Anda di halaman 1dari 5

Contoh RPP yang memuat Pembelajaran Berdiferensiasi

RPP DARING

Satuan Pendidikan : SMPN 2 Lahat Selatan

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

Kelas / Semester : IX / I (ganjil)

Materi Pokok : Sistem Reproduksi

Sub Materi : Gangguan dan Penyakit pada

Sistem Reproduksi

Alokasi Waktu : 1 JP

Kompetensi Dasar: 3.1. Menghubungkan sistem reproduksi pada


manusia dan gangguan pada sistem reproduksi dengan
penerapan pola hidup yang menunjang kesehatan reproduksi

Analisis KD: Pembelajaran berdiferensiasi proses ataupun produk, jika diambil dalam
bentuk diferensiasi proses dengan mempertimbangkan profil belajar siswa

Pemetaan Kebutuhan Belajar

Berdasarkan Profil Belajar Murid

Tujuan Pembelajaran: Melalui diskusi siswa dapat menjelaskan gangguan


dan penyakit pada Sistem reproduksi dengan tepat
Tabel 1. Pemetaan Kebutuhan Belajar Berdasarkan Profil
Belajar

Profil Visual Auditori Kinestetik


Belajar
murid

Nama Anggi Ok
Putra
murid a
Yeka Ferez
ky Subhanal
Nira
Melki Rehan
Anugr
a Bayu lidia
M.
Rizki
M. Aji
Aprisa
Ripa
Nur
Produk
Murid diperbolehkan memilih cara
menjelaskan pemahaman mereka tentang
gangguan dan penyakit pada sistem
reproduksi: Boleh dalam bentuk
tulisan/gambar/rekaman audio ataupun
video
Proses Saat menjelaskan Guru juga Guru
guru menyediakan memberi
menggunakan rekaman beberapa link
banyak gambar materi/rekama sumber
atau alat bantu n audio dan belajar yang
visual. memberi bisa diakses
kesempatani oleh siswa
murid untuk dan
mengakses memberikan
sumber kesempatan
belajar yang kepada siswa
dapat untuk
didengarkan menyusuri
sumber
belajar di
web/YT yang
memungkink
an anak
dapat
melakukan
gerakan aktif
(tangan dan
mata)
guru mendiferensiasi pembelajaran dengan
mempertimbangkan perbedaan gaya belajar pada
pembelajaran daring

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Melalui diskusi, siswa dapat menjelaskan gangguan


dan penyakit pada sistem reproduksi dengan baik.

B. SUMBER BELAJAR

1. Aplikasi Zoom atau Whatsapp

2. Buku panduan pegangan guru IPA kelas IX

3. Buku siswa IPA kelas IX


4. Rekaman Audio tentang Gangguan dan Penyakit pada Sistem Reproduksi

4. Sumber-sumber yang relevan seperti Video pembelajaran di Youtube,


Rekaman audio ataupun materi terkait kelainan dan penyakit pada sistem
reproduksi
C. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Pendahulua ● Guru memulai dengan kegiatan rutin membuka kelas


n (salam, berdoa, dsb) dan memberikan pesan-pesan
harian menggunakan platform daring yang dipilih.
● Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai
dan memotivasi siswa (ice breaking dengan games quizzis)
(menghadirkan perasaan senang dalam belajar;
Konsep KHD)
Kegiatan 1. Guru memberikan beberapa pertanyaan untuk bahan diskusi
Inti kelompok
2. Guru membagi murid menjadi 4 kelompok yang terdiri dari:
2 kelompok murid dengan profil belajar visual, 1 kelompok
audio dan 1 kelompok kinestetik (Berdasarkan Tabel 1 diatas)
(berdiferensiasi proses)
3. Meminta siswa untuk berdiskusi dalam kelompok menjawab
pertanyaan pada Lembar Kerja siswa
4. Dalam kelompok siswa diminta untuk menjawab pertanyaan
boleh dalam bentuk membuat rekaman audio/tulisan (PPT)
maupun video (berdiferensiasi Produk)

Kegiatan ● Guru memberikan umpan balik kepada siswa berupa


Penutup penghargaan kepada semua siswa karena telah
menyelesaikan tugas dengan memberi applause bersama-
sama
● Guru menutup pembelajaran sesuai dengan prosedur
rutin (salam, terimakasih, doa, dsb).

D. PENILAIAN
Sikap : Observasi terhadap sikap komitmen murid
dalam menyerahkan atau mengirimkan tugas.

Pengetahuan : Menunjukkan pengetahuan tentang konsep


kelainan dan penyakit pada sistem reproduksi

Keterampilan : Mendemonstrasikan keterampilan menjelaskan


dalam bentuk rekaman audio/video maupun
tulisan/gambar di buku tulis

Strategi dan Alat Penilaian:

Penilaian Sikap

- Strategi: Observasi

Nama Tangg Tangg Tangg Tangg Tangg


murid al/ al/ al/ al/ al/
Catata Catata Catata Catata Catata
n sikap n sikap n sikap n sikap n sikap
Penilaian Pengetahuan dan Keterampilan

- Strategi: Unjuk kerja


- Alat: Checklist

Contoh Penilaian Ranah Pengetahuan dan Keterampilan

Indikat Catata
or Checklis n
t
Pengetahuan Tercap Berkemban Baru
ai g mulai
terliha
t
Menunjukkan pengetahuan
tentang kelainan dan penyakit
pada sistem repoduksi

Keterampilan Tercap Berkemban Baru Catatan


Menyampaikan ai g mulai tambahan
terliha terkait
t diferensia
si
Struktur kalimat

Kosakata

Kreativitas

Penulis :

Marleny

Asal

Sekolah :

SMPN 2

Lahat

Selatan

Anda mungkin juga menyukai