Anda di halaman 1dari 1

30

ASUHAN PASCA OPERASI


No Dokumen : No.Revisi : Halaman : 1 / 1

RSUD
SUNGAILIAT
Tanggal Terbit: Ditetapkan Oleh
STANDAR Direktur
PROSEDUR
OPERASIONAL dr.Jasminar
Suatu proses yang dilakukan untuk memberikan asuhan pasca bedah kepada
PENGERTIAN
pasien pasca operasi
Terlaksananya pelayanan pasca operasi terhadap pasien pasca pembedahan
TUJUAN
yang berkesinambungan
SK Direktur No. 188.4/ / RSUD/2017 tentang kebijakan pelayanan kamar
KEBIJAKAN
bedah
PROSEDUR
1. Asuhan pasca operasi wajib di tulis pada lembar laporan operasi oleh
DPJP / Operator.
2. Asuhan pasca operasi ditulis sebelum pasien meninggalkan ruang
pemulihan.
3. Asuhan pasca operasi berisi kan tentang terapi cairan, terapi obat-obatan,
diet, mobilisasi pasien dan hal-hal lain yang dianggap perlu dalam asuhan
pasca operasi.
4. Asuhan pasca operasi di tanda tangani oleh DPJP di lembar laporan
operasi dan di dokumentasikan di dalam rekam medic.
5. Asuhan pasca operasi dilaksanakan oleh tim dokter, perawat, dan tim
kesehatan (ahli gizi, radiologi, fisioterapi dll) dengan menggunakan
formulir catatan terintegrasi.
6. Dan seluruh pelaksanaan asuhan tercatat di dalam rekam medis pasien.

UNIT TERKAIT Kamar Operasi, rawat inap, gizi, fisioterapi dan radiologi

Anda mungkin juga menyukai