Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMAN 1 PURBOLINGGO


MataPelajaran : Sejarah Indonesia
Kelas/Semester : XII/ Ganjil
Materi Pokok : Perjuangan Bangsa Indonesia Mempertahankan Integrasi Bangsa & Negara RI
Alokasi Waktu : 2 x 25Menit

A. TujuanPembelajaran
Setelah mengikuti proses pembelajaran, pesertadidikdiharapkan dapat :
 Mengidentifikasi berbagai ancaman disintegrasi bangsa melalui bacaan dari berbagai sumber belajar
 Mengolah informasi tentang berbagai ancaman disintegrasi bangsa
 Mengolahin formasi tentang upaya bangsa Indonesia dalam menghadapi ancaman disintegrasi
 Menganalisis upaya bangsa Indonesia dalam menghadapi ancaman disintegrasi bangsa antara lain PKI Madiun 1948, D
G-30-S/PKI
 Menjelaskan peran tokoh nasional dan daerah dalam upaya menghadapi ancaman disintegrasi
 Merekonstruksi upaya bangsa Indonesia dalam menghadapi ancaman disintegrasi bangsaantara lain PKI Madiun 1948,
G-30-S/PKI dan menyajikan nya dalam bentuk cerita sejarah
 Menyajikan hasil rekonstruksi berupa cerita sejarah tentang upaya bangsa Indonesia dalam menghadapi ancaman disin
APRA, Andi Aziz, RMS, PRRI, Permesta, G-30-S/PKI dan menyajikannya dalam bentuk cerita sejarah

B. MediaPembelajaran&SumberBelajar
Media : handphone relevan, fasilitas internet, ppt vidio
Sumber Belajar : Buku Sejarah Indonesia Kelas XII dan sumber relevan lainnya

C. Langkah-LangkahPembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, melihat antusiasme siswa.

Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan & manfaat) dengan mempelajar materi tentang :
pembrontakan G-30-S/PKI.

Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode belajar yang akan di tempuh.

Kegiatan Inti
Kegiatan Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan menuliskannya
Literasi kembali. Di berita yang ada bahan bacaan terkait materi pembrontakan G-30-S/PKI.
Critical Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang belum di pahami,
Thinking di mulai dari pertanyaan factual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap be
G-30- S/PKI.

Peserta didik mengumpulkan hasilkan kerja kelompok atau individu secara klasikal.
Communication

Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah di pelajari terkait tentang pembrota
Creativity

Kegiatan Penutup
Peserta didik membuat rangkuman/simpulan pelajaran dan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembela

Anda mungkin juga menyukai