Anda di halaman 1dari 5

LKPD 1

UKURAN PEMUSATAN DATA

Kelompok :

Nama Anggota :

1.
2.
3.
4.
5.

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR TUJUAN PEMBELAJARAN

3.2 Menentukan dan 1. Menentukan nilai mean dari Melalui kegiatan pembelajaran
menganalisis ukuran data yang disajikan dalam tabel menggunakan model Problem Based
pemusatan dan Learning (PBL) siswa diharapkan
distribusi frekuensi dan
penyebaran data yang mampu:
histogram. 1. Menentukan nilai mean dari
disajikan dalam bentuk
tabel distribusi frekuensi 2. Menganalisis data berdasarkan data yang disajikan dalam tabel
dan histogram mean dari tabel distribusi distribusi frekuensi dan
4.2 Menyelesaikan masalah frekuensi dan histogram. histogram dengan benar.
yang berkaitan dengan 3. Menyelesaikan masalah yang 2. Menganalisis data berdasarkan
penyajian data hasil berkaitan dengan mean dalam mean dari tabel distribusi
pengukuran dan kehidupan sehari-hari.
pencacahan dalam tabel frekuensi dan histogram dengan
4. Menyimpulkan permasalahan benar.
distribusi frekuensi dan
histogram berkaitan dengan mean dari 3. Menyelesaikan masalah yang
tabel distribusi frekuensi dan berkaitan dengan mean dalam
histogram. kehidupan sehari-hari dengan
benar.
4. Menyimpulkan permasalahan
berkaitan dengan mean dari
tabel distribusi frekuensi dan
histogram dengan benar.

Petunjuk Penggunaan LKPD :


1. Diskusikan dengan teman kelompok kalian untuk tiap permasalahan berikut
2. Lengkapilah titik-titik pada tiap permasalahan
3. Buatlah kesimpulan pada kolom yang sudah disediakan
4. Presentasikan hasil kerja kalian di depan kelas
Masalah 1

Posyandu Melati sedang mengadakan penimbangan anak dari usia 1 sampai 5 tahun. Dari aktivitas
tersebut diperoleh berat 50 anak (dalam satuan kg) yang disajikan dalam tabel berikut:

Berat badan
𝑓𝑖 𝑩𝒃 + 𝑩𝒂 (𝑓𝑖 ∙ 𝑥 𝑖)
(dalam kg) 𝒙𝒊 =
𝟐
6–9 3 … …
10 – 13 15 … …
14 – 17 6 … …
18 – 21 … … 195
22 – 25 6 … …
26 – 29 8 … …
30 – 33 2 … …
Jumlah ∑ 𝑓𝑖 = 50 - ∑ (𝑓𝑖 ∙ 𝑥𝑖 ) = …
Keterangan:

𝑓𝑖 = 𝑓𝑟𝑒𝑘𝑢𝑒𝑛𝑠𝑖

𝑥𝑖 = 𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 𝑡𝑒𝑛𝑔𝑎ℎ

𝐵𝑏 = 𝑏𝑎𝑡𝑎𝑠 𝑏𝑎𝑤𝑎ℎ 𝑘𝑒𝑙𝑎𝑠

𝐵𝑎 = 𝑏𝑎𝑡𝑎𝑠 𝑎𝑡𝑎𝑠 𝑘𝑒𝑙𝑎𝑠

Tentukanlah nilai mean (𝑥̅ ) dari data di atas!

Penyelesaian:

∑(𝑓𝑖 . 𝑥𝑖 )
𝑥̅ =
∑ 𝑓𝑖


𝑥̅ =

𝑥̅ = ⋯
Masalah 2

Di suatu kelas terdiri dari siswa yang dibagi menjadi 3 kelompok untuk memberi sumbangan kepada
korban bencana alam. Kelompok I, II, dan III berturut-turut terdiri dari 10,12, dan 18 siswa. Jika rata-
rata sumbangan kelompok I adalah Rp10.000,00, rata- rata sumbangan kelompok II Rp11.000,00, dan
rata-rata sumbangan seluruh kelompok Rp9.400,00, maka tentukan rata-rata sumbangan kelompok III !

Penyelesaian:

𝑛1 = ⋯
𝑛2 = 12
𝑛3 = ⋯
𝑥̅1 = ⋯
𝑥̅ 2 = ⋯
𝑥̅𝑔𝑎𝑏𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 = ⋯

𝑛1 𝑥̅1 + ⋯ … … + 𝑛3 𝑥̅ 3
𝑥̅𝑔𝑎𝑏𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 =
𝑛1 + 𝑛2 + 𝑛3

… (10000) + 12(… … … … . . ) + ⋯ (… … … … )
9400 =
𝑛1 + 𝑛2 + 𝑛3

…………..+⋯………..+⋯………….
9400 =
…….

… … (9400) = ⋯ … … … . +18𝑥̅ 3

18𝑥̅3 = ⋯ … … … … − ⋯ … … ….
…………
𝑥̅ 3 =
…..

𝑥̅ 3 = ⋯
Masalah 3

Nilai hasil ulangan dari kelas A dan kelas B disajikan dalam tabel berikut:

Tabel 1.1 nilai ulangan kelas A Tabel 1.2 nilai ulangan kelas B

Nilai Banyak Siswa Nilai Banyak Siswa


20 – 29 2 20 – 29 5
30 -39 5 30 -39 3
40 – 49 7 40 – 49 2
50 – 59 3 50 – 59 10
60 – 69 3 60 – 69 3
70 – 79 7 70 – 79 5
80 - 89 3 80 - 89 2
Jumlah 30 Jumlah 30

Jika diketahui KKM dari ulangan tersebut adalah 70, maka hitunglah rata-rata nilai hasil
ulangan dari kedua kelas tersebut dan buatlah kesimpulan pada kolom yang telah disediakan!

Pada kelas A terdapat … siswa yang mencapai KKM dan … siswa yang belum
mencapai KKM. Sedangkan pada kelas B terdapat … siswa yang mencapai KKM
dan … siswa yang belum mencapai KKM.
Rata-rata nilai ulangan kelas A = …
Rata-rata nilai ulangan kelas B = …
Dari data tersebut terlihat rata-rata nilai ulangan kelas A … dibanding kelas B.
Dapat disimpulkan bahwa kelas … lebih unggul dibandingkan dengan kelas ….
Masalah 4

Tentukanlah nilai rata-rata dari histogram di atas!

Penyelesaian:

Anda mungkin juga menyukai