Anda di halaman 1dari 33

KISI-KISI

UJIAN SEKOLAH
TINGKAT SEKOLAH DASAR
TAHUN AJARAN 2021/2022
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN 2021/2022
Mata Pelajaran : PAI dan BP
Jenjang : SD
Kurikulum : 2013 KONDISI KHUSUS

LEVEL
NO. KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL NOMOR BENTUK
KOGNITIF
1 Memahami makna QS. al- Q.S. al-Kafirun, Disajikan ayat QS. Q.S. al-Kafirun, Q.S. al- PG
Kafirun, Q.S. al-Maidah/5: 2- Q.S. al-Maidah/5: 2-3, Maidah/5: 2-3, dan Q.S. al-Hujurat/49: 12-13,
1
3, dan Q.S. al-Hujurat/49: dan peserta didik mampu menentukan hukum bacaan
12-13 dengan benar Q.S. al-Hujurat/49: 12- Penerapan tajwid
13 Disajikan beberapa perilaku peserta didik mampu PG
menunjukkan perilaku yang sesuai dengan ayat 2
yang ditampilkan
Disajikan ayat QS. Q.S. al-Kafirun, Q.S. al- PG
Maidah/5: 2-3, dan Q.S. al-Hujurat/49: 12-13,
Penalaran 3
peserta didik mampu menentukan perilaku yang
dilarang sesuai dengan ayat dimaksud
Disajikan beberapa ayat, peserta didik mampu PG
Pengetahuan menunjukkan ayat tentang tolong-menolong dalam 4
dan kebaikan
Pemahaman Disajikan satu ayat, peserta didik mampu
26 Uraian
menerjemahkannya dengan benar
2 Memahami makna al-Asmau Al-Asmaual-Husna: al- Disajikan satu deskripsi tentang al-Asmau al-Husna, Uraian
Pengetahuan
al- Husna: al-Mumit, al-Hayy, Mumit, al-Hayy, al- peserta didik dapat menentukan al-Asma al-Husna 27
dan
al- Qayyum, dan al-Ahad Qayyum, dan al-Ahad yang sesuai deskripsi tersebut dengan benar.
Pemahaman
(almumit)
3 Memahami hikmah zakat, Zakat, infak, dan Uraian
Disajikan narasi tentang zakat, peserta didik dapat 28
infak, dan sedekah sebagai sedekah Penalaran
menyebutkan ashnaf zakat
implementasi rukun Islam
4 Memahami makna Q.S.at-Tin Q.S.at-Tin dan Disajikan satu ayat peserta didik mampu PG
Pengetahuan 5
dan Q.S.Mā’ūndengan baik Q.S.al-Mā’ūn menentukan terjemah dari ayat tersebut
dan
dan tartil Disajikan narasi, peserta didik mampu menunjukkan PG
Pemahaman 6
ayat yang sesuai dengan narasi yang disajikan
LEVEL
NO. KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL NOMOR BENTUK
KOGNITIF
5 Memahami makna saling Perilaku saling Disajikan deskripsi kegiatan sehari-hari, peserta PG
menghargai sesama manusia menghargai sesama Penerapan didik dapat menentukan perilaku saling menghargai 7
manusia kepada sesama manusia dengan benar.
6 Memahami makna Q.S. al- Q.S. al-Falaq Pengetahuan PG
Disajikan narasi peserta didik mampu
Falaqdan Q.S. al-Fil dengan dan Q.S. al-Fil dan 8
menunjukkan ayat yang tepat sesuai narasi
baik dan benar Pemahaman
Disajikan satu ayat peserta didik mampu PG
Penalaran 9
menyebutkan kejadian sesuai ayat yang ditampilkan
7 Memahami kisah keteladanan Kisah keteladanan Disajikan narasi kisah keteladanan Luqman dalam Uraian
29
Luqman sebagaimana terdapat Luqman Penalaran alquran, peserta didik mampu menyebutkan perilaku
dalam al-Qur’an syirik
8 Memahami hikmah beriman Iman kepada hari akhir Disajikan sebuah pernyataan tentang hari ahkir, PG
kepada hari akhir yang dapat peserta didik dapat menentukan nama hari akhir
Penalaran 10
membentuk perilaku akhlak sesuai pernyataan dengan benar.
mulia
9 Memahami hikmah beriman Iman kepada qada dan Disajikan sebuah narasi siswa mampu PG
kepada qada dan qadar yang qadar menyebutkan satu istilah sesuai dengan narasi
Penerapan 11
dapat membentuk perilaku dengan benar
akhlak mulia
10 Memahami makna al-Asmau Al-Asmaual-Husna: al- Pengetahuan Disajikan deskripsi tentang al-Asmau al-Husna, PG
al- Husna: al-Mumit, al-Hayy, Mumit, al-Hayy, al- dan peserta didik dapat menentukan al-Asma al-Husna 12
al- Qayyum, dan al-Ahad Qayyum, dan al-Ahad Pemahaman yang sesuai deskripsi tersebut dengan benar.
11 Memahami makna Iman kepada kitab Ditampilkan beberapa tabel, peserta mampu PG
diturunkannya kitab-kitab suci Allah Pengetahuan menentukan nama-nama kitab dan nabi yang
melalui rasul-rasul-Nya dan menerimanya 13
sebagai implementasi rukun Pemahaman
iman
12 Memahami makna al-Asmau Al-Asmaual-Husna: al- Disajikan sebuah pernyataan, peserta didik dapat PG
al-Husna: al-Basir, al-‘Adl, dan Basir, al-‘Adl, dan al- Penalaran menentukan makna al-Asmau al-Husna: al-Basir, al- 14
al-‘Azim ‘Azim ‘Adl,atau al-‘Azim dengan benar.
13 Memahami makna iman Iman kepada malaikat Disajikan sebuah pernyataan, siswa mampu PG
kepada malaikat-malaikat Allah Penalaran menyebutkan nama malaikat sesuai narasi 15
Allah berdasarkan dimaksud
LEVEL
NO. KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL NOMOR BENTUK
KOGNITIF
pengamatan terhadap dirinya
dan alam sekitar
14 Memahami sikap toleran dan Perilaku toleran dan Disajikan perilaku dalam kehidupan sehari-hari, PG
simpatik terhadap sesama simpatik terhadap peserta didik dapat menunjukkan sikap toleran atau
Penerapan 16,17
sebagai wujud dari sesama simpatik terhadap sesama dengan benar.
pemahaman Q.S. al-Kafirun
15 Memahami makna hormat Hormat dan Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik PG
Pengetahuan
dan patuh kepada orangtua mampu istilah berbakti kepada kedua orang tua
dan 18
patuh kepada orangtua dan dan guru
Pemahaman
guru
16 Memahami makna saling Perilaku saling Disajikan deskripsi kegiatan sehari-hari, peserta PG
menghargai sesama manusia menghargai sesama Penalaran didik dapat menentukan perilaku saling menghargai 19
manusia kepada sesama manusia dengan benar.
17 Memahami hikmah zakat, Zakat, infak, dan Disajikan sebuah pernyataan tentang zakat, peserta PG
Pengetahuan 20
infak, dan sedekah sebagai sedekah didik dapat menentukan ketentuan zakat mal
dan
implementasi rukun Islam Disajikan sebuah pernyataan tentang zakat, peserta PG
Pemahaman 21
didik dapat menentukan istilah dalam zakat
18 Memahami hikmah puasa Hikmah puasa Disajikan beberapa pernyataan perilaku dalam PG
Ramadan yang dapat Ramadan Penalaran kehidupan sehari-hari, peserta didik dapat 22
membentuk akhlak mulia menentukan hikmah puasa Ramadan dengan benar.
19 Memahami tata cara bersuci Tata cara bersuci dari PG
Ditampilkan alat bersci, peserta didik mampu
dari hadas kecil sesuai hadas kecil Penerapan 23
menetukan alat bersuci / thaharah
ketentuan syariat Islam
20 Memahami kisah keteladanan Kisah keteladanan Disajikan satu kisah Nabi Muhammad saw. peserta PG
Nabi Muhammad saw. Nabi Muhammad saw. Penerapan didik dapat merumuskan tentang keteladanan Nabi 24
Muhammad saw. dengan benar.
21 Memahami nama-nama Rasul Kisah keteladanan Disajikan narasi tentang peninggalan wali sanga, PG
Allah dan Rasul Ulul ‘Azmi Wali Sanga Penerapan peserta didik mampu menyebutkan nama asli 25
seorang wali yang membangunnya
22 Memahami kisah keteladanan Nama-nama Rasul Disajikan tentang ulul azmi, peserta didik mampu Uraian
Wali Sanga Allah dan Rasul Ulul Penalaran menebutkan rasul-rasul ulul azmi 30
‘Azmi
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : PPKN


Jenjang : SD
Kurikulum : 2013 KONDISI KHUSUS

LINGKUP
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
MATERI
1 Memahami makna hubungan simbol Simbol sila-sila Siswa dapat menghubungkan perilaku dengan simbol sila 1 PG
dengan sila-sila Pancasila Pancasila dalam Pancasila
Siswa dapat menjelaskan makna simbol dalam Pancasila 26 Uraian
Siswa dapat mengidentifikasi simbol dalam sila Pancasila 2 PG
2 Mengidentifikasi pelaksanaan kewajiban Kewajiban dan hak Siswa dapat memberi contoh kewajiban dalam kehidupan 3 PG
dan hak sebagai warga masyarakat dalam sebagai warga sehari-hari
kehidupan sehari-hari masyarakat Siswa dapat mengidentifikasi hak kita dalam kehidupan 4 PG
sehari-hari
3 Menjelaskan manfaat keberagaman Keberagaman Siswa dapat menunjukkan sikap dalam menghadapi 5 PG
karakteristik individu dalam karakteristik perbedaan karankteristik individu
kehidupan sehari-hari individu Siswa dapat menjelaskan manfaat karakteris individu di 6 PG
lingkungan sekitar
4 Mengidentifikasi nilai-nilai Pancasila Nilai-nilai Pancasila Disajikan tabel data tentang perilaku, siswa dapat 7 PG
dalam kehidupan sehari-hari mengidentifikasi perilaku yang sesuai dengan sila Pancasila
Siswa dapat mengidentifikasi perilaku yang bertentangan 8 PG
dengan sila Pancasila
5 Memahami hak, kewajiban dan Hak, kewajiban dan Siswa dapat memberi contoh hak sebagai warga masyarakat 9 PG
tanggung jawab sebagai warga dalam tanggung jawab
kehidupan sehari-hari sebagai warga Siswa dapat memberikan contoh perilaku atau sikap yang 27 Uraian
menunjukkan penggunaan hak yang bertanggung jawab
Siswa dapat mengidentifkasi pelaksanaan hak yang 10 PG
bertanggung jawab
6 Menelaah keberagaman sosial budaya Keberagaman sosial Disajikan ilustrasi tentang keragaman, siswa dapat 11 PG
masyarakat budaya menunjukkan jenis keragaman berdasarkan ilustrasi
masyarakat tersebut
Disajikan ilustrasi, siswa dapat menerima keragaman di 12 PG
sekitarnya
LINGKUP
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
MATERI
7 Menggali manfaat persatuan dan Nilai persatuan dan Siswa dapat mengidentifikasi nilai persatuan dalam 13 PG
kesatuan untuk membangun kesatuan kehidupan sehari-hari
kerukunan hidup Siswa dapat mengidentifikasi perilaku yang menjunjung 14 PG
tinggi persatuan dan kesatuan di lingkungan masyarakat
8 Menganalisis penerapan nilai-nilai Penerapan nilai- Siswa dapat menganalisis penerapan Pancasila dalam 15 PG
Pancasila dalam kehidupan sehari-hari nilai kehidupan sehari-hari
Pancasila Siswa dapat menganalisis manfaat penerapan perilaku sesuai 16 PG
Pancasila
Disajikan peristiwa/ilustrasi siswa dapat menunjukkan nilai- 17 PG
nilai dalam sila Pancasila
Siswa dapat memberi contoh perilaku di sekolah yang sesuai 28 Uraian
dengan nilai-nilai yang terkandung pada sila ketiga Pancasila
9 Menganalisis pelaksanaan kewajiban, Kewajiban, Siswa dapat menganalisis pelaksanaan hak sebagai warga 18 PG
hak, dan tanggung jawab sebagai hak, dan tanggung negara
warga negara beserta dampaknya jawab sebagai Disajikan gambar, siswa dapat meganalisis sikap tanggung 19 PG
dalam kehidupan sehari-hari warga negara jawab anggota keluarga
10 Menelaah berbagai bentuk Keberagaman suku Siswa dapat menunjukkan keragaman ras di Indonesia 20 PG
keberagaman suku bangsa, sosial, dan bangsa, sosial, dan Siswa dapat menunjukkan kegiatan yang menunjukkan 21 PG
budaya di Indonesia yang terikat budaya di keragaman
persatuan dan kesatuan keberagaman Indonesia Siswa dapat menunjukkan sikap persatuan dalam keragaman 22 PG
Siswa dapat menunjukkan sikap menghargai keragaman 23 PG
Siswa dapat menjelaskan manfaat mengetahui keragaman 29 Uraian
suku di Indonesia
12 Menelaah persatuan dan kesatuan Persatuan dan Siswa dapat menganalisis manfaat adanya persatuan dan 24 PG
terhadap kehidupan berbangsa dan kesatuan kerja sama pada masa perang kemerdekaan
bernegara beserta dampaknya terhadap kehidupan Siswa dapat menganalisis manfaat adanya persatuan dan 25 PG
berbangsa dan kerja sama pada masa sekarang
bernegara Siswa dapat memberikan contoh manfaat adanya persatuan 30 PG
dan kesatuan
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA


Jenjang : SD
Kurikulum : 2013 KONDISI KHUSUS

NO KOMPETENSI DASAR LINGKUP MATERI INDIKATOR NOMOR BENTUK

1 Mencermati gagasan pokok dan Menentukan gagasan Disajikan teks satu paragraf, siswa dapat 1 PG
gagasan pendukung yang diperoleh pokok paragraf menentukan gagasan pokok paragraf tersebut
dari teks lisan, tulis, atau visual. Disajikan teks satu paragraf, siswa dapat 2 PG
mengidentifikasi gagasan pendukung paragraf
tersebut
2 Menggali informasi dari seorang tokoh Menemukan informasi Disajikan cuplikan teks hasil wawancara, siswa 3 PG
melalui wawancara menggunakan tersirat pada teks dapat menemukan informasi tersirat pada teks
daftar pertanyaan. tersebut
Disajikan cuplikan teks hasil wawancara, siswa 28 Uraian
dapat mengidentifikasi informasi pada teks
tersebut
3 Mencermati tokoh-tokoh yang terdapat Mengidentifikasi watak Disajikan cuplikan cerita, siswa dapat 4 PG
pada teks fiksi. tokoh dalam cerita mengidentifikasi watak tokoh dalam cerita
tersebut
4 Menggali pengetahuan baru yang Menemukan informasi Disajikan teks nonfiksi satu paragraf, siswa dapat 5 PG
terdapat pada teks nonfiksi. tersurat pada teks menemukan informasi tersurat pada teks tersebut
nonfiksi. Disajikan teks nonfiksi satu paragraf, siswa dapat 26 Uraian
mengidentifikasi sejumlah pengetahuan yang
terdapat pada teks tersebut
5 Menggali isi dan amanat puisi yang Menentukan isi amanat Disajikan puisi, siswa dapat menentukan isi puisi 6 PG
disajikan secara lisan dan tulis dengan puisi
tujuan untuk kesenangan. Disajikan puisi, siswa dapat menentukan amanat 7 PG
puisi
6 Mengklasifikasi informasi yang didapat Menjawab pertanyaan Disajikan teks nonfiksi satu paragraf, siswa dapat 8 PG
dari buku ke dalam aspek: apa, di dari kata tanya apa, siapa, menjawab pertanyaan dari kata tanya apa, siapa, di
mana, mengapa, atau bagaimana
NO KOMPETENSI DASAR LINGKUP MATERI INDIKATOR NOMOR BENTUK

mana, kapan, siapa, mengapa, dan di mana, mengapa, atau Disajikan teks nonfiksi satu paragraf, siswa dapat 9 PG
bagaimana. bagaimana membuat pertanyaan sesuai isi teks tersebut.
7 Menggali isi dan amanat pantun yang Menentukan isi pantun Disajikan pantun, siswa dapat menentukan isi 10 PG
disajikan secara lisan dan tulis dengan pantun tersebut
tujuan untuk kesenangan. Menentukan Disajikan pantun, siswa dapat menentukan 11 PG
amanat/pesan pantun amanat/pesan pantun tersebut
8 Meringkas teks penjelasan (eksplanasi) Meringkas teks eksplanasi Disajikan teks eksplanasi satu paragraf, siswa 12 PG
dari media cetak atau elektronik. dapat meringkas teks tersebut
Disajikan teks satu paragraf, siswa dapat 27 URAIAN
meringkas teks tersebut.
9 Mencermati penggunaan kalimat efektif Mengubah kalimat yang Disajikan penggalan surat undangan, siswa dapat 13 PG
dan ejaan dalam surat undangan (ulang tidak efektif pada surat mengubah kalimat yang tidak efektif
tahun, kegiatan sekolah, kenaikan kelas, undangan
dll.). Menentukan ejaan yang Disajikan penggalan surat undangan, siswa dapat 14 PG
benar pada surat menentukan ejaan yang benar
undangan
10 Menyimpulkan informasi berdasarkan Melengkapi isi laporan Disajikan cuplikan hasil laporan, siswa dapat 15 PG
teks laporan hasil pengamatan yang hasil pengamatan melengkapi isi laporan
didengar dan dibaca. Menyimpulkan isi Disajikan cuplikan hasil laporan, siswa dapat 16 PG
laporan hasil pengamatan menyimpulkan isi laporan
Menyusun laporan hasil Disajikan pokok-pokok hasil pengamatan, siswa 29 URAIAN
pengamatan dalam dapat menyusun laporan dalam sebuah paragraf
sebuah paragraf
11 Menggali isi teks penjelasan (eksplanasi) Menemukan informasi Disajikan teks eksplanasi satu paragraf, siswa 17 PG
ilmiah yang didengar dan dibaca. tersirat yang terdapat teks dapat menemukan informasi tersirat yang
eksplanasi terdapat pada paragraf tersebut.
12 Menentukan topik yang Disajikan teks eksplanasi satu paragraf, siswa 18 PG
terdapat teks eksplanasi dapat menentukan topik paragraf tersebut.
Mengartikan kata/istilah Disajikan teks eksplanasi satu paragraf, siswa 19 PG
yang sulit yang terdapat dapat mengartikan kata/istilah yang sulit
teks eksplanasi
NO KOMPETENSI DASAR LINGKUP MATERI INDIKATOR NOMOR BENTUK

13 Mencermati petunjuk dan isi teks Mengisi formulir Siswa dapat mengisi formulir dengan data yang 20 PG
formulir (pendaftaran, kartu anggota, benar
pengiriman uang melalui bank/kantor Disajikan data-data dan formulir, siswa dapat 30 URAIAN
pos, daftar riwayat hidup, dsb.). mengisi formulir dengan data yang benar
14 Menggali isi teks pidato yang didengar Menentukan isi pidato Disajikan cuplikan teks pidato, siswa dapat 21 PG
dan dibaca. menentukan isi pidato
Menemukan pesan yang Disajikan cuplikan teks pidato, siswa dapat 22 PG
terkandung dalam pidato menemukan pesan yang terkandung dalam pidato
tersebut
Menentukan kalimat Disajikan cuplikan teks pidato, siswa dapat 23 PG
ajakan pada teks pidato menentukan kalimat ajakan yang tepat.
Membandingkan karakteristik teks Membedakan Disajikan teks puisi dan prosa siswa dapat 24 PG
15 puisi dan teks prosa. karakteristik teks puisi membedakan kedua teks tersebut
dan teks prosa.
16 Mengaitkan peristiwa yang dialami tokoh Mengaitkan peristiwa Disajikan cuplikan cerita dan reaksi pembacanya, 25 PG
dalam cerita fiksi dengan pengalaman dalam cerita fiksi dengan siswa dapat memprediksi keterhubungan cerita
pribadi. pengalaman pribadi. dan pembacanya tersebut
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : MATEMATIKA


Jenjang : SD
Kurikulum : 2013 KONDISI KHUSUS

LINGKUP LEVEL BENTU NOMOR


NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
MATERI KOGNITIF K SOAL SOAL
1 Menjelaskan dan melakukan Operasi hitung Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan hasil operasi hitung 1 PG
operasi hitung campuran campuran dan penjumlahan dan pengurangan bilangan cacah (minimal
yang melibatkan bilangan pemahaman tiga angka).
cacah, pecahan dan/atau Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan hasil operasi hitung 2 PG
desimal dalam berbagai dan perkalian dan pembagian bilangan cacah.
bentuk sesuai urutan operasi. pemahaman
Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan hasil operasi hitung 3 PG
dan campuran bilangan cacah
pemahaman
Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 26 Uraian
berkaitan dengan operasi hitung campuran
2 Menjelaskan dan menentukan KPK dan FPB Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan KPK dari tiga bilangan 4 PG
faktor, faktor persekutuan, dan dua angka.
faktor persekutuan terbesar pemahaman
(FPB), kelipatan, kelipatan Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan FPB dari tiga bilangan 5 PG
persekutuan, dan kelipatan dan dua angka dalam bentuk faktorisasi
persekutuan terkecil (KPK) pemahaman
dari dua bilangan berkaitan Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah berkaitan 27 Uraian
dengan kehidupan sehari- dengan FPB atau KPK
hari.
3 Menjelaskan dan melakukan Penjumlahan Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan hasil operasi 6 PG
penjumlahan dan dan dan penjumlahan dua pecahan dengan penyebut berbeda.
pengurangan dua pecahan pengurangan pemahaman
dengan penyebut berbeda. dua pecahan Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 7 PG
dengan berkaitan dengan pengurangan dua pecahan dengan
penyebut penyebut berbeda.
berbeda.
LINGKUP LEVEL BENTU NOMOR
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
MATERI KOGNITIF K SOAL SOAL
4 Menjelaskan bilangan bulat operasi Pengetahuan Peserta didik dapat menghitung operasi 8 PG
negatif menggunakan garis penjumlahan dan penjumlahan/pengurangan bilangan bulat negatif.
bilangan dan melakukan atau pemahaman
operasi penjumlahan, pengurangan Pengetahuan Peserta didik dapat menghitung operasi 9 PG
pengurangan, perkalian, dan bilangan bulat dan perkalian/pembagian bilangan bulat negatif.
pembagian yang melibatkan negatif pemahaman
bilangan bulat. Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 10 PG
melibatkan operasi hitung campuran bilangan bulat
negatif
5 Menjelaskan dan melakukan pengukuran Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 11 PG
pembulatan hasil pengukuran panjang dan berkaitan dengan pengukuran berat
panjang dan berat ke satuan berat
terdekat.
6 Menjelaskan dan menentukan Luas dan Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 12 PG
keliling dan luas persegi, Keliling melibatkan keliling persegipanjang
persegipanjang, dan segitiga Bangun Datar
serta hubungan pangkat dua (persegi, Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 13 PG
dengan akar pangkat dua. persegipanjang melibatkan luas persegi
atau segitiga)
7 Menjelaskan skala melalui Skala Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 14 PG
denah. melibatkan skala melalui denah
8 Menjelaskan dan menentukan Sudut Bangun Pengetahuan Disajikan gambar gabungan dua bangun datar, peserta 15 PG
ukuran sudut pada bangun Datar dan didik dapat menentukan besar sudut yang ditunjuk.
datar dalam satuan baku pemahaman
dengan menggunakan busur
derajat.
9 Menjelaskan dan menemukan Jaring-jaring Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan jaring-jaring kubus/ 16 PG
jaring-jaring bangun ruang bangun ruang dan balok
sederhana (kubus dan balok) sederhana pemahaman
(kubus dan
balok)
10 Menjelaskan bangun ruang luas permukaan Pengetahuan Disajikan gambar kubus dan ukurannya, peserta didik 17 PG
kubus, balok, prisma, limas, dan volume dan dapat menentukan luas permukaan kubus tersebut
tabung, kerucut, dan bola bangun ruang pemahaman
LINGKUP LEVEL BENTU NOMOR
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
MATERI KOGNITIF K SOAL SOAL
serta bangun ruang kubus, balok, Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 18 PG
gabungannya serta luas dan tabung berkaitan dengan luas permukaan balok
permukaan dan volume Pengetahuan Disajikan sifat-sifat bangun ruang, peserta didik dapat 19 PG
bangun ruang kubus dan dan menentukan nama bangun ruang tersebut.
balok. pemahaman
Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 20 PG
berkaitan dengan volume balok
Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 28 Uraian
berkaitan dengan volume balok
11 Menjelaskan penyajian data Penyajian data Pengetahuan Peserta didik dapat menyajikan data dalam bentuk tabel 21 PG
yang berkaitan dengan diri dalam bentuk dan
peserta didik dan tabel, diagram pemahaman
membandingkan dengan data batang, atau Pengetahuan Peserta didik dapat menentukan diagram batang 22 PG
dari lingkungan sekitar dalam diagram garis. dan berdasarkan data yang disajikan
bentuk tabel, diagram batang, pemahaman
atau diagram garis. Aplikasi Peserta didik dapat menentukan banyak data dari suatu 23 PG
diagram batang yang disajikan (terbanyak, terendah, atau
selisih).
Penalaran Peserta didik dapat menafsirkan data dalam bentuk tabel 29 Uraian
atau diagram batang
12 Menjelaskan dan modus, median, Pengetahuan Peserta didik dapat siswa dapat menentukan modus dari 24 PG
membandingkan modus, atau mean dan sekumpulan data
median, dan mean dari data pemahaman
tunggal untuk menentukan Pengetahuan Peserta didik dapat siswa dapat menentukan median dari 25 PG
nilai mana yang paling tepat dan sekumpulan data
mewakili data. pemahaman
Aplikasi Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang 30 Uraian
melibatkan mean
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : ILMU PENGETAHUAN ALAM


Jenjang : SD
Kurikulum : 2013 KONDISI KHUSUS

NO KOMPETENSI DASAR LINGKUP MATERI INDIKATOR NO BENTUK

1 Membandingkan siklus hidup beberapa Daur hidup hewan Disajikan gambar daur hidup hewan tertentu, siswa 1 PG
jenis makhluk hidup. dapat mengidentifikasi daur hidup yang sejenis dengan
hewan tersebut
Siswa dapat membedakan daur hidup dua hewan yang 2 PG
berbeda
2 Menghubungkan jenis gaya (otot, Jenis-jenis gaya Siswa dapat mengidentifikasi jenis gaya 3 PG
gravitasi, gesek, listrik, dan magnet)
dan gerak serta pengaruhnya pada Siswa dapat mengidentifikasi gaya yang dapat 4 PG
peristiwa di lingkungan sekitar. mempengaruhi arah gerak benda/bentuk benda
3 Mengidentifikasi berbagai sumber Sumber energi, Siswa dapat mengidentifikasi perubahan energi pada 5 PG
energi, perubahan bentuk energi, dan perubahan bentuk energi, alat-alat tertentu
sumber energi alternatif (angin, air, energi alternatif Siswa dapat menjelaskan keuntungan/kerugian 6 PG
matahari, panas bumi, bahan bakar penggunaan energi alternatif
organik, dan nuklir) dalam kehidupan
sehari-hari.
4 Menerapkan sifat-sifat cahaya dan Sifat-sifat cahaya Siswa dapat mengidentifikasi sifat-sifat cahaya melalui 7 PG
keterkaitannya dengan indera gambar
penglihatan. Disajikan gambar percobaan sifat cahaya, siswa dapat 26 Uraian
menyimpulkan hasil percobaan tersebut
5 Menjelaskan pentingnya upaya Upaya pelestarian sumber Siswa dapat menjelaskan usaha masyarakat untuk 27 Uraian
keseimbangan dan pelestarian sumber daya alam menjaga dan memelihara sumber daya alam!
daya alam di lingkungannya
6 Menjelaskan alat gerak dan fungsinya Alat gerak manusia dan Siswa dapat menjelaskan fungsi otot pada manusia 8 PG
pada hewan dan manusia serta cara hewan
memelihara kesehatan alat gerak Siswa dapat menyebutkan alat gerak pada hewan/ikan 9 PG
manusia.
NO KOMPETENSI DASAR LINGKUP MATERI INDIKATOR NO BENTUK

Menganalisis hubungan antar Jaring-jaring Disajikan gambar rantai makanan, siswa dapat 10 PG
komponen ekosistem dan jaring-jaring makanan di lingkungan memprediksi kejadian jika salah satu komponen
makanan di lingkungan sekitar. sekitar. mengalami perubahan
Disajikan bagan rantai makanan, siswa dapat 11 PG
menerapkan manfaat dari proses rantai makanan dalam
kehidupan sehari-hari
7 Menerapkan konsep perpindahan dan Perpindahan panas Siswa dapat memberikan contoh peristiwa perpindahan 12 PG
pengaruh kalor dalam kehidupan panas dalam kehidupan sehari-hari
sehari-hari. Siswa dapat menjelaskan manfaat perpindahan panas 13 PG
dalam kehidupan sehari-hari
8 Menganalisis siklus air dan dampaknya Siklus air Disajikan gambar siklus air, siswa dapat menjelaskan 28 Uraian
pada peristiwa di bumi serta proses siklus air sesuai gambar
kelangsungan mahluk hidup.
9 Membandingkan cara Perkembangbiakan Disajikan dua gambar tumbuhan, siswa dapat 14 PG
perkembangbiakan tumbuhan dan hewan dan tumbuhan membedakan perkembangbiakan kedua tumbuhan
hewan. tersebut
Siswa dapat mengidentifikasi ciri-ciri hewan yang 15 PG
berkembangbiak dengan cara ovipar/vivivar
Siswa dapat menjelaskan kelebihan/kekurangan dari 29 Uraian
reproduksi perkembangbiakan vegetatif buatan
10 Menghubungkan ciri pubertas pada Ciri pubertas Siswa dapat mengidentifikasi ciri pubertas pada anak 16 PG
laki-laki dan perempuan dengan laki-laki/perempuan
kesehatan reproduksi. Siswa dapat menentukan sikap yang positif dalam 17 PG
menghadapi masa pubertas
11 Menganalisis cara makhluk hidup Penyesuaian tumbuhan Disajikan gambar tumbuhan, siswa dapat 18 PG
menyesuaikan diri dengan lingkungan. dan hewan mengidentifikasi fungsi dari bentuk penyesuaian diri
tumbuhan tersebut
Disajikan gambar hewan, siswa dapat mengidentifikasi 19 PG
penyesuaian diri hewan tersebut
12 Mengidentifikasi sifat-sifat magnet Sifat-sifat magnet Siswa dapat menjelaskan sifat-sifat magnet 20 PG
dalam kehidupan sehari-hari. Disajikan gambar magnet, siswa dapat menganalisis 30 Uraian
kejadian berdasarkan sifat magnet
13 Mengidentifikasi komponen listrik dan Komponen listrik dan Disajikan gambar rangkaian listrik, siswa dapat 21 PG
fungsinya serta menjelaskan cara fungsinya menganalisis rangkaian tersebut
NO KOMPETENSI DASAR LINGKUP MATERI INDIKATOR NO BENTUK

menghasilkan, menyalurkan, dan Siswa dapat menentukan cara-cara menghemat energi 22 PG


menghemat energi listrik. listrik
14 Menjelaskan sistem tata surya dan System tata surya Disajikan gambar susunan planet, siswa dapat 23 PG
karakteristik anggota tata surya. mengidentifikasi nama-nama planet
15 Menjelaskan peristiwa rotasi dan Rotasi/revolusi bumi, Siswa dapat menjelaskan akibat dari rotasi/revolusi bumi 24 PG
revolusi bumi serta terjadinya gerhana gerhana
bulan dan gerhana matahari, revolusi Siswa dapat menjelaskan proses terjadinya gerhana 25 PG
bumi serta terjadinya gerhana bulan bulan/matahari
dan gerhana matahari.
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : IPS


Jenjang : SD
Kurikulum : 2013 (KONDISI KHUSUS)

LINGKUP LEVEL BENTUK NOMOR


NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
MATERI KOGNITIF SOAL SOAL
1 Mengidentifikasi karakteristik Sumber daya Pengetahuan dan Peserta didik dapat mengidentifikasi sumber daya PG 1
ruang dan pemanfaatan sumber alam pemahaman alam di lingkungan setempat.
daya alam untuk kesejahteraan Peserta didik dapat mengidentifikasi mata PG 2
masyarakat dari tingkat pencaharian masyarakat dalam pemanfaatan
kota/kabupaten sampai tingkat sumber daya alam di lingkungan setempat.
provinsi.
Aplikasi Peserta didik dapat mengidentifikasi peluang usaha PG 3
sebagai upaya pemanfaatan sumber daya alam
stempat.
Disajikan deskripsi potensi sumber daya alam suatu Uraian 26
daerah, peserta didik dapat menjelaskan peluang
usaha di daerah tersebut.
2 Mengidentifikasi keragaman sosial, Keragaman Pengetahuan dan Peserta didik dapat menyebutkan keragaman suku PG 4
ekonomi, budaya, etnis, dan agama sosial, ekonomi, pemahaman bangsa sebagai identitas bangsa Indonesia
di provinsi setempat sebagai budaya, etnis,
identitas bangsa Indonesia; serta dan agama Aplikasi Peserta didik dapat menjelaskan sikap dalam Uraian 27
hubungannya dengan karakteristik sebagai identitas mewujudkan persatuan dalam keragaman sosial,
ruang. bangsa Indonesia budaya, suku bangsa, dan agama.

3 Mengidentifikasi kerajaan Hindu Kerajaan Hindu Pengetahuan dan Peserta didik dapat mengidentifikasi peninggalan PG 5
dan/atau Buddha dan/atau Islam dan/atau Buddha pemahaman kerajaan di masa Hindu/Buddha di lingkungan
di lingkungan daerah setempat, dan/atau Islam daerah setempat.
serta pengaruhnya pada kehidupan Peserta didik dapat mengidentifikasi peninggalan PG 6
masyarakat masa kini. kerajaan Islam di lingkungan daerah setempat.
Aplikasi Peserta didik dapat menjelaskan sikap PG 7
kepahlawanan yang dimiliki oleh raja-raja pada
masa kerajaan Hindu, Buddha, dan Islam serta
pengaruhnya pada sikap masyarakat di sekitar.
LINGKUP LEVEL BENTUK NOMOR
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
MATERI KOGNITIF SOAL SOAL
4 Mengidentifikasi karakteristik Karakteristik Pengetahuan dan Peserta didik dapat menjelaskan letak geografis PG 8
geografis Indonesia sebagai negara geografis pemahaman Indonesia.
kepulauan/maritim dan agraris Indonesia
serta pengaruhnya terhadap Penalaran Peserta didik dapat menyimpulkan keuntungan dari PG 9
kehidupan ekonomi, sosial, letak geografis Indonesia yang strategis.
budaya, komunikasi, serta Aplikasi Peserta didik dapat menjelaskan manfaat PG 10
transportasi. perkembangan alat transportasi bagi kehidupan
masyarakat.
Disajikan simpulan data tentang potensi sumber Uraian 28
daya laut Indonesia sebagai negara maritim, peserta
didik dapat menjelaskan sumber daya potensial
yang tersimpan di l aut Indonesia.
5 Menganalisis bentuk-bentuk Bentuk-bentuk Pengetahuan dan Peserta didik dapat mengidentifikasikan interaksi PG 11
interaksi manusia dengan interaksi manusia pemahaman manusia dengan lingkungan sekitarnya.
lingkungan dan pengaruhnya dengan
terhadap pembangunan sosial, lingkungan
budaya, dan ekonomi masyarakat
Indonesia.
6 Mengidentifikasi faktor-faktor Penjajahan Pengetahuan dan Peserta didik dapat menjelaskan alasan/tujuan PG 12
penting penyebab penjajahan terhadap bangsa pemahaman Penjajah Belanda mendirikan VOC.
bangsa Indonesia dan upaya Indonesia dan
Peserta didik dapat menjelaskan faktor-faktor Uraian 29
bangsa Indonesia dalam upaya bangsa
pendorong bangsa Eropa melakukan penjelajahan
mempertahankan kedaulatannya. Indonesia dalam
samudera.
mempertahankan
kedaulatannya Peserta didik dapat menjelaskan akibat tanam paksa Uraian 30
pada masa kolonial Belanda.
Peserta didik dapat menjelaskan pertempuran- PG 13
pertempuran sebagai perlawanan bangsa Indonesia
dalam mempertahankan kedaulatannya.
Peserta didik dapat mengidentifikasi tokoh-tokoh PG 14
sejarah pada masa awal pergerakan nasional.
LINGKUP LEVEL BENTUK NOMOR
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
MATERI KOGNITIF SOAL SOAL
Aplikasi Peserta didik dapat mengidentifikasi kegiatan- PG 15
kegiatan yang dapat dilakukan bangsa Indonesia
sebagai upaya mempertahankan kedaulatannya.

7 Mengidentifikasi karakteristik Karakteristik Pengetahuan dan Peserta didik dapat mengidentifikasi negara-negara PG 16
geografis dan kehidupan sosial geografis dan pemahaman yang berada di wilayah ASEAN.
budaya, ekonomi, politik di kehidupan di
wilayah ASEAN. wilayah ASEAN. Peserta didik menjelaskan karakteristik iklim PG 17
wilayah Asia tenggara.
8 Menganalisis perubahan sosial Modernisasi Pengetahuan dan Peserta didik dapat menjelakan manfaat PG 18
budaya dalam rangka modernisasi bangsa Indonesia pemahaman perkembangan teknologi dalam era globalisasi dan
bangsa Indonesia. modernisasi bagi kehidupan bangsa Indonesia.
Peserta didik dapat mengidentifikasi dampak PG 19
negatif perkembangan teknologi dalam era
globalisasi dan modernisasi bagi kehidupan bangsa
Indonesia.
Aplikasi Peserta didik dapat mengidentifikasi perilaku PG 20
masyarakat sebagai dampak modernisasi dan
globalisasi.
Peserta didik dapat menjelaskan sikap yang benar PG 21
sebagai bangsa Indonesia dalam menghadapi
modernisasi dan globalisasi.
9 Menganalisis posisi dan peran posisi dan peran Pengetahuan dan Peserta didik dapat menjelaskan tujuan ASEAN PG 22
Indonesia dalam kerja sama di Indonesia dalam pemahaman
bidang ekonomi, politik, sosial, kerja sama dalam Peserta didik dapat mengidentifikasi peran PG 23
budaya, teknologi, dan pendidikan lingkup ASEAN Indonesia dalam kerja sama ekonomi di lingkup
dalam lingkup ASEAN. ASEAN
Peserta didik dapat mengidentifikasi proyek PG 24
industri ASEAN
Peserta didik dapat menjelaskan peran Indonesia PG 25
dalam bidang politik di lingkup ASEAN
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN 2021/2022

Jenjang : SD
Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan
Kurikulum : 2013 Kondisi Khusus

NO LINGKUP LEVEL
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
. MATERI KOGNITIF
1. Memahami kombinasi gerak dasar Permainan Bola Peserta didik dapat menentukan Aplikasi 1 Pilihan
lokomotor, non-lokomotor, dan Besar (Sepak kombinasi gerak nonlokomotor Ganda
manipulatif sesuai dengan konsep tubuh, Bola) dan manipulatif dalam permainan
ruang, usaha, dan keterhubungan dalam sepak bola
berbagai permainan bola besar/bola kecil
sederhana dan atau tradisional*
2. Memahami variasi dan kombinasi gerak Permainan Bola Disajikan gambar gerak dasar Aplikasi 2 Pilihan
dasar lokomotor, non-lokomotor, dan Besar (Bola Voli) permainan bola voli, peserta didik Ganda
manipulatif dengan kontrol yang baik dapat menentukan variasi dan
dalam permainan bola besar/bola kecil kombinasi gerka lokomotor dan
sederhana dan atau tradisional* manipulatif dalam permainan bola
voli beserta
tujuannya.
3. Memahami variasi dan kombinasi gerak Permainan Bola Disajikan narasi tentang permainan Penalaran 3 Pilihan
dasar lokomotor, non-lokomotor, dan Besar (Bola bola basket, peserta didik dapat Ganda
manipulatif dengan kontrol yang baik Basket) menganalisis jenis variasi dan
dalam permainan bola besar/bola kecil kombinasi gerak dasar dalam
sederhana dan atau tradisional* permainan bola basket

4. Memahami variasi gerak dasar lokomotor, Permainan Bola Peserta didik dapat menyebutkan Pengetahuan dan 4 Pilihan
non-lokomotor, dan manipulatif sesuai Kecil (Kasti) gerak dasar peralatan dalam Pemahaman Ganda
dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan permainan kasti
keterhubungan dalam permainan bola
besar/bola kecil sederhana dan atau
tradisional*
NO LINGKUP LEVEL
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
. MATERI KOGNITIF
5. Memahami variasi dan kombinasi gerak Permainan Bola Peserta didik dapat menentukan Aplikasi 5 Pilihan
dasar lokomotor, non-lokomotor, dan Kecil (Rounders) variasi melempar bola dalam Ganda
manipulatif dengan kontrol yang baik permainan rounders
dalam permainan bola besar/bola kecil
sederhana dan atau tradisional*

6. Memahami variasi dan kombinasi gerak Lompat Jauh Disajikan gambar tentang gerak Aplikasi 6 Pilihan
dasar jalan, lari, lompat, dan lempar dengan dasar lompat jauh, peserta didik Ganda
kontrol yang baik melalui permainan dan dapat menentukan gerakan di udara
atau olahraga tradisional pada permainan lompat jauh
7. Memahami variasi dan kombinasi gerak Lompat Jauh Disajikan urutan gerak dasar Aplikasi 7 Pilihan
dasar jalan, lari, lompat, dan lempar dengan lompat jauh secara acak, peserta Ganda
kontrol yang baik melalui permainan dan didik dapat mengurutkan variasi
atau olahraga tradisional dan kombinasi gerak lokomotor
dalam lompat jauh.
8. Memahami kombinasi gerak dasar jalan, Lempar Peserta didik dapat menyebutkan Pengetahuan dan 8 Pilihan
lari, lompat, dan lempar melalui Turbo/Lempar kombinasi gerakan lempar Pemahaman Ganda
permainan/olahraga yang dimodifikasi dan Roket turbo/lempar roket
atau olahraga tradisional
9. Memahami variasi dan kombinasi gerak Pencak Silat Disajikan gambar gerak dasar Aplikasi 9 Pilihan
dasar lokomotor, non lokomotor, dan pencak silat, peserta didik dapat Ganda
manipulatif untuk membentuk gerak dasar menentukan variasi dan kombinasi
seni beladiri** gerak dasar pencak silat beserta
tujuannya
10. Menerapkan gerak dasar lokomotor dan Pencak Silat Peserta didik dapat menjelaskan Pengetahuan dan 10 Pilihan
non- lokomotoruntuk membentuk gerak fungsi gerak dasar dalam pencak Pemahaman Ganda
dasar seni beladiri** silat
11. Menerapkan variasi gerak dasar Pencak Silat Disajikan pernyataan tentang fungsi Aplikasi 11 Pilihan
lokomotor dan non lokomotor untuk gerak dasar pencak silat, peserta Ganda
membentuk gerak dasar seni beladiri** didik dapat menentukan fungsi
gerak dasar kuda-kuda dalam
pencak silat
NO LINGKUP LEVEL
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
. MATERI KOGNITIF
12. Memahami latihan kebugaran jasmani dan Aktivitas Peserta didik dapat menyebutkan Pengetahuan dan 12 Pilihan
pengukuran tingkat kebugaran jasmani Kebugaran manfaat sit up Pemahaman Ganda
pribadi secara sederhana (contoh: Jasmani
menghitung denyut nadi, menghitung
kemampuan melakukan push up,
menghitung kelenturan tungkai)
13. Memahami latihan kebugaran jasmani dan Aktivitas Disajikan tabel aktivitas kebugaran Penalaran 13 Pilihan
pengukuran tingkat kebugaran jasmani Kebugaran jasmani, peserta didik dapat Ganda
pribadi secara sederhana (contoh: Jasmani menganalisis aktivitas kebugaran
menghitung denyut nadi, menghitung jasmani dan manfaatnya
kemampuan melakukan push up,
menghitung kelenturan tungkai)
14. Memahami berbagai bentuk aktivitas Aktivitas Disajikan gambar aktivitas Aplikasi 14 Pilihan
kebugaran jasmani melalui berbagai latihan; Kebugaran kebugaran jasmani, peserta didik Ganda
daya tahan, kekuatan, kecepatan, dan Jasmani dapat menentukan latihan untuk
kelincahan untuk mencapai berat badan melatih kelenturan
ideal
15. Menerapkan variasi dan kombinasi berbagai Senam Lantai Peserta didik dapat menyebutkan Pengetahuan dan 15 Pilihan
pola gerak dominan (bertumpu, variasi gerak senam lantai tanpa alat Pemahaman Ganda
bergantung, keseimbangan,
berpindah/lokomotor, tolakan, putaran,
ayunan, melayang, dan mendarat) dalam
aktivitas senam lantai
16. Memahami kombinasi pola gerak dominan Senam Peserta didik dapat menentukan Aplikasi 16 Pilihan
(bertumpu, bergantung, keseimbangan, Ketangkasan apa yang diperlukan dalam sebuah Ganda
berpindah/lokomotor, tolakan, putaran, gerakan meniti balok
ayunan, melayang, dan mendarat) untuk
membentuk keterampilan dasar senam
17. Memahami rangkaian tiga pola gerak Senam Lantai Disajikan narasi tentan urutan gerak Penalaran 17 Pilihan
dominan (bertumpu, bergantung, dasar senam lantai, peserta didik Ganda
keseimbangan, berpindah/lokomotor, dapat menganalisis gerak dasar
tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan guling belakang
mendarat) dengan konsisten, tepat dan
terkontrol dalam aktivitas senam
NO LINGKUP LEVEL
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
. MATERI KOGNITIF
18. Memahami penggunaan variasi dan Senam Irama Peserta didik dapat menentekun Pengetahuan dan 18 Pilihan
kombinasi gerak dasar rangkaian langkah variasi gerak langkah berirama Pemahaman Ganda
dan ayunan lengan mengikuti irama
(ketukan) tanpa/dengan musik dalam
aktivitas gerak berirama
19. Memahami penggunaan variasi dan Senam Irama Disajikan narasi tentang variasi Penalaran 19 Pilihan
kombinasi gerak dasar rangkaian langkah gerak dasar lokomotor dan Ganda
dan ayunan lengan mengikuti irama nonlokomotor dalam senam irama,
(ketukan) tanpa/dengan musik dalam peserta didik mampu menganalisis
aktivitas gerak berirama variasi gerak langkah dengan
kombinasi
Ayunan
20. Memahami penggunaan variasi dan Senam Irama Disajikan gambar tentang variasi Pengetahuan dan 20 Pilihan
kombinasi gerak dasar rangkaian langkah gerak dasar lokomotor dan Pemahaman Ganda
dan ayunan lengan mengikuti irama nonlokomotor dalam senam irama,
(ketukan) tanpa/dengan musik dalam peserta didik dapat menunjukan
aktivitas gerak berirama arah gerakan langkah dalam senam
irama
21. Memahami jenis cidera dan cara Jenis Cedera dan Peserta didik dapat menentukan Aplikasi 21 Pilihan
penanggulangannya secara sederhana saat Penanggulangan jenis penanganan cedera memar Ganda
melakukan aktivitas fisik dan dalam Cedera
kehidupan sehari-hari
22. Memahami konsep pemeliharaan diri dan Penyakit Menular Disajikan narasi tentang covid- Penalaran 22 Pilihan
orang lain dari penyakit menular dan tidak dan Penyakit 19. Peserta didik dapat menganalisis Ganda
menular Tidak Menular cara pencegahan penyakit menular
akibat covid- 19
23. Memahami perlunya pemeliharaan Memelihara Peserta didik dapat mengetahui Aplikasi 23 Pilihan
kebersihan alat reproduksi Kebersihan Alat penyakit akibat dari tidak terjaganya Ganda
Reproduksi kebersihan alat reproduksi
NO LINGKUP LEVEL
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
. MATERI KOGNITIF
24. Memahami bahaya merokok, minuman Bahaya Merokok, Peserta didik dapat menjelaskan Pengetahuan dan 24 Pilihan
keras, dan narkotika, zat-zat aditif Miras, dan bahaya dari zat- zat yang Pemahaman Ganda
(NAPZA) dan obat berbahaya lainnya NAPZA terkandung dalam minuman keras
terhadap kesehatan tubuh
25. Menganalisis perilaku terpuji Perilaku Terpuji Disajikan pernyataan tentang Penalaran 25 Pilihan
dalam pergaulan sehari-hari (antar teman dalam Kehidupan pergaulan sehari-hari, peserta didik Ganda
sebaya, orang yang lebih tua, dan orang Sehari-hari dapat menganailisis perilaku terpuji
yang lebih muda) dalam pergaulan sehari-hari antar
teman sebaya
26. Memahami variasi dan kombinasi gerak Permainan Bola Peserta didik mampu menentukan Aplikasi 26 Uraian
dasar lokomotor, non-lokomotor, dan Besar (Sepak urutan variasi dan kombinasi gerak
manipulatif dengan kontrol yang baik Bola) dasar menyundul bola dalam
dalam permainan bola besar/bola kecil permainan sepak bola
sederhana dan atau tradisional*
27. Memahami variasi dan kombinasi gerak Lompat Jauh peserta didik dapat mengurutkan Aplikasi 27 Uraian
dasar jalan, lari, lompat, dan lempar dengan variasi dan kombinasi gerak lari dan
kontrol yang baik melalui permainan dan lompat melalui lompat jauh
atau olahraga tradisional
28. Memahami latihan kebugaran jasmani dan Aktivitas Peserta didik dapat menyebutkan Pengetahuan dan 28 Uraian
pengukuran tingkat kebugaran jasmani Kebugaran manfaat gerakan lompat tali Pemahaman
pribadi secara sederhana (contoh: Jasmani (skipping)
menghitung denyut nadi, menghitung
kemampuan melakukan push up,
menghitung kelenturan tungkai)
29. Memahami rangkaian tiga pola gerak Senam Lantai Disajikan gambar gerak dasar gulin Aplikasi 29 Uraian
dominan (bertumpu, bergantung, belakang, peserta didik dapat
keseimbangan, berpindah/lokomotor, mengurutkan posisi tubuh dalam
tolakan, putaran, ayunan, melayang, dan gerakan guling belakang
mendarat) dengan konsisten, tepat dan
terkontrol dalam aktivitas senam
NO LINGKUP LEVEL
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
. MATERI KOGNITIF
30. Memahami perlunya pemeliharaan Memelihara Disajikan narasi tentang salah satu Penalaran 30 Uraian
kebersihan alat reproduksi Kebersihan Alat cara memelihara kebersihan alat
Reproduksi reproduksi, peserta didik mampu
menganalisis sebab dan akibat
penggunaan celana dalam kotor.
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : SBdP (Seni Budaya dan Prakarya)


Jenjang : SD/MI
Kurikulum : 2013 (Kondisi Khusus)

KOMPETENSI LINGKUP LEVEL


NO INDIKATOR SOAL NOMOR BENTUK
DASAR MATERI KOGNITIF
1 Mengenali Gambar dan bentuk Pengetahuan dan Peserta didik dapat menyebutkan contoh karya seni tiga 1 PG
karakteristik gambar tiga dimensi pemahaman dimensi
dan bentuk tiga Peserta didik dapat mengidentifikasi ciri-ciri karya seni 26 Uraian
dimensi tiga dimensi
2 Mengetahui tanda Tanda tempo Aplikasi Peserta didik dapat menyebutkan judul lagu dari tempo 2 PG
tempo dan tinggi yang ditentukan
rendah nada
3 Mengetahui gerak tari Tari kreasi daerah Pengetahuan dan Peserta didik dapat menyebutkan nama tarian daerah 3 PG
kreasi daerah pemahaman beserta asal daerahnya
4 Mengenal karya seni Karya seni rupa Aplikasi Disajikan langkah-langkah membuat kolase, peserta didik 4 PG
rupa teknik tempel teknik tempel dapat mengurutkan langkah-langkah yang benar.
5 Memahami gambar Gambar cerita Aplikasi Disajikan gambar cerita, peserta didik dapat menentukan 5 PG
cerita alur cerita sesuai gambar.
Peserta didik dapat mengidentifikasi ciri-ciri gambar cerita 27 Uraian
6 Memahami tangga Tangga nada Pengetahuan dan Peserta didik dapat menyebutkan ciri-ciri tangga nada 6 PG
nada pemahaman diatonis mayor
7 Memahami pola lantai Pola lantai dalam Pengetahuan dan Disajikan gambar tari kreasi daerah, peserta didik dapat 7 PG
dalam tari kreasi tari kreasi daerah pemahaman menyebutkan pola lantai dalam tarian tersebut
daerah
8 Memahami karya seni Karya seni rupa Aplikasi Peserta didik dapat memberi contoh karya seni rupa 8 PG
rupa daerah daerah daerah Indonesia
9 Memahami reklame Reklame Pengetahuan dan Peserta didik dapat menjelaskan tujuan pembuatan 9 PG
pemahaman reklame
Peserta didik dapat menyebutkan ciri-ciri reklame yang 10
baik
Aplikasi Disajikan langkah-langkah pembuatan poster secara acak, 11 PG
peserta didik dapat mengurutkan langkah-langkah
membuat poster dengan benar
KOMPETENSI LINGKUP LEVEL
NO INDIKATOR SOAL NOMOR BENTUK
DASAR MATERI KOGNITIF
Disajikan ilustrasi gambar contoh reklame, peserta didik 12 PG
dapat menyebutkan jenis reklame tersebut
Peserta didik dapat memberikan contoh reklame reklame 28 Uraian
ajakan
10 Memahami interval Interval nada Pengetahuan dan Peserta didik dapat menjelaskan pengertian interval nada 13 PG
nada secara individu pemahaman Peserta didik dapat menyebutkan contoh alat musik 14
dan berkelompok daerah yang memiliki interval nada
Aplikasi Peserta didik dapat menjelaskan makna dari suatu lagu 15, 16 PG
daerah
11 Memahami Penampilan tari Pengetahuan dan Peserta didik dapat mengidentifikasi tarian berdasarkan 17 PG
penampilan tari kreasi kreasi daerah pemahaman bentuknya
daerah Disajikan deskripsi makna sebuah tarian, peserta didik 18, 20 PG
dapat menyebutkan tarian yang dimaksud
Disajikan gambar tarian daerah, peserta didik dapat 19, 21 PG
menyebutkan nama tarian tersebut
Peserta didik dapat menjelaskan unsur-unsur tarian 29 Uraian
12 Memahami patung Patung Aplikasi Peserta didik dapat mengidentifikasi bahan untuk 22 PG
membuat patung
Pengetahuan dan Peserta didik dapat membedakan jenis-jenis patung 23, 24 PG
pemahaman berdasarkan fungsinya
Disajikan gambar patung, peserta didik dapat menentukan 25 PG
teknik yang digunakan dalam pembuatan patung tersebut
Aplikasi Peserta didik dapat menjelaskan cara pembuatan patung 30 Uraian
dengan teknik merakit
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : PENDIDIKAN BUDI PEKERTI


Jenjang : SD
Kurikulum : 2013

LINGKUP
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
MATERI
1 Menelaah tindakan yang memelihara sikap positif Sikap dinamis Siswa dapat mengidentifikasi ciri orang yang 1 PG
sekalipun berada dalam kesulitan, tidak mau tinggal diam, bersikap dinamis
selalu bergerak, dan terus tumbuh untuk mencapai hasil
yang maksimal.
2 Menjelaskan cara bersikap dan bertindak sesuai dengan Sikap bijaksana Siswa dapat menunjukkan sikap bijaksana 2 PG
pikiran, akal sehat sehingga menghasilkan perilaku yang dalam menghadapi masalah
tepat dan sesuai. Siswa dapat menganalisis sikap orang yang 3 PG
bijaksana
3 Menjelaskan sikap dan tindakan yang menunjukkan Sikap sabar Siswa dapat mengenali sikap sabar dalam 4 PG
mampu menahan diri dari berbagai hal yang dapat menghadapi masalah kehidupan sehari-hari
merugikn diri sendiri/orang lain dan menyikapinya
dengan akal sehat.
4 Menjelaskan sikap dan tindakan yang menunjukkan Sikap rukun Siswa dapat mengidentifikasi contoh sikap 5 PG
saling menerima, saling mempercayai, saling rukun di rumah
menghormati dan menghargai perbedaan-perbedaan Siswa dapat mengidentifikasi akibat tidak 6 PG
sebagai titik tolak untuk membina kehidupan sosial dan adanya kerukunan
saling memaknai kebersamaan
5 Menjelaskan sikap dan perilaku yang selalu ingin mencari Berpikir kritis Siswa dapat menunjukkan contoh 7 PG
kebenaran dari informasi yang didapat dan tidak mudah sikap/perilaku orang yang berpikir kritis
percaya terhadap informasi yang tidak jelas sumbernya.
6 Menjelaskan sikap dan tindakan yang menunjukkan mau Sikap koperatif Siswa dapat melaskan manfaat kerja sama dalam 26 Uraian
dan mampu bekerja sama dengan orang lain dan mau pekerjaan di lingkungan masyarakat
membantu orang lain.
7 Menjelaskan sikap dan tindakan yang menunjukkan Sikap teliti Siswa dapat meneliti kebenaran sebuah 8 PG
kecermatan dalam menjalankan/ melakukan sesuatu , informasi
penuh minat, dan kehati-hatian agar tidak terjadi
kesalahan.
8 Mengidentifikasi sikap dan perilaku yang mencerminkan Rela berkorban Siswa dapat mengidentifikasi sikap rela 9 PG
adanya kesediaan dan keikhlasan dalam memberikan berkorban di lingkungan sekolah
LINGKUP
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
MATERI
sesuatu/membantu orang lain tanpa mengharapkan Siswa dapat memberikan contoh sikap/perilaku 27 Uraian
imbalan rela berkorban yang diterapkan di sekolah!
9 Menjelaskan cara berpikir, bertindak, dan berwawasan Nilai Siswa dapat mencontohkan nilai kebersamaan 10 PG
yang menempatkan kepentingan bangsa dan negara di kebersamaan yang harus dilaksanakan dalam hidup bernegara
atas kepentingan diri dan kelompoknya.
10 Menjelaskan sikap dan tindakan yang dapat membangun Berpikir/bertind Siswa dapat berpikir/bertindak konstruktif 11 PG
kesadaran yang bersifat membina, membangun dan ak konstruktif dalam menghadapi masalah/kejadian
memperbaiki, sehingga kita tidak tenggelam dalam situasi
pesimis dan ketakutan yang tidak beralasan.
11 Mengidentifikasi tindakan yang menunjukkan pentingnya Menghargai Siswa dapat memberikan contoh sikap/perilaku 28 Uraian
melakukan kegiatan yang bermanfaat dalam waktu yang menunjukkan disiplin dalam penggunaan
memanfaatkan waktu, tidak berleha-leha, dan selalu waktu di sekolah
menaati jadwal.
12 Menjelaskan sikap dan tindakan yang mendorong dirinya Menghargai Siswa dapat menghargai prestasi temannya 12 PG
untuk menghasilkan sesuatu yang berguna bagi prestasi
masyarakat, mengakui, dan menghormati keberhasilan
orang lain.
13 Menjelaskan sikap dan tindakan yang mau mendengar Menghargai Siswa dapat menentukan sikap terhadap 13 PG
pendapat orang lain, selalu bermusyawarah dan patuh pendapat keputusan bersama
terhadap keputusan/kesepakatan bersama.
14 Menjelaskan tindakan yang selalu memperhitungkan berani Siswa dapat menentukan sikap ketika menemui 14 PG
secara matang keputusan yang akan diambil, meyakini mengambil kegagalan
kemampuan diri sendiri dan menjadikan tantangan risikio
sebagai jalan untuk keberhasilan.
15 Menjelaskan sikap dan tindakan yang menunjukkan Sikap/perilaku Siswa dapat menentukan sikap/perilaku dalam 15 PG
pantang menyerah dalam melakukan sesuatu, gigih mencapai cita-citanya
berkemauan kuat dalam usaha mencapai suatu cita-cita Siswa dapat menentukan sikap/tindakan ketika 16 PG
tanpa rasa bosan. ada masalah yang sulit dipecahkan
16 Menjelaskan cara berpikir, bersikap, dan berbuat yang Cinta tanah air Siswa dapat mengidentifikasi sikap/perilaku 17 PG
menunjukkan kesetiaan, kepedulian, dan penghargaan yang menunjukkan penerapan nilai kebersamaan
yang tinggi terhadap bahasa, lingkungan fisik, sosial, dalam bermasyarakat
budaya, ekonomi, dan politik bangsa. Siswa dapat mengidentifikasi sikap/perilaku 18 PG
yang harus ditunjukkan untuk menjaga Negara
Kesatuan Republik Indonesia
LINGKUP
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NOMOR BENTUK
MATERI
Siswa dapat memberikan contoh sikap/perilaku 29 Iraian
yang menunjukkan sikap cinta terhadap tanah air
sebagai seorang pelajar
17 Menjelaskan sikap dan perilaku cara berpikir secara logis Berpikir positif Disajikan ilustrasi, siswa dapat menunjukkan 19 PG
yang memandang sesuatu dari segi positifnya baik sikap positif terhadap masalah dalam ilustrasi
terhadap dirinya sendiri, orang lain, maupun keadaan Disajikan ilustrasi tentang kegiatan penanganan 20 PG
lingkungannya. bencana, siswa dapat menunjukkan perilaku
positif terhadap masalah seperti dalam ilustrasi
Siswa dapat menjelaskan manfaat jika selalu 30 Uraian
berpikiran positif
18 Menjelaskan sikap dan tindakan yang memikirkan hal-hal Berpikir jauh ke Disajikan ilustrasi, siswa dapat menunjukkan 21 PG
yang perlu dilakukan untuk tujuan jangka panjang yang depan sikap/perilaku yang menunjukkan berpikir jauh
telah ditentukan dan memikirkan akibat yang ke depan
ditimbulkan dari suatu perbuatan sehingga memiliki sikap Sikap waspada Disajikan ilustrasi, siswa dapat menunjukkan 22 PG
waspada. sikap/perilaku waspada
19 3.6 Menjelaskan sikap dan perilaku yang dilakukan sesuai Sikap/perilaku Disajikan ilustrasi, siswa dapat menunjukkan 23 PG
dengan kemampuan, tujuan dan kebutuhan/ yang bersahaja sikap/perilaku bersahaja
dibutuhkan serta bersikap lugas, apa adanya.
20 3.7 Menjelaskan sikap dan tindakan kesatria untuk Sikap/perilaku Disajikan ilustrasi, siswa dapat menunjukkan 24 PG
menerima kenyataan, mau menghargai dan menghormati sportif sikap/perilaku sportif
keunggulan orang lain serta jujur mengakui kelemahan
diri
21 Menjelaskan pekerjaan yang bermanfaat untuk dirinya Efisien Disajikan ilustrasi, siswa dapat menunjukkan 25 PG
dan orang lain, serta tidak berlebihan dalam memenuhi sikap/perilaku berdasarkan skala prioritas
kebutuhan hidup
KISI-KISI UJIAN SEKOLAH TAHUN AJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : Bahasa Indramayu


Jenjang : SD
Kurikulum : 2013

NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR NOMOR BENTUK


1 Memahami teks tembang macapat berupa pupuh Teks tembang Disajikan teks tembang macapat pupuh pucung 1 PG
pucung sesuai paugeran (patokan) tentang macapat tentang kebersamaan, siswa dapat menyebutkan
kebersamaan. paugeran (patokan) pada teks tersebut.
2 Mengidentifikasi pokok pikiran teks narasi Teks narasi Disajikan teks narasi tentang kepedulian terhadap 2 PG
tentang kepedulian terhadap makhluk hidup tentang kepedulian makhluk hidup, siswa dapat menyebutkan latar
dalam undak-usuk (tingkatan berbahasa) terhadap makhluk belakang tokoh dalam teks.
ngoko/ bagongan dan atau krama/bebasan. hidup
3 Mengidentifikasi urutan abjad aksara carakan Teks tentang Disajikan teks tentang Ajisaka, siswa dapat 3 PG
(hanacaraka) Nglegena (aksara yang Ajisaka menyebutkan peristiwa yang melatari tokoh.
memperoleh sandangan) sebagai
penghargaan atas jasa Ajisaka, penemu
aksara carakan (hanacaraka).
4 Mengidentifikasi teks parikan (pantun Teks parikan 4 Disajikan teks parikan 4 baris. Siswa dapat 4 PG
berbahasa Indramayu) rong wanda (2 baris) baris mengidentifikasi kalimat yang termasuk
dan patang wanda (4 baris) sesuai paugeran maksud/isi.
(patokan) tentang indahnya negeriku.
5 Memahami teks eksposisi tentang makanan Teks tentang Disajikan teks tentang makanan khas Indramayu. 5 PG
khas Indramayu dalam undak-usuk (tingkatan makanan khas Siswa dapat mengidentifikasi teks tersebut.
bahasa) ngoko/bagongan dan atau Indramayu
krama/bebasan.
6 Mengumpulkan informasi dari teks deskripsi Teks tentang Disajikan teks tentang wirausaha. Siswa dapat 6 PG
tentang wirausaha yang ada di lingkungan wirausaha menyebutkan latar tokoh wirausaha tersebut
sekitar.
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR NOMOR BENTUK
7 Menggali informasi dalam teks guneman Teks guneman Disajikan teks guneman (percakapan) tentang 7 PG
(percakapan) baik guneman biasa maupun (percakapan) kehidupan sehari-hari dalam bahasa
badékan (tebak-tebakan) tentang kehidupan tentang kehidupan krama/bebasan. Siswa dapat menyebutkan dalam
sehari-hari dalam undak-usuk (tingkatan sehari-hari terjemahan bahasa ngoko/bagongan.
berbahasa) ngoko/bagongan dan atau
krama/bebasan.
8 Memahami sistematika penulisan surat Teks surat pribadi Disajikan teks surat pribadi. Siswa dapat 8 PG
pribadi berupa undangan dan informasi. menyebutkan penjelasan isi surat dalam teks
tersebut.
9 Mengidentifikasi kata dengan sandangan swara Teks dalam aksara Disajikan teks dalam aksara Carakan. Siswa dapat 9 PG
(berupa sandangan suku dan wulu) dalam Carakan mengidentifikasi sandangan wulu dan suku.
aksara carakan (hanacaraka).
10 Mencermati lagu daerah Indramayu berjenis Teks lagu daerah Disajikan teks lagu daerah. Siswa dapat 10 PG
tembang anyar/ kiser gancang. menyebutkan amanat pada teks tersebut.
11 Mengidentifikasi teks sastra daerah Teks guritan/puisi Disajikan teks guritan/puisi. Siswa dapat 11 PG
Indramayu (berupa parikan, guritan/puisi, dan menyebutkan tembung dasanama/sinonim yang
pribasa/ peribahasa) tentang nasihat. terdapat dalam teks tersebut.
12 Mencermati teks narasi tentang kebanggaan Teks tentang Disajikan teks tentang kebanggaan terhadap 12, 13 PG
terhadap Indramayu dalam undak-usuk kebanggan Indramayu, siswa dapat menjelaskan isi teks
(tingkatan berbahasa) ngoko/ bagongan dan terhadap tersebut
atau krama/bebasan. Indramayu
Disajikan teks tentang kebanggaan terhadap 14
Indramayu, siswa dapat menterjemaahkan dalam
bahasa krama/bebasan.
13 Menyimak teks lagu daerah (berjenis tembang Teks tembang Disajikan teks tembang dolanan, siswa dapat 15 PG
dolanan, tembang anyar/kiser gancang, dan dolanan menjelaskan isi teks tersebut
tembang macapat pupuh mijil) tentang kesatuan
dalam perbedaan. Disajikan teks tembang dolanan, siswa dapat 16, 17 PG
menterjemaahkan dalam basa krama/bebasan
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR NOMOR BENTUK
14 Mengidentifikasi kata yang memiliki sandangan Teks aksara Disajikan teks aksara Carakan. Siswa dapat 18 PG
swara (berupa sandang-an suku, wulu, taling, Carakan menentukan aksara Latin sesuai alihaksara.
taling tarung, pepet) dalam aksara carakan
(hanacaraka). (Tema: Lingkungan alam di Disajikan teks aksara Latin. Siswa dapat 19 PG
sekitarku) menentukan aksara Carakan sesuai alihaksara.
15 Mengidentifikasi teks sastra daerah Teks pribasa Disajikan teks pribasa (peribahasa). Siswa dapat 20 PG
Indramayu parikan (pantun), pribasa (peribahasa) menentukan makna peribahasa.
(peribahasa), wangsalan dan guritan (puisi
berbahasa Indramayu). Disajikan makna dari pribasa (peribahasa). Siswa 21 PG
dapat menentukan teks peribahasanya.
Disajikan teks bahasa ngoko/bagongan. Siswa 22 PG
menyebutkan teks terjemahan dalam bahasa
krama/bebasan.
16 Mengidentifikasi teks deskripsi tentang gegedug Teks tentang Disajikan teks tentang gegedug/gegedén (tokoh). 23 PG
/gegedén (tokoh) dalam khazanah Indramayu gegedug/gegedén Siswa dapat mengidentifikasi:
dalam undak-usuk (tingkatan berbahasa) (tokoh) - karakter tokoh.
ngoko/bagongan dan atau krama/bebasan. - perbandingan dari teks. 24
- dasanama/sinomnim dari sebuah kata dalam 25
teks.
17 Mengidentifikasi unsur intrinsik guritan (puisi Teks guritan Disajikan teks guritan (puisi). Siswa dapat 26 Uraian
berbahasa Indramayu) pada unsur diksi, kata (puisi) mengidentifikasi maksud yang utama dari teks
nyata, purwakanti (rima), dan amanat. tersebut.
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR NOMOR BENTUK
18 Mengidentifikasi cerita khas daerah (berupa Teks tentang Disajikan teks tentang dongeng satoan (fabel). 27 Uraian
dongeng satoan (fabel), crita guyon (anekdot), dongeng satoan Siswa dapat menyebutkan proses yang terjadi
dan babad tentang persahabatan dalam (fabel) pada diri sang tokoh dalam teks tersebut.
khazanah Indramayu dalam undak-usuk
(tingkatan bahasa) ngoko/bagongan dan atau
krama/bebasan.
19 Memahami teks pidato yang bermuatan Teks pidato Disajikan teks pidato bermuatan unsur sastra 28. Uraian
unsur-unsur sastra Indramayu berupa parikan bermuatan unsur dalam bahasa krama/bebasan. Siswa dapat
(pantun), pribasa (peribahasa), dan wangsalan. sastra daerah. menerjemahkan dalam bahasa ngoko/bagongan
pada kalimat yang terdapat dalam teks tersebut.
20 Mengidentifikasi kata yang memiliki sandangan Teks aksara Disajikan teks aksara Carakan. Siswa dapat 29 Uraian
panyigeg wanda/ penanda konsonan mati Carakan. menuliskan aksara Latin dari teks aksara Carakan.
(berupa layar, cecek, wignyan, dan pangkon)
dalam aksara carakan (hanacaraka).
21 Mengidentifikasi cerita khas daerah berupa Teks tentang cerita Disajikan teks tentang cerita babad. Siswa dapat 30 Uraian
dongéng satoan (fabel), crita guyon (anekdot), babad. menyebutkan apa yang dilakukan pada kronologis
babad, dan cerita wayang secara lisan/tulis cerita dalam teks tersebut.
dalam undak-usuk (tingkatan berbahasa)
ngoko/ bagongan dan atau krama/bebasan.

Anda mungkin juga menyukai