Anda di halaman 1dari 3

PENDALAMAN MATERI

(Lembar Kerja Resume Modul)

A. Judul Modul : FIQIH


B. Kegiatan Belajar : HUKUM ZAKAT ( KB 1 )
C. Refleksi

NO BUTIR REFLEKSI RESPON/JAWABAN

1 Konsep
(Beberapa istilah
dan definisi) di
HUKUM ZAKAT
KB 1
Zakat merupakan suatu tindakan pemindahan harta
kekayaan dari golongan kaya kepada golongan miskin
(mustahik)

Komponen zakat
tanah yang
Zakat Hasil Tanah disewakan
yang Disewakan

Sebidang Tanah yang disewakan


Hukum Zakat tanah yang disewakan

Prmilik tanah

Penyewa tanah
menurut Ulama

Upah yang dibayarkan

Menurut Jumhur ulama, bahwa yang


wajib mengeluarkan zakat hasil
tanah yang disewakan adalah pihak
penyewa

Menurut pendapat Abu Hanifah dan


pengikutnya bahwa pemilik tanahlah
yang wajib mengeluarkan zakatnya
karena dari sebab tanah itulah ada hasil
yang diperoleh., tanpa tanah tak akan
dapat dihasilkan apa-apa.

Imam Malik, Syafi’i, Imam At-Tsauri,


Imam Ibnu Mubarak dan Imam Ibnu
Abu Tsaur berpendapat, penyewa
tanahlah yang wajib membayar zakat,
pendapat ini sejalan dengan pendapat
point pertama.
ZAKAT HASIL JASA PROFESI
Daftar materi 1. Materi zakat profesi
2 pada KB yang
2. Materi zakat produktif
sulit dipahami

Daftar materi
yang sering
1. Materi hasil tanah yang disewakan
3 mengalami
miskonsepsi 2. Materi tanah yang disewakan
dalam
pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai