Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

TK PERMATA BUNDA TAHUN PELAJARAN - 2021/2022


Program Kelas B1
Semester 2 / Bulan Januari

Program Minggu Ke-: II

Kelompok: Kelompok B Usia: 5-6 Tahun Tema: Tumbuh-tumbuhan


Subtema: Sub-Sub Tema: Capaian Pembelajaran:
• Tanaman hias • Mengenal macam tanaman hias NAM 1.1 , FM 2.1 , KOG 2.3 , BHS 3.11 , SOSEM 2.7 , SN 2.4

Materi Pembelajaran :
- Memahami kata-kata yang berlaku di tempat umum, misal buang sampah pada tempatnya - Pembiasaan mau bertanya - Gerakan-gerakan untuk
mengembangkan motorik kasar (Kekuatan, keseimbangan, kelenturan, kelincahan, koordinasi mata-tangan-kaki, kecepatan, dan ketepatan) - Eksplorasi seni
kriya, seni musik, gerak dan lagu, drama

Hari, Tanggal | Alat dan Bahan

Senin, 17 Januari 2022 Selasa, 18 Januari 2022 Rabu, 19 Januari 2022 Kamis, 20 Januari 2022 Jumat, 21 Januari 2022 Sabtu, 22 Januari 2022
-ice breaking - kertas -buku tulis -pensil - -pensil warna - -buku tulis -pensil - -praktek sholat - TIDAK ADA
origami -crayon -pensil penghapus menulis kata bangku/kursi melakukan penghapus menghitung perlengkapan sholat PEMBELAJARAN
warna menggambar dengan tema tanaman permainan menyusun jumlah bunga
tanaman hias yang bentuk geometri
ada di halaman
sekolah

1. Kegiatan Motorik Kasar Waktu Pelaksanaan: 08:00 - 08:15

Dilakukan dengan kegiatan senam tanpa irama / senam irama / permainan tradisional / gerak dan lagu (sesuai kondisi kelas/ lembaga).

2. Kegiatan Pembukaan Waktu Pelaksanaan: 08:15 - 08:30

Kegiatan Pembukaan meliputi berdoa sesuai dengan agama anak yang dianut, bernyanyi tentang Tanaman hias / Mengenal macam tanaman hias,, bercerita tentang Tanaman hias / Mengenal
macam tanaman hias,, membangun pengetahuan melalui materi tentang Tanaman hias / Mengenal macam tanaman hias, dan KD yang akan dicapai, menjelaskan cara bermain dan menyepakati
aturan main.

3. Kegiatan Inti Waktu Pelaksanaan: 08:30 - 09:20

Kegiatan Inti memberi kesempatan anak untuk bereksplorasi membangun pengalaman bermain yang bermakna dengan menerapkan kegiatan dengan pendekatan saintifik 5M, yakni anak dapat
mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, menalar dan mengomunikasikan melalui kegiatan main berikut:
-menyebutkan macam macam tanaman hias
-menebak warna-warna tanaman hias sesuai dengan jenisnya

Rencana Kegiatan Rencana Kegiatan Rencana Kegiatan Rencana Kegiatan Rencana Kegiatan Rencana Kegiatan
KELOMPOK KELOMPOK KELOMPOK KELOMPOK KELOMPOK KELOMPOK
menjelaskan jenis jenis siswa diminta untuk ice breaking siswa diberikan tugas siswa diminta untuk ice breaking membuat
tanaman hias menampilkan hasil untuk membersihlah bertanya ketika ada lagu dari tepuk tepuk
karyanya di depan kelas sampah sampah bekas suatu yang membuatnya
makanannya sendiri di penasaran
kelas

4. Istirahat Waktu Pelaksanaan: 09:20 - 09:45

Bermain bebas, lalu makan bersama atau kegiatan ibadah sesuai agama yang dianut anak.

5. Kegiatan penutup Waktu Pelaksanaan: 09:45 - 10:00

• Menanyakan perasaan selama pembelajaran berlangsung.


• Berdiskusi tentang kegiatan apa saja yang sudah dimainkan hari ini, mainan apa yang disukai, mengapa menyukai permainan, dst.
• Memberikan tugas kepada anak untuk dilakukan di rumah, mengamati lingkungan di rumah sekitar, bertanya kepada orang tua/ wali/ kakak/ adik, dll apakah pernah bermain tentang
permainan yang dilakukan hari ini di sekolah?
• Bercerita pendek yang berisi pesan-pesan.
• Menginformasikan kegiatan untuk esok hari.
• Berdoa setelah belajar sesuai agama yang dianut anak.

6. Rencana Penilaian
NAMA ANAK
PROGRAM PENGEMBANGAN CAPAIAN PEMBELAJARAN INDIKATOR
Zeldan Ellifia Naura Dst.
NILAI AGAMA & MORAL (NAM) (1.1) Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya
FISIK MOTORIK (FM) (2.1) Memiliki perilaku yang mencerminkan hidup sehat
KOGNITIF (KOG) (2.3) Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap kreatif
BAHASA (BHS) (3.11) Memahami bahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan nonverbal)
SOSIAL EMOSIONAL (SOSEM) (2.7) Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap sabar (mau menunggu giliran, mau mendengar
ketika orang lain berbicara) untuk melatih kedisiplinan
SENI (SN) (2.4) Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap estetis

, ,

Mengajukan,
Mengetahui,
Guru/Wali Kelas
Kepala Sekolah

( Mega Ristianti Dewi Hasono, S.E )


( Ai Tarmilah, S.E., S.Pd,AUD
)

Anda mungkin juga menyukai