Anda di halaman 1dari 2

80

Lampiran 3

UNIVERSITAS BINA TARUNA GORONTALO


Alamat : Jl.

PEDOMAN WAWANCARA MENDALAM


IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PROGRAM INDONESIA SEHAT
DENGAN PENDEKATAN KELUARGA (PIS-PK)
DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KWANDANG

A. Identitas Informan
Nama :
Umur :
Jenis Kelamin :
Pendidikan Terakhir :
Jabatan :
Tanggal wawancara :
B. Daftar Pertanyaan untuk Informan
1. Peran Pemangku Kepentingan
a. Seperti apakah saudara menggambarkan PIS-PK?
b. Bagaimana peran pemangku kepentingan khususnya dinas
Kesehatan pada kegiatan PIS-PK?
c. Bagaimana dengan kebijakan yang dibuat oleh dinas Kesehatan,
Apakah sudah ada SK Bupati/ walikota atau Kadinkes Kab/Kota
untuk pelaksanaan Program Indonesia sehat dengan pendekatan
keluarga?
d. Apakah ada unit yang ditunjuk Kadinkes Kab/Kota sebagai
koordinator program PIS-PK di kabupaten?

2. Sumber Daya
a. Bagaimana pelaksanaan pelatihan PIS-PK bagi puskesmas?
b. Bagaimana pelaksanaan Training of Trainers (TOT) PIS-PK
tentang managemen puskesmas dengan kurikulum modul tahun
2016/2017 ?
c. Bagaimana ketersediaan sarana dan prasarana yang digunakan?
d. Apakah ada dukungan pemenuhan sarana dan prasarana untuk
pelaksanaan PIS-PK dengan tetap memperhatikan integrasi
sumber daya di Kab/Kota? Seperti apa dukungannya
e. Apakah sarana prasarana di puskesmas telah memadai
f. Apa yang dilakukan jika terdapat sarana dan prasarana yang
belum memadaia di Puskesmas
81

3. Pelaksanaan PIS-PK
a. Bagaimana pelaksanaan sosialisasi Permenkes No 39 tahun
2016 tentang Pedoman Penyelenggara PIS-PK kepada seluruh
tenaga Puskesmas dan lintas sektor terkait?
b. Bagaimana pelaksanaan sosialisasi Permenkes No 44 tahun
2016 tentang Pedoman Managemen Puskesmas?
c. Darimana sumber anggaran pelaksanaan pelatihan
d. Apakah sebelum melakukan pendataan puskesmas memerlukan
persiapan tertentu seperti apa?
e. Apa a d a instrumen yang digunakan dalam melaksanakan
kunjungan keluarga PIS-PK di Puskesmas?
f. Apakah instrument itu dapat dipahami penggunaannya oleh
surveyor?

4. Manajemen Puskesmas
a. Apakah sudah ada roadmap pelaksanaan PIS-PK di tingkat
Kabupaten/Kota untuk mencapai total coverage?
b. Apakah pelaksanaan kunjungan rumah sudah meliputi semua
KK?
c. Apakah ada hambatan dalam pelaskanaan kunjungan rumah?
d. Apakah data yang dikumpulkan sudah di cleaning?
e. Apakah data ditabulasi secara manual atau online?
f. Apakah data yang diperoleh telah dianalisis?
g. Apakah data telah disampaikan kepada pemegang Program?
h. Apakah data PIS-PK sudah dibahas dalam forum lintas sektor?
i. Apakah data PIS-PK sudah dijadikan data untuk intervensi
program di Puskesmas?
j. Apakah data PIS-PK sudah dapat diterima oleh masyarakat?
k. Apakah ada kendala dalam penggunaan data PIS-PK

5. Monitoring dan Evaluasi

a. Apakah puskesmas memasukan laporan PIS-PK ke Dinas


Kesehatan?
b. Kapan Puskesmas memasukan data PIS-PK ke Dinas Kesehatan
c. Apakah dilakukan monitoring dan evaluasi PIS-PK di Puskesmas
Kwandang?
d. Bagaimana Mekanisme Monitoring dan Evaluasi PIS-PK Dinas
Kesehatan khususnya di Puskesmas Kwandang
e. Apa masukan anda dalam meningkatan program PIS-PK?

Anda mungkin juga menyukai