Anda di halaman 1dari 4

PENELITIAN

PENGARUH KUALITAS JARINGAN DAN HARGA


TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KARTU
PERDANA INTERNET TELKOMSEL

DISUSUN OLEH:

SESILIA

200607500019

PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI BISNIS


FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN HUKUM
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
2022/2023
ANGKET PENELITIAN

Kepada
Yth. Bapak/Ibu
di-
Tempat

Assalamu Alaikum Wr.Wb

Teririn do'a semoga aktivitas keseharian bapak/ibu senantiasa mendapat ridha allah swt. Puji syukur
kehadirat Allah Swt atas limpahan rahmat hidayah dan taufiknya sehinggah angket penelitian yang
berjudul "Pengaruh kualitas jaringan dan harga terhadap keputusan pembelian kartu perdana
internet telkomsel" dapat disusun sebagaimana mestinya

Sehubung dengan hal tersebut, maka peneliti memohon kesedian bapak/ibu untuk mengisi angket
penelitian ini walau disadari bahwa kesibukan selalu menyertai aktivitas, tugas dan pekerjaan bapak/ibu.
Dalam pengisan angket penelitian ini mohon kesediaan untuk menjawab secara objektif. Serta tidak ragu
karena angket penelitian ini hanya untuk kebutuhan penelitian dalam rangka penyelesaian studi penelitian
pada Statistika Bisnis Universitas Negeri Makassar (UNM) yang sama sekali tidak dimaksudkan untuk
memberikan penilaian yang dapat merugikan karier Bapak/Ibu

Atas kesedian dan kerja sama peneliti mengucapkan terima kasih.

Makassar, 11 september 2022

Peneliti

SESILIA
A. KISI KISI INSTRUMENTAL PENELITIAN

Pengaruh kualitas jaringan dan harga terhadap keputusan pembelian kartu perdana
internet telkomsel telkomsel

VARIABEL INDIKATOR DIMENSI NO.ITEM

Kualitas jaringan 1. Kecepatan jaringan  Kecepatan 1,2


yang tinggi
 Jaringan
2. Jangkauan jarinhgan
sampai ke pelosok desa  Jangkauan 3
3. Kartu perdana
telkomsel jangkauannya
kuat dan tanpa mengenal  Batas waktu
4
batas waktu

B. 4.
Identitas responden Harganya yang
terjangkau  Harga 5
Harga
5. Harga yang bervariasi  Variasi 6

6. Harga bisa di bilang  Murah 7,8


murah dengan promo yang
di tawarkan  Promo

7. Menggunakan kartu
perdana telkomsel karena
kualitas jaringan yang baik  Kualitas
9
8. Kemudahan dalam  Mudah
Keputusan 10
memperoleh kartu perdana
pembelian telkomsel

9. Kartu perdana
telkomsel banyak  Banyak digunakan
digunakan oleh umum 11

Nama :...............

Jenis kelamin : ..............

Umur : .............

Pendidikan terakhir : ..............

C. Daftar pertanyaan

Jawaban responden
No pertanyaan TS KS CS S SS

1. Instrumental Kualitas jaringan

1 Saya senang menggunakan kartu perdana internet telkomsel karena


kecepatan jaringan yang tinggi

2 Saya senang menggunakan kartu perdana internet telkomsel karena


jangkauannya luas sampai ke pelosok desa

3 Saya senang menggunakan kartu perdana internet telkomsel karena


jangkauan terkuat dan terlancar tanpa mengenal waktu

2. Instrumental harga

4 Saya senang menggunakan kartu perdana internet telkomsel karena


harganya terjangkau

5 Saya senang menggunakan kartu perdana internet telkomsel karena


harganya yang lebih rendah diantara kartu perdana internet lain

6 Saya senang menggunakan kartu perdana internet telkomsel karena


harganya bervariasi

3. Instrumental keputusan pembelian

7 Saya menggunakan kartu perdana internet telkomsel karena kualitas


jaringan yang baik

8 Saya menggunakan kartu perdana internet telkomsel karena mudah


untuk di dapatkan disetiap counter

9 Saya menggunakan kartu perdana internet telkomsel karena produk


ini banyak digunakan oleh umum

Anda mungkin juga menyukai