Anda di halaman 1dari 2

PENGANTAR ILMU PENDIDIKAN

HUBUNGAN HAKIKAT MANUSIA DENGAN PENDIDIKAN


1. Manusia adalah mahluk ciptaan tuhan yang di bekali dengan
a. Tehnologi
b. Akal dan fikiran
c. Karakter
d. Imajinasi
Jawaban : b. Akal dan fikiran
2. pendidikan adalah
a. Kegiatan tanpa tujuan
b. Proses memintarkan
c. Proses atau perbuatan mendidik
d. Proses mencari tau jati diri
Jawaban : c. Proses atau perbuatan mendidik
3. Hakikat manusia dipelajari melalui berbagai pendekatan di bawah ini, kecuali
a. Common
b. Sense
c. Individu
d. Religi
Jawaban : c. Individu
4. Di bawah ini pengertian hakikat manusia yang tepat adalah
a. Berbagai kesamaan yang menjadi karakteristik esensial setiap manusia
b. Gagasan gagasan yang mengacu pada kehidupan manusia
c. Individu yang tidak memiliki sifat rasional yang bertanggung jawab atas tingkah
laku intelektual dan sosial
d. Mahluk yang kehidupanyamemiliki gagasan gagasan untuk terus berkembang
Jawaban: a. Berbagai kesamaan yang menjadi karakteristik estensial setiap
manusia
5. Di bawah ini merupakan aspek aspek hakikat manusia kecuali
a. Manusia sebagai kesatuan badan dan roh
b. Manusia sebagai mahluk tuhan
c. Manusia sebagai mahluk indifidu
d. Manusia sebagai mahluk terpadu dan terintegrasi
Jawaban: d. Manusia sebagai mahluk terpadu dan terintegrasi
6. Manusia adalah subjek yang memiliki kesadaran (consciousness) dan penyadaran diri (self-
awarness), artinya
a. Manusia menyadari akan kekurangan dirinya
b. Manusia adalah subjek yang menyadari keberadaannya
c. Manusia mampu menyadari perbedaanya dengan manusia lainya
d. Manusia sadar akan dirinya merupakan ciptaan tuhan paling sempurna
Jawaban: b. Manusia adalah subjek yang menyadari keberadaanya
7. adanya alam semesta adalah sebagai hasil ciptaan suatu CreativeCause atau Personality yang
kita sebut sebagai Tuhan YME adalah teori?
a. J. Donal Butler, 1968
b. S.E. Frost Jr., 1957)
c. Al gazali
d. Prof john 1776
Jawaban: a. J. Donal bulter, 1968
8. “be a manistobecome a man” adalah pernyataan dari?
a. Karl Jasper
b. Hamka
c. Ir soekarno
d. Najwa sihab

Jawaban : a. Karl Jasper


9. "Manusia itu sebagai animaleducandum, dan ia memang adalah animal dikemukakan oleh?
educabile"
a. M. J. Langeveld
b. M.I. Soelaeman
c. Anne Rollet
d. Gehlen
Jawaban: a. MJ. Langeveld
10. Gehlen adalah eorang pemikir/ilmuwan asa!?
a. Belanda
b. Inggris
c. Swiss
d. Jerman

Jawaban: d. Jerman

Anda mungkin juga menyukai