Anda di halaman 1dari 17

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kepada ALLA SWT yang telah memberikan rahmat dan anugerah-Nya sehingga
Proker (Program Kerja) SATRIA AL-FATH dapat dibuat.

Salah satu wadah pembinaan siswa di sekolah adalah kegiatan ekstrakulikuler. Kegiatan-kegiatan
yang diadakan dalam program ekstrakulikuler didasari atas tujuan daripada kurikulum sekolah.
Melalui kegiatan ekstrakulikuler yang beragam siswa dapat mengembangkan bakat, minat dan
kemampuannya.

Namun seperti kegiatan formal lainnya, ekstrakulkuler yang berada di bawah naungan suatu badan
dan instasi ataupun bentuk lainnya. Dalam hal ini adalah kegiatan ekstrakulikuler yang berada
dalam ruang lingkup Sekolah atau Perguruan Tinggi maka suatu kegiatan ekstrakulikuler
memerlukan Rencana Program Kerja yang akan dijadikan acuan para anggotanya untuk
menjalankan kegiatan-kegiatan.

Akhirnya kami mengharapkan masukan dari berbagai pihak untuk kesempurnaan Proker ini
sehingga isi Proker yang disusun akan terus berkembang dan lebih baik nantinya.

Sukabumi, 07 Agustus 2022


Kepala SMK IT Al-Fath

R. Erwin Hendarwin,SE.,MBA.,MM
NRKS. 1 9023 L 0130 2622 4117 4441

i
Daftar Isi

Kata Pengantar ....................................................................................................................... i


Daftar Isi ............................................................................................................................... ii
BAB 1 PENDAHULUAN ......................................................................................................3
1.1 Latar Belakang .................................................................................................................3
1.2 Maksud dan Tujuan ..........................................................................................................3
1.3 Landasan Hukum ..............................................................................................................4
1.4 Ad/Art Ekskul ...................................................................................................................5
BAB 2 STRUKTUR DAN TUPOKSI ....................................................................................6
2.1 Struktur Ekstrakulikuler ....................................................................................................6
2.2 Tupoksi SATRIA AL-FATH ............................................................................................7

BAB 3 RENCANA PROGRAM KEGIATAN.......................................................................9

3.1 Rencana Program Mingguan.............................................................................................9


3.2 Rencana Program Bulanan................................................................................................9
3.3 Rencana Program Tahunan .............................................................................................10

BAB 4 PENUTUP ................................................................................................................11

LAMPIRAN-LAMPIRAN ...................................................................................................12

ii
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Kegiatan Ekstrakulikuker SATRIA AL-FATH ( Sales Santri Wirasusaha AL-FATH ) ini


adalah kegiatan yang berada di luar program yang tertulis di kurikulum dan umumnya pihak
sekolah menyiadakan waktu satu hari dalam seminggu untuk pelaksanaan kegiatan ini.
Kegiatan ekstrakulikuler ini sangat berguna untuk pengembangan hobi, minat dan bakat siswa
pada hal kewirausahaan. Di sisi lain, pelaksanaan kegiatan ini merupakan bentuk perhatian
pada siswanya agar melakukan kegiatan yang lebih positif.

Para siswa SMK adalah anak yang sedang dalam masa peralihan dari pribadi seorang anak
menuju pribadi yang lebih dewasa, merekan cenderung menjauh dari orang tua dna lebih
percaya pada teman, mempunyai energi yang besar sehingga mereka tampak lebih emosional.
Kecenderungan lain adalah mereka berkelompok dengan teman yang memiliki kesukaan yang
sama.

Dengan adanya kegiatan ekstrakulikuler SATRIA AL-FATH ( Sales Santri Wirausaha AL-
FATH ) di sekolah, diharapkan dapat menjadi penyaluran energi para siswa menjadi lebih
kreatif,inovatif dan aktif di dalam sekolah.

1.2 Maksud dan Tujuan

Maksud kami dari pengurus Ekstrakulikuler SATRIA AL-FATH ini adalah Untuk
menetapkan sasaran serta langkah-langkah dalam mewujudkan kegiatan bidang sales
wirausaha sebagai wadah untuk menjadi pengusaha yang sukses kedepannya serta melatih
mentalitas serta kedisiplinan diri kepada siswa/i yang ada di sekolah.

Pertemuan Ekskul Satria Al-Fath 2 Minggu sekali pada hari Sabtu, 09:00 – 15:00 dan setiap
pertemuan ini Anggota harus membayar Uang Kas sebesar 2rb per-orang.

Ada beberapa Tujuan di Ekstrakulikuler SATRIA AL-FATH ini yang akan di dapatkan oleh
siswa/i disekolah yaitu :
1. Melatih menjadi seorang Wirausaha
2. Belajar Marketing
3. Belajar menjadi seorang Pemimpin
4. Melatih Mentalitas yang kuat
5. Menjadi orang yang Disiplin

3
1.3 Landasan Hukum

4
1.4 Ad/Art Ekskul

Anggaran Dasar

BAB I
NAMA, WAKTU DAN TEMPAT KEDUDUKAN

Pasal 1
Nama Ekstrakulikuler
Ekstrakulikuler ini bernama Sales Santri Wirausaha AL-FATH disingkat menjadi
“SANTRI AL-FATH”

Pasal 2
Waktu dan Tempat Pendirian
(1) Ekstrakulikuler ini untuk waktu yang lamanya tidak ditentukan dan di mulai sejak tanggal 07
Agustus 2022
(2) Ekstrakulikuler ini berdudukan di SMK IT Al-Fath dan Ponpes. Modern Dzikir Al-Fath

BAB II
AZAZ,SIFAT DAN CIRI EKSTRAKULIKULER

Pasal 3
1) Ekstrakulikuler ini berazaskan Pancasila
2) Ekstrakulikuler ini bersifat Independent
3) Ekstrakulikuler ini bercirikan Kedisplinan, Kekeluargaan, Kecendikiawan dan Profesionalisme

BAB III
MAKSUD DAN TUJUAN

Pasal 4
Ekstrakulikuler ini bermaksud :
a. Menjadi wahana pembelajaran bagi siswa/i SMK IT AL-FATH yang nantinya akan
Berwirausaha
b. Menjadi sarana berkumpulnya para wirausaha sukses

Pasal 5
Tujuan Ekstrakulikuler
Ekstrakulikuler ini bertujuan :

Menjadi ekstrakulikuler yang siap untuk masyarakat, serta siap menghadapi tantangan
globalisasi modern

5
BAB II
STRUKTUR DAN TUPOKSI

2.1 Struktur Ekskul

6
2.2 Tupoksi (Tugas Pokok dan Fungsi) SATRIA AL-FATH

A. Tupoksi Kepala Sekolah

- Menyusun Perencanaan
- Mengorganisasikan, Mengarahkan, Mengkoordinasikan, Melaksanakan, Melakukan
Evaluasi terhadap kegiatan
- Menentukan Kebijaksanaan
- Mengambil Keputusan
- Mengatur proses Ekstrakulikuler
- Mengatur Hubungan Sekolah dengan Masyarakat dan Dunia Usaha

B. Tupoksi Pembina

- Menyusun program kerja kegiatan ekskul


- Membuat tata tertib
- Mendata semua anggota
- Mendata prestasi yang sudah diperoleh
- Melakukan pembinaan
- Mengontrol dan Mengawasi
- Mengevaluasi kegiatan
- Berkoordinasi dengan Ketua Ekskul
- Memelihara sarana dan prasarana

C. Tupoksi Ketua

- Merumuskan kebijakan untuk pengembangan ekskul


- Mengkoordinasikan kegiatan
- Bertanggung jawab terhadap seluruh Keputusan Musyawarah dan melaksanakan
program kerja sebaik-baiknya dengan seluruh jajaran pengurus ekskul

D. Tupoksi Wakil Ketua

- Membantu Ketua dalam membuat program jangkan pendek dan jangka Panjang
- Mewakili Ketua bila berhalangan
- Melaksanakan delegasi tugas dan wewenang dari Ketua
- Mengamati apakah pelaksanaan tugas sudah sesuai dengan rencana kerja dan
melaporkan kepada Ketua

7
E. Tupoksi Sekretaris

- Mencari Informasi
- Mengumpulkan data
- Memantau dan memastikan program kerja
- Menyusun jadwal pertemuan untuk membahas program kerja
- Mengatur jadwal pertemuan pemimpin wirausaha-wirausaha

F. Tupoksi Bendahara

- Menyusun rencana anggaran


- Melaksanakan pengelolaan keuangan dan pengadaan kebutuhan barang ekskul
- Memfasilitasi kebutuhan pembiayaan program kerja dan roda ekskul
- Menyusun laporan dan pembukuan
- Mengetahui transaksi ekskul
- Mengatur dan mengelola bukti transaksi
Notes : Setiap pertemuan Anggota harus bayar Uang Kas sebesar 2rb per-orang

G. Tupoksi Anggota

- Mengikuti perintah dari Ketua


- Membayar Uang Kas
- Melaksanakan kegiatan yang ada di program kerja
- Memelihara sarana dan prasaran ekskul
- Menegakkan kedisiplinan

8
BAB III
RENCANA PROGRAM KERJA

3.1 Rencana Program Mingguan

NAMA PENANGGUNG SUMBER


NO WAKTU
KEGIATAN JAWAB DANA
Rapat Internal 2 Minggu Pembina, Ketua dan
1 Uang Kas
Satria Al-Fath Sekali Jajarannya
Materi Soft Skill
dan Hard Skill
Satria AL-FATH Pembina dan Manager
2 Minggu
2 Dijelaskan oleh serta Staff SATRIA Uang Kas
Sekali
Jajaran Staff MOTORIS
SATRIA
MOTORIS

PEMBINA/
NO MINGGU/BULAN MATERI KEGIATAN
PELATIH
Minggu 1 Bulan Januari Materi Digital Marketing di Facebook
1
Minggu 3 Bulan Januari Praktek Digital Marketing di Facebook
Minggu 1 Bulan Februari Materi Digital Marketing di Whatsapp
2
Minggu 3 Bulan Februari Praktek Digital Marketing di Whatsapp
Minggu 1 Bulan Maret Materi Digital Marketing di Instagram
3
Minggu 3 Bulan Maret Praktek Digital Marketing di Instagram
Minggu 1 Bulan April Materi Digital Marketing di Tiktok
4
Minggu 3 Bulan April Praktek Digital Marketing di Tiktok
Minggu 1 Bulan Mei Materi Digital Marketing di Shopee
5
Minggu 3 Bulan Mei Praktek Digital Marketing di Shopee
Minggu 1 Bulan Agustus Materi Advertising di Canva F. Husnan
6
Minggu 3 Bulan Agustus Praktek Advertising di Canva
Minggu 1 Bulan
Materi Advertising di Corel
September
7
Minggu 3 Bulan
Praktek Advertising di Corel
September
Minggu 1 Bulan Oktober Materi Advertising di Photoshop
8
Minggu 3 Bulan Oktober Praktek Advertising di Photoshop
Minggu 1 Bulan Materi pembuatan foto&video jual produk Motoris
November di Capcut
9
Minggu 3 Bulan Praktek pembuatan foto&video jual produk
November Motoris di Capcut

9
3.2 Rencana Program Bulanan

NAMA PENANGGUNG SUMBER


NO WAKTU
KEGIATAN JAWAB DANA
Marketing Day
Pembina dan semua
1 Pesantren Dzikir 1 Bulan Sekali Uang Kas
jajaran divisi ekskul
Al-Fath
Program Wajib
2 1 Bulan Sekali Pembina Uang Kas
Jual 1 Juta Rupiah
Sharing section
dengan Alumni Pembina dan semua
3 1 Bulan Sekali Uang Kas
SATRIA jajaran divisi ekskul
MOTORIS
Laporan
Pertanggung
4 Jawaban 1 Bulan Sekali Pembina Uang Kas
Penjualan
Bulanan

3.3 Rencana Program Tahunan

NAMA PENANGGUNG SUMBER


NO WAKTU
KEGIATAN JAWAB DANA
Seminar Seputar Bulan Pembina dan semua
1 Uang Kas
Pemasaran Desember jajaran divisi ekskul
MOU
Penambahan Pembina dan semua
2 1 Tahun Sekali Uang Kas
Kerjasama dengan jajaran divisi ekskul
DU/DI
Magang /
Pembina dan semua
3 Pelatihan Kerja di 1 Tahun Sekali Uang Kas
jajaran divisi ekskul
DU/DI
IHT Seputar Bulan Juni dan Pembina dan semua
4 Uang Kas
Pemasaran Digital Juli jajaran divisi ekskul

10
BAB IV
PENUTUP

Demikianlah gambaran rencana program kerja SATRIA AL-FATH (Sales Santri


Wirausaha Al-FATH) ini kami susun.
Dengan harapan akan menjadi acuan dalam melaksanakan langkah-langkah kegiatan
ekstrakulikuler SATRIA AL-FATH, sehingga perkembangan kegiatan ini lebih jelas dan
terarah dalam pencapaian tujuan.
Dengan di sertai antuan oleh pihak-pihak yang terkait, baik secara langsung maupun tidak
langsung.
Semoga rencan kegiatan ini akan dapat terlaksana dengan baik dan tentu saja hasil akhirnya
akan mencapai tujuan yang telah di tentukan dapat memberikan manfaat bagi kita semua.

Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Sukabumi, 07 Agustus 2022


Pembina SATRIA AL-FATH

F. Husnan,SE
NIY. 010926.280521.083

11
LAMPIRAN-LAMPIRAN

12
PROFIL EKSTRAKULIKULER

Nama Ekstrakulikuler : SATRIA AL-FATH (Sales Santri Wirausaha AL-FATH)


Alamat : 1) Jl. Merbabu Perum. Gading Kencana Kota Sukabumi
- Ponpes. Modern Dzikir Al-Fath
2) Jl. Otto Iskandardinata No. 23B Kota Sukabumi
Pembina : Fajar Husnan,SE
Ketua : M. Fajar Guntur
Wakil Ketua : Ilyas
Sekretaris : Agi Maulana
Bendahara : Muhamad Dikri
Anggota : Semua Kelas X-XII Jurusan BDP
Agung, Alwan Zahir, Ayu Ningsih, Dendi Saprulloh, Ersa Pustira
Linda, M. Arsyad, M. Julian, M. Rizki, Pahmi Idris, Rafael, Randi Pernama,
Rika,Sahla Padila, Salma Nurul Sukma, Siti Zelda (KLS X).
Eva Stepani, Lulu Nadhirah Gustiana, M. Padlul, Melisa Nur Fauziah,
Muhamad Fajar Hidayatullah, Nabil Afrianto, Najwa Iklima Putri,
Nazdah aprilia, Rayhan Maulana, Siti Nabila Nurlaelasari, Siti Nurhasanah,
Siti Patmah, Wulan Aulia Januar (KLS XI).
Antonio Muhammad Cordova, Moammar Qadhafy Nasution,
Muhamad Syahrul Maulana, Refi Zaenal Ilmi, Ridho Mulyana Ramdani,
Zaky Jalaludin (KLS XII).

13
SK PENETAPAN DAN STRUKTUR EKSKUL

14
15
16

Anda mungkin juga menyukai