Anda di halaman 1dari 17

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMPS SEKOLAH ESA SEJAHTERA PEKANBARU


Kelas/ Semester : VII / I
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Materi Pokok : Teks Deskripsi
Alokasi Waktu : 2 x 30 menit (1 Pertemuan)

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori
B. Kompetensi Dasar Dan Indikator Pencapaian Kompetensi
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
3.1 Mengidentifikasi informasi dalam teks 3.1.1 Menentukan ciri umum teks deskripsi dari
deskripsi tentang objek (sekolah, segi isi dan tujuan komunikasi pada teks yang
tempat wisata, tempat bersejarah, dan dibaca/didengar.
3.1.2 Menentukan ciri teks deskripsi dari aspek
atau suasana pentas seni daerah) yang
kebahasaan pada teks yang dibaca/didengar.
didengar dan dibaca 3.1.3 Menentukan jenis teks deskripsi pada teks
yang dibaca/didengar.
3.1.4 Menentukan pernyataan yang termasuk
kalimat deskripsi berdasarkan teks deskripsi
yang dibaca dan didengar.
3.1.5 Menentukan informasi yang terdapat dalam
teks deskripsi berdasarkan tujuannya
3.1.6 Menentukan informasi yang terdapat dalam
teks deskripsi berdasarkan bentuk objeknya

4.1 Menjelaskan isi teks deskrispi objek 4.1.1. Memetakan isi teks deskripsi (topik dan
(tempat wisata, tempat bersejarah, bagian-bagiannya)
pentas seni daerah, kain tradisional, dll) 4.1.2. Menjawab pertanyaan isi teks deskripsi
yang didengar dan dibaca secara lisan,
tulis, dan visual

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
C. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1
Dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif, peserta didik secara berkelompok diharapkan
dapat menumbuhkan rasa ingin tahu dalam mengidentifikasi ciri umum teks deskripsi pada teks
deskripsi yang dibaca.

Pertemuan 2
Dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif, peserta didik secara berkelompok diharapkan
dapat menumbuhkan rasa ingin tahu dalam mengidentifikasi jenis teks deskripsi pada teks yang
dibaca/didengar.

Pertemuan 3
Dengan menerapkan model pembelajaran discovery learning, peserta didik secara berkelompok
diharapkan dapat menumbuhkan rasa ingin tahu dalam mengidentifikasi pernyataan yang termasuk
kalimat deskripsi dan memetakan isi teks deskripsi berdasarkan teks deskripsi yang dibaca dan
didengar.

D. Materi Ajar
Materi Reguler
Konsep :
Pengertian teks deskripsi
Teks Deskripsi adalah teks yang berisikan penggambaran objek, tempat atau peristiwa tertentu yang
diinformasikan kepada pembaca secara jelas dan terperinci. Pembaca seolah-olah melihat,
mendengar dan merasakan sendiri sesuatu yang dideskripsikan oleh penulis. Dengan harapan
pembaca mendapatkan kesan yang mendalam terhadap teks tersebut.

Ciri-ciri teks deskripsi:


1. Menggambarkan atau melukiskan sesuatu objek.
2. Melibatkan kesan indera, sehingga penggambarannya menjadi jelas.
3. Membuat pembaca atau pendengar merasakan sendiri atau mengalami sendiri objek yang
diamati oleh penulis.
4. Menjelaskan ciri secara terperinci, seperti warna, ukuran, bentuk dan keadaan suatu objek.
5. Memberikan gambaran tentang topik
6. Gambaran mengenai topik tersebut termasuk di dalamnya situasi, orang, barang, hingga hal-hal
abstrak
7. Menjelaskan topik secara sangat mendetail seperti bentuk, ukuran, warna, sifat, perawakan,
hingga pergerakannya
8. Tulisan umumnya bersifat subjektif karena merupakan pandangan personal penulis
9. Tujuan dari penggambaran topik tersebut agar pembaca melihat dan merasakan sesuatu dari
sudut pandang penulis
10. Kalimat menggunakan banyak kata sifat yang lebih spesifik untuk memberikan gambaran
kuantitas, urutan, kualitas hingga penekan suatu kata
11. Menambahkan banyak kata keterangan mulai dari keterangan tempat, waktu, alat, pelaku hingga
cara
12. Pemaparan melalui kata-kata seringkali menggunakan kata kiasan, konotasi dan majas

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
Jenis-jenis teks deskripsi

1. Berdasarkan Tujuannya
Berdasarkan tujuannya, terbagi atas:

a. Teks Deskriptif Eksplanatori


Teks deskripsi jenis ini umumnya memiliki tujuan untuk memberikan informasi mengenai sesuatu hal
yang umumnya sudah sering ditemui oleh pembaca misalnya memberikan penjelasan mengenai
objek, tempat dan keadaan tertentu.

b. Teks Deskriptif Sugestif


Teks deskripsi jenis ini bertujuan agar pembaca menciptakan imajinasinya sendiri tentang objek,
tempat dan keadaan tertentu sehingga interpretasi terhadap suatu topik bisa jadi sangat subjektif.

2. Berdasarkan Objeknya
Sementara itu, jika dilihat dari objeknya, dibedakan menjadi tiga yakni:

a. Teks deskripsi subjektif


Penggambaran objek menurut sudut pandangan penulis.

b. Teks deskripsi spasial


Penggambaran objek berupa tempat, benda, ruang, dan lainnya.

c. Teks deskripsi objektif


Penggambaran objek berdasarkan situasi yang benar terjadi tanpa menambahkan opini penulis.

Bentuk Informasi dalam Teks Deskripsi


Secara umum, teks deskripsi berisi informasi berbentuk kalimat deskripsi, yaitu kalimat yang
berisi gambaran objek (benda) yang dideskripsikan. Gambaran objek (benda) bisa berupa lokasi,
suasana, ukuran, (besar kecil, tinggi-rendah), warna (merah, kuning, biru), rasa (manis, pahit, getir,
halus, kasar), atau sifat-sifat fisik lainnya. Kalimat deskripsi menggambarkan atau melukiskan
sesuatu sehidup-hidunya, seperti keadaan alam, ruang, atau keindahan wajah seseorang. Dengan
kata lain, kalimat deskripsi merupakan kalimat yang menggambarkan keadaan, bentuk, atau
suasana tertentu, seperti benda, orang, tempat sesuai dengan objek yang sebenarnya.

(Fakta)
Informasi umum dan informasi khusus yang terdapat dalam teks deskripsi
Sebuah teks deskripsi memililiki informasi-informasi yang dipaparkan untuk menjelaskan objek
secara detail. Informasi-informasi yang disampaikan dalam teks ini terdiri dari dua jenis, yakni
informasi umum dan informasi khusus (Fakta)

Informasi umum adalah informasi yang diberikan untuk memberikan gambaran mengenai objek yang
dideskripsikan secara general. Informasi itu kemudian diturunkan menjadi informasi-informasi
khusus. Informasi-informasi khusus diberikan untuk membuat pembaca memperoleh informasi atau
gambaran yang lebih jelas. Bahkan seolah-olah melihat, mendengar dan merasakan obyek tersebut,
seperti yang dialami oleh penulis.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
Secara umum, teks deskripsi berisi informasi berbentuk kalimat deskripsi, yaitu kalimat yang berisi
gambaran objek atau benda yang dideskripsikan. Gambaran objek atau benda bisa berupa lokasi,
suasana, ukuran, warna, rasa atau sifat-sifat fisik yang lain.

Kalimat di dalam teks ini menggambarkan sesuatu sehidup-hidupnya, seperti keindahan alam, ruang,
atau keindahan wajah seseorang. Dengan kata lain, kalimat deskripsi merupakan kalimat yang
menggambarkan keadaan, bentuk atau suasana tertentu seperti orang, benda, dan tempat sesuai
dengan objek yang sebenarnya.
Contoh teks deskripsi
Sabtu di Sebuah Kedai Kopi
Aku melihat sebuah kedai kopi kecil di pinggiran kota di Solo. Berlokasi di sebuah ruko dengan cat
warna dominan cokelat muda, kedai kopi ini memang sudah terlihat tua tanpa ada sentuhan
modernitas. Sekilas, memang tidak ada yang istimewa dari arsitektur ataupun dekorasi dari café ini.

Kedai kopi ini tidak banyak menyediakan menu minuman apalagi makanan kecil. Maklum, tempatnya
juga tidak terlalu luas dan pegawai yang dipekerjakan hanya berjumlah tiga orang yang terlihat sudah
berumur. Di depan meja kasir terpampang papan kayu dengan tulisan ‘Hanya Menerima Pembayaran
Tunai’. Benar saja tidak ada mesin pembayaran digital, karena kasirnya pun hanya menggunakan
laci kayu sebagai tempat penyimpanan uangnya.

Tetapi, entah kenapa, masih banyak bapak-bapak yang nongkrong dengan santainya di kedai kopi
tersebut. Dulu, tempat ini seringkali menjadi saksi kebersamaanku dengan mendiang ayah setiap
sabtu pagi. Masih segar di dalam ingatkanku, ayah akan selalu memesan kopi timika favoritnya di
tempat ini. Sembari menemaninya membaca koran dan menyeruput kopi pada meja di sudut ruangan,
aku juga terpaku dengan konsol nintendo di tanganku. Ah, kenangan itu.

E. Model Pembelajaran
Model Pembelajaran :
Pertemuan 1
Pembelajaran Kooperatif
Pertemuan 2
Pembelajaran Kooperatif
Pertemuan 3
Discovery Learning

F. Sumber Dan Media Pembelajaran


1. Sumber
 Buku Bahasa Indonesia Terpadu untuk SMP/Mts Kelas VIII Wahono,M.Pd., dkk. Bahasa
Indonesia untuk SMP/MTs kelas VII, Jakarta:Erlangga.
 Internet
 Buku Kemdikbud K13

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
2. Media dan Alat
No Alat/Bahan Jumlah
1. Laptop 1
2. Gambar/ video yang ditayangkan pada PPT 1
3. Slide PPT 1
G. Kegiatan Pembelajaran
Tujuan
Alokasi Media
Kegiatan kegiatan dan Deskripsi Kegiatan
Waktu dan Alat
Sintaks
Pendahulu  Guru memberikan salam pembuka kepada Laptop, Slide 10 menit
an peserta didik, berdoa, mengecek kehadiran Microsoft
(absensi), menanyakan kabar, meminta Power Point
peserta didik menyiapkan buku pelajaran,
alat tulis, mengatur tempat duduk melalui
aplikasi zoom. (TPACK, ICT)
 Siswa menyanyikan lagu Indonesia Raya
secara bersama-sama. (PPK:
Nasionalisme)
 Guru memberikan penguatan tentang
pentingnya menanamkan semangat
kebangsaan. (PPK: Nasionalisme)
 Guru memberi motivasi pentingnya
bersyukur, cermat, teliti dan peduli yang
akan dikembangkan dalam pembelajaran.
(TPACK)
 Guru memberikan apersepsi dengan
mengingatkan materi sebelumnya yaitu
Menyam
“Mengidentifikasi Informasi yang Terdapat
paikan
Dalam Teks Deskripsi” dan menyampaikan
tujuan tujuan pembelajaran kepada peserta didik
dan Demonstrasi dan Pertanyaan Menantang:
mempers  Menurutmu, salah satu contoh kegiatan
iapkan mengidentifikasi dalam kehidupan sehari-
siswa hari adalah? (Butir 12, 22)
 Guru memberikan tayangan teks dan
beberapa butir soal literasi
 Siswa melengkapi pertanyaan-pertanyaan
tersebut (Literasi)
Kegiatan Menyajikan  Peserta didik mengamati gambar (teks Laptop,
Inti
informas deskripsi) yang diberikan guru kemudian Slide 40 menit
peserta didik diminta untuk membaca sekilas Microsoft
kemudian menuliskan satu pertanyaan Power Point
tentang gambar yang diamati. (Critical teks
Thinking, TPACK, ICT) (Butir 18, 19, 22) deskripsi(but
ir 12,19)

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
 Peserta didik dan guru akan bertanya jawab
melalui pertanyaan yang telah dibuat oleh
peserta didik. (Communication, Critical
Thinking)
 Peserta didik kembali mengamati gambar
teks deskripsi yang diberikan guru dan
menuliskan informasi apa saja yang
didapatkan oleh peserta didik dari teks yang
telah diamati (Critical Thinking, Creativity,
ICT) (Butir 12,18, 19, 22)
 Peserta didik menyampaikan hasil
pengamatannya kepada guru. Dan guru akan
menjelaskan tentang informasi-informasi apa
saja yang terdapat pada teks deskripsi
(Critical Thinking, Creativity,
communication)(butir 12, 22)
Mengorgani  Peserta didik akan dibentuk kedalam
kelompok yang terdiri dari 3-4 orang peserta
sir siswa ke
didik melalui breakout room
dalam tim-
.(Colaboration)(butir 13, 19,22)
tim belajar  Setiap kelompok akan diberikan masing-
masing materi yang berkaitan dengan
mengidentifikasi informasi yang terdapat
pada teks deskripsi (Communication) (butir
12,22)
 Peserta didik mengamati latihan yang
diberikan dan saling berdiskusi dengan teman
sekelompoknya. (Collaboration,
Communication, Critical Thinking)(butir
Membantu 13, 22)
kerja tim  Guru mendatangi setiap kelompok melalui
breakout rooms, dan bertanya pemahaman
dan belajar
setiap siswa dalam kelompok tersebut
kemudian membantu meluruskan apabila ada
siswa yang kurang mengerti dengan materi
yang mereka cari.
 Peserta didik melengkapi hasil diskusi pada
masing-masing buku catatan sesuai dengan
Latihan soal yang sudah dibagikan
sebelumnya. (Creativy, Communication,
Critical Thinking) (butir 22)
 Setelah menyelesaikan diskusi kelompok
Mengevalua siswa secara acak dipilih oleh guru untuk
si menyampaikan hasil diskusi bersama teman

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
sekelompoknya. (Communication, Critical
Thinking) (butir 12, 19, 22)
 Setelah semua kelompok mempresentasikan
hasil diskusinya, guru akan memberikan
penghargaan berupa poin kepada setiap
kelompok, dan memilih satu kelompok yang
terbaik berdasarkan penilaian proses yang
telah dilakukan oleh guru.
 Siswa mendengarkan pemantapan materi
yang akan disampaikan oleh guru.
(Collaboration, Communication, Critical
Thinking)
 Peserta didik bersama guru membuat
kesimpulan tentang pembelajaran.
(Creativity, Critical Thinking) (butir 12, 19,
Menarik
22)
Kesimpulan
 Peserta didik menuliskan kesimpulan
tersebut ke dalam buku catatan. (Creativity,
Communication, Critical Thinking)
Kegiatan Refleksi Guru bersama siswa melakukan refleksi untuk
Penutup pembelajaran pembelajaran yang telah berlangsung. (butir 12, 10 menit
19, 22)
 Apa saja yang telah dipahami peserta didik?
 Apa saja yang belum dipahami oleh peserta
didik?
 Bagaimana perasaan peserta didik selama
pembelajaran berlangsung?
 Siswa menyimak penjelasan guru tentang
pelajaran selanjutnya
 Guru mengisi buku pembatas kelas dan
daftar rewards peserta didik. Peserta didik
melengkapi buku komunikasi peserta didik.
 Pembelajaran ditutup dengan doa bersama
dipimpin salah seorang peserta didik

Pertemuan 2

Tujuan
Alokasi Media
Kegiatan kegiatan dan Deskripsi Kegiatan
Waktu dan Alat
Sintaks
Pendahulu  Guru memberikan salam pembuka kepada Laptop, Slide 10 menit
an peserta didik, berdoa, mengecek kehadiran Microsoft
(absensi), menanyakan kabar, meminta Power Point
peserta didik menyiapkan buku pelajaran,

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
alat tulis, mengatur tempat duduk melalui
aplikasi zoom. (TPACK, ICT)
 Siswa menyanyikan lagu Indonesia Raya
secara bersama-sama. (PPK:
Nasionalisme)
 Guru memberikan penguatan tentang
pentingnya menanamkan semangat
kebangsaan. (PPK: Nasionalisme)
 Guru memberi motivasi pentingnya
bersyukur, cermat, teliti dan peduli yang
akan dikembangkan dalam pembelajaran.
(TPACK)
Menyam  Guru memberikan apersepsi dengan
paikan mengingatkan materi sebelumnya yaitu
tujuan “Mengidentifikasi Informasi yang Terdapat
dan Dalam Teks Deskripsi” dan menyampaikan
mempers tujuan pembelajaran kepada peserta didik
Demonstrasi dan Pertanyaan Menantang:
iapkan
 Menurutmu, salah satu contoh kegiatan
siswa
mengidentifikasi dalam kehidupan sehari-
hari adalah? (Butir 12, 22)
 Guru memberikan tayangan teks dan
beberapa butir soal literasi
 Siswa melengkapi pertanyaan-pertanyaan
tersebut (Literasi)
Kegiatan Menyajikan  Peserta didik mengamati gambar (teks Laptop,
Inti
informas deskripsi) yang diberikan guru kemudian Slide 40 menit
peserta didik diminta untuk membaca sekilas Microsoft
kemudian menuliskan satu pertanyaan Power Point
tentang gambar yang diamati. (Critical teks
Thinking, TPACK, ICT) (Butir 18, 19, 22) deskripsi(but
 Peserta didik dan guru akan bertanya jawab ir 12,19)
melalui pertanyaan yang telah dibuat oleh
peserta didik. (Communication, Critical
Thinking)
 Peserta didik kembali mengamati gambar
teks deskripsi yang diberikan guru dan
menuliskan informasi apa saja yang
didapatkan oleh peserta didik dari teks yang
telah diamati (Critical Thinking, Creativity,
ICT) (Butir 12,18, 19, 22)
 Peserta didik menyampaikan hasil
pengamatannya kepada guru. Dan guru akan
menjelaskan tentang informasi-informasi apa
saja yang terdapat pada teks deskripsi

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
(Critical Thinking, Creativity,
communication)(butir 12, 22)
 Peserta didik akan dibentuk kedalam
Mengorgani kelompok yang terdiri dari 3-4 orang peserta
sir siswa ke didik melalui breakout room
.(Colaboration)(butir 13, 19,22)
dalam tim-
 Setiap kelompok akan diberikan masing-
tim belajar
masing materi yang berkaitan dengan
mengidentifikasi informasi yang terdapat
pada teks deskripsi (Communication) (butir
12,22)
 Peserta didik mengamati latihan yang
diberikan dan saling berdiskusi dengan teman
sekelompoknya. (Collaboration,
Communication, Critical Thinking)(butir
13, 22)
Membantu  Guru mendatangi setiap kelompok melalui
kerja tim breakout rooms, dan bertanya pemahaman
dan belajar setiap siswa dalam kelompok tersebut
kemudian membantu meluruskan apabila ada
siswa yang kurang mengerti dengan materi
yang mereka cari.
 Peserta didik melengkapi hasil diskusi pada
masing-masing buku catatan sesuai dengan
Latihan soal yang sudah dibagikan
sebelumnya. (Creativy, Communication,
Critical Thinking) (butir 22)
 Setelah menyelesaikan diskusi kelompok
siswa secara acak dipilih oleh guru untuk
Mengevalua menyampaikan hasil diskusi bersama teman
si sekelompoknya. (Communication, Critical
Thinking) (butir 12, 19, 22)
 Setelah semua kelompok mempresentasikan
hasil diskusinya, guru akan memberikan
penghargaan berupa poin kepada setiap
kelompok, dan memilih satu kelompok yang
terbaik berdasarkan penilaian proses yang
telah dilakukan oleh guru.
 Siswa mendengarkan pemantapan materi
yang akan disampaikan oleh guru.
(Collaboration, Communication, Critical
Thinking)
 Peserta didik bersama guru membuat
kesimpulan tentang pembelajaran.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
Menarik (Creativity, Critical Thinking) (butir 12, 19,
Kesimpulan 22)
 Peserta didik menuliskan kesimpulan
tersebut ke dalam buku catatan. (Creativity,
Communication, Critical Thinking)
Kegiatan Refleksi Guru bersama siswa melakukan refleksi untuk
Penutup pembelajaran pembelajaran yang telah berlangsung. (butir 12, 10 menit
19, 22)
 Apa saja yang telah dipahami peserta didik?
 Apa saja yang belum dipahami oleh peserta
didik?
 Bagaimana perasaan peserta didik selama
pembelajaran berlangsung?
 Siswa menyimak penjelasan guru tentang
pelajaran selanjutnya
 Guru mengisi buku pembatas kelas dan
daftar rewards peserta didik. Peserta didik
melengkapi buku komunikasi peserta didik.
 Pembelajaran ditutup dengan doa bersama
dipimpin salah seorang peserta didik

Pertemuan 3
Tujuan
Alokasi Media
Kegiatan kegiatan dan Deskripsi Kegiatan
Waktu dan Alat
Sintaks
Pendahulu  Guru memberikan salam pembuka kepada Laptop, Slide 10 menit
an peserta didik, berdoa, mengecek kehadiran Microsoft
(absensi), menanyakan kabar, meminta Power Point
peserta didik menyiapkan buku pelajaran,
alat tulis, mengatur tempat duduk melalui
aplikasi zoom. (TPACK, ICT)
 Siswa menyanyikan lagu Indonesia Raya
secara bersama-sama. (PPK:
Nasionalisme)
 Guru memberikan penguatan tentang
pentingnya menanamkan semangat
kebangsaan. (PPK: Nasionalisme)
 Guru memberi motivasi pentingnya
bersyukur, cermat, teliti dan peduli yang
akan dikembangkan dalam pembelajaran.
(TPACK)
 Guru memberikan apersepsi dengan
mengingatkan materi sebelumnya yaitu
“Mengidentifikasi Informasi yang Terdapat

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
Dalam Teks Deskripsi” dan menyampaikan
tujuan pembelajaran kepada peserta didik
Demonstrasi dan Pertanyaan Menantang:
 Menurutmu, salah satu contoh kegiatan
mengidentifikasi dalam kehidupan sehari-
hari adalah? (Butir 12, 22)
 Guru memberikan tayangan teks dan
beberapa butir soal literasi
 Siswa melengkapi pertanyaan-pertanyaan
tersebut (Literasi)
Kegiatan Stimulus  Peserta didik mengamati gambar (teks Laptop,
Inti deskripsi) yang diberikan guru kemudian Slide 40 menit
peserta didik diminta untuk membaca sekilas Microsoft
kemudian menuliskan satu pertanyaan Power Point
tentang gambar yang diamati. (Critical teks
Thinking, TPACK, ICT) (Butir 18, 19, 22) deskripsi(but
Identifikasi  Peserta didik dan guru akan bertanya jawab ir 12,19)
masalah melalui pertanyaan yang telah dibuat oleh
peserta didik. (Communication, Critical
Thinking)
(Mengumpu  Peserta didik kembali mengamati gambar
lkan teks deskripsi yang diberikan guru dan
masalah) menuliskan informasi apa saja yang
didapatkan oleh peserta didik dari teks yang
telah diamati (Critical Thinking, Creativity,
ICT) (Butir 12,18, 19, 22)
 Peserta didik menyampaikan hasil
pengamatannya kepada guru. Dan guru akan
menjelaskan tentang informasi-informasi apa
saja yang terdapat pada teks deskripsi
(Critical Thinking, Creativity,
communication)(butir 12, 22)
 Peserta didik akan dibentuk kedalam
Mengolah
kelompok yang terdiri dari 3-4 orang peserta
Data
didik melalui breakout room
.(Colaboration)(butir 13, 19,22)
 Setiap kelompok akan diberikan masing-
masing materi yang berkaitan dengan
mengidentifikasi informasi yang terdapat
pada teks deskripsi (Communication) (butir
12,22)
 Peserta didik mengamati latihan yang
diberikan dan saling berdiskusi dengan teman
sekelompoknya. (Collaboration,

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
Communication, Critical Thinking)(butir
13, 22)
 Peserta didik melengkapi hasil diskusi pada
Pembuktian masing-masing buku catatan sesuai dengan
Latihan soal yang sudah dibagikan
sebelumnya. (Creativy, Communication,
Critical Thinking) (butir 22)
 Setelah menyelesaikan diskusi kelompok
siswa secara acak dipilih oleh guru untuk
menyampaikan hasil diskusi bersama teman
sekelompoknya. (Communication, Critical
Thinking) (butir 12, 19, 22)
 Siswa mendengarkan pemantapan materi
yang akan disampaikan oleh guru.
(Collaboration, Communication, Critical
Thinking)
Menarik  peserta didik men
Kesimpulan  Peserta didik bersama guru membuat
kesimpulan tentang pembelajaran.
(Creativity, Critical Thinking) (butir 12, 19,
22)
 Peserta didik menuliskan kesimpulan
tersebut ke dalam buku catatan. (Creativity,
Communication, Critical Thinking)
Kegiatan Refleksi Guru bersama siswa melakukan refleksi untuk
Penutup pembelajaran pembelajaran yang telah berlangsung. (butir 12, 10 menit
19, 22)
 Apa saja yang telah dipahami peserta didik?
 Apa saja yang belum dipahami oleh peserta
didik?
 Bagaimana perasaan peserta didik selama
pembelajaran berlangsung?
 Siswa menyimak penjelasan guru tentang
pelajaran selanjutnya
 Guru mengisi buku pembatas kelas dan
daftar rewards peserta didik. Peserta didik
melengkapi buku komunikasi peserta didik.
 Pembelajaran ditutup dengan doa bersama
dipimpin salah seorang peserta didik

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
H. Penilaian

1. Penilaian Sikap
Penilaian sikap dapat dilihat dari observasi perilaku peserta didik sehari-hari, baik terkait dalam
proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut
instrumen penilaian sikap rasa ingin tahu:
Skor
No. Sikap Rasa ingin tahu
1 2 3 4
1 Bertanya pada guru dan teman tentang pelajaran
2 Antusias mencari jawaban
3 Perhatian pada objek yang diamati

Petunjuk: berilah tanda ceklis (√) pada kolom skor sesuai sikap rasa ingin tahu yang ditampilkan
oleh peserta didik:
Aspek yang di amati
No Nama Siswa A B C
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3

Keterangan:
4 = 5 aspek pengamatan terpenuhi
3 = 3 – 4 aspek pengamatan terpenuhi
2 = 1 – 2 aspek pengamatan terpenuhi
1 = tidak pernah, apabila tidak ada aspek pengamatan terpenuhi

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
2. Penilaian Pembelajaran (Kompetensi Keterampilan) (butir 13)

Lembar Kerja Peserta Didik (Worksheet)


Worksheet Name Score
Class Middle School 7
Theme: Bahasa
Subject
Teks Deskripsi Indonesia
Day/Date
Learning Objectives:
 Setelah peserta didik dan guru berdiskusi mengenai teks deskripsi yang telah diamati, peserta didik mampu
menelaah topik dan bagian-bagiannya serta menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan teks deskripsi yang telah
dibaca.

Langkah – langkah untuk kegiatan kita pada LKPD ini adalah :


1. Bacalah teks deskripsi yang berjudul “Buku Harian” di bawah ini kemudian tentukanlah:
a. Objek yang disampaikan penulis
b. 3 pkalimat deskripsi
2. Jawablah pertanyaan di bawah ini!
a. Hal yang membedakan buku harian dengan buku tulis adalah .....
b. Cara menjaga kerahasiaan yang terdapat di dalam buku harian adalah ....

Buku Harian

Buku Harian atau yang akrab disebut dengan diary note adalah buku yang digunakan
sebagai wadah untuk menulis segala curahan hati yang dituangkan dalam ragam bahasa yang
casual. Buku harian milikku ini, yang terdiri atas 149 halaman, terdiri atas dua cover yang cover
depannya bersampulkan plastik. Tiap-tiap halaman tak memiliki garis-garis pembatas seperti yang
ada di buku tulis, tetapi terlihat polos dan hanya ada motif bintik-bintik yang diatur dengan sapi.
Sampul plastik yang menempeli cover depan buku membuat keempat sudut buku menjadi tumpul
dan tidak mudah terlipat. Dua cover, yaitu cover depan dan belakang, memiliki penggambaran yang
berbeda. Cover depan buku dihiasi dengan gambar bus bertingkat dengan tema ibukota negara
Ratu Elizabeth, yaitu London. Di bagian pojok kanan terdapat kutipan yang bertuliskan by seeing
London, i have seen as much of life as the world can show by Samuel Johnson.
Bagian dalam cover memiliki tempat untuk ditempeli berbagai hiasan, seperti manik-
manik ataupun foto pribadi. Terhitung ada dua buah kata london dengan font yang berbeda dan di
sisi lain, yaitu pada pojok kiri atas, terpampang gambar macam-macam prangko klasik kota London
pada abad ke-XVII M. Pada bagian samping buku, tak seperti buku-buku harian pada umumnya,
buku harianku ini dilengkapi dengan sebuah gembok kecil yang akan selalu siap sedia menjaga
kerahasiannya. Spiral yang menjilid kertas beserta dua cover yang menyertainya membuat buku
harianku ini tidak memiliki bagian tengah, yaitu bagian yang pada umumnya dipilih seseorang untuk
dirobek dengan berbagai alasan dan keperluan, sehingga apabila saat merobek kertas, entah itu
posisi kanan ataukah kiri, tidak akan membuat kertas yang lainnya ikut tersobek juga atau bahkan
rusak sedikit pun. Penggunan spiral dari penjilidan buku membuat buku memiliki ruang di bagian
spiralnya itu untuk menaruh pulpen atau alat tulis lainnya. Untuk buku harian pada umumnya, buku
harianku ini tergolong mini dan sanggup dilipat untuk dibawa dengan cara disimpan dalam kantong
celana.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
Rubrik Penilaian
Score
Aspek
1 2 3 4
A. Isi
B. Kerja sama
C. Kreativitas
Total

Berilah tanda (✓) pada nomor diskriptor yang tersedia berdasarkan hasil pengamatan.
Aspek yang di amati
No Nama Siswa A B C
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
Keterangan :
Kurang (K) : Jika satu deskriptor muncul
Cukup (C) : Jika dua deskriptor muncul
Baik (B) : Jika tiga deskriptor muncul
Sangat Baik (SB) : Jika empat deskriptor muncul

3. Kompetensi Pengetahuan
1. Berikut ini yang bukan merupakan ciri-ciri teks deskripsi adalah ….
A. menggambarkan atau melukiskan suatu objek
B. melibatkan kesan indera sehingga penggambarannya jelas
C. menjelaskan ciri secara terperinci
D. mengajak orang lain untuk melakukan sesuatu
2. Bacalah teks deskripsi di bawah ini!
Lambang negara Indonesia adalah Garuda Pancasila. Lambang
Negara Indonesia dilambangkan dengan bentuk burung Garuda dengan
kepala menoleh ke sebelah kanan. Pada dadanya terdapat perisai
berbentuk menyerupai jantung yang digantung dengan rantai pada leher
Garuda. Kaki burung Garuda itu mencengkeram sebuah pita bertuliskan
Bhineka Tunggal Ika.
Teks deskripsi di atas termasuk ke dalam teks deskripsi ….
A. eksplanatori
B. sugestif
C. campuran
D. umum
3. Berikut ini yang termasuk ke dalam informasi umum pada teks deskripsi adalah ….
A. Sekolah baruku memang layak menjadi sekolah faforit. Bukan hanya prestasi akademiknya
melainkan juga lingkungan sekolahnya
B. Pepohonan hijau yang rindang tampak kokoh membatasi lingkungan sekolah yang asri
C. Pintu gerbang bertuliskan nama sekolah tampak kokoh
D. Sekolah baruku termasuk SMP faforit di kotaku.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
4. Perhatikanlah kalimat berikut ini!
(1) Buku merah muda bercover bunga-bunga tersebut sangat laris di pasar.
(2) Gadis berbaju garis-garis dengan bawahan rok yang sedang duduk di sebrang jalanan terus
melambai-lambaikan tangannya.
(3) Buku sejarah SMA keluaran Erlangga 2021 sangat tebal dan memuat pengetahuan yang
berbobot.
(4) Marilah sama-sama menjaga kelestarian lingkungan
Kalimat di atas yang termasuk ke dalam kalimat deskripsi adalah ….
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
5. Bacalah Teks deskripsi berikut ini!
Pantai Pulau Merah
Pulau Merah merupakan salah satu wisata yang terkenal di Banyuwangi. Wisata ini
banyak digemari karena merupakan salah satu pantai yang indah di Indonesia. Kebanyakan
disini pengunjung tertarik berkunjung karena ingin mencoba berselancar. Ombak yang besar
cocok untuk berenang sambil berselancar.
Pulau Merah atau Red Island adalah salah satu tujuan wisata di wilayah Laut Selatan.
Pemandangan alam masih bisa dilihat oleh pengunjung yang ingin menghabiskan liburan
mereka. Di sepanjang pantai pengunjung bisa melihat sabuk hijau yang mengelilingi untuk
menjadi pelindung wilayah. Pantai Merah menjadi alternatif baru bagi peselancar yang ingin
menantang ombak kuat. Baik seorang surfer amatir atau profesional pengunjung akan
bersenang-senang saat mengunjungi pantai. Ketika pengunjung datang, pengunjung akan
setuju jika Pulau Merah dianggap sebagai mutiara tersembunyi.
Identifikasilah 2 informasi pada teks deskripsi di atas!
6. Bacalah teks deskripsi di bawah ini!
Niko Kucingku
Di rumah terdapat seekor kucing sejenis Persia yang bernama Niko. Niko adalah kucing
kesayanganku satu – satunya. Niko mempunyai sifat yang cukup manja. Dia sangat suka
disentuh dengan lembut sambil tidur dipangkuanku.
Salah satu kebiasaan Niko yaitu selalu menyambutku saat pulang ke rumah. Dia
bahkan selalu berada di depan pintu saat aku membuka pintu. Kemudian dia pun segera
mengikutiku yang hendak pergi ke kamar dan meletakkan tas di meja.
Karena setiap hari, harus belajar dengan keras aku pun langsung berbaring di tempat
tidur setelah pulang. Niko sekali menemaniku saat tiduran. Aku juga tidak pernah lupa untuk
mengelus kepalanya. Terkadang kita berdua tidak sengaja tertidur hingga malam.

Identifikasilah 2 informasi pada teks deskripsi di atas!


Alternatif Kunci Jawaban
Kunci Jawaban Skor
1. D 3
2. A 3
3. D 3
4. D 3
5. 1. Wisata ini banyak digemari karena 5
merupakan salah satu pantai yang indah di
Indonesia.
2. Pulau Merah atau Red Island adalah salah
satu tujuan wisata di wilayah Laut Selatan.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022
6. 1. Di rumah terdapat seekor kucing sejenis 5
Persia yang bernama Niko.
2. Niko adalah kucing kesayanganku satu –
satunya. Niko mempunyai sifat yang cukup
manja.

B. Pembelajaran Remedial
Berdasarkan hasil analisis ulangan harian, peserta didik yang belum mencapai ketuntasan belajar
diberi kegiatan pembelajaran remedial dalam bentuk;
a. bimbingan perorangan jika peserta didik yang belum tuntas ≤ 20%;
b. belajar kelompok jika peserta didik yang belum tuntas antara 20% dan 50%; dan
c. pembelajaran ulang jika peserta didik yang belum tuntas ≥ 50%.

Pekanbaru, 27 Juli 2021


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Tresia Pakpahan, S.Pd Icha Syahri Anggreini, S.Pd

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas VII – Semester 1 – TP. 2021/2022

Anda mungkin juga menyukai