Anda di halaman 1dari 12

PRAKTIKUM ELEKTRONIKA DAYA

UNIT 3
KARAKTERISTIK TRIAC
LABORATORIUM TENAGA

LAPORAN PRAKTIKUM

ADAM MARDHATILLAH
3332200024
ED – 20

JURUSAN TEKNIK ELEKTRO


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA
2022
DAFTAR ISI
DAFTAR GAMBAR
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


TRIAC adalah perangkat semikonduktor tiga kutub yang bertindak sebagai
pengatur arus listrik. Nama TRIAC adalah singkatan dari TRIOD arus bolak-balik.
Sama seperti SCR, TRIAC juga tergolong thyristor yang berfungsi sebagai
pengontrol atau saklar. Tidak seperti SCR yang hanya dapat menghantarkan arus
listrik satu arah (unidirectional), TRIAC dapat menghantarkan arus listrik dua arah
(bidirectional) saat dipicu. Terminal gerbang TRIAC hanya membutuhkan arus
yang relatif kecil untuk menggerakkan arus AC yang besar dari kedua terminal.
Sebuah TRIAC juga sering disebut bidirectional triode thyristor.Pada dasarnya,
sebuah TRIAC sama dengan dua SCR yang ditempatkan dan dihubungkan dengan
arah yang berlawanan (sejajar dengan arah yang berlawanan) dengan terminal
gerbang atau gerbangnya terhubung menjadi satu. Dari segi struktur, TRIAC
merupakan komponen elektronika yang terdiri dari semikonduktor dan 3 terminal,
tiga diantaranya adalah MT1, MT2 dan Gate. MT adalah singkatan dari Terminal
Utama.
1.2 Rumusan Masalah
Terdapat pula rumusan masalah dari percobaan unit praktikum ini yaitu sebagai
berikut:
1. Bagaimana karakteristik TRIAC dapat ditampilkan?
2. Bagaimana hubungan antara UGT (tegangan catu) dan UD (off-state
forward voltage)!
1.3 Tujuan Percobaan
Terdapat pula tujuan percobaan pada unit praktikum ini yaitu sebagai berikut:
1. Menampilkan Karakteristik dari TRIAC pada osiloskop.
3. Menyelidiki hubungan antara UGT (tegangan catu) dan UD (off-state
forward voltage)!
1.4 Tempat dan Waktu Praktikum
Praktikum dilaksanakan bertempat di Laboratorium Jurusan Teknik Elektro
Universitas Sultan Ageng Tirtayasa. Waktu pelaksanaan praktikum dilaksanakan
pada 29 Oktober 2022.
1.5 Sistematika Penulisan
Dalam penulisan laporan praktikum ini terdiri dari 5 (lima) bab. Isi setiap bab
adalah sebagai berikut.
BAB I PEDAHULUAN
Bab ini menjelaskan mengenai latar belakang, rumusan masalah, tujuan
percobaan, tempat dan waktu praktikum, serta sistematika penulisan.
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
Bab ini berisikan tentang dasar teori yang berkaitan dengan TRIAC
BAB III METODOLOGI PERCOBAAN
Bab ini berisikan metodologi percobaan praktikum yang digunakan untuk
memperoleh data saat pembahasan.
BAB IV PEMBAHASAN
Bab ini berisikan hasil dan analisis yang diperoleh dari percobaan yang
dilaksanakan.
BAB V KESIMPULAN
Bab ini berisikan kesimpulan dari percobaan yang dilaksanakan dan saran untuk
percobaan atau kegiatan mendatang.
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Dasar Teori


2.1.1 TRIAC
TRIAC merupakan komponen yang sangat cocok untuk saklar AC karena
dapat mengontrol aliran arus listrik dua arah secara bergantian. Kemampuan ini
merupakan keunggulan TRIAC dibandingkan SCR. Namun, TRIAC umumnya
tidak digunakan dalam rangkaian switching daya yang sangat tinggi. Salah satu
penyebabnya adalah karakteristik Saklar TRIAC yang asimetris dan juga
interferensi elektromagnetik yang disebabkan oleh tingginya daya listrik itu
sendiri. Beberapa aplikasi TRIAC dalam elektronik dan peralatan listrik termasuk:
1. Pengatur pada Lampu Dimmer.
2. Pengatur Kecepatan pada Kipas Angin.
3. Pengatur Motor kecil.
4. Pengatur pada peralatan-peralatan rumah tangga yang berarus listrik AC.

Rangkaian Aplikasi TRIAC

Di atas adalah rangkaian dasar dari aplikasi TRIAC yang digunakan sebagai saklar.
Saat SW1 terbuka, tidak ada arus yang mengalir ke konektor TRIAC Gerbang dan
lampu dalam keadaan OFF. Ketika SW1 ditutup/on, terminal gerbang TRIAC diberi
energi melalui resistor (R) dengan arus listrik dari sumber DC atau baterai (VG). Ini
mengalihkan TRIAC ke kabel yang menghubungkan lampu ke sumber AC. Lampu
menyala.
BAB III
METODOLOGI PERCOBAAN

3.1 Metodologi Percobaan


Pada percobaan ini memiliki metode percobaan sebagai berikut.

Diagram Alir Percobaan U1

3.1 Prosedur Percobaan


Berikut ini merupakan prosedur percobaan unit praktikum elektronika daya
yang telah dilakukan.
1. Dirangkai dan disusun rangkaian skematik pada panel percobaan seperti
pada modul.
2. Diatur osiloskop seperti pada modul.
3. Diberikan masukan input DC variable 0-15 pada rangkaian seperti pada
modul.
4. Digambar oskilogram dari karakteristik TRIAC untuk 4 macam tegangan
UD, termasuk harga UD terkecil dan terbesar yang mungkin.
5. Diamati hasil pengamatan. Kemudian dicatat pada blanko percobaan.
6. Hasil percobaan dianalisis dalam bentuk laporan.
BAB IV
HASIL DAN ANALISIS

4.1 Analisis Percobaan


BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan
Berikut ini merupakan kesimpulan dari hasil praktikum elektronika daya.
5.2 Saran
Berikut ini merupakan saran dari hasil praktikum elektronika daya
DAFTAR PUSTAKA
[1] D. Kho, “Pengertian TRIAC dan Aplikasinya - Teknik Elektronika,” Teknik
Elektronika, Desember, 2015. https://teknikelektronika.com/pengertian-triac-dan-
aplikasi-triac-thyristor/ (diakses Oktober. 25, 2022).

Anda mungkin juga menyukai