Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN

PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)

PT. SUMBER BERKAT ANUGRAH INDONESIA

PENGEMASAN BARANG ONLINE

10 MARET S/D 10 MEI 2021

Di Susun Oleh :

Nama : MUHAMMAD IBRAHIM AMINI H.

Kelas : XI-OTKP1

NIS/NISN :

YAYASAN PENDIDIKAN KESATUAN JAKARTA


SMK KESATUAN JAKARTA
PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
Jl. Kesatuan No. 1 Kp. Kelingkit Rawa Buaya Cengkareng Jakarta Barat
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan ini telah diperiksa dan disetujui oleh pembinmbing untuk dipertahankan oleh siswa
dalam ujian.

Jakarta,

Pembimbing materi Pembimbing Sekolah

Lia Feriyanti S.Kom Wahid S.Pd

Mengesahkan
Kepala SMK Kesatuan

Drs. H. Sudimin, MM
LEMBARAN PENGUJIAN

Laporan PKL ini telah diterima dan diajukan oleh panitia ujian sekolah menengah kejuruan
(SMK) Kesatuan Jakarta Barat

Jakarta,………………

Penguji 1 Penguji 2

Xxxxxxxx xxxxxxxx
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT. Yang telah memberikan karunia-
Nya kepada penyusun, sehingga penyusun dapat menyelesaikam laporan PKL yang berjudul
“MENGEMAS BARANG ONLINE”

Laporan PKL ini dapat selesai dengan bantuan dari semua pihak terutama guru
pembimbing teknis, oleh karena itu pada kesempatan ini penyusun ingin menyampaikan
terima kasih kepada :

1. Drs. H. Sudimin, MM. selaku kepala sekolah SMK Kesatuan.


2. Vivi R. Utomo direktur PT. Sumber Berkat Anugerah Indonesia
3. Lia feriyanti selaku kepala bagian tata usaha
4. Wahid S. pd selaku pembimbing teknis yang telah memberikan saran-saran dan
masukan dalam penulisan laporan PKL ini.
5. Semua pihak yang telah membantu kami baik secara langsung maupun tidak
langsung dalam laporan ini.
6. Serta orang tua kami yang telah memberikan dorongan dan semangat kepada kami

Penyusun sadar bahwa laporan PKL ini jauh dari kata kesempurnaan oleh karena itu
kritik dan saran yang menuju perbaikan sangat kami harapkan.
DAFTAR ISI

HAL

HALAMAN JUDUL………………………………………………… i

LEMBAR PENGESAHAN……………………………………………ii

LEMBAR PENGUJIAN………………………………………………iii

KATA PENGANTAR…………………………………………………iv

DAFTAR ISI……………………………………………………………v

ABSTRAKI…………………………………………………………… vi

BAB I PENDAHULUAN …………………………………………………….

1.1 Latar Belakang……………………………………………………..

1.2 Tujuan……………………………………………………………..

1.3 Waktu Dan Tempat…………………………………………………

1.4 Pembatasan Masalah ……………………………………………….

1.5 Sistemmatika Penulisan …………………………………………….

BAB II PEMBAHASAN……………………………………………………

2.1 Sejarah PT. Sumber Berkat Anugerah………………………

2.2 Visi Dan Misi PT. Sumber Berkat Anugerah…………………………

2.3 Struktur Organisasi…………………………………………………..

BAB III PENUTUP …………………………………………………………….

3.1 Kesimpulan…………………………………………………………….

3.2 Saran…………………………………………………………………..

DAFTAR PUSAKA ……………………………………………………………


DAFTAR RIWAYAT HIDUP………………………………………………….

LAMPIRAN …………………………………………………………………….

ABSTRAKSI

Penyusun melakukan Praktek Kerja Lapangan (PKL) dari tanggal 03 Juni


2021 S/d 12 Agustus 2021 di PT. Sumber Berkat Anugerah Indonesia yang beralamat
Jl. Meruya lilir No.88 Kebon Jeruk bertugas melaksanakan sebagian mengisi data
pesanan customer, dan packing barang yang mencakupi pelayanan customer lainnya.

Di sana kami belajar tentang mengemas barang online, rekap retur barang
kekomputer, mengisi data ke buku besar, dan memotong buble rep. Pengemasan
barang dengan baik kepada customer, akan memberikan kepuasan yang baik tentang
PT. Sumber Berkat Anugerah Indonesia Meruya kb. Jeruk serta kepuasan bagi
customer yang lainnya.
BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang

Praktek kerja lapangan ini dilaksanakan untuk meningkatkan keterampilan dan


pengetahuan kami serta menerapkan teori-teori yang telah penyusun dapatkan dari sekolah
yang selama ini telah kami pelajari. Pengaturan pelaksanaan praktik kerja lapangan dilakukan
oleh sekolah dengan mempertimbangkan kesediaan lembaga atau dunia kerja untuk
menerima siswa/siswi kami yang melaksanakan praktik kerja lapangan.

Dengan diadakannya praktik kerja lapangan saat ini sangatlah baik dan berguna bagi
setiap siswa/siswi SMK Kesatuan, mendapatkan suatu gambaran yang nyata didalam
menjajaki dunia kerja dan memerapkan apa-apa yang telah didapatkan dari akademi pada
perkerjaan yang akan digeluti, sehingga bila mereka terjun kedunia kerja tidak mendapatkan
kesulitan untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan kerja sehingga dapat menerapkan
keahlian profesi yang dimiliki.

Penyelenggaraan administrasi perkantoran, sebagai suatu sistem yang telah


dikembangkan dilingkungan PT. Sumber Berkat, yang merupakan kegiatan penting dalam
menunjang tugas-tugas ketata usahaan. Sebagai penunjang ketata usahaan sistem
administrasi perkantoran pada dasarnya mencakup kegiatan dasar dalam proses pendidikan.

Pada saat ini sekolah kami dituntut untuk dapat lebih memahami teori yang didapat
selama kbm disekolah dengan mengenal dunia luar atau dunia kerja. Kegiatan ini juga
merupakan salah satu persyaratan di SMK Kesatuan, agar siswa dapat membandingkan
materi disekolah dengan dunia kerja.
1.2 Tujuan
a. Melatih siswa dalam berfikir dan analisi serta mengembangkan pelajaran yang
diperoleh disekolah dan membandingkan dengan dunia usaha/kerja.
b. Sebagai bukti tertulis tentang apa saja yang telah dilakukan didunia kerja.
c. Menambah perbendaharaan perpustakaan sekolah dan menunjang peningkatan
pengetahuan siswa angkatan selanjutnya serta pihak-pihak yang membutuhkan.
d. Melengkapi salah satu syarat dalam menempuh ujian akhir sekolah dan ujian akhir
nasional pada sekolah menengah kejuruan kesatuan.
e. Menerapkan ilmu pengetahuan yang penyusun peroleh dibangku sekolah. Setelah
praktek kerja lapangan ini diharapkan dapat bermanfaat.
f. Menambah wawasan pengetahuan bagi penyusun khususnya dalam mengemas
barang online.
g. Bermanfaat bagi siswa/siswi dapat membedakan teori dan praktek.

1.3 Waktu dan Tempat pelaksanaan

Waktu : Pada Tanggal 03 Juni 2021 S/d 12 Agustus 2021 kami melaksanakan

Tempat : PKL di PT. Sumber Berkat Anugerah Indonesia Jakarta Barat


1.4 Pembatasan masalah

Permasalahan yang dihadapi :


1. Selama dalam melaksanakan PKL penyusun mengalami banyak permasalahan dalam
perkerjaan karena ini adalah pengalaman baru kami didunia kantor. Permasalahan
yang terjadi selama kegiatan PKL pada PT. Sumber Berkat Anugerah Indonesia
Jakarta barat adalah :
2. Dalam melaksanakan suatu tugas ataupun perkerjaan kami belum begitu memahammi
dengan apa yang harus kami kerjakan.

Penanganan masalah :
3. Selama dalam pelaksaan PKL ketika kami mendapatkan masalah dalam pekerjaan
kami menanyakan kepada atasan atau karyawan pembimbing.

3.5 Sistematika penulisan


Untuk mengetahui secara terperinci dan lengkap maksud yang terkandung dalam
penuisan karya tulis ini didasarkan pada praktek kerja lapangan.
Adapun sistematika karya tulis ini sebagai berikut :
- BAB 1 PENDAHULUAN
Bab ini berisikan latar belakang, tujuan, waktu, tempat pelaksanaan, batasan
masalah, serta sistematika penulisan.
- BAB 2 PEMBAHASAN
Pada bab ini berisikan Visi dan Misi, dan Struktur Organisasi.
- BAB 3 PENUTUP
Pada bab ini berisikan kesimpulan, dan saran selama melaksanakan PKL.
BAB II

PEMBAHASAN

2.1 Sejarah PT. Sumber Berkat Anugerah Indonesia

Kami adalah industri yang bergerak dibidang pengolahan dan pembuatan produk-produk
Food juice buah markisa dan sirup aneka rasa buah dengan Jual Aneka Sirup Khas Medan
yang berdiri tanggal 12 Desember 2013. Dengan berbekal pengalaman yang cukup dalam
Jual Aneka Sirup Khas Medan dibidang pengolahan dan pembuatan sirup dan minuman
ringan yang mencakup R&D, data-data pemasok bahan baku baik pengolahan, pemrosesan
sampai dengan pengepakan/ pengemasan dan dibidang pemasaran.
Oleh sebab perusahaan kami selain sebagai produsen yang Jual Aneka Sirup Khas Medan,
juga sekaligus berperan dalam mendistribusikan produk-produk sirup yang diproduksi oleh
perusahaan kami. dan sampai sekarang pemasaran kami sudah mencapai area Bali. Bahan
utama minuman ini adalah buah markisa, dan terong belanda yang bahkan hanya bisa tumbuh
di beberapa tempat saja di permukaan bumi ini, salah satu diantaranya adalah Dataran Tinggi
Dieng, Wonosobo.
Selain rasanya yang enak, segar dan unik, buah markisa juga mengandung gizi yang tinggi
diantaranya kalsium, serat, Vitamin A, C, fosfor, zat besi, karoten, tiamin, riboflavin, niasin,
asam askorbat, dan asam sitrat. lainnya yang berguna bagi tubuh.
Target kami adalah menjadi produsen sirup buah markisa terbesar di Indonesia dan mampu
mengenalkan buah markisa dan terong belanda sebagai minuman berkualitas yang bisa
didapatkan dimana saja (consumer food) diantaranya toko makanan, restoran, mini market,
super market, restoran di Indonesia, bukan hanya sekedar menjadi makanan khas yang
dikenal oleh kalangan tertentu saja dan berakhir di pojok etalase toko oleh-oleh.
2.2 Visi Dan Misi PT. Sumber Berkat Anugerah Indonesia Jakarta barat

Visi :

- Menjadi perusahaan makanan dan minuman yang bisa memuaskan pelanggan.


- Perusahaan dapat menghasilkan penjualan dan profit yang tinggi dari produksi
makanan dan minuman berstandar tinggi.

Misi :

- Menyediakan kualitas produk yang terbaik.


- Membangun jaringan yang seluas-luasnya sampai seluruh dunia.
- Memberikan pelayanan dan fasilitas untuk konsumen yang terbaik.
2.3 Struktur Organisasi

Komisaris
Leo

Direktur Utama

Vivi R. Utomo

Supervisor Pembelian
dan gudang
Supervisor Pemasaran

Supervisor Pemasaran Dan gudang


Lia Feriyanti

Sales MT Sales GT Bagian Penjualan Bagian Pembelian


Online

Lia Feriyanti
Ningsih firdha
Rita Nadia

Collector Bagian Gudang


Apri Kipti Yoga

Devika
Denis Yusuf

Bagian Pengiriman

Abdul Kasmo
BAB III

PENUTUP

Dengan mengucapkan alhamdulillah atas kehadiran Allah SWT atas terselenggarakannya


praktik kerja lapangan ini yang dilaksanakan di PT. SUMBER BERKAT ANUGRAH
INDONESIA Jakarta Barat, sehingga tersusun lah laporan ini untuk memenuhi syarat-syarat
UAS dan UAN sekaligus sebagi tugas pembelajaran praktik keahlian.

Semoga dengan adanya laporan ini dapat menambah wawasan serta pengetahuan dalam
dunia kerja, dan tidak lupa kami selaku penyusun mengucapkan terima kasih kepada segenap
pihak yang telah membantu dan membimbing dalam menyelesaikan laporan ini.

3.1Kesimpulan

Kegiatan praktik kerja lapangan merupakan kegiatan yang sangat bermanfaat bagi siswa
dan siswi, dan merupakan suatu langkah awal bagiamana berkerja di lapangan sesuai dengan
keahlian masing-masing siswa.

Dalam dunia kerja dibutuhkan skil, kedisiplinan, serta mampu bekerja secara
professional dan memiliki dedikasi yang tinggi terhadap kantor.

Praktik kerja lapangan telah terlaksanakan dengan baik, dan kami selaku penyusun
mengucapkan banyak terima kasih kepada PT. SUMBER BERKAT ANUGRAH
INDONESIA Jakarta Barat yang telah bersedia menerima untuk melaksanakan PKL.
1.2 Saran

Untuk perusahaan semoga hubungan antar pegawai atau karyawan dan pimpinan
tetap terjaga dan saling berkerja sama untuk mencapai tujuan bersama, serta mampu
memberi motivasi terhadap siswa-siswi dalam melaksanakan tugasnya didunia kantor.

Untuk setiap siswa-siswi yang akan melaksanakan PKL sebaiknya memilih tempat
yang sesuai dengan jurusan agar apa yang didapatkan dikantor sesuai dengan apa yang
telah dipelajarinya, dan sebaiknya siswa-siswi lebih disiplin dan bersikap baik dalam
melaksanakan PKL.

Kepada pihak sekolah harus lebih mampu menyiapkan siswa-siswi yang lebih
matang, agar kegiatan PKL ini berjalan dengan sesuai harapan.
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Muhammad Ibrahim Amini Hatami

Tempat & tgl. Lahir : Jakarta, 03 Desember 2003

Jenis kelamin : Laki-Laki

Nomor induk siswa : 2551

NISN : 0037800265

Alamat : JL. Kp. Basmol Rt 08/02 No. 02 Pasar Kemiri Jakarta

Agama : Islam

Pendidikan :

 TK Islam Mutiea
 MI Madrasah Ibtida’iyah Istiqomah
 MTS Al-Hidayah Basmol
 SMK Kesatuan Jakarta Barat
LAMPIRAN

 Pekerjaan yang di lakukan :


 Muhammad Ibrahim ( Packing ) :
- Motong bublerap
- Mengemas barang
- Cek resi
- Mengisi data resi dalam buku
- Membantu pindahkan barang
Foto

Foto kegiatan packing

PT. SUMBER BERKAT ANUGRAH INDONESIA JAKARTA BARAT


Penyerahan cinderamata kepada bapak Leo selaku dewan Pembina dan penasehat

Anda mungkin juga menyukai