Anda di halaman 1dari 2

ASESMEN PASIEN OBSTETRI

NO DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN

/RSUD-MP/RS/II/2018 01 1/2

Ditetapkan ,
STANDAR Tanggal Terbit Direktur RSUD Mampang Prapatan
PROSEDUR 21 Februari 2018
OPERASIONAL
dr. Dewi Sri Rachmawati S.Sp.A
PENGERTIAN Penilaian terhadap kelompok pasien obstetri.

1. Menilai kebutuhan khusus kelompok pasien obstetri.


TUJUAN
2. Memenuhi kebutuhan khusus kelompok pasien obstetri
SK Direktur Nomor 247 Tahun 2018 Tentang Asesmen
KEBIJAKAN
Tambahan
1. Bidan yang bertugas melakukan asesmen tambahan untuk
pasien obstetri yaitu:
PROSEDUR a. Riwayat kehamilan sebelumnya, meliputi
- tanggal lahir
- hasil persalinan (lahir hidup, lahir mati, abortus)
- jenis kelamin
- berat badan lahir
- jenis persalinan
- penolong persalinan
- lamanya menyusui
b. Riwayat penyakit sebelum/ selama kehamilan:
- Kelainan jantung
- Astma
- DM
- Operasi
- Lain – lain
c. Riwayat kehamilan sekarang
- Riwayat ANC
- Haid terakhir
- Usia kehamilan
- Taksiran partus
d. Melakukan pengawasan inpartu pada pasien inpartu
(observasi his dan detak jantung janin berkala)
e. Mengisi lembar partograf pada pasien inpartu
f. Membuat catatan persalinan meliputi perjalanan kala
I, kala II, kala III, kala IV, dan pemeriksaan bayi baru
ASESMEN PASIEN OBSTETRI

NO DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN

/RSUD-MP/RS/II/2018 01 2/2

lahir pada CPPT, serta catatan apabila pasien dirujuk


g. Melakukan pengawasan pasien post partum (nifas)
2. Bidan yang bertugas mengisi lengkap semua elemen
isian dalam formulir rekam medis asesmen khusus pasien
obstetri dan membubuhkan tanda tangan.
a. Unit Ruang Bersalin
UNIT TERKAIT
b. Unit Rekam Medik

Anda mungkin juga menyukai