Anda di halaman 1dari 4

KONTRAK PERKULIAHAN

Mata Kuliah : Basic Structure


Komak/sks : KBG612112/3 (3-0)
Jurusan/Program Studi : Bahasa dan Seni/Pend. Bhs. Inggris
Dosen : Gede Eka Putrawan, S.S., M.Hum
Semester : 1 (Ganjil)
Hari/tanggal/waktu : Senin/09.50-12.20
Ruang : K3

1. Manfaat Kuliah
Setelah menyelesaikan mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan mampu menerapkan tata
bahasa Inggris tingkat basic dalam berkomunikasi secara lisan maupun tulisan dalam
kehidupan sehari-hari maupun kehidupan akademis.

2. Deskripsi Perkuliahan
Mata kuliah ini membahas tentang tata bahasa Inggris tingkat dasar untuk kebutuhan
komunikasi lisan maupun tulisan. Mahasiswa belajar dan berlatih mengkaji dan
mengidentifikasi jenis-jenis kata atau parts of speech serta mengkaji fungsi-fungsi kata
dalam kalimat. Mahasiswa juga belajar dan berlatih mengidentifikasi dan memproduksi
berbagai frasa dan tenses dalam berbagai bentuk.

3. Tujuan Mata Kuliah (Kompetensi Baku)


Mahasiswa mampu menguasai tata bahasa Inggris tingkat basic dan mampu menerapkan
penguasaan tata bahasa Inggris tingkat basic dalam berkomunikasi lisan dan tulisan.

4. Organisasi Materi Perkuliahan

5. Strategi Perkuliahan
5.1 Discussion/Presentation
Dosen menyampaikan mata kuliah sesuai dengan topik melalui presentasi. Mahasiswa
juga diminta untuk bekerja dan berdiskusi secara kelompok untuk mengatasi kesulitan-
kesulitan yang mungkin dihadapi.
5.2 Practice
Mahasiswa diminta untuk mengerjakan latihan-latihan yang terdapat di buku atau
handout yang digunakan sesuai dengan topik yang sedang dibahas.
5.3 Assignment
Mahasiswa diminta untuk mengerjakan tugas-tugas secara individu maupun kelompok.
6. Bacaan Perkuliahan
6.1 Azar, Betty Schrampfer. 1999. Understanding and Using English Grammar: 3rd Edition.
New York: Longman
6.2 Frank, Marcella. 1972. Modern English: A Practical Reference Guide. New Jersey:
Prentice-Hall Inc.

7. Tugas dan Ujian


a) Tugas
Mahasiswa diminta untuk menjawab dan membuat tugas-tugas sesuai dengan topik yang
dibahas.
b) Ujian
 Kuis
 UTS
 UAS
8. Kriteria Penilaian
8.1 Menghadiri tatap muka perkuliahan setidaknya 80% (sehingga dianggap layak untuk
mengikuti Ujian Akhir Semester.
8.2 Mengikuti Quiz I dan II (atau penggantinya)
8.3 Mengumpulkan tugas individu dan kelompok
8.4 Mengikuti Ujian Tengah Semester (UTS)
8.5 Mengikuti Ujian Akhir Semester (UAS)

Penilaian akan dilakukan berdasarkan kriteria sbb:

Nilai Akhir (NA) 0-10 Huruf Mutu (HM) Angka Mutu (AM) Status
≥ 76 A 4 Lulus
75-70 B+ 3.5 Lulus
69-65 B 3 Lulus
64-60 C+ 2.5 Lulus
59-55 C 2 Lulus
54-51 D 1 Lulus
≤ 50 E 0 Tidak Lulus

Dalam menentukan nilai akhir akan digunakan persentase pembobotan sbb:

1. Kuis (I & II) : 20%


2. Tugas : 20%
3. UTS : 25%
4. UAS : 25%
5. Kehadiran : 10%
9. Jadwal Perkuliahan

Meeting Tanggal Topik Bahasan Bacaan/Bab


1 5 September 2016 Pengenalan kontrak kuliah dan Kontrak Kuliah
membuat kesepakatan mengenai
aturan perkuliahan, serta pre-test

2 PB*:
1. Parts of Speech

SPB*:
1. Nouns
3 PB*:
1. Parts of Speech

SPB*:
1. Pronouns

4 PB*:
1. Parts of Speech

SPB*:
1. Verbs
5 PB*:
1. Parts of Speech

SPB*:
1. Adjectives
2. Kuis I
6 PB*:
2. Parts of Speech

SPB*:
1. Articles
7 PB*:
3. Parts of Speech

SPB*:
1. Adverbs
8 PB*:
4. Parts of Speech
SPB*:
1. Auxiliaries
9 PB*: Verb Tenses

SPB*:
1. Simple Present
2. Simple Past
10 PB*: Verb Tenses

SPB*:
1. Simple Future
2. Present Progressive
11 PB*: Verb Tenses

SPB*:
1. Past Progressive
2. Future Progressive
12 UTS
13 PB*: Verb Tenses
SPB*:
1. Present Perfect
2. Past Perfect
14 PB*: Verb Tenses
SPB*:
1. Future Perfect
2. Present Perfect
Progressive
15 PB*: Verb Tenses
SPB*:
1. Past Perfect Progressive
2. Future Perfect
Progressive
16 UAS

Bandar Lampung, 5 September 2016


Mahasiswa, Dosen Penanggung Jawab MK,

................................... Gede Eka Putrawan, S.S., M.Hum


NIM.......................... NIP 19850924 201404 1 001

Anda mungkin juga menyukai