Anda di halaman 1dari 4

TUGAS

SEJARAH PEMIKIRAN EKONOMI,MANAJEMEN DAN KOP-


ERASI

Oleh:

Jon Carlos Wora

(132214176)

PROGRAM STUDI MANAJEMEN


FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS SANATA DHARMA YOGYAKARTA
TAHUN 2013
Soal A.
NO Aliran Tujuan yang Tujuan antara Proses dan strategi Aktor yang input
kan dicapai menjalankan
1 Merkantil memperbanyak Mencadangkan  memperbanyak ekspor  Jean Bod- Pedagang,
isme aset dan Emas,mineral,perak dan mengurangi im- din Pekerja
modal yang por  Cendeki- Buruh,Sum
dimiliki oleh  berusaha untuk mem- awan ber Daya
suatu negara perbanyak emas se-  Negarawan Alam
supaya dapat banyak-banyaknya  pemikir
mencapai  Membangun produksi masyarakat
kemakmuran barang jadi untuk
dan meningkatkan ekspor
kesejahteraan  Pembangunan indus-
warga tri, perdagangan
negaranya luar negeri
2 Ekonomi Memberikan Negara dan seluruh  Kebebasan untuk  Adam Smith Modal,Sum
Klasik kesejahteran masyarakatnya yang berproduksi  Filsafat,a ber Daya
rakyat bagi berproduksi dan  Pemerataan kerja hli Manusia,P
orang yang memberikan wawasan  Setiap orang ekonomi etani,Sum
miskin dan mengenai ilmu berproduksi sesuai klasik ber Daya
yang bekerja ekonomi dengan keahlian dan  Kaum Fi- Alam
diabawah keterampilan siokrat
standar UMR
(Upah Minimum
Regional)
atau bisa
dibilang kaum
buruh
3 Sosialism Memberikan Memberitahukan  Hakdan Kekuasaan  Marx Tenaga
e Marx kesejahteraan setiap warga negara berada di buruh  Kaum Kerja,Sum
untuk rakyat memliki hak yang  melawan peraturan Utopis ber Daya
terutama kaum sama dengan warga yang dibuat oleh Alam
buruh dan negara yang lain pemerintah
kasta yang  Menciptakan orde
berada baru
dibawah
4 Sosialism Memberikan Mewujudkan  Meningkatkan  Sutan Kaum
e rasa ketertiban dan presentase produksi Sjahrir pelajar,S
Kerakyata kemanusiaan anarki  Meninggalkan cara  Pakar umber
n sehingga berproduksi yang Ekonomi Daya Alam
terbentuk kurang teknologi
kehidupan  Meningkatkan cara
masyarakat berproduksi didalam
yang aman, berproduksi pangan
tentram.  Menmanfaatkan sum-
ber daya alam yang
belum digunakan
dengan cara yang
tepat
5 Neo Memberikan Upah tergantung pada  Warga negara yang  Marshall Pegawai,M
Klasik kekayaan produktivitas mampu berinvestasi  John stu- odal,aset
untuk warga  Menerapkan teori- art mill ,juga
negaranya teori ekonomi yang  Masyarakat harta
bersifat matematis

6 Keynes Menstabilkan Memecahkan masalah  Sektor masyarakat  John May- Pemerinta


peredaran over supply berikut serta nard h,pemilik
uang dengan didalam Keynes saham
barang di meningkatkan
pasar, system produksi
pasar tenaga
kerja
nasioanal
7 Institusi Memperbaiki Mendahulukan  Menolak produksi  Thorstein Manusia,
onal ketidakadilan kepentingan pribadi barang dengan veblen harta dan
sitem dengan mementingkan tenaga industri. kekuasaan
kapitalisme iri sendiri

Soal B.

A) Aliran Klasik dimulai ketika Adam Smith menerbitkan hasil pemikiran-


pemikirannya. Ekonomi Klasik sekitar pada pertengahan abad ke-19. Ekonomi Klasik
juga berhasil menjelaskan pertumbuhan ekonomi dan pembangunan. Tentunya
keberhasilan ini ditandai dengan tersedianya sumber daya manusia, sumber daya
alam yang cukup, dan itu semua merupakan production possibility frontier.

B) Thorstein Bunde Veblen (1857-1929). Veblen pada intinya mengkritik teori-


teori yang digunakan kaum klasik dan neo-klasik karena menurutnya cenderung
terlalu menyederhanakan fenomena-fenomena ekonomi saat itu. Dan juga menurutnya
pemikiran ekonomi klasik dan neo-klasik di anggap mengabaikan aspek-aspek non
ekonomi seperti lingkungan. Padahal pengaruh keadaan dan lingkungan sangat besar
terhadap tingkah laku ekonomi masyarakat.

Soal C

A) Ada,karena penyesuaiyan budaya dengan cara memilih dan memerapkan


pemikiran-pemikiran ekonomi sangat cocok digunakan di dalam budaya setempat.
Seperti yang kita ketahui, budaya barat dan timur memiliki perbedaan paham
dalam hal perekonomian maupun pemerintahan. Untuk itu,setiap wilayah harus
menerapkan aliran yang sesuai dengan wilayahnya.
B) Contoh pemikiran ekonomi yang sesuai dengan sosial budaya timur adalkah
Ekonomi Klasik : Memberikan kesejahteran rakyat bagi orang yang
miskin dan yang bekerja diabawah standar UMR (Upah Minimum
Regional) atau bisa dibilang kaum buruh.
Solisme-Mark : Memberikan kesejahteraan untuk kaum buruh dan
kasta yang berada dibawah ini merupakan ciri budaya timur
Sosialisme Kerakyatan : Memberikan kehidupan masyarakat yang
aman, tentram

Anda mungkin juga menyukai