Anda di halaman 1dari 5

PROGRAM KERJA

WAKIL KEPALA SEKOLAH BIDANG HUMAS


SMK Negeri 12 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2019-2020
BULAN PENANGGUNG
NO SASARAN INDIKATOR KEGIATAN JULI AGT SEP OKT NOV DES JAN FEB MAR APR MEI JUN KET
JAWAB
A.PENYUSUNAN PROGRAM
1 Mendapatkan sejumlah Adanya program kerja dan Penyusunan program
kegiatan yang jadwal kegiatan humas
terprogram secara
mantap

2 Review dan perbaikan Adanya program kerja revisi Review dan revisi
program kerja program kerja

B.PRAKTEK KERJA INDUSTRI ( PRAKERIN )


1 Memperlancar program Ada perangkat prakerin Menyusun perangkat
prakerin administrasi prakerin
2 Memiliki daftar DU/DI Ada daftar DU/DI yang Melakukan
yang relevan dengan relevan dengan masing- pendataan
paket keahlian masing paket keahlian berdasarkan berbagai
sumber dan methode

3 Terdapat DU/DI tempat Membuat


prakerin permohonan prakerin
Memiliki daftar DU/DI ke DU/DI
tempat Prakerin Ada respon dari DU/DI baik Melakukan
lisan /tertulis penjajagan ke DU/DI

4 Pengaturan daftar Ada daftar penempatan Ploting siswa di daftar


kelompok siswa peserta siswa prakerin dari tiap-tiap DU/DI sesuai
Prakerin paket keahlian kelompok dan waktu

5 Menyiapkan mental dan Ada kalender kerja pembekalan dan


kompetensi siswa pembekalan dan pembimbingan siswa
pembimbingan peserta Prakerin

6 Pembuatan proposal Ada proposal Prakerin Menyusun proposal


Prakerin Prakerin
7 Pemberangkatan siswa peserta Prakerin unjuk siswa peserta
Prakerin muka ke management DU/DI Prakerin berangkat
menuju DU/DI sesuai
pembagian
8 Prakerin terlaksana Siswa mendapatkan Pelaksanaan prakerin
dengan baik kompetensi yang sesuai di DU/DI selama 6
dengan kebutuhan dan bulan
tuntutan kerja
9 Monitoring siswa prakerin Adanya Monitoring ke DU/DI Pembimbing
melaksanakan
Monitoring ke DU/DI

10 Siswa mendapatkan Ada sertifikat kompetensi Uji kompetensi oleh


sertifikat kompetensi DU/DI terhadap siswa
prakerin

11 Mempersiapkan kembali Ada kegiatan pengkondisian pengkondisian siswa


siswa prakerin untuk setelah pulang prakerin setelah pulang
kembeli mengikuti prakerin oleh bagian
pelajaran di sekolah kesiswaan

12 Umpan balik / masukan Ada data kepuasan Pengukuran


dari DU/DI pelanggan kepuasan pelanggan
13 penyusunan laporan Ada laporan prakerin yang Peserta prakerin
prakerin dibuat Peserta prakerin menyusun laporan
dibawah arahan
pembimbing masing-
masing

14 Uji laporan prakerin Ada jadwal ujian laporan Ujian lesan laporan
prakerin secara individu
15 Penyusunan penilaian Ada nilai prakerin Merekap hasil
prakerin penilaian dan
menyerahkannya
kepada kurikulum

C.LOMBA KOMPETENSI SISWA DAN FLS2N


1 Seleksi siswa yang akan Ada siswa yang di seleksi Seleksi dilaksanakan
mengikuti Lomba oleh masing-masing
kompetensi siswa dan paket keahlian
FLS2N
2 Menyiapkan siswa hasil Ada siswa yang mengikuti Siswa yang mengikuti
seleksi di masing-masing trining center TC dipantau per
paket keahlian untuk di individu oleh
masukkan trining center pembimbing dari
masing-masing paket
keahlian

3 Pembimbingan oleh Ada pembimbing yang Pembimbing di ambil


pembimbing yang sudah kompeten dari praktisi atau guru
kompeten dan memiliki yang sudah
mental juara berpengalaman

D.SOSIAL
1 KEMASYARAKATAN,KERJASAMA
Kerjasama yang baik Ada 6 MOU dalam bidang ANTAR LEMBAGA KEWIRAUSAHAAN ,
Penandatanganan
dengan DU/DI atau penempatan Prakerin dan 2 akad kerjasama
organisasi MOU dalam bidang antara sekolah dan
kemasyarakatan pemasaran tamatan DU/DI

Ada MOU bidang jasa dan Implementasi


produksi kerjasama sesuai
bidang / kegiatan
yang disepakati

2 Melakukan pembinaan Memiliki tempat binaan Pembinaan


masyarakat dalam kegiatan seni dan masyarakat dalam
pertunjukan kegiatan seni dan
pertunjukan

3 Melakukan kerjasama Terdapat kerjasama dengan Program dengan


dengan sekolah aliansi sekolah aliansi sekolah binaan

E.KUNJUNGAN
1 INDUSTRIAda daftar kompetensi
Pendataan kompetensi Pendataan
kompetensi yang
akan dipelajari

2 Pendataan DU/DI Daftar DU/DI yang relevan Pendataan DU/DI


dengan jenis kompetensi yang memiliki
kompetensi relevan
dengan paket
keahlian

3 Pengajuan permohonan Surat permohonan Pengajuan Surat


kunjungan permohonan
kunjungan industri
bagi tiap paket
keahlian.
4 Pendamping KI Terdapat daftar pendamping Mendata pendamping
dari unsur guru /karyawan
5 Persiapan dan Ada program Persiapan dan Kordinasi internal dan
pembekalan siswa pembekalan siswa eksternal
kunjungan industri
6 Pelaksanaan kunjungan Ada jadwal,foto dan hasil Kunjungan industri
industri kunjungan sesuai kompetensi
masing –masing
paket keahlian

F.BURSA KERJA KHUSUS


1 Daftar DU/DI yang Terdapat DU/DI baik Mengupdate data
bekerja sama dalam bersekala nasional maupun DU/DI
penempatan internasional.
2 Pemasaran tamatan Semua peserta didik Melakukan
ditawarkan kepada penawaran calon
perusahaan lulusan kepada DU/DI

3 Pembekalan siap kerja Semua peserta didik Pembekalan materi


memahami persiapan siap kerja kepada
sebelum memasuki dunia peserta didik kelas
kerja XII
4 Seleksi oleh DU/DI Terdapat DU/DI yang Memfasilitasi DU/DI
melaksanakan seleksi di yang melaksanakan
sekolah seleksi di sekolah

5 Ketersiapan di dunia Terdapat data peserta didik Melakukan


kerja yang terserap didunia kerja pendataan baik
secara langsung dan
melalui media sosial

G.PENELUSURAN TAMATAN
1 formulir penelusuran Terdapat data tamatan yang Melakukan
tamatan terserap di dunia pendataan tamatan
kerja,melanjutkan melalui penyebaran
study,berwiraswasta,ataupun formulir penelusuran
masih menganggur. tamatan yang
diposting melalui
website sekolah

2 Kegiatan reuni untuk Terdapat data tamatan yang Reuni alumni pada
menelusuri jejak tamatan sudah terserap didunia kerja, setiap pameran tugas
melanjutkan
study,berwiraswasta,ataupun akhir atau lustrum
masih menganggur. SMKN 12 Surabaya
H.PUBLIKASI DAN PAMERAN
1 Publikasi sekolah Publikasi langsung melalui Membuat profil
:brosur,spanduk,baliho, dengan video
Publikasi melalui media Devoleping dan
sosial : instagram, maintenence website
facebook,web site
2 Promosi sekolah Promosi hasil karya siswa Pameran karya
melalui pameran dan media siswa,festival seni
sosial dan lomba
kompetensi siswa

3 Layanan study banding Kegiatan study banding dari Menerima kunjungan


sekolah lain dan institusi lain study banding dari
sekolah lain dan
institusi lain

4 Melakukan sosialisasi SMP Negeri di wilayah Mengenalkan


dan Pencitraan sekolah Surabaya dan sekitarnya program keahlian
ke SMP di wilayah yang ada di SMKN 12
Surabaya dan sekitarnya

Mengetahui Surabaya, 4 januari 2021


Kepala SMK Negeri 12 Surabaya Wakil Kepala Sekolah Bidang HUMAS

Drs. Biwara Sakti Pracihara,M.Pd Mardi, S.Pd., M.Ds


NIP 19630731 199412 1 003 NIP 19700529 1995011001

Anda mungkin juga menyukai