Anda di halaman 1dari 2

Tes formattif diskusi 1 Bahasa Indonesia

1. Suatu masyarakat menyusun bunyi yang berasal dari fonem-fonem /a/,/t/,/o/,/s/ [a t o s] jika
bunyi-bunyi itu disusun menjadi [ t s o a] maka masyarakat tersebut tidak mengerti maknanya. Contoh
tersebut menunjukkan bahwa hakikat bahasa adalah….(c)
a. bunyi ujar atau lisan
b. memiliki fungsi
c. memiliki sistem
d. bermakna

2. “Hom pi la hom pimpah alaihum gambreng.” Bunyi-bunyi bahasa tersebut


menunjukkan bahwa bahasa memiliki sifat …©.
a. variatif
b. konvensional
c. indah
d. arbitrer

3. Bahasa digunakan untuk bergaul dengan orang lain. Fungsi bahasa ini diungkapkan oleh…. B
Benar. Karena termasuk fungsi bahasa yang disampaikan Halliday
a. Karl Bühler
b. Halliday
c. Aristoteles
d. Karl Raemind Popper

4. Keterampilan berbahasa yang keduanya bukan bersifat reseptif adalah….c


a. membaca dan menulis
b. menyimak dan menulis
c. berbicara dan menulis
d. menyimak dan berbicara

5. Ujaran seorang anak mencerminkan pemakaian bahasa di rumah dan dalam masyarakat
tempatnya hidup, misalnya ucapan, intonasi, kosa kata, penggunaan kata-kata, dan pola-pola kalimat.
Pernyataan tersebut merupakan hubungan antara keterampilan….a
a. menyimak dan berbicara
b. ekspresi lisan dengan ekspresi tulis
c. berbicara dan membaca
d. menyimak dan membaca

Anda mungkin juga menyukai