Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SatuanPendidikan : SMPIT PERMATA HATI MERANGIN


Mata Pelajaran : BAHASA INGGRIS
Kelas/Semester : IX / I (Ganjil)
Materi Pokok : 1. Expression Hope, Wish, and Congratulation
Alokasiwaktu : 6 x 35 menit ( 3x Pertemuan)

A. KOMPETENSI DASAR
3.1 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari
ungkapan harapan atau doa dan ucapan selamat atas suatu kebahagiaan dan prestasi, serta
responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.1 Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk mengucapkan dan merespon ungkapan
harapan atau doa dan ucapan selamat atas suatu kebahagiaan dan prestasi, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

B. TUJUANPEMBELAJARAN
KD 3.1 :
1. Siswa mampu mengidentifikasi struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks ungkapan
harapan atau doa sesuai dengan konteks penggunaannya.
2. Siswa mampu menyebutkan fungsi sosial ungkapan-ungkapan untuk menyatakan harapan
atau doa.
3. Siswa mampu membedakan ungkapan-ungkapan yang digunakan dalam menyatakan
harapan atau doa sesuai dengan konteks penggunaanya.
4. Siswa mampu mengidentifikasi struktur teks dan unsur kebahasaan pada teks ucapan
selamat atas suatu kebahagiaan dan prestasi sesuai dengan konteks penggunaannya.
5. Siswa mampu menyebutkan fungsi sosial ungkapan-ungkapan untuk menyatakan ucapan
selamat atas suatu kebahagiaan dan prestasi.
6. Siswa mampu membedakan ungkapan-ungkapan yang digunakan dalam menyatakan
ucapan selamat atas suatu kebahagiaan dan prestasi sesuai dengan konteks penggunaanya.

KD 4.1 :
7. Siswa mampu merespon teks lisan mengenai ungkapan harapan dan doa
8. Siswa mampu membuat percakapan tertulis untuk mengungkapkan, menyatakan dan
merespon harapan dan doa.
9. Siswa mampu mendemonstrasikan percakapan mengenai ungkapan harapan dan doa.
10. Siswa mampu merespon teks lisan mengenai ucapan selamat atas suatu kebahagiaan dan
prestasi
11. Siswa mampu membuat percakapan tertulis untuk mengungkapkan, menyatakan dan
merespon ucapan selamat atas suatu kebahagiaan dan prestasi
12. Siswa mampu mendemonstrasikan percakapan mengenai ucapan selamat atas suatu
kebahagiaan dan prestasi.

C. KEGIATANPEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
Orientasi
 Membuka pelajaran dengan salam dan do’a
 Muroja’ah bacaan al Qur’an surah pilihan secara bersama-sama.
Apersepsi
 Absensi
 Menanyakan kabar dan kegiatan selama liburan
Motivasi
 Memotivasi siswa mengingat melalui Ice Breaking
 Keterpaduan Islam
Q.S Az-Zumar (3) :
“ dan sekiranya mereka benar-benar ridho dengan apa yang diberkan kepada
mereka oleh Allah dan Rasul-Nya, dan berkata “cukuplah bagi kami, kami
sebagian dari karunia-Nya. Sesungghnya kami oramg-orang yang berharap
kepada Allah”.
Kegiatan Inti
LANGKAH KEGIATAN SKENARIO METODE/ MEDIA/
PEMBELAJARA BELAJAR PEMBELAJARAN PENDEKATAN ALAT PERAGA
N

Telaah MENGAMA
TI,
Peserta didik
diberi motivasi
Kegiatan MENYIMAK dan panduan
Literasi MEMBACA untuk mengamati
video
pembelajaran
tentang
ekspression hope,
wish dan
congratulation
yang ditayangkan
oleh guru.
Eksplorasi SISWA
MENCARI
Peserta
mendengarkan
didik

Collaboration INFORMASI materi yang


disampaikan guru
dan mencatat poin
penting dari video
pembelajaran
tentang
ekspression hope,
wish dan
congratulation
yang ditayangkan.

Rumuskan DISKUSI,
ANALISIS
Guru memberikan
kesempatan
Critical DATA / peserta didik
Thinking FAKTA untuk
ATAU
mengidentifikasi
MENYIMPU
LKAN
sebanyak
mungkin hal yang
belum dipahami
tentang
ekspression hope,
wish dan
congratulation
dan ditanyakan
kepada guru.

Presentasi MENGKOM
UNIKASIKA
Guru membagi
siswa menjadi 6
Communication N HASIL kelompok dan
DISKUSI memberikan
KELOMPOK pertanyaan lisan
atau tulian terkait
materi tentang
ekspression hope,
wish dan
congratulation.
Aplikasi MELAKUKA Peserta
N menjawab serta
didik

Creativity KEGIATAN mempresentasika


DARI HASIL n hasil kerja
BELAJAR kelompok dan
saling bertukar
informasi terkait
materi tentang
ekspression hope,
wish dan
congratulation

Duniawi MENGHUBU
NGKAN
Dari
pembelajaran,
ILMU guru membuat
DENGAN instrumen sebagai
AKTIVITAS
bahan muhasabah
KESEHARIA
N
untuk
mengaplikasikan
(mengamalkan)
pelajaran yang
telah didapat atau
dipahami oleh
siswa dalam
kehidupan sehari-
hari.

Ukhrowi MENGHUBU
NGKAN
Guru bersama
siswa melakukan
ILMU muhasabah di
DENGAN akhir pembelajarn
PELUANG dengan
AMAL
menekankan
AKHIRAT
pentingnya
membiasakan diri
untuk membaca
dan memperbaiki
bacaan Al-Qur’an
sebagai bekal
dunia akhirat.
Kegiatan Penutup
1. Peserta didik difasilitasi untuk dapat menyimpulkan materi pelajaran.
2. Guru melakukan Penilaian terhadap hasil pembelajaran peserta didik.

D. PENILAIANPEMBELAJARAN
1. Penilaian Sikap terlampir (Observasi dengan isntrumen penilaian sikap)
2. Penilaian Pengetahuan terlampir (Tes Tertulis)
3. Penilaian Keterampilan terlampir (Demontrasi Kelompok)

Mengetahui Batang Masumai, Juli 2022


Kepala SMP IT Permata Hati Merangin Guru Mata Pelajaran

SUHARWATI, S.Ag. ENI FATMAWATI, S.Pd.


NIPY. 201105011976052701 NIPY 2017060519930303 052

Lampiran Penilaian 1
PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL DAN SOSIAL

Penilaian sikap
a. Teknik Penilaian : Sikap
b. Bentuk Instrumen: Observasi

No. Sikap/Nilai Instrumen

1 Membawa buku siswa dan kamus setiap


pembelajaran bahasa inggris
2 Mengenakan pakaian rapi, bersih (rambut
dirapikan/disisir untuk laki-laki)
3 Tertib selama mengikuti pembelajaran
4 Menyelesaikan tugas tepat waktu

Sikap / Nilai
No Nama Siswa Keterangan
1 2 3 4
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
Keterangan :
Sangat Baik = SB
Baik =B
Cukup =C
Kurang =K

Pedoman penskoran:
 Jika jawaban Ya diberi skor 2, dan jika jawaban TIDAK diberi skor 1.
 Skor Tertinggi adalah x 4 (aspek observasi) = 10
 Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
Skor Perolehan
x 4=Skor Akhir
Skor Tertinggi
Sangat Baik = Apabila memperoleh skor 3,33 < skor < 4,00
Baik = Apabila memperoleh skor 2,33 < skor < 3,33
Cukup = Apabila memperoleh skor 1,33 < skor < 2,33
Kurang = Apabila memperoleh skor 1,33

Lampiran Penilaian 2
PENILAIAN PENGETAHUAN

Penilaian sikap
a. Teknik Penilaian : Tes Tertulis
b. Bentuk Instrumen : Jumbled text and describing pictures

No Indikator Instrumen
1. Mengetahui Activity 2 (A, B, C, D ) page.5 dan 6
2. Memahami Activity 4 (A, B) page. 9
3. Menjelaskan Activity 4 ( D ) page. 10
Lampiran Penilaian 3

PENILAIAN PSIKOMOTORIK (KETERAMPILAN)


Penilaian sikap
a.Teknik Penilaian : Unjuk Kerja
b.Bentuk Instrumen : Membuat dialog dan mendemonstrasikan dialog
c.Instrumen :
Indikator : - Mendemonstrasikan percakapan mengenai ungkapan harapan dan
doa
- Membuat percakapan tertulis untuk mengungkapkan, menyatakan
dan merespon ucapan selamat atas suatu kebahagiaan dan prestasi
Teknik Penilaian : Unjuk Kerja
Penilai : Guru

a. Rubrik Penilaian Tertulis


b. Rubrik Penilaian Berbicara

Anda mungkin juga menyukai