Anda di halaman 1dari 23

Jejaring Sosial dan

Konten Kreatif
MEETING 1-2

Disusun oleh : Vira Yolanda, MMSI


Pembagian Nilai :
UTS : 50%
Tugas : 20%
UAS : 30%

Disusun oleh : Vira Yolanda, MMSI


Sejarah Jejaring sosial dapat diartikan dengan struktur

Jejaring Sosial
dimana mereka berhubungan karena kesamaan
sosialitas, mulai dari mereka yang dikenal sehari-hari
sampai dengan keluarga*

Kemunculan situs jejaring sosial ini diawali dari adanya


inisiatif untuk menghubungkan orang-orang
dari seluruh belahan dunia. Sejak komputer dapat
dihubungkan satu dengan lainnya dan dengan adanya
internet banyak upaya awal untuk mendukung
jejaring sosial melalui komunikasi antar Komputer**

Sumber : *Watkins, S.Craig. 2009. The Young and the Digital: What the Migration to Social Network
Sites, Games, and Anytime, Anywhere Media Means for Our Future.'UK: Beacon Press
**http://blog.ub.ac.id/ollabonita/2010/04/06/social-networking-dalam-kehidupan/
Berikut ini adalah definisi dari media sosial yang berasal dari berbagai literatur penelitian (Fuchs
, 2014 : 35-36 ) :

Apa itu 1. Menurut Mandibergh ( 2012 ) , media sosial adalah media yang mewadahi kerja sama
diantara pengguna yang menghasilkan konten (user-generated content)
2. Menurut Shirky (2008), media sosial dan perangkat lunak social merupakan alat untuk

Media Sosial? meningkatkan kemampuan pengguna untuk berbagi (to share), bekerja sama (to co-
operate) diantara pengguna dan melakukan Tindakan secara kolektif yang semuanya
berada diluar kerangka institusional maupun organisasi
3. Boyd (2009), menjelaskan media sosial sebagai kumpulan perangkat lunak yang
memungkinkan individu maupun komunitas untuk berkumpul, berbagi, berkomunikasi, dan
dalam kasus tertentu saling berkolaborasi atau bermain. Media social memiliki kekuatan
pada user-generated content (UGC) dimana konten dihasilkan oleh pengguna, bukan oleh
editor sebagaimana di institusi media massa.
4. Menurut Van Dijk (2013), media social adalah platform media yang memfokuskan pada
eksistensi pengguna yang memfasilitasi mereka dalam beraktivitas maupun berkolaborasi.
Karena itu, media sosial dapat dilihat sebagai medium (fasilitator) online yang menguatkan
hubungan antar pengguna sekaligus sebagai sebuah ikatan sosial.
5. Meike dan Young (2012) mengartikan kata media sosial sebagai konvergensi antara
komunikasi personal dalam arti saling berbagi diantara individu (to be shared one-to-one)
dan media public untuk berbagi kepada siapa saja tanpa ada kekhususan individu

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa Rekatama
Media
Karakteristik 1. Jaringan (network) antar pengguna

Media Sosial? 2. Informasi (information)


3. Arsip (archive)
4. Interaksi (interactivity)
5. Simulasi Sosial (simulation of society)
6. Konten oleh pengguna (user-generated content)

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa
Rekatama Media
Jaringan (network) antarpengguna

Karakter media sosial yang membentuk Informasi (information)


jaringan diantara penggunanya dimanapun
mereka berada Karakter media sosial terhadap penggunanya
yang dapat mengkreasikan representasi
identitasnya, memproduksi konten, dan
melakukan interaksi berdasarkan informasi

Arsip (archive)
Arsip menjadi karakter yang menjelaskan
bahwa informasi telah tersimpan dan bisa
diakses kapanpun dan di perangkat apapun

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa
Rekatama Media
Interaksi (interactivity)

Karakter media sosial yang membentuk Simulasi (simulation) sosial


interaksi antarpengguna seperti saling
mengomentari, memberikan like, Media sosial memiliki karakter sebagai
berkomunikasi, saling mempromosikan, dan simulasi untuk kesadaran sebagai warga
lainnya negara digital (digital citizenship) yang
berlandaskan keterbukaan tanpa adanya
batasan” namun tetap dalam etikanya

Konten oleh pengguna (user generated content)


Karakter ini menunjukkan bahwa di media
social konten sepenuhnya milik dan
berdasarkan kontribusi pengguna atau
pemiliki akun

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa
Rekatama Media
Jenis-jenis 1. Media jejaring sosial (social networking)

Media Sosial? 2. Jurnal online (blog)


3. Jurnal online sederhana atau microblog (micro-
blogging)
4. Media berbagi (media sharing)
5. Penanda sosial (social bookmarking)
6. Media konten Bersama atau Wiki

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa
Rekatama Media
Pengertian
Media Jejaring Sosial
Sosial networking atau jaringan sosial

(Social Networking) merupakan media yang membantu orang-


orang atau organisasi untuk tetap terhubung
secara online dan berbagi informasi serta ide
di dalamnya. Model relasi antar pengguna
yang lumrah berbentuk pertemanan dengan
cara saling Add atau Connect.

Contoh

Facebook, twitter, linked in

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa
Rekatama Media
Pengertian
Blog Istilah blog berasal dari kata “weblog” yang pertama
kali ditemukan oleh Jorn Berger tahun 1997 yang
merujuk pada jurnal pribadi online

Blog merupakan media sosial yang memungkinkan


penggunanya untuk mengunggah aktivitas
keseharian, saling mengomentari, dan berbagi.

Contoh
Wordpress, blogspot

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa
Rekatama Media
Pengertian
Microblogging Tidak berbeda dengan jurnal online (blog),
microblogging merupakan jenis media sosial yang
memfasilitasi pengguna untuk menulis dan
mempublikasikan aktivitas serta pendapatnya
maksimal 140 karakter

Contoh
Twitter

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi.
Bandung: Simbiosa Rekatama Media
Pengertian
Media Sharing Media Sharing merupakan jenis media social yang
memfasilitasi penggunanya untuk berbagi media
mulai dari dokumen, video, audio, gambar, dan
sebaginya…

Contoh
Youtube, Instagram, tiktok, snapchat, pinterest..

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa
Rekatama Media
Pengertian
Social Bookmarking Merupakan media sosial yang bekerja untuk
mengorganisasi, menyimpan, mengelola, dan
mencari informasi berita tertentu secara online

Contoh
Detik.com, cnnindonesia.com, Kompas.com
reddit.com, dll

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa
Rekatama Media
Pengertian
Media Konten Merupakan media atau situs web yang secara
program memungkinkan para penggunanya
Bersama (Wiki) berkolaborasi untuk membangun konten secara
bersama

Contoh
Wikipedia

Sumber: Nasrullah, R . 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa
Rekatama Media
Dit gebeurt er elke 60 seconden online in 2022 [infographic] - Frankwatching
Tahun Media Sosial Logo Penemu
1995

1997
Classmates

sixdegrees
Randy Conrads

Andrew Weinreich
Perkembangan
1999 Epinions
Nirav Tolia, Naval Ravikant,
Ramanathan Guha, Mike
Jejaring Sosial
Speiser and Dion Lim
2001 Ryze Adrian Scott

2003 friendster Jonathan Abrams

2003 Flick R Ludicorp


Thomas Anderson dan
2003 My Space
Christopher DeWolf
Mark Zuckerberg, Eduardo
Saverin, Andrew McCollum,
2004 Facebook
Dustin Mozkovit dan Chris
Hughes)
Steve Chen, Chad Hurley dan Sumber: Social Network Sites: Definition, History, and Scholarship.
2005 Youtube
Jawed Karim Journal of Computer-Mediated Communication, 13(1), article
Jack Dorsey, Noah Glass, Biz 11
2006 Twitter
Stone dan juga Evan Williams Variasi Media Sosial Dari Masa ke Masa – Communication
Dave Morin, Shawn Fanning, (binus.ac.id)
2010 Path Ryze – Wikipedia
dan juga Dustin Mireau
Po Bronson for The New York Times Magazine. July 11,
Kevin Systrom dan juga Mike 1999. Instant Company Archived 2021-01-09 at the Wayback
2010 Instagram
Krieger Machine
Evan Spiegel, Bobby Murphy
2011 Snapchat
dan Reggie Brown
Apa dampak positif
dari

Media Sosial?
Lalu apa dampak
negative dari
media sosial?
Sering kali, kamu tidak punya alasan atau tujuan untuk
menggunakan sosial media. Kamu melakukannya karena
bermain sosial media sudah menjadi habit. Fitur-fitur di
sosial media memang dirancang agar menarik perhatianmu
dan kamu betah berlama-lama menggunakannya!
Otak manusia memproduksi hormon dopamine
yang dihasilkan ketika kita menerima informasi
menyenangkan, salah satunya ketika kita menerima
likes atau comment pada post di social media. Rasa
senang yang timbul saat bermain sosial media itu
muncul karena sosial media memiliki addictive
design.

Addictive Design merupakan design aplikasi/sosial


media yang membuat orang ketagihan, seperti
likes, rekomendasi, dll yang mengaktifkan
dopamine.
The Social Dilemma

Sumber : The Social Dilemma | Official Trailer | Netflix - YouTube


TUGAS
MINGGU DEPAN
Membuat klasifikasi Jejaring Sosial atau Media Sosial
berdasarkan jenisnya serta mendefinisikan karakteristik
yang ada pada media sosial tersebut.

1. Mencari artikel Jejaring Sosial dan Media Sosial yang paling


banyak digunakan di Indonesia selama 3 tahun terakhir.
2. Buat ppt dan dipresentasikan pada minggu ke-2
3. Tonton film “The Social Dilemma” dan pahami

Anda mungkin juga menyukai