Anda di halaman 1dari 2

KAPAN KITA HARUS MEMAKAI

MASKER ? PENGGUNAAN APD BAGI


Saat kontak dengan agen infksius PETUGAS ANAMNESA DI
(darah, lendir, Luka terbuka, dll PUSKESMAS KOTA
 Saat akan mengunjungi penderita Saat menangani benda -benda JAILOLO
infeksi saluran (TBC, penumonia) Bekas Pakai yang terkontaminasi
 Berada di area penuh debu dan asap agen Infeksius

APA YANG DILAKUKAN


SETELAH MENGGUNAKAN
APD ?
MENGAPA KITA HARUS Semua APD bekas pakai
MEMAKAI SARUNG TANGAN ? (masker dan sarung tangan)
harus dibuang ke tempat sampah
Tangan adalah
berlabel infeksius (label kuning)
anggota tubuh
yang paling
sering kontak
dengan agen-
agen infeksius
Ns.Yunita Anggriani Hamisi, S.Kep
sehingga NDH.A41

perlu kita lindungi agar tidak


terjangkit penyakit. Pencegahan dan Pengendalian
Infeksi Puskesmas Kota Jailolo
APA ITU ALAT PELINDUNG JENIS PENYAKIT YANG BAGAIMANA KITA MEMAKAI

DIRI (APD) ? MEMILIKI RESIKO MASKER YANG BENAR ?


PENULARAN : Masker yang
Sekumpulan perlengkapan/alat yang
HIV INFLUENZA digunakan
digunakan untuk melindungi pemakai CACAR AIR TBC
harus cukup
dari kontak dengan zat-zat HEPATITIS A/B KUSTA
besar untuk
infeksius atau berbahaya (agen menutupi
APA SAJA JENIS APD ? dan bagian bawah dagu.
hidung, mulut,
infeksius). APD yang paling umum
Jenis APD yang digunakan Pemakaian masker bertujuan
dan mudah digunakan adalah bermacam-macam tergantung pada untuk mencegah perpindahan
masker dan sarung tangan. kebutuhan kita. kuman melalui udara.

APA SAJA YANG TERMASUK


AGEN INFEKSIUS ?
- Udara yang mengandung banyak
kuman
- Cairan tubuh manusia (darah,
urine,feses, lendir, dahak, air - Topi : untuk kepala
- Kacamata : untuk mata
liur, muntah)
- Masker wajah : untuk wajah
- Luka yang terbuka (luka lecet,
- Masker : untuk hidung
Luka sobek, luka tusuk)
dan mulut
- Mukosa tubuh (mulut, hidung,
- Gaun/jubah : untuk badan
anus,saluran kemih)
- Sarung tangan : untuk tangan
- Zat kimia (air raksa, zat
- Sepatu : untuk kaki
Pembersih dan lainnya)

Anda mungkin juga menyukai