Anda di halaman 1dari 21

KISI-KISI SOAL SEMESTER GENAP

SEKOLAH DASAR NEGERI 1 TP KABUPATEN PESAWARAN


TAHUN PELAJARAN 202 – 202

KELAS : IV ( empat )
SEMESTER : 2 ( dua )

Level Bentuk Soal


Tema
No Kompetensi Dasar Indikator Soal Materi Bentuk Soal Kogni- Isi- Urai- No
Ma Pel
tif an an Soal
1 Tema 6
PPKn 3.3 Menjelaskan manfaat Peserta didik dapat Keragaman 1. Keragaman selain di rumah,keragaman juga ada L1 Isian 1
keberagaman karakteristik menjelaskan tentang kegiatan dilingkungan sekolah,sesama teman sekelas kita
individu dalam kehidupan keberagaman kegiatan yang dilingkungan berbeda-beda tentang kesenangan dalam
sehari-hari ada di kehidupan sehari-hari. sekitar pelajaran.Untuk menjaga kerukunan dalam
perbedaan kita harus saling... ( menghargai )
L1 Isian 2
Peserta didik dapat 2. Walaupun bekerja dengan keahlian yang
menyebutkan manfaat adanya berbeda-beda,kita harus saling menghargai
keberagaman dalam kehidupan antara satu bidang pekerjaan dengan pekerjaan
sehari-hari. lain.Dari perbedaan pekerjaan ini kita dapat
saling...(bertukar pengalaman)

Peserta didik dapat Keragaman 3. Indonesia mempunyai banyak pulau dari Sabang L1 Isian Uraian 3,4
menyebutkan keragaman suku dan sampai Merauke,yang mempunyai banyak ( 1)
tentang suku,budaya, budaya keberagaman tentang suku.Salah satu suku yang
makanan,pakaian , khas yang dilingkungan terkenal di Sumatrra Utara adalah...( suku
ada dilingkungan sekitar. sekitar. Batak)
4. Keanekaragaman suku tidak menyebabkan
perpecahan,justru semakin pemperkukuh dan
memperkuat bangsa kita.Hal ini tercermin dalam
semboyan bangsa kita yaitu...(Bhinneka Tunggal
Ika )
Peserta didik dapat Keragaman 5. Umat beragama Islam beribadah di Masjid,umat L1 Isian Uraian 5,6
menyebutkan keragaman keagamaan yang beragama Kristen beribadah di gereja,umat (2 )
keagamaan yang ada yang ada beragama Hindu beribadah di Pura,Umat
dilingkungannya. dilingkungan. beragama Konghucu beribadah di....(kelenteng)
6. Dalam keberagaman agama,setiap agama selain
mempunyai tempat ibadah masing-masing juga
mempunyai hari besar agama masing-
masing.Hari besar Umat beragama Budha
adalah....(waisak)

2 Bahasa 3.6 Menggali isi dan Peserta didik dapat C iri-ciri puisi 7.Keselarasan bunyi pada puisi yang dibentuk oleh L1 Isian 7
Indonesia amanat puisi yang menyebutkan ciri-ciri puisi pergantain tekanan kata disebut….( Irama )
disajikan secara lisan dan dengan tepat.
tulis dengan tujuan untuk 8. Cita- citaku
kesenangan. Anganku melayang ke masa depan L2 Isian Uraian 8
Peserta didik dapat Aku ingin menjadi seorang guru (3)
menjelaskan makna yang Guru adalah pejuang ilmu digaris depan
terkandung dalam puisi. Guru tanpa pamrih berbagi ilmu

Apa makna yang terkandung dalam bait puisi di atas…


( Guru adalah pejuang ilmu )

Peserta didik dapat 9 .Salah satu hal yang harus diperhatikan dalam L2 Isian 9,10
menjelaskan cara-cara membuat puisi adalah….( menentukan tema,melakukan
membuat puisi dengan benar. observasi

10. Salah satu jenis karya yang dikarang berisikan


imajinasi dan pendapat pengarang tentang suatu kejadian
dan menggunakan kata-kata yang indah disebut … (
puisi )

Peserta didik dapat 11.Saat mendeklamasikan puisi kita harus menyesuaikan L1 Isian Uraian 11,12
menjelaskan cara membaca tinggi rendah nada .Tinggi dan rendah nada saat (4)
puisi dengan benar. membacakan puisi di sebut ..( intonasi )
12. Saat mendeklamasikan puisi agar para pendengar
dapat mengerti dengan baik maksud dari puisi hal yang
harus diperhatian salah satunya adalah …(lafal dan
mimic )

3 IPA 3.2 Membandingkan Perserta didik dapat Siklus Hidup 13. Pertumbuhan dan perkembangan terjadi selama L1 Isian 13
siklus hidup beberapa menjelaskan tentang siklus siklus hidup makhluk hidup.perubahan bentuk tubuh
jenis mahkluk hidup serta hidup mahkluk yang ada karena adanya perubahan bertambah tinggi dan bobot
mengkaitkan dengan disekitarnya. tubuh disebut …(pertumbuhan )
upaya pelestariannya. 14
Peserta didik dapat 14. Serangga memiliki siklus hidup .siklus hidup yang Uraian
menyebutkan jenis siklus mengalami tahap pupa disebut ...( metamorphosis ( 5)
mahluk hidup disekitarnya. sempurna )

Peserta didik dapat 15. Gambar siklus metamorphosis kupu-kupu L3 Isian Uraian 15
mengurutkan jenis siklus hidup (6)
binatang yang berbeda.
16. Ayam merupakan hewan peliharaan .
Peserta didik dapat Manfaat ayam dalam kehidupan manusia adalah….( L1 Isian 16
menjelaskan manfaat mahkluk dagingnya dan telurnya untuk dimakan )
hidup bagi lingkungannya.

Peserta didik dapat 17.Salah satu cara untuk mengajak masyarakat menjaga L1 Isian 17,18
menjelaskan pentingnya lingkungan adalah….( mengkampanyekan usaha
pelestarian mahkluk hidup sederhana memelihara lingkungan melalui poster )
disekitarnya.
18. Terkait kebutuhan hidup manusia dan merupakan
salah satu sumber makanan bagi manusia adalah…..(
hewan )

4 IPS 3.1 Mengidentifikasi Peserta didik dapat Sumber Daya 19 Masyarakat memanfaatkan sumber daya alam L1 Isian 19,20
karateristik ruang dan menjelaskan jenis sumber daya Alam disekitarnya untuk memenuhi kebutuhan hidup .sumber
pemanfaatan sumberdaya alam yang ada daya alam yang dihasilkan oleh petani adalah……( padi
alam untuk kesejahteraan dilingkungannya . dan sayuran )
masyarakat dari tingkat
kota/kabupaten sampai 20.Sumber daya alam tumbuhan dibagi 3 yaitu tanaman
tingkat provinsi. pangan ,tanaman industri ,dan hutan yang termasuk
tanaman pangan adalah ….( padi, palawija ,sayuran.
Buah-buahan )

Peserta didik dapat 21. Tujuan utama dari pemanfaatan sumber daya alam L1 Isian Uraian 21,22
menjelaskan manfaat sumber adalah untuk…..(memenuhi kebutuhan ) (7)
daya alam yang ada
dilingkungan sekitar. 22. Sumber daya alam yang dimanfaatkan untuk
membuat kabel listrik dan bahan campuran logam
lainnya adalah…( tembaga )

Peserta didik dapat 23 Sumber daya alam bahan tambang yang tersebar L2 Isian Uraian 23,24
menjelaskan tentang diseluruh wilayah Indonesia ,salah satu pasir kwarsa (8)
persebaran sumber daya alam dapatdimanfaatkan sebagai…( bahan baku pembuat kaca
yang ada dilingkungannya. )
24 Diwilayah Indonesia tersebar banyak sekali terdapat
sumber daya alam berupa bahan tambang salah satunta
bahan tambang yang ditemui didaerah flores
adalah…….( granit )

5 SBdP 3.2 Mengetahui tanda Peserta didik dapat Tempo dan 25.Urutan tinggi rendah nada untuk notasi angka L1 Isian 25
tempo dan tinggi rendah menyebutkan tanda tempo tinggi rendah semakin kekanan nadanya akan semakin……( tinggi )
nada tinggi dan tempo rendah. nada.
3.3 Mengetahui gerak tari 26. Setiap lagu menggunakan tempo yang berbeda-
kreasi daerah. Peserta didik dapat beda .salah satu lagu yang bertempo presto L1 Isian 26
3.4Mengetahui karya seni menyebutkan jenis tempo dinyanyikan dengan …..( cepat sekali )
rupa tehnik tempel. dalam lagu.
Peserta didik dapat Gerak dan 27.Tarian kreasi daerah yaitu tari gandrung berasal dari L1 Isian Uraian 27
menyebutkan jenis kreasi kreasi tari daerah …..( banyuwangi ) (9)
tarian daerah.

28.Gerakan dalam tari remo lebih mengutamakan L2 Isian ( 10 ) 28


Peserta didik dapat gerakan kaki yang rencak dan dinamis.aksesoris yang
menjelaskan pernak-pernik dipakai penari remo adalah….( gelang kaki berupa
kerincingan )
aksesori pelengkap dalam
tarian daerah.

29.Karya seni yang dibuat dengan menempelkan suatu


Peserta didik dapat Karya seni bentuk dari bahan tertentu yang biasanya banyak pada L1 Isian 29,30
menyebutkan jenis karya seni Aplikasi kerajinan kain disebut …..( karya seni aplikasi )
Aplikasi
30.Bahan – bahan yang digunakan untuk membuat karya
seni aplikasi adalah…..( kain perca )

Mengetahui Teluk Pandan, Januari 202


Kepala SDN 1 Teluk Pandan Guru kelas IV B

MELIANA,S.Pd LIYAWATI,S.Pd
NIP:19680525 198802 200 1 NIP:19701022 1993082001
KISI-KISI SOAL SEMESTER GENAP
SEKOLAH DASAR NEGERI KABUPATEN PESAWARAN
TAHUN PELAJARAN 202 – 202

KELAS : IV ( empat )
SEMESTER : 2 ( dua )

Level Bentuk Soal


Tema
No Kompetensi Dasar Indikator Soal Materi Bentuk Soal Kogni- Isi- Urai- No
Ma Pel
tif an an Soal
1 Tema 7
PPKn 3.4 Mengidentifikasi berbagai Peserta didik dapat Keragaman 1.Banyak bahasa daerah yang ada di Indonesia .setiap L1 Isian 1
bentuk keragaman suku menyebutkan suku bangsa yang suku,baha Bahasa daerah memiliki ciri khas dan perbedaan masing-
bangsa,sosial,dan budaya di ada di Indonesia. sa dan masing.bahasa daerah yang ada disumatera
Indonesia yang terikat agama. adalah….(Minangkabau, aceh dan Nias )
persatuan dan kesatuan. Peserta didik dapat L2 Isian 2
menyebutkan keragaman agama 2Indonesia mempunyai banyak keberagaman
yang ada di Indonesia. suku,agama,dan budayanya.sebutkan agama yang diakui
pemerintah yang ada di Indonesia….(islam
,Kristen,katilik,hindu,budha,konghucu)
.
Peserta didik dapat menjelaskan Keragaman 3.Rumah gadang mempunyai keunikan tersendiri L1 Isian 3
keunikan keragaman rumah adat suku,baha disbanding dengan rumah adat lainnya .salah satu
disetiap daerah. sa dan keunikan rumah gadang terletak pada atapnya berbentuk
agama. tanduk …( kerbau )
Peserta didik dapat
menyebutkan nama tarian L1 Isian Uraian 4
daerah yang ada di Indonesia. 4.Negara Indonesia adalah negara yang kaya akan (1)
suku,budaya,dan adat istiadat..Tarian yang berasal dari
daerah maluku adalah ….( cakalele )

Peserta didik dapat menjelaskan 5.Toleransi diartikan sebagai prilaku terbuka yang L1 Isian Uraian 5
sikap toleransi dilingkungan menghargai segala jenis perbedaan yang ada dengan (2)
sekolah. sesame manusia ,sikap yang menunjukkan toleransi
Peserta didik dapat dilingkungan sekolah adalah….(saling menghormati dan L2 Isian 6
menyebutkan manfaat bersikap bekerjasama )
toleransi dalam kehidupan
sehari-hari. 6.Sikap toleransi berarti sikap sabar,menahan diri,serta
menghargai,dan berhati lapang terhadap orang lain yang
berbeda.manfaat toleransi dalam kehidupan sehari-hari
adalah…..(mempunyai banyak teman,dihormati orang )

2 Bahasa 3.7 Menggali pengetahuan Peserta didik dapat menemukan Menggali 7. RUMAH GADANG L1 Isian 7
Indonesi baru yang terdapat pada teks informasi penting yang ada pengetahu- Rumah gadang mempunyai keunikan tersendiri
a nonfiksi. dalam teks. an baru disbanding dengan rumah adat yang lain.atapnya
yang berbentuk seperti tanduk kerbau.
Peserta didik dapat menentukan terdapat Rumah gadang mempunyai banyak fungsi .sebagai 8
ide pokok yang ada dalam teks. pada teks tempat kegiatan keluarga ,tempat melaksanakan
non fiksi upacara adat.apabila ada keluarga yang sakit dirawat
dirumah juga.

Pokok pikiran paragraph ke dua adalah…….( rumah


gadang mempunyai banyak fungsi )

8.Hiasan rumah gadang berupa ornament yang bermotif


akar ,daun,dan bunga
Yang dimaksud dengan ornament adalah….(hiasan )

Peserta didik dapat menjelaskan 9.Yang merupakan fungsi dari rumah gadang L2 Isian Uraian 9
tentang ide pokok dan informasi adalah….(dapat untk merawat anggota keluarga yang (3)
baru dari bacaan. sakit )

Peserta didik dapat menjelaskan 10.Dengan membaca secara seksama informasi penting
cara menemukan informasi apakah yang dapat diambil dari bacaan rumah gadang …( L1 Isian 10
penting dalam teks. bentuk dan fungsinya )
Peserta didik dapat menjelaskan 11.Rumah gadang adalah salah satu rumah adat sumatera L1 Isian 11
informasi penting dengan cara barat yang sering disebut dengan rumah minang informasi
membuat ringkasan. penting apakah yang ada pada bacaan rumah gadang
tersebut ….(Atap rumah berbentuk seperti tanduk kerbau ,
Peserta didik dapat menuliskan juka sebagai tempat kediaman keluarga)
kembali gagasan pokok dalam L2 Uraian 12
bentuk peta pikiran. (4)

3 IPA 3.3 Mengidentifikasi macam- Peserta didik dapat menjelaskan Macam – 13.Tarik menarik antar muatan pada penggaris plastic L1 Isian 13
macam gaya,antara lain: gaya tentang gaya. macam pada potongan kertas merupakan salah satu bentuk gaya
otot,gaya listrik.gaya gaya. …(magnet )
magnet,gaya gravitasi,dan Peserta didik dapat L1 Isian 14
gaya gesekan. menyebutkan macam-macam 14.Alat penunjuk arah atau kompas terpasang sebuah
manfaat gaya dalam kehidupan magnet berbentuk jarum .jika diletakkan mendatar jarum
sehari-hari. kompas akan selalu menunjuk arah……(utara dan selatan
)
15.Secara garis besar energi listrik dibedakan menjadi dua
Peserta didik dapat menjelaskan Macam- yaitu listrik statis dan listrik dinamis .perbedaan listrik L1 Isian Uraian 15
perbedaan listrik statis dengan macam statis dan listrik dinamis adalah…(listrik statis listrik yang (5 )
listrik dinamis Gaya tidak mengalir perpindahan arusnya terbatas.listrik
dinamis listik yang bergerak atau mengalir) L2 Isian 16
Disajikan gambar,peserta didik
dapat menjelaskan perubahan
bentuk energi listrik.

Peserta didik dapat menjelaskan 17.Seorang siswa melakukan percobaan .dia mendekatkan L1 Isian 17
tentang macam-macam gaya sebuah magnet pada besi .selanjutnya mendekatkan
magnet. maghnet tersebut dengan daun.hal yang mungkin terjadi
adalah ….( magnet didekatkan dengan besi akan Tarik L2 Isian Uraian 18
Peserta didik dapat menjelaskan menarik,magnet didekatkan dengan daun tidak (6)
pengaruh tekstur permukaan berpengaruh )
benda dengan gaya.
18.Gya gesek adalah gaya yang berlawanan arah yang
dihasilkan oleh satu benda kebenda lain dipengaruhi oleh
permukaannya adapun kerugian dari gaya gesek
adalah….(jika ban mobil sering digunakan maka lama
kelamaan alurnya akan hilang )

4 IPS 3.2 Peserta didik dapat mrnyebutkan Keragaman 19.Indonesia terdiri dari banyak pulau pulau.dari beberapa L1 Isian 19
Mengidentifikasi,keragaman nama pulau terbesar di sosial, pulau itu yang merupakan pulau yang paling besar
sosial,ekonomi,budaya,etnis,da Indonesia. ekonomi dibagian timur adalah (pulau papua )
n agama di provinsi setempat
sebagai identitas bangsa 20.Keragaman yang ada di Indonesia meliputi keragaman
Indonesia serta hubungannya Peserta didik dapat agama,suku bangasa,budaya,dan mata pncaharian.salah L1 Uraian 20
dengan karakteristik ruang. menyebutkan keragaman suku satu paktor penyebab keragaman yang ada di Indonesia (7)
dan bahasa yang ada di adalah….(perbedaan kondisi alam )
Indonesia.

Disajikan gambar,peserta didik 21.gambar rumah adat Minangkabau L2 Isian 21


menyebutkan asal rumah adat
daerah tertentu yang ada di
Indonesia.
L1 22
Disajikan gambar peserta didik 22.Gambar pakaian adat daerah lampung
dapat menyebutkan asal pakaian
adat dari suatu daerah.

Peserta didik dapat menjelaskan 23.Kegiatan ekonomi yang aktivitasnya membutuhkan L1 Isian 23
keragaman ekonomi di sinar matahari dan curah hujan yang cukup juga didukung
masyarakat Indonesia. oleh tingkat kesuburan tanah yang tinggi adalah kegiatan
ekonoimi bidang …..(pertanian )
Peserta didik dapat
menyebutkan keragaman 24.Kawasan hutan Indonesia mengandung keragaman L1 Isian Uraian 24
aktivitas ekonomi yang ada di sumber daya hayati .hasil dari aktivitas ekonomi dibidang (8)
masyarakat Indonesia. kehutanan adalah….(kina,karet,damar )

5 SBdP 3.2 Mengetahui tanda tempo Peserta didik dapat Tempo 25 .Tanda tempo dapat dituliskan disebelah kiri atas notasi L1 Isian 25
dan tinggi rendah nada. menyebutkan tempo dan tinggi serta tinggi lagu .Tempo lagu SATU NUSA SATU BANGSA ‘adalah
rendah nada dalam lagu. rendah ……( lambat )
3.3 Mengetahui gerak tari nada.
kreasi daerah. L1 Uraian 26
Peserta didik dapat 26.Secara umum lagu dinyanyikan dalam tiga tempo (9)
3.4 Mengetahui karya seni menyebutkan tempo pada lagu. yaitu…..(Allegro,moderato,largo )
rupa tehnik menempel

Peserta didik dapat Kreasi L1 Isian 27


menyebutkan pola lantai dalam gerag dan 27.Dalam sebuah tarian terdapat gerakan berpindah-
tari. tari daerah. pindah.gerakan yang dilakukan oleh penari saat menari
gerakan tersebut disebut …( pola lantai )
Disajikan gambar,peserta didik L2 Isian 28
dapat menyebutkan nama tari 28.Tari daerah adalah tarin yang memiliki gerakan
dan asal tari dari daerah yang tertentu .serta menggambarkan ciri khas dari masyarakat
ada di Indonesia. tertentu suatu daerah.tari melinting,tari bedana berasal
dari daerah…..( lampung)

Peserta didik dapat Karya seni .29.Karya seni yang tidak dibuat dengan tekhnik L1 Isian Uraian 29,
menyebutkan tehnik-tehnik rupa tehnik menempel adalah…..(Aplikasi ) (10) 30
menempel pada seni rupa menempel.
30.Langkah yang dilakukan setelah menentukan tema dari
karya seni mozaik adalah ……(memotong kertas menjadi
potongan keci-kecil )

Mengetahui Teluk Pandan, Januari 202


Kepala SDN 1 Teluk Pandan Guru kelas IV B

MELIANA,S.Pd LIYAWATI,S.Pd
NIP:19680525 198802 200 1 NIP:19701022 1993082001
KISI-KISI SOAL SEMESTER GENAP
SEKOLAH DASAR NEGERI KABUPATEN PESAWARAN
TAHUN PELAJARAN 202 – 202

KELAS : IV ( empat )
SEMESTER : 2 ( dua )

Level Bentuk Soal


Tema
No Kompetensi Dasar Indikator Materi Indikator Soal Kogni Isi- Urai- No
Ma Pel
tif an an Soal
1 Tema 8
PPKn 3.3 Menjelaskan manfaat Disajikan gambar,peserta didik Keragaman 1.Ani berambut hitam dan lurus .sedangkan siti berambut L1 Isian 1
keberagaman karakteristik dapat menyebutkan keragaman karakteristik coklat dan ikal.hal tersebut membuktikan adanya keberagaman
individu dalam kehidupan yang ada di keluarga. suku,bahasa dalam hal…..(fisik )
sehari-hari. dan agama.
Peserta didik dapat 2.Membuat letak denah daerah tempat tinggal L1 Isian Uraian 2
menyebutkan letak daerah (1)
tempat tinggal.

Peserta didik dapat menjelaskan .3.Budi senang bermain bola sedangkan amin senang bermain L1 Isian 3
keragaman karakteristik catur.hal tersebut menunjukkan adanya keberagaman dalam
individu dalam kehidupan hal…..( kegemaran )
sehari-hari.

L1 Isian 4
Peserta didik dapat menjelaskan 4.Keberagaman karakteristik yang ada dilingkungan sekolah
keragaman karakteristik adalah……(keragaman pendapat)
individu di lingkungan sekolah

Peserta didik dapat menjelaskan 5.Keragaman karakteristik individu salah satunya terdapat L1 Isian 5
sikap menghadapi perbedaan pada……(kegemarannya)
karakteristik antar teman di
sekolah.

Peserta didik dapat 6.Keberagaman memiliki manfaat oleh karena itu kita harus L2 Isian Uraian 6
menyebutkan manfaat saling menghormati keberagaman antar reman.manfaat (2 )
keragaman karakteristik dalam keberagamannya yaitu……(mempererat rasa tolong menolong)
kehidupan sehari-hari.

2 Bahasa 3.9 Mencermati tokoh- Peserta didik dapat Teks Fiksi .7.Merupakan cerita rekaan atau cerita nyata yang diolah oleh L1 Isian 7
Indonesi tokoh yang terdapat pada menyebutkan jenis-jenis teks pengarang adalah ciri-ciri…..(teks fiksi)
a teks fiksi. fiksi.

Peserta didik dapat menjelaskan 8.Tokoh yang dimunculkan sekali atau beberapa kali dalam L1 8
tokoh utama dan tokoh cerita adalah……(tokoh utama )
tambahan dalam cerita fiksi

Peserta didik dapat menjelaskan 9.menjelaskan tokoh antagonis dan protogonis dalam cerita L1 Isian Uraian 9
tokoh protagonis dan antagonis fiksi (3)
dalam cerita fiksi.

Peserta didik dapat 10.Menyebutkan tokoh-tokoh yang ada pada teks L1 10


menyebutkan tokoh-tokoh yang
ada pada teks.

Peserta didik dapat 11.Tokoh yang berwatak tidak baik dan biasanya tidak disukai L1 Isian 11
mengidentifikasi peran tokoh oleh pembaca disebut sebagai tokoh…..(antagonis)
dalam cerita.

Peserta didik dapat Mengidentifikasi watak dari tokoh-tokoh yang ada dicerita L1 Uraian 12
mengidentifikasi watak dari fiksi (4)
tokoh-tokoh yang ada di cerita
fiksi.
3 IPA 3.4 Menghubungkan gaya Peserta didik dapat menjelaskan Macam – 13.Tarikan atau dorongan yang dapat memengaruhi keadaan L1 Isian 13
dengan gerak pada tentang perbedaan gaya dan macam gaya. suatu benda adalah….(gaya)
peristiwa di lingkungan gerak.
sekitar.
Disajikan gambar,peserta didik 14.Hubungan gaya dan gerak benda pada kegiatan seseorang L1 Isian Uraian 14
dapat menyebutkan perubahan sedang menimba air dari dalam sumur adalah…(gaya Tarik (5)
gerak akibat gaya dalam menjadikan ember yang diam menjadi bergerak keatas)
kehidupan sehari-hari.

Peserta didik dapat menjelaskan Macam- 15.Perpindahan posisi benda dari tempat asalnya karena L1 Isian 15
beragam benda yang terdapat macam Gaya pengaruh gaya disebut…..(gerak)
dilingkungan sekitar.
16
Peserta didik dapat 16.Membuat mainan dari plastisin adalah sifat gaya yang L2
menyebutkan pengaruh gaya dapat…..( mengubah bentuk benda)
terhadap gerakan benda yang
ada disekitarnya.

Peserta didik dapat menjelaskan 17.Edo mengendarai sepeda dijalan raya .ketika dijalan yang L1 Isian 17
hubungan antara gaya dan gerak. lengang edo menambah kekuatan saat mengayuh sepeda .maka
sepeda menjadi cepat .gaya dapat berpengaruh terhadap
Disajikan gambar, peserta didik …(gerak) L2 Uraian 18
dapat menyebutkan hubungan (6)
antara gaya dan gerak dalam 18.Gerakan sapi mengangkut gerobak berisi hasil panen padi
berbagai peristiwa. disawah petani ,menunjukkan aktivitas gaya berupa …( tarikan
)

4 IPS 3.3 Mengidentifikasi Peserta didik dapat Kondisi 19.Jenis pekerjaan yang banyak dilakukan oleh masyarakat di L1 Isian 19
kegiatan ekonomi dan menyebutkan jenis pekerjaan Geografis daerah dataran tinggi adalah…...( peternak sapi)
hubungannya dengan berdasarkan tempat tinggal.
berbagai bidang pekerjaan
serta kehidupan sosial dan Peserta didik dapat menjelaskan 20.Lingkungan mempengaruhi mata pencaharian penduduk L1 20
budaya dilingkungan perbedaan pengaruh lingkungan disuatu daerah .penduduk dilingkungan pantai bermata
sekitar sampai provinsi. terhadap jenis pekerjaan dan pencaharian sebagai….(nelayan )
ekonomi disetiap daerah.
Peserta didik dapat 21.Corak kegiatan ekonomikonsumsi dan distribusi banyak L1 Isian 21
menyebutkan jenis kegiatan dijumpai di daerah….(perkotaan)
ekonomi di daerah sekotar.

22.Kegiatan ekonomi masyarakat sangat tergantung kepada


Disajikan gambar,peserta didik sumber daya alam yang dimiliki .salah satu kegiatan ekonomi L2 Uraian 22
dapat menyebutkan kegiatan yang memanfaatkan sungai yaitu mendirikan pasar terapung (7)
ekonomi serta pekerjaan yang .pasar ini dapat dilakukan disungai……(barito.) banjarmasin
terkait dengan kegiatan tersebut. kalimantan

Peserta didik dapat menjelaskan 23.Pekerjaan yang dihasilkan bukan berupa barang ,tetapi L1 Isian 23
jenis pekerjaan yang pekerjaannya dapat dinikmati dan dirasakan orang lain .seperti
menghasilkan barang dan jenis tukang potong rambut termasuk pekerjaan yang menghasilkan
pekerjaan yang menghasilkan …..(jasa)
jasa.

Peserta didik dapat 24.Setiap kegiatan ekonomi memunculkan beragam mata L2 Uraian 24
menyebutkan corak kegiatan pencaharian .corak kegiatan ekonomi para nelayan terdapat di (8)
ekonomi di lingkungan sekitar daerah…..(pantai)
tempat tinggal.

5 SBdP 3.2 Mengetahui tanda Peserta didik dapat Tempo serta 25.Lagu ‘BUBUY BULAN’ dinyanyikan dengan tempo …( L1 Isian Uraian 25
tempo dan tinggi rendah menyebutkan tempo dan tinggi tinggi rendah sedang) (5)
nada. rendah nada dalam lagu. nada.

3.3 Mengetahui gerak tari Peserta didik dapat 26.Lagu yang menggambarkan suasana keriangan atau L1 26
kreasi daerah. menyebutkan tempo tinggi nada kegembiraan ,menggunakan tempo….(cepat)
dari lagu daerah.
3.1 Mengetahui gambar
dan bentuk tiga dimensi.
Peserta didik dapat Kreasi gerak 27.Keunikan tarian dari daerah bali dalam penampilannya L1 Isian Uraian 27
menyebutkan ragam tari daerah dan tari gerakan tariannya dilakukan dengan….(enerjik dan dinamis) (9)
yang ada di Indonesia. daerah.

Disajikan gambar,peserta didik L2 Isian 28


dapat menyebutkan gerak tari
kreasi daerah berdasarkan 28.Tari seudati dari daerah aceh.mempunyai keunikan
jenisnya. tersendiri ,gerakan tari ini lebih menekankan pada gerakan-
gerakan …(kaki dan tangan)

29.Karya seni rupa yang memiliki ciri-ciri ,mempunyai


Peserta didik dapat Karya seni Panjang dan lebar,dan tinggi serta memiliki volume .termasuk L1 Isian 29
menyebutkan yang termasuk rupa tehnik ciri-ciri karya seni rupa …(tiga dimensi)
benda tiga dimensi pada kayra menempel.
seni rupa. Uraian
30.Menjelaskan cara membuat rancangan karya tiga dimensi L2 ( 10 ) 30
Peserta didik dapat menjelaskan
cara membuat rancanagan karya
tiga dimensi.

Mengetahui Teluk Pandan, Januari 202


Kepala SDN 1 Teluk Pandan Guru kelas IV B

MELIANA,S.Pd LIYAWATI,S.Pd
NIP:19680525 198802 200 1 NIP:19701022 1993082001
KISI-KISI UJIAN SOAL SEMESTER GENAP
SEKOLAH DASAR NEGERI KABUPATEN PESAWARAN
TAHUN PELAJARAN 202 – 202
KELAS : IV ( empat )
SEMESTER : 2 ( dua )

Level Bentuk Soal


Tema
No Kompetensi Dasar Indikator Soal Materi Bentuk Soal Kogni Isi- Urai- No
Ma Pel
tif an an Soal
1 Tema 9
PPKn 3.2 Mengidentifikasi Peserta didik dapat Pelaksanaan hak 1.Kewajiban kita terhadap lingkungan L1 Isian 1
pelaksanaan kewajiban menjelaskan hak dan dan kewajiban adalah…..(memanfaatkan lingkungan secara maksimal)
dan hak sebagai warga kewajiban terhadap sebagai warga
masyarakat dalam lingkungan dengan penuh negara.
kehidupan sehari-hari kepedulian.
L1 Isian 2
Peserta didik dapt 2.Contoh sikap yang tidak mencerminkan kewajiban
menjelaskan pelaksanaan hak menjaga lingkungan adalah…..(membuang sampah bukan
dan kewajiban terhadap ditempatnya)
lingkungan

Peserta didik dapat 3.Pelaksanaan hak dan kewajiban yang benar L2 Isian Uraian 3
menyebutkan perilaku yang adalah…..(hak dan kewajiban dilaksanakan dengan (1)
menunjukan pelaksanaan hak seimbang)
dan kewajiban dalam
kehidupan sehari-hari.

4.Apabila melakukan perbuatan yang melanggar hokum L1 Isian 4


Peserta didik dapat maka akan mendapat sanksiyang setimpal dengan
menjelaskan tentang akibat
dari dilaksanaan dan tidak perbuatan .hal ini merupakan salah satu wujud hak warga
dilaksanakan hak dalam negara yaitu….(
kehidupan sehari-hari.

Peserta didik dapat 5.Pemanfaatan sumber daya alam yang sangat berlebihan L1 Isian 5
menjelaskan sikap perilaku akan menimbulkan permasalahan .oleh karena itu baik
yang merusak lingkungan masyarakat dengan pemerintah perlu adanya …..( kerja
alam. sama dalam melaksanakan kewajiban) L2 Isian Uraian 6
(2 )
Peserta didik dapat 6.Salah satu sikap persatuan dan kesatuan dalam
menyebutkan usaha-usaha melestarikan sumber daya alam dalam masyarakat
pelestarian sumber daya yaitu…..(menanam pohon)
alam.

2 Bahasa 3.3 Menggali informasi Peserta didik dapat Peta Pikiran dan 7.Saat akan melakukan wawancara,langkah-langkah yang L1 Isian 7
Indonesi dari seorang tokoh menjelaskan cara Wawancara. harus dipersiapkan terlebih dahulu salah satunya
a melalui wawancara medapatkan informasi adalah….(menentukan topik permasalahan)
menggunakan daftar melalui wawancara tentang
pertanyaan. hubungan manusia dengan
lingkungannya.
8.Menggali informasi mengenai suatu hal antara lain L1 Isian 8
Peserta didik dapat dengan cara membaca buku,internet,.dapat juga
menjelaskan tugas pencari menanyakan langsung dengan orang sebagai sumbernya
informasi tentang kondisi disebut….(wawancara)
lingkungan sekitar.

Peserta didik dapat 9.Proses mencari inpormasi dengan cara mengajukan L2 Isian Uraian 9
menyusun pertanyaan untuk beberapa pertanyaan kepada seorang ahli disebut (3)
mendapatkan informasi dengan…(tanya jawab)
melalui wawancara.

Peserta didik dapat L1 Isian 10


menjelaskan tentang hasil 10.Dalam melakukan wawancara ,hal yang perlu
wawancara dalam bentuk dilakukan setelah menentukan naras umber yang
laporan hasil wawancara. diinginkan adalah….( menyusun laporan wawancara)
Peserta didik dapat 11.Tuliskan langkah-langkah yang perlu dilakukan L1 Isian 11
menjelaskan langkah- sebelum melakukan wawancara…..(menentukan
langkah pelaksanaan topik,narasumber,menyusun pertanyaan)
wawancara.
12.Dampak kerusakan lingkungan yang terjadi bila kita
Peserta didik dapat menggali menebang hutan sembarangan adalah…..(banjir) L2 Isian Uraian 12
informasi dampak kerusakan (4)
lingkungan dengan
melakukan wawancara.

3 IPA 3.5 Mengidentifikasi Peserta didik dapat Berbagai 13.Sumber daya alam yang dimanfaatkan sebagai L1 Isian 13
berbagai sumber menjelaskan tentang sumber energi makanan pokok merupakan hasil kekayaan alam
energi,perubahan bentuk pemanfaatan sumber daya berupa….(pertanian)
energi,dan sumber energi alam yang dapat
alternatif ( diperbaharui yang ada di
angin,air,matahari,panas lingkungan daerah tertentu. 14.Kita dapat memanfaatkan hutan sebagai kebutuhan
bumi,bahan bakar ekonomi ,tetapi kita harus bijaksana memanfaatkan hutan L1 Isian 14
organik,dan nuklir) dalam Peserta didik dapat dengan cara….(menerapkan system tebang pilih tanaman)
kehidupan sehari-hari. menjelaskan manfaat energi
bagi kehidupan sehari-hari.

Peserta didik dapat 15.Sumber daya alam pembangkit tenaga listrik tenaga air L1 Isian 15
menjelaskan jenis-jenis memanfaatkan sumber daya air yang ditampung dalam
sumber energi yang ada jumlah banyak dan besar penampungan air itu
dilingkungan sekitar. disebut…(waduk) 16
L2 Isian Uraian
Disajikan gambar,peserta 16.Perubahan energi yang terjadi pada alat rumah tangga (5 )
didik dapat menjelaskan yaitu mesin cuci perubahan energi listrik menjadi
perubahan bentuk energi energi….(gerak dan energi panas)
yang dihasilkan.

Peserta didik dapat 17.Sumber energi yang diolah dari kotoran ternak dan L1 Isian Uraian 17
menjelaskan tentang dimanfaatkan sebagai pengganti elpiji bahan bakar pada (6)
penghematan energi dan kompor energi pada kotoran ternak ini disebut ….(biogas)
pemanfaatan energi
alternatif.
18.Salah satu contoh sumber energi alternative yang tidak
menmbulkan polusi bagi lingkungan adalah…..(matahari L2 Isian 18
Peserta didik dapat air ,angina ,biogas)
menjelaskan pemanfaatan
sumber daya alam sebagai
sumber energi alternatif.

4 IPS 3.1 Mengidentifikasi Peserta didik dapat Letak dan 19.Lingkungan merupakan segala sesuatu yang ada L1 Isian 19
karateristik ruang dan menyebutkan fungsi sumber kondisi geografis. disekitar manusia.menurut sifatnya sumber daya alam
pemanfaatan sumberdaya daya alam bagi lingkungan dikelompokkan menjadi dua yaitu……(sumber daya alam
alam untuk kesejahteraan sekitar. yang dapat diperbaharui dan tidak dapat diperbaharui)
masyarakat dari tingkat
kota/kabupaten sampai
tingkat provinsi.
Peserta didik dapat 20.Kegiatan ekonomi masyarakat sangat tergantung L2 Isian 20
menyebutkan pengaruh kepada sumberdaya alam yang dimiliki daerahnya .salah
kondisi geografis terhadap satu nya usaha ekonomi yang memanfaatkan sungai
kegiatan ekonomi yaitu…..(dengan mendirikan pasar terapung)
berdasarkan ketersediaan
sumber daya alam.

Peserta didik menjelaskan 21.Sumber daya alam yang kita miliki menghasilkan L1 Isian Uraian 21
jenis persebaran sumber daya kekayaan alam berupa hasil pertanian ,hasil (7)
alam yang ada di Indonesia. perikanan,hasil hutan, dan hasil tambang.Sumber daya
alam yang dimanfaatkan sebagai makanan pokok
Peserta didik dapat merupakan hasil kekayaan alam berupa…..(pertanian) L1 Isian 22
memanfaatkan sumber daya
alam dalam kehidupan 22.Sumber daya alam seperti minyak bumi,gas
sehari-hari. alam,belerang ,granit,marmer merupakan sumber daya
alam dari hasil…(pertambangan)

Peserta didik dapat 23.Manusia sangat bergantung pada alam ,karena manusia L1 Isian 23
menjelaskan usaha memanfaatkan untuk memenuhi kehidupannya .kita dapat
pelestarian kekayaan hayati memanfaatkan hutan sebagai kebutuhan ekonomi .tetapi
dan tumbuhan dengan penuh harus bijaksana memanfaatkan hutan dengan
peduli. cara….(menerapkan sistim tebang pilih tanam)
L2 Isian Uraian 24
Peserta didik dapat 24.Sumber daya alam perlu dilestarikan agar (8)
menyebutkan cara-cara ketersediaannya masih dapat dimanfaatkan oleh generasi
pelestarian sumber daya alam berikutnya .usaha untuk melestarikan sumber daya alam
dengan penuh peduli. yaitu dengan cara…..(menangkap ikan dengan jarring
tradisional)
5 SBdP 3.2 Mengetahui tanda Peserta didik dapat Tempo serta 25.Jika pada syair sebuah lagu tertulis allegro ,maka lagu L1 Isian Uraian 25
tempo dan tinggi rendah menyebutkan tempo dan tinggi rendah tersebut dinyanyikan dengan tempo… (.cepat) (5)
nada. tinggi rendah nada dalam nada.
lagu.
26.Tema pada lagu ‘Memandang alam’dan lagu ;Naik- Isian 26
Peserta didik dapat naik kepuncak gnung ‘syair lagu
menjelaskan tempo yang bertemakan……(pemandangan alam)
terdapat di dalam lagu yang
bertematemakan lingkungan.

Peserta didik dapat 27.lagu nasional ‘Padamu negeri ‘dinyanyikan dengan L1 Isian 27
menyebutkan tempo dan tempo lagu…..(agave)
nada pada lagu nasional.
L1 Isian Uraian 28
Peserta didik dapat 28.Lagu yang bertemakan lingkungan dan alam bermakna (9)
menyebutkan yang ungkapan syukur atas karunia Tuhan Yang Maha Kuasa
bertemakan lingkungan. .salah satu lagu yang bertemakan tentang alam
adalah….(desaku)
Peserta didik dapat 29.Sebuah lagu dapat dinyanyikan dengan baik dan penuh L2 Isian Uraian 29
menjelaskan tentang makna penghayatan ,ada hal penting yang harus kita ketahui yaitu (10)
yang ada pada lagu nasional . tentang…..(makna lagu)

Peserta didik dapat 30.Lagu yang bermakna tentang keindahan lingkungan Isian 30
menjelaskan tentang makna yang ada dikebun karena terdapat bunga berwarna
lagu yang bertemakan alam warni.ini adalah tema dari lagu yang
sekitar. berjudul…..(kebunku)
Mengetahui Teluk Pandan, Januari 202
Kepala SDN 1 Teluk Pandan Guru kelas IV B

MELIANA,S.Pd LIYAWATI,S.Pd
NIP:19680525 198802 200 1 NIP:19701022 1993082001

Anda mungkin juga menyukai