DAN JASA
Berdasarkan : Surat Pesanan Barang /Order
Nomor :
Tanggal :

Berdasarkan Surat Pesanan Barang /Order antara PIHAK PERTAMA kepada PIHAK
KEDUA mengenai pengadaan barang dan jasa, pada hari ini ...............................
Tanggal .......................................... Bulan ...................................... Tahun Dua Ribu Dua Puluh
Dua telah dilakukan pemeriksaan /verifikasi oleh Koordinator PPKD ..........................., dengan
ini dinyatakan bahwa PIHAK KEDUA telah menyerahkan barang kepada PIHAK PERTAMA
sebagai berikut :
JUMLAH BARANG
NO NAMA BARANG Order diterima Diterima Jumlah KET
SISA
Barang Yang Lalu Sekarang diterima

1. Semen 50 Kg Type 50 Zak

2. Besi Beton dia 10 dst dst


mm

Demikian berita acara pemeriksaan ini dibuat dengan sebenarnya, agar dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.

............... , 2019
Yang menyerahkan, Yang menerima,
PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA
Pengusaha / Pimpinan toko Ketua Pelaksana Kegiatan Anggaran
..................................................

Telah diverifikasi oleh,


SEKRETARIS DESA
Selaku Koordinator Tim PPKD,

JJ. BERITA ACARA SERAH TERIMA PENGADAAN PBJ/PBM

PELAKSANA KEGIATAN ANGGARAN


DESA ...............* KECAMATAN ...............* KABUPATEN/KOTA
Jalan ................................. Nomor ......... Telepon .....................................)

BERITA ACARA PENYERAHAN BARANG/JASA/MODAL


Nomor : ......................................

Pada hari ini …………… Tanggal ……….. Bulan ………….. Tahun Dua Ribu Sembilan
Belas bertempat di …................................………, telah dilaksanakan serah terima hasil
kegiatan .............................................. antara :
I. Nama : ............................................
Jabatan : Direktur/ Pemilik/ Penyedia Jasa
Alamat : Jalan ............................................ Nomor ………….
Selanjunya disebut PIHAK PERTAMA
II Nama : ............................................
Jabatan : Ketua Tim Pelaksana Kegiatan Anggaran Desa .............. Kecamatan
.............. Kabupaten/Kota................
Alamat : Jalan ............................................ Nomor ………….
Selanjunya disebut PIHAK KEDUA
PIHAK PERTAMA menyatakan bahwa telah menyerahkan penyelesaian hasil
kegiatan ............................................... dalam keadaan baik kepada PIHAK KEDUA.
PIHAK KEDUA telah menerima penyelesaian hasil kegiatan ........................... dalam
keadaan baik dari PIHAK PERTAMA.
Demikian Berita Acara ini dibuat rangkap 5 (lima) dua diantaranya bermeterai cukup
dan mempunyai kekuatan hukum yang sama untuk dipertanggungjawabkan sesuai
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
...............*), ..... ................... 2022
PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA
KETUA PPKD DIREKTUR/PIMPINAN/PEMILIK
DESA .............................

…………………………… ……………………………………

MENGETAHUI
KEPALA DESA .........................

………………………………..

KK. LAMPIRAN BERITA ACARA SERAH TERIMA BARANG/JAS


LAMPIRAN BERITA ACARA SERAH TERIMA BARANG / JASA
No. : ……………………………

Barang / Jasa yang sudah dilakukan Serah Terima oleh Pihak Pertama kepada Pihak Kedua
Berupa :

No Nama Barang Volume Satuan Keterangan

1 Semen 100 Sak Cukup dan Baik


2 Besi Beton 10 mm 20 btg Cukup dan Baik
3 Dst…..
………………………., ………………….. 2022

Yang menerima Yang menyerahkan

Pihak Kedua Pihak Pertama

Ketua PPKD Direktur / Pimpinan / Pemilik

……………………….. ………………………..

Mengetahui
Kepala Desa ……………….

………………………….

LL. BUKTI KAS BELANJA PEMBAYARAN/KUITANSI

BUKTI KAS BELANJA /PENGELUARAN


LEMBAR: I/II/III/IV
Diterima dari : Bendahara ……………………………………
Banyaknya uang :
…………………………………………………………………………………… Rupiah
MM.

Yaitu untuk Pembayaran :


………………………………………………………………………………................................
………………………....................

Terbilang Rp.……………..,- ……………………….,


…………………………2022

Mengetahui dan Menyetujui Lunar di Bayar Yang Menerima


KEPALA DESA BENDAHARA DESA

................................... .................................. .......................................

Telah dipungut Telah dibukukan


PPN 0,- BK. Tgl. ..
Barang tersebut telah diterima Rp. ……………………………
dengan cukup baik PPH 0 No. Rek
Rp. ,- ……………………………
Rp. 0,- Tahun Anggaran : 2022

Paraf :................................... Paraf :..............................


.....

Anda mungkin juga menyukai