Anda di halaman 1dari 1

IDENTIFIKASI NILAI-NILAI DAN KEPERCAYAAN PASIEN

DALAM PELAYANAN
No. Dokumen
RSUD No. Revisi Halaman
027/C/13/RSUD-
BAYUNG 1/1
BL/III/2022
LENCIR
Ditetapkan oleh,
SPO Tanggal terbit Direktur RSUD Bayung Lencir

01 Maret 2022
dr. Diyanti Novitasari, MARS
NIP. 19810313201001 2 015
Identifikasi Nilai-nilai dan Kepercayaan Pasien dalam
PENGERTIAN pelayanan adalah suatu keyakinan atau sikap pribadi
seseorang tentang kebenaran mengenai prilaku
1. Terlaksananya identifikasi nilai-nilai dan kepercayaan
pasien di rumah sakit semen gresik secara optimal dengan
melindungi hak-hak pasien selama dirawat dan menjaga
kerahasiaan kesehatannya.
2. Sebagai acuan dokter, dokter gigi, tenaga kesehatan
TUJUAN
tertentu, petugas pengelola dan pimpinan sarana
kesehatan di rumah sakit semen gresik dalam hal
melindungi dan menghormati hak setiap orang akan
kerahasiaan kondisi kesehatannya

Undang-Undang Republik Indonesia No 44/2009 tentang


KEBIJAKAN
Rumah Sakit
1. Ucapkan salam
2. Lakukan identifikasi terkait nilai-nilai kepercayaan
pasien.
3. Berikan kesempatan pada pasien untuk berdo’a sesuai
dengan agama dan kepercayaannya sebelum dilakukan
PROSEDUR tindakan.
4. Lakukan tindakan sesuai dengan agama dan kepercayaan
pasien.
5. Lakukan tindakan sesuai dengan jadwal yang telah
ditentukan.
6. Berikan pelayanan pada pasien dengan jujur
1. Instalasi Rawat Jalan
2. Instalasi Rawat Inap
UNIT 3. Instalasi ICU
TERKAIT 4. Instalasi Gawat Darurat
5. Instalasi Bedah Sentral
6. Instalasi Rekam Medik.

Penyusun Pemeriksa

dr. Hedi Mulyadora SILVIA, SKM

Anda mungkin juga menyukai