Anda di halaman 1dari 3

TOR (Term of Reference)

UPGRADING SKILL GURU

Keterangan Acara
Nama Acara Upgrading Skill Guru
Tema "Meningkatkan Kualitas Pengajaran Guru Demi Terciptanya
Loyalitas, Progresif dan Tanggung Jawab"
Pembicara Ustadz Dodo Ali Murtado, M.Pd.
Hari dan Tanggal Sabtu, 10 September 2022
Waktu 09.30 – 12.00 WIB
Penyelenggara Al hilal 4 Cirebon

Tujuan Kegiatan
1. Meningkatkan kualitas pengajaran dalam peserta didik
2. Mengetahui teknik dan menejemen pengelolaan efektif dalam pondok/rumah
tahfidz
3. Meningkatkan pengetahuan pengajar khususnya dalam bidang tahsin dan tahfidz
4. Menumbuhkan rasa cinta dalam proses kegiatan pembelajaran

Peserta
Pengurus dan pengajar

Deskripsi Acara
Upgrading Skill Guru merupakan serangkaian kegiatan meningkatkan kapasitas guru dan
pengurus dalam proses pengelolaan rumah tahfidz yang diadakan oleh Al hilal 4 Cirebon
dengan tujuan untuk mempersiapkan dan mencetak insan pengajar ang berkualitas dan akan
keilmuan pengajaran yang efektif dan tepat dalam mendidik santri
Metode
Upgrading Skill Guru dilakukan melalui Offline

Rangkaian Materi

1. Bagaimana Teknik pengajaran usia 7 sampai ke atas


2. Bagaimana menejemen pengolahan waktu dalam mengajar
3. Bagaimana pengajar punya loyalitas yang tinggi dalam menjaga santri
4. Bagaimana metode pembelajaran yang efektif dalam tahsin dan tahfidz
5. Bagaimana meningkatkan kualitas pengajaran santri

NO. WAKTU KEGIATAN PENGISI

Sabtu, 10 September 2022

09.00 – 09.25 Check In peserta Sie Acara

09.25 – 09.30 Persiapan Pembukaan Sie Acara

09.30 – 09.40 Pembukaan

Pembacaan Ayat Suci Al-


Qur’an

Sambutan

Ketua Al hilal 4 Cirebon

09.40– 11.00 Penyampaian materi Pemateri

11.00 – 11.15 Ice breaking (kondisional) Sie Acara

11.15 – 11.40 Sesi tanya jawab & diskusi All panitia

11.40 – 11.45 Doa Sie Acara

11.45 - 12.00 Penutup & Sesi dokumentasi

Fasilitas yang Disediakan Panitia untuk Peserta


1. Sertifikat
2. Ilmu yang Bermanfaat
3. Snack
4. Relasi jaringan luas
5. Tempat ter-nyaman sedunia dan akhirat

Anda mungkin juga menyukai