Anda di halaman 1dari 10

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

No. : 7
Satuan Pendidikan : SD Kanisius Pelemdukuh
Kelas/Semester : I / Ganjil
Tema : Diri
Subtema : Tubuhku
Pembelajaran ke : 1 (Satu)
Alokasi Waktu : 4 Jp ( 4 x 35 menit)
Hari / Tanggal :

A. Kompetensi Dasar

Muatan: PPKn

1.2 Menunjukkan sikap patuh aturan agama


yang dianut dalam kehidupan sehari-hari di
rumah.
2.2 Melaksanakan aturan yang berlaku dalam
kehidupan sehari-hari di rumah.
3.2 Mengidentifikasi aturan yang berlaku 4.2 Menceritakan kegiatan sesuai
dalam kehidupan sehari- hari di rumah. dengan aturan yang berlaku dalam
kehidupAan sehari-hari di rumah.

Muatan Bahasa Indonesia

3.4 Menentukan kosakata tentang anggota 4.4 Menyampaikan penjelasan (berupa


tubuh dan pancaindra serta gambar dan tulisan) tentang anggota
perawatannya melalui teks pendek tubuh dan panca indera serta
(berupa gambar, tulisan, slogan perawatannya menggunakan
sederhana, dan/atau syair lagu) dan kosakata bahasa Indonesia dengan
eksplorasi lingkungan. bantuan bahasa daerah secara lisan
dan/atau tulis

Muatan SBdP

3.3 Mengenal gerak anggota tubuh melalui tari 4.3 Memeragakan gerak anggota tubuh
melalui tari
B. Tujuan Pembelajaran

1. Setelah mengamati siswa dapat menyebutkan aturan yang berlaku dalam kehidupan
sehari-hari dirumah di rumah.
2. Setelah mendengarkan arahan siswa dapat menjelaskan aturan yang berlaku dalam
kehidupan sehari-hari dirumah.
3. Setelah mendengar arahan siswa dapat mengidentifikasi aturan yang berlaku dalam
dirumah
4. Setelah bercerita siswa dapat menunjukkan aturan tentang menjaga kesehatan tubuh di
rumah hubungannya dengan makan makanan yang sehat
5. Setelah mengamati siswa dapat menceritakan aturan cara merawat anggota tubuh
6. Setelah menirukan ucapan guru, siswa dapat menyebutkan bacaan nama bagian-bagian
tubuh.
7. Melalui ragam gerak, siswa dapat mengidentifikasi gambar dan kata anggota tubuh
dengan tepat
8. Setelah mengamati gambar siswa dapat menentukan kosa anggota tubuh sesuai dengan
gambar
9. Setelah berdiskusi dengan kelompoknya siswa dapat mengenali kosakata bagian-bagian
tubuh
10. Setelah mendengarkan arahan siswa dapat menggunakan kosa kata tentang anggota tubuh
dengan tepat dalam bahasa lisan atau tulisan
11. Setelah mengamati siswa dapat memasangkan bagian-bagian tubuh dengan namanya.
12. Setelah berdiskusi dengan teman, siswa dapat menunjukkan aturan tentang menjaga
kesehatan tubuh di rumah hubungannya dengan makan makanan yang sehat.
13. Dengan berlatih, siswa dapat mengenali kosakata dan memasangkan bagian-bagian
tubuh dengan namanya.
14. Setelah mendengarkan arahan arahan siswa dapat menyebutkan gerak anggota tubuh
15. Setelah berlatih siswa dapat mengidentifikasi gerak anggota tubuh (kepala, badan, tangan,
dan kaki) dalam suatu tarian
16. Setelah berlatih siswa dapat memperagakan gerak sesuai dengan irama lagu
17. Setelah mendengar arahan guru mempraktikkan gerak anggota tubuh melalui lagu Kepala
Pundak Lutut
C. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan Sesuai SOP Pendahuluan Pembelajaran 20 Menit
dengan penyesuaian dengan tema/subtema dan
materi pembelajaran.

Kegiatan Inti 1. Untuk mencairkan suasana, guru mengajak 120


siswa untuk menyanyi bersama “Dua mata menit
saya”. (lihat buku siswa halaman 2)
2. Sambil menyanyikan lagu “Dua mata saya”,
siswa menunjuk bagian-bagian tubuh sesuai
dengan teks lagu.
(berani, kreatif )

3. Setelah itu, guru menunjukkan gambar bagian-


bagian tubuh dan menempelnya di papan tulis.
4. Minta siswa mengamati gambar tubuh
tersebut. Gambar tubuh tersebut belum ada
namanya.
5. Guru lalu bertanya pada siswa apakah ada
yang mengetahui nama-nama bagian tubuh
pada gambar yang ditempel di papan tulis.
Guru mengapresiasi jawaban siswa yang mau
menjawab dengan meminta siswa tersebut
untuk menunjukkan bagian tubuh sesuai
dengan jawabannya.
6. Guru memancing siswa lain untuk aktif
mengidentifikasi nama-nama bagian tubuh.
7. Guru meminta semua siswa untuk mengecek
jawaban mereka. Guru lalu mengambil kartu
kata nama-nama anggota tubuh.
8. Guru memperlihatkan salah satu kartu nama
anggota tubuh dan membacakannya. Minta
salah satu siswa untuk menempelkan kartu
nama tersebut di dekat bagian tubuh sesuai
dengan yang dimaksud.
9. Guru memperlihatkan kartu yang lain,
membacakannya, dan meminta siswa yang lain
untuk menempel kartu nama tersebut. Begitu
seterusnya sampai semua kartu nama anggota
tubuh tertempel pada gambar.
10. Guru dan siswa mengecek bersama. Guru
menunjuk salah satu bagian tubuh dan
menyebutkan namanya. Guru lalu membaca
kartu nama anggota tubuh yang tertempel di
D. Penilaian
a. Sikap : lembar observasi sikap berani, kerjasama, rasa ingin tahu, teliti, saling menghormati
terlampir.
b. Pengetahuan : soal terlampir .
c. Keterampilan : lembar penilaian terlampir .

Mengetahui Yogyakarta, 1 Juli 2021

Kepala Sekolah, Guru Kelas 1

CICILIA TRIHARYANI,S.Pd MARTINA YUNI A., S.Pd

G.9483 G.82635

LAMPIRAN

1. SOP Kegiatan Pendahuluan


2. SOP Kegiatan Penutup
3. Penilaian Sikap .
Penilaian Sikap: Observasi dan pencatatan sikap siswa selama kegiatan
Format Jurnal Sikap Spiritual

Catatan perilaku Butir Sikap

Nama Peserta Mengajak teman Berdoa sebelum


No Tanggal untuk berdoa dan sesudah
didik
melakukan
kegiatan

4
5

Format Jurnal Sikap Sosial

Nama Peserta
No Tanggal Catatan perilaku Butir Sikap
didik

Berani tampil Maju untuk


memasangkan
gambar

4. Penilaian Pengetahuan.
Kisi-kisi aspek Pengetahuan

Bentuk
No Kompetensi Indikator Indikator dan Nomor
Materi
urut Dasar Pencapaian soal Teknik Soal
Penilaian
1 Menentukan Nama 3.4.3 Mengidentifi 3.4.3.1 Disaj Tertulis
kosakata anggota kasi gambar ikan
Isian 1-5
tentang tubuh dan kata gamb
anggota anggota ar,
tubuh dan tubuh dengan peser
pancaindra tepat ta
serta didik
perawatanny mem
a melalui beri
teks pendek nama
(berupa angg
gambar, ota
tulisan, tubuh
slogan sesua
sederhana, i
dan/atau gamb
syair lagu) ar
dan
eksplorasi
lingkungan

Tes tertulis

berilah nama anggota tubuh di bawah ini

1. ....

2. ....

3. ....

4. ....

5. ....

Kunci Jawaban

1. telinga
2. hidung
3. lidah
4. tangan
5. mata
5. Penilaian Keterampilan .
a. Kisi-kisi Tes Keterampilan PPKn

Bentuk
dan
No Kompetensi Indikator Indikator Nomor
Materi Teknik
urut Dasar Pencapaian soal Soal
Penilaia
n
1 1.2 Menceritak keguna 4.2.2 Menceritak 4.2.2.1 Peser Praktik
an an an aturan ta
Lisan
kegiatan anggota cara didik
sesuai tubuh merawat dapat
dengan anggota menc
aturan tubuh e
yang ritak
berlaku an
dalam cara
kehidupan mera
sehari-hari wat
di rumah ang
gota
tubu
h
deng
an
runtu
t dan
lanca
r

Rubrik kegiatan menceritakan cara merawat anggota tubuh.

Perlu

Aspek / Sangat Baik Baik Cukup Pendampi

Kriteria ngan
(4) (3) (2)
(1)

Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Kurang


kalimat kalimat lebih dari kalimat 7 -10 kalimat 4 -6 dari 3
10 kalimat kalimat kalimat kalimat

Volume Suara Suara Suara Suara Suara tidak


terdengar terdengar terdengar terdengar
oleh semua hanya oleh hanya oleh
anggota kelas sebagian Guru
anggota kelas

Isi cerita Ada Hanya Hanya Belum mau


pembukaan, memenuhi 3 memenuhi bercerita
bentuk kriteria dua dan
istirahat, kriteria
bagaimana
beristirahat,
manfaat
istirahat.

Instrumen Penilaian Kegiatan Bercerita

No Nama Kriteria 1 (√) Kriteria 2 (√) Kriteria 3 (√)


siswa

1 Jonas 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

2 Bela

3 Elta

4 Nala

5 Gisela

T : Terlihat ; BT : Belum Terlihat

Kriteria 1: Banyak kalimat di atas 10 kalimat

Kriteria 2: Suara terdengar

Kriteria 3: Menggunakan bahasa baku


Menggerakkan tubuh dalam sebuah ragam gerak yang diiringi lagu “Kepala, pundak, lutut,
kaki”
Kisi-kisi test Keterampilan SBdP

Bentuk
No Kompetensi Indikator Indikator dan Nomor
Materi
urut Dasar Pencapaian soal Teknik Soal
Penilaian
1 1.3 Memerag Gerak 4.3.1 Mempe 1.3.1.1 Pesert Praktik
akan anggota ragaka a
unjuk
gerak tubuh n gerak didik
kerja
anggota sesuai dapat
tubuh dengan meme
melalui irama gang
tari. lagu anggo
ta
tubuh
sesuai
denga
n teks
lagu
Kriteria

Mulai
Memegang dan
No Nama anggota Gerakan sesuai Predikat
berhenti Rapi dan
Siswa tubuh dengan tempo
menari Tertib
sesuai teks irama lagu
sesuai
lagu aba-aba

Queen
1
sha

2 Bulan

3 Hani

4 Rena

5 Deo

Anda mungkin juga menyukai