Anda di halaman 1dari 3

BAB II

VISI, MISI, DAN TUJUAN MADRASAH

A. Visi Madrasah

“TERWUJUDNYA MADRASAH YANG BERAKHLAQUL KARIMAH DAN


BERPRESTASI OPTIMAL BERDASARKAN IMTAQ”.

B. Misi Madrasah

Misi MA Darul Huda : “ Menyelenggarakan Pendidikan yang


berorientasi pada Agama Islam dengan kualitas yang baik secara keilmuan,
keterampilan, sikap moral dan juga sosial sehingga mampu menyiapkan dan
mengembangkan sumber daya insani yang unggul dibidang IPTEK dan IMTAQ. “
indikatornya :
1. Meningkatkan penerapan manajemen Partisipatif berdasarkan School, Basic
Manajemen.
2. Menumbuh kembangkan semangat keunggulan dalam bidang ilmu pengetahuan
teknologi, keterampilan, agama dan budaya seluruh cifitas akademik.
3. Meningkatkan kedisiplinan dan tanggung jawab selfholder maupun stakeholder
madrasah.
4. Meningkatkan sumber daya manusia secara menyeluruh.
5. Membina dan mengembangkan kerja sama dengan lingkungan.
6. Mengoptimalkan penghayatan terhadap nilai-nilai islami buat dijadikan sumber
kearifan bertindak.
7. Meningkatkan pembelajaran dan bimbingan secara efektif melalui inofasi /
pembaharuan yang menggunakan multi media.
8. Membudayakan kehidupan yang asah asih asuh (3A).
9. Membentuk lingkungan MA DARUL HUDA yang ASRI (Aman, sejuk, rapi dan
indah)
C. Tujuan Madrasah

1. Tahap I (tahun 2020-2021 ) Madrasah berusaha untuk mencapai tujuan:


a) Meningkatkan pengamalan 5 S (Senyum, Salam, Sapa, Sopan dan Santun) pada
seluruh warga Madrasah.

X
b) Meningkatkan pengamalan shalat dhuha dan dhuhur berjamaah dan membaca
Al Quran di madrasah
c) Meningkatkan nilai rata-rata UN secara berkelanjutan.
d) Meningkatkan jumlah lulusan yang diterima pada Perguruan Tinggi yang
favorit.
e) Meningkatkan kepedulian warga Madrasah terhadap kesehatan, kebersihan dan
keindahan lingkungan Madrasah.
f) Meningkatkan jumlah sarana/prasarana serta pemberdayaannya yang
mendukung peningkatan prestasi akademik dan non akademik
2. Tahap II (tahun 2020-2021) Madrasah berusaha untuk mencapai tujuan:
a) Mewujudkan tim olimpiade matematika, IPA, yang mampu bersaing di tingkat
Kabupaten maupun Provinsi.
b) Meningkatkan jumlah sarana/prasarana serta pemberdayaannya yang
mendukung peningkatan prestasi akademik dan non akademik
c) Meningkatkan jumlah peserta didik yang menguasai keterampilan menjahit,
web designer dan kewirausahaan.
d) Mewujudkan madrasah sebagai lembaga pendidikan yang patut diperhitungkan
oleh masyarakat kota/kabupaten.
e) Mewujudkan Madrasah sebagai madrasah yang amanah.
D. Target Madrasah

Tabel 2.1 Target Madrasah Tahun Pelajaran 2020/2021

No TARGET MADRASAH UPAYA YANG DILAKUKAN


1 Menjadi Juara KSM dan  Membentuk tim olimpiade dan KSM
olimpiade Tingkat Kabupaten, dan  Mengikutkan Lomba lomba olimpiade di
Provinsi. Perguruan tinggi
 Bekerjasama dengan PT untuk membimbing
ssiswa yang dipersiapkan sebagai pesera
olimpiade.
2 Mempunyai produk sendiri sebagai  Secara berkala melakukan studi tour pada
bagian dalam peningkatan home industri
kewirausahaaan  Megadakan bimbingan dan pelatihan.
 Bekerja sama dengan salah satu home
industri yang sudah sukses.
3 Juara 1 futsal tingkat kabupaten Dan  Latihan rutin
propinsi  Mengikuti Lomba futsal di tingkat
kabupaten dan provinsi.

X
4 Meningkatkan Jumlah lulusan yang  Mengadakan Bimbel
masuk di PTS/PTN menjadi 50  Bekerjasama dengan PTS untuk memotivasi
persen siswa

Anda mungkin juga menyukai