Anda di halaman 1dari 10

PEMBANGUNAN FASILITAS UMUM DAN SARANA PRASARANA DESA

DI DESA SELOREJO

SURVEY LAPANGAN

UNTUK MEMENUHI TUGAS MATAKULIAH


Seminar Kebijakan Publik
Dosen Pengampu: Ferida Asih Wilujeng, S.Sos., M.AP.

Disusun Oleh :
Hervina Mega Putri Endriani (19105520008)

UNIVERSITAS ISLAM BALITAR BLITAR


FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
JURUSAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK
Mei 2022
FORMAT SURVEY LAPANGAN

Judul : Pembangunan Fasum dan Sarpras Desa


Tempat Survey : Kantor Desa Selorejo Kecamatan Selorejo
Waktu Pelaksanaan : 30 Maret 2022 sd 1 Maret 2022

KEKUATAN
No Materi Survey Bobot Nilai BXN SKOR Ranking
1 "Pembangunan 0,1 4 0,1x4 0,4 Tidak terdapat
Fasum dan Sarpras indikasi korupsi
Desa" terbukti dan dan independensi
dirasakan oleh dalam
masyarakat serta melaksanakan
berjalan sesuai program kerja.
dengan harapan
masyarakat
2 "Pembangunan 0,1 3 0,1x3 0,3 Pelayanan publik
Fasum dan Sarpras terbukti diterima
Desa" Memberikan baik oleh
Pelayanan Prima masyarakat dan
kepada Masyarakat berjalan sesuai
harapan.
3 "Pembangunan 0,1 4 0,1x4 0,4 Terbukti
Fasum dan Sarpras berjalannya dana
Desa " seng transparan dan
Menggunakan bermanfaat bagi
Dana Secara masyarakat.
Transparan
terhadap Alokasi
Umum dan Khusus
untuk hal itu
terbukti pada
1. Tersedianya
Mobil Siaga “Siap
Antar Jaga”
2. Tersedianya
gedung kesenian
3. Tersedianya
tempat posyandu
bagi lansia maupun
posyandu bayi
4 Tidak terdapat 0,1 5 0,1x5 0,5 Terbukti
indikasi Korupsi berjalannya
dan Independen program kerja
dalam dengan baik dan
melaksanakan bermanfaat.
program kerja
5 Kepuasan 0,1 4 0,1x4 0,4 Terbukti dari
Masyarakat dilihat dampak baik
dari respon mereka masyarakat.
terhadap Program
Pemerintahan
setempat

KELEMAHAN
No Materi Survey Bobot Nilai BXN SKOR Ranking
1 "Pembangunan 0,1 3 0,1x3 0,3 Kurang adanya
Fasum dan Sarpras komunikasi yang
Desa" kurang baik antar
diperhatikan secara perangkat terhadap
serius masyarakat.
2 "Pembangunan 0,1 3 0,1x3 0,3 Perlu adanya
Fasum dan Sarpras peningkatan untuk
Desa” masih menjamin kualitas.
kurang memiliki
nilai yang baik
3 "Pembangunan 0,1 3 0,1x3 0,3 Masih perlu adanya
Fasum dan Sarpras perhatian khusus.
Desa" kurangnya
Pengentahuan dan
dukungan Inovasi
teknologi
4 "Pembangunan 0,1 3 0,1x3 0,3 Perlu adanya
Fasum dan Sarpras peningkatan dalam
Desa" kurangnya menjalin
Hubungan dan komunikasi dengan
Komunikasi masyarakat.
Perangkat dengan
Masyarakat
5 "Pembangunan 0,1 5 0,1x5 0,5 Pelayanan yang
Fasum dan Sarpras diberikan sangat
Desa" tidak baik terbukti
terbutki program dengan adanya
program yang penyediaan
memperthatikan posyandu untuk
masyarakat yang pengecekan
kurang mampu, kesehatan.
lansia dan anak
/orang yang
berkebutuhan
khusus

PELUANG
No Materi Survey Bobot Nilai BXN SKOR Ranking
1 Gaji Perangkat 0,1 5 0,1x5 0,5 Gaji perangkat desa
Desa Diberikan diberikan setiap
Setipa bulan untuk bulan agar
meningkatkan meningkatkan
kinerja Perangkat kualitas kerja
Desa perangkat.
2 Implikasi Undang- 0,1 4 0,1x4 0,4 Terbukti sangat
Undang (UU) baik dalam
Nomor 6 Tahun implikasi Undang-
2014 tentang Desa, Undang (UU)
Peraturan Nomor 6 Tahun
Pemerintah (PP) 2014 tentang Desa,
Nomor 60 Tahun Peraturan
2014 Tentang Pemerintah (PP)
Bantuan Langsung Nomor 60 Tahun
Tunai dan Bantuan 2014 Tentang
Dana Desa Bantuan Langsung
Tunai dan Bantuan
Dana Desa
3 Perkembangan 0,1 4 0,1x4 0,4 Terbukti sangat
Inovasi Sistem baik dalam
Pelayanan perkembangan
Masyarakat dengan inovasi sistem
E- Goverment pelayanan
masyarakat dengan
E-Government
4 Penggunakan 0,1 4 0,1x4 0,4 Terbukti sangat
Sarpras yang baik dalam
efisien terhadap penggunaan sarpras
"Pembangunan yang sangat efisien.
Fasum dan Sarpras
Desa"
5 Peningkatan 0,1 3 0,1x3 0,3 Terbukti cukup
"Pembangunan baik dalam
Fasum dan Sarpras peningkatan
Desa" dengan perubahan pola
perubahan pola kehidupan
kehidupan masyarakat dan
masyarakat dan migrasi penduduk.
migrasi penduduk

ANCAMAN
No Matery survey Bobot Nilai BXN SKOR Ranking
1 Indikasi Korupsi 0,1 5 0,1x5 0,5 Tidak
Dana Desa terdapat
adanya
indikasi
korupsi dana
desa.
2 Program 0,1 4 0,1x4 0,4 Program
Pengembangan dan pembangunan
pembangunan yang sudah
tidak berjalan berjalan baik
tetapi juga
tetap harus
ditingkatkan.
3 Tidak menggunakan 0,1 3 0,1x3 0,3 Terbukti
Sistem Informasi dan cukup baik
Tekonologi yang dalam
progresif menggunakan
sistem
informasi dan
teknologi
yang
progresif.
4 Kurangnya 0,1 4 0,1x4 0,4 Terbukti
Pengetahuan SDM berjalan baik
Perangkat terhadap terhadap
penggunaan Inovasi pengetahuan
SDM
perangkat
terhadap
peningkatan
inovasi.
5 Kurang Sinergi 0,1 3 0,1x3 0,3 Sinergi
Struktural dalam struktural
Pemerintah Setempat dalam
pemerintahan
berjalan
cukup baik.

Keterangan
Skor Skala Likert
➢ 5 = Sangat Baik
➢ 4 = Baik
➢ 3 = Cukup Baik
➢ 2 = Kurang Baik
➢ 1 = Tidak Baik
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai