Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL

PERMOHONAN DANA BANTUAN


KELOMPOK USAHA TKI PURNA
TAHUN 2018

KELOMPOK USAHA BUDIDAYA JAMUR TIRAM


"AN-NAKHIL"
Alamat : Kp. Sukamaju Rt. 04 Rw. 03 Desa Cikondang Kecamatan Bojongpicung
Kabupaten Cianjur Kode Pos 43283
Telp/Hp. 0878 2022 9188 – 0857 5955 1000 Email: mrsprit2012@gmail.com
KELOMPOK USAHA BUDIDAYA JAMUR TIRAM
"AN-NAKHIL"
Alamat : Kp. Sukamaju Rt.04 Rw.03 Desa Cikondang Kecamatan Bojongpicung
Kabupaten Cianjur – Kode pos 43283
Tlp/ Hp. 0878 2022 9188 – 0857 5955 1000 Email: mrsprit2012@gmail.com

A. PENDAHULUAN
Latar belakang.
Pembentukan kelompok-kelompok usaha mandiri dikalangan TKI purna menjadi solusi terbaik untuk
pencegahan / meminimalisir terjadinya perdagangan orang (Trafficking), sehingga minat kerja ke luar
negeri dikalangngan masyarakat bisa teralihkan, seperti kita ketahui semenjak krisis ekonomi melanda
ngeri ini kenaikan angka pengiriman tenaga kerja keluar negeri menjadi sangat tinggi.
Dengan terbentuk nya usaha kami, maka ketergantungan masyarakat untuk menjadi buruh migrant /TKI
menjadi sangat menurun terutama di daerah kami.
B. VISI DAN MISI
Visi
Menjadi satu-satunya perusahaan yang bergerak dibidang Budidaya Jamur dengan system pengelolaan
kelompok.
Misi
1. Menjadi pengusaha jamur yang besar sehingga bisa memasok sampai keluar daerah ;
2. Mempunyai penghasilan tetap yang lebih besar;
3. Menciptakan Lapangan pekerjaan bagi penduduk sekitar ;
4. Mengajarkan masyarakat tentang wira usaha;.

C. MAKSUD DAN TUJUAN


Adapun Maksud mengajukan Pinjaman kepda UMKM PT. Unikom Multi Kreasi Manunggal adalah :
1. Menambah sarana budidaya jamur yang kami kelola;
2. Mengembangkan potensi bagi masyarakat dalam mengembangkan Usaha Bersama ;
3. Menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk berusaha sesuai dengan potensi local;
4. Memberikan pelatihan kewirausahaan masyarakat supaya tumbuh semangat serta mampu menjalankan
usahanya secara maksimal ;
5. Meningkatkan kemandirian bagi masyarakat supaya mereka dapat hidup layak dan sejahtera ;
6. Membangun rasa kebersamaan diantara masyarakat dalam memajukan Usahanya.
7.
D. MANFAAT
Manfaat dari Usaha Bersama Budi daya jamur ini bagi Masyarakat diantaranya adalah :
 Masyarakat dapat memulai wira usaha Budidaya jamur secara mandiri ;
 Masyarakat dapat belajar Usaha Bersama atau membuat satu kelompok;
 Masyarakat dapat bekerjasama dengan pihak swasta yang bergerak dalam bidang usaha yang sama ;
 Masyarakat dapat Meningkatkan / mengembangkan usahanya kepada pengolahan hasil produksi
diantaranya jamur tersebut menjadi makanan ringan ;

E. SUMBER DANA
Mengajukan penambahan modal Usaha Budidaya jamur Kami dengan mengusulkan kepada pihak UMKM;

F. ASPEK PEMASARAN
 Identifikasi Peluang Pasar
Budidaya jamur memiliki prospek yang sangat baik dikembangkan dalam bentuk pembenihan maupun
pembesaran. Permintaan konsumen akan keberadaan jamur dipasar semakin meningkat. Dengan teknik
pemeliharaan yang baik, maka akan diperoleh hasil budidaya yang memuaskan dan diminati konsumen.
ASET YANG SUDAH DIMILIKI KELOMPOK
NO
URAIAN Volume KONDISI
.
   
1 Kubung /bangunan jamur 1 Unit Baik

2 Pembelian mesin Steamer baglog jamur 1 Unit Baik

3 Perlengkapan budidaya 10 Set Baik

4 Tempat Pengolahan bahan Baglog Jamur 2 Unit Baik

5 Kompor gaz .3 Unit Baik


 
6 Tabung gaz 6 Buah Baik

 7 Alat Panen 8 Set Baik


 
8 Modal Pokok Kelompok Rp. 15.000.000 Rp. 15.000.000

9 Jumlah Aset Kelompok Keseluruhan Rp. 47.600.000 Rp. 47.600.000


( Empat Puluh Tujuh Juta Enam Ratus Ribu Rupiah)

KEBUTUHAN MODAL TAMBAHAN KELOMPOK

NO. URAIAN Volume Harga Satuan Jumlah

     
1 Pembelian Mixer baglog 1 Unit Rp. 11.000.000 Rp. 11.000.000

2 Pembelian mesin Steamer baglog 1 Unit Rp. 13.500.000 Rp. 13.000.000

3 Pembelian Mesin pengisi baglog 1 Unit Rp. 27.500.000 Rp. 27.500.000

4 Tempat Pengolahan Panen Jamur 2 Set Rp. 2.250.000 Rp. 2.250.000

5 Pembelian Mesin pompa Air 2 Set Rp. 750.000 Rp. 1.500.000

6 Pembelian Kompor Gaz 4 Unit Rp. 600.000 Rp. 2.400.000


 
 7 Pembelian tabung gaz 10 Buah   Rp. 150.000 Rp. 1.500.000
 
8 Pembelian Pelastik Baglog 40 Kg   Rp. 30.000 Rp. 1.200.000

9 Pembelian Cincin Log 10.000 Rp. 300 Rp. 3.000.000

JUMLAH TOTAL Rp. 50.000.000


( Lima Puluh Juta Ruliah)
PENGEMBANGAN USAHA
Keuntungan yang diperoleh setiap bulan akan di bagikan kepada anggota kelompok sebanyak 10 org, menurut
kami adalah suatu pencapaian yang baik. Terlebih lagi Simpanan /Tabungan kelompok dapat dikembangan
untuk menambah modal dan menambah penghasilan berupa pengolahan hasil panen yaitu makanan ringan.
Untuk tahun berikutnya, kami berupaya untuk menaikan produksi dengan menambah beberapa unit produksi
dengan upaya mandiri dari keuntungan yang kami peroleh di tahun sebelumnya.Kami juga berkomitmen untuk
terus mengembangkan usaha ini bersama masyarakat sekitar kami dengan ikut serta melakukan pembelajaran
dan pengawasan dengan ilmu yang kami miliki.

G. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat sebagai bahan acuan dan pertimbangan, Semoga kerja sama ini menjadi
jalan terbaik menuju kesuksesan bagi kita semua dan mendapat Rido dari Allah SWT...Amin.
Dengan segenap kerendahan hati kami serahkan kepada-Nya, semoga Bapak berkenan membantu dan maju
melangkah bersama memperjuangkan wira usaha buruh migran dan melawan perdagangan manusia.

CONTOH PENGOLAHAN BAGLOG PROSES PEMBUATAN BAGLOG


PROSES PENGUKUSAN JAMUR TIRAM SIAP PANEN

JENIS JAMUR TIRAM PROSES PENGEPAKAN


PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR
KECAMATAN BOJONGPICUNG
KANTOR KEPALA DESA CIKONDANG
Alamat : Jln. Terusan Sukarama Bojongpicung Kode pos 43283

SURAT KETERANGAN DOMISILI


Nomor : 470/ / XII /2018

Yang bertanda tangan dibawah ini kepala Desa Cikondang Kecamatan Bojongpicung Kabupaten
Cianjur dengan ini menerangkan bahwa :

Nama Kelompok : AN-NAKHIL


Nama Ketua Kelompok : AIDAH SUSILAWATI
Tahun Berdiri : 08/08/2015
Jenis Kegiatan : Budi Daya Jamur Tiram
Alamat : Kp. Sukamaju Rt.04 Rw. 03 Desa Cikondang
Kec. Bojongpicung Kab.Cianjur.

Bahwa nama dan kelompok usaha tersebut diatas adalah benar-benar Kelompok Usaha bersama budi
daya jamur tiram yang berada di Desa Kami yang berdiri semenjak Tahun 2015 dan dikelola oleh para
mantan Tenagaa Kerja Indonesia ( TKI Purna ).
Demikian surat keterangan domisili ini kami buat dengan sebenar-benarnya, untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Mengetahui Cikondang,
Camat Bojongpicung KEPALA DESA CIKONDANG
No.Reg : ………………………….

AMUD SARIPUDIN
………………………………………..

KELOMPOK USAHA BUDIDAYA JAMUR TIRAM


"AN-NAKHIL"
Alamat : Kp. Sukamaju Rt.04 Rw.03 Desa Cikondang Kecamatan Bojongpicung
Kabupaten Cianjur – Kode pos 43283
Tlp/ Hp. 0878 2022 9188 – 08179013631

SUSUNAN PENGURUS
KELOMPOK USAHA JAMUR TIRAM

1. AIDAH SUSILAWATI > KETUA KELOMPOK

2. MIMIH > SEKRETARIS

3. Hj. FAUZIAH > BENDAHARA

4. NENENG NIA > PEMASARAN


5. AI JULAEHA > ANGGOTA

6. ENONG RODIAH > ANGGOTA

7. AMINAH > ANGGOTA

8. MAE > ANGGOTA

9. AI HASANAH > ANGGOTA

10. IKA KARTIKA > ANGGOTA

"AN-NAKHIL"
Alamat : Kp. Sukamaju Rt.04 Rw.03 Desa Cikondang Kecamatan Bojongpicung
Kabupaten Cianjur – Kode pos 43283
Tlp/ Hp. 0878 2022 9188 – 0857 5955 1000 Email: mrsprit2012@gmail.com

KEBUTUHAN MODAL TAMBAHAN KELOMPOK

NO. URAIAN Volume Harga Satuan Jumlah

     
1 Pembelian Mixer baglog 1 Unit Rp. 11.000.000 Rp. 11.000.000

2 Pembelian mesin Steamer baglog 1 Unit Rp. 13.500.000 Rp. 13.000.000

3 Pembelian Mesin pengisi baglog 1 Unit Rp. 27.500.000 Rp. 27.500.000


4 2 Set Rp. 2.250.000 Rp. 4.500.000
Sarana Pengolahan Panen Jamur

5 Pembelian Mesin pompa Air 2 Set Rp. 750.000 Rp. 1.500.000


4 Unit Rp. 600.000 Rp. 2.400.000
6 Pembelian Kompor Gaz
  10 Buah   Rp. 150.000 Rp. 1.500.000
 7 Pembelian tabung gaz
  80 Kg   Rp. 30.000 Rp. 2.400.000
8 Pembelian Pelastik Baglog
10.000 Kg Rp. 250 Rp. 2.500.000
9 Pembelian Serbuk dan Bahan Campuran

10 Pembelian Cincin Penutup Log 10.000 Rp. 300 Rp. 3.000.000

11 Pembelian alat control suhu udara 2 set Rp. 350 Rp. 700.000

JUMLAH TOTAL Rp. 70.000.000

Mengetahui
Ketua Kelompok Bendahara

AIDAH SUSILAWATI Hj. FAUZIAH

"AN-NAKHIL"
Alamat : Kp. Sukamaju Rt.04 Rw.03 Desa Cikondang Kecamatan Bojongpicung
Kabupaten Cianjur – Kode pos 43283
Tlp/ Hp. 0878 2022 9188 – 0857 5955 1000 Email: mrsprit2012@gmail.com

ASET YANG SUDAH DIMILIKI KELOMPOK


NO
URAIAN Volume KONDISI Nilai Harga
.
   
1 Kubung /bangunan jamur 1 Unit Baik Rp. 17.000.000

2 Tempat Kukus Manual 1 Unit Baik Rp. 4.000.000


3 Perlengkapan budidaya 10 Set Baik Rp. 1.200.000

4 Tempat Pengolahan bahan Baglog Jamur 2 Unit Baik Rp. 3.000.000

5 Kompor gaz .3 Unit Baik Rp. 1.200.000


 
6 Tabung gaz 6 Buah Baik Rp. 600.000

 7 Alat Panen 8 Set Baik Rp. 400.000


 
8 Modal Pokok Kelompok Rp. 25.000.000 Rp. 25.000.000

9 Jumlah Aset Kelompok Keseluruhan Rp. 52.400.000

KELOMPOK USAHA BUDIDAYA JAMUR TIRAM


"AN-NAKHIL
Alamat : Kp. Sukamaju Rt.04 Rw.03 Desa Cikondang Kecamatan Bojongpicung
Kabupaten Cianjur – Kode pos 43283
Tlp/ Hp. 0878 2022 9188 – 08179013631

KEBUTUHAN MODAL TAMBAHAN KELOMPOK

NO. URAIAN Volume Harga Satuan Jumlah

     
1 Pembelian drum alat kukus 1 Unit Rp. 150.000 Rp. 150.000

2 Tabung gaz + Regulator 2 Unit Rp. 225.000 Rp. 450.000


3 1 Unit Rp. 27.500.000 Rp. 27.500.000

4 Tempat Pengolahan Panen Jamur 2 Set Rp. 2.250.000 Rp. 2.250.000

5 Pembelian Mesin pompa Air 2 Set Rp. 750.000 Rp. 1.500.000

6 Pembelian Kompor Gaz 4 Unit Rp. 600.000 Rp. 2.400.000


 
 7 Pembelian tabung gaz 10 Buah   Rp. 150.000 Rp. 1.500.000
 
8 Pembelian Pelastik Baglog 40 Kg   Rp. 30.000 Rp. 1.200.000

9 Pembelian Cincin Log 10.000 Rp. 300 Rp. 3.000.000

JUMLAH TOTAL Rp. 50.000.000

Anda mungkin juga menyukai