Anda di halaman 1dari 7

A.

Program Pembelajaran
1. Hasil Asesmen Subjek
Profil Anak
a) Identitas Anak
Nama : DK
TTL : Bandung, 12 APRIL 2007
Usia : 11 tahun
Sekolah : SLB TERATE
b) Deskripsi Kondisi Anak
Anak sudah mampu berhitung 1-5 dengan bantuan jari asesor. Anak juga mampu menyebutkan angka berapa yang di tunjukkan oleh asesor. Anak
sudah mampu menghitung jumlah disekitarnya seperti meja dan kursi.
Anak mampu menjodohkan bentuk benda dengan bangun ruang sesuai dengan bentuknya. Anak juga mampu menyebutkan mana gambar yang lebih
besar dan yang lebih kecil dari gambar yang disediakan dan alat yang disediakan.
Anak belum mampu menyelesaikan soal mengenaimenunjukkan lambang bilangan, menjodohkanjumlah benda dengan lambang bilangannya, menulis
lambang bilangan dari jumlah gambar yang disediakan dan belum mampu untuk menunjukkan dan menyebutkan bangun ruang (kerucut, balok, kubus,
bulat).
Berdasarkan analisis kemampuan, hambatan, dan kebutuhan anak, maka pembelajaran yang diperlukan anak adalah pembelajaran mengenai aritmatika
dasar dalam pra berhitung.
Berdasarkan hasil analisis asesmen tersebut, maka kebutuhan dasar yang paling diperlukan oleh anak adalah pemahaman mengenai yang ada dalam
ruang lingkup pra berhitung seperti klasifikasi,ordering, seriasi, korespondensi 1 1, konservasi.
2. Penyelarasan Kurikulum
Berdasarkan analisis hasil asesmen dan kurikulum, maka hasil asesmen anak setara dengan kurikulum Pra- Aritmatika, yakni sebagai
berikut.

PENYELARASAN DENGAN KURIKULUM PRE-ARITMATIKA di SLB TERATE


Kebutuhan Ruang Lingkup
Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan
Belajar Siswa
Memahami konsep Pre- aritmatika 1. Klasifikasi • Pengelompokkan obyek berdasarkan warna
angka, ukuran,
• Pengelompokkan obyek berdasarkan bentuk
bentuk, warna.
• Pengelompokkan obyek berdasarkan ukuran

2. Ordering • Mengurutkan obyek berdasarkan pola ukuran


bentuk

• Mengurutkan obyek berdasarkan pola ukuran


warna

• Menyusun objek dari yang paling panjang


3. Seriasi
sampai yang paling pendek atau sebaliknya

• Menyusun objek dari yang paling besar sampai


yang paling kecil atau sebaliknya

4.Korespondensi 1 1 • memahami jumlah dari dua kelompok obyek


yang memiliki karakteristik yang berbeda, tetapi
memiliki nilai yang sama

•memahami jumlah dari tiga kelompok obyek


yang memiliki karakteristik yang berbeda, tetapi
memiliki nilai yang sama bilangan
5.Konservasi
• Memahami kekekalan jumlah
PROGRAM SEMESTER

Satuan Pendidikan : SD/MI/SDLB


Sub Tema/Tema : Matematika
Kelas/Semester : 1/2
Tahun Ajar : 2017/2018
Bulan
Mata Ruang Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Wak
April Mei Juni Juli
Pelajaran Lingkup tu
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Matematika Pre-aritmetika 1. Klasifikasi • Pengelompokkan obyek
berdasarkan warna

• Pengelompokkan obyek
berdasarkan bentuk

• Pengelompokkan obyek
berdasarkan ukuran

2. Ordering • Mengurutkan obyek


berdasarkan pola ukuran
bentuk

• Mengurutkan obyek
berdasarkan pola ukuran
warna

3. Seriasi • Menyusun objek dari


yang paling panjang
sampai yang paling
pendek atau sebaliknya

• Menyusun objek dari


yang paling besar sampai
yang paling kecil atau
sebaliknya

4. Korespondensi 1 1 • memahami jumlah dari


dua kelompok obyek yang
memiliki karakteristik
yang berbeda, tetapi
memiliki nilai yang sama

•memahami jumlah dari


tiga kelompok obyek yang
memiliki karakteristik
yang berbeda, tetapi
memiliki nilai yang sama
bilangan

5.Konservasi • Memahami kekekalan


jumlah

PROGRAM TAHUNAN
Satuan Pendidikan : SD/MI/SDLB
Sub Tema/Tema : Matematika
Kelas/Semester : 1/2
Tahun Ajar : 2017/2018
No Ruang Lingkup Pokok Bahasan Alokasi Waktu
1. Pre-aritmetika 1. Klasifikasi
2. Ordering
3. Seriasi
4. Korespondensi 1 1
5. Konservasi

Anda mungkin juga menyukai