Anda di halaman 1dari 8

LK 2.

2a BG

LEMBAR KERJA ANALISIS INDIKATOR, TUJUAN PEMBELAJARAN,


KEGIATAN PEMBELAJARAN DAN PENILAIAN

PETUNJUK PENGISIAN LK 2.2a ANALISIS INDIKATOR

1. Bukalah halaman pada buku guru yang memuat jaringan KD – Indikator Pembelajaran.
Halaman ini terdapat pada halaman berjudul Pembelajaran 1, Pembelajaran 2, dan seterusnya.
2. Cermatilah kompetensi dasar yang terdapat pada buku guru. Salinlah kompetensi dasar setiap
muatan pelajaran pada lembar kerja kompentensi dasar
3. Kompetensi dasar harus merupakan pasangan KD dari KI 3 dan KD dari KI 4. Ambillah kompetensi
dasar hasil analisis dari LK 2.1 Analisis KD.
4. Cermatilah indikator pada buku guru, salinlah pada indikator tersebut pada kolom Indikator pada
Buku.
5. Periksalah apakah perumusan indikator sudah sesuai dengan kompetensi dasar dan kaidah yang
berlaku pada perumusan indikator. Penjelasan kaidah perumusan indikator dapat dilihat pada
handout.
6. Tuliskan indikator hasil analisis pada kolom Indikator Hasil Analisis.
7. Kompetensi dasar yang belum terdapat pada buku guru, harus dirumuskan indikatornya. Tuliskan
indikator tersebut pada kolom Indikator Hasil Analisis.

ANALISIS INDIKATOR

KELAS : DUA
TEMA : 1 (AKU DAN SEKOLAHKU)
SUBTEMA :1 ( TUGAS-TUGAS SEKOLAHKU)
PEMBELAJARAN : DUA

1. ANALISIS INDIKATOR

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS


PKn
3.1 Mengenal simbol-simbol 3.1.10 Menunjukkan contoh 3.1.10 Menunjukkan contoh
sila pancasila dalam lambang prilaku disekolah yang sesuai prilaku disekolah yang sesuai
negara “Garuda Pancasila” dengan makna simbol dari sila dengan makna simbol dari sila
kedua Pancasila dalam lambag kedua Pancasila dalam lambag
negara Garuda Pancasila negara Garuda Pancasila

4.1.7. Berperilaku disekolah


4.1. Mengamati dan 4.1.7. Berperilaku disekolah sesuai makna simbol dari sila
menceritakan perilaku sesuai makna simbol dari sila kedua Pancasila dalam
disekitar rumah dan sekolah kedua Pancasila dalam lambang lambang negara Garuda
dan mengaitkannya dengan negara Garuda Pancasila Pancasila
pengenalanya terhadap
beberapa simbol sila Pancasila

Bahasa Indonesia
3.2 Mengenal teks cerita 3.2.2 Menceritakan berbagai jenis 3.2.2 Menceritakan berbagai
narasi sederhana kegiatan kegiatan di lingkungan sekitar jenis kegiatan di lingkungan
dan bermain di lingkungan sekitar
dengan bantuan guru atau
teman dalam bahasa
indonesia lisan dan tulis yang
dapat diisi dengan kosakata
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PADA BUKU INDIKATOR HASIL ANALISIS
bahasa daerah untuk
membantu pemahaman
4.2 Memperagakan teks cerita
narasi sederhanatentang 4.2.1 Menulis cerita narasi 4.2.1 Menulis cerita narasi
kegiatan dan bermain sederhanatentang kegiatan sederhanatentang kegiatan
dilingkungan secara mandiri dilingkingan sekitar dengan EYD dilingkingan sekitar dengan
dalam bahasa Indonesia lisan yang benar EYD yang benar
dan tulis yang dapat diisi
dengan kosakata bahasa
daerah untuk membantu
penyajin

Matematika
3.4 Mengenal nilai tukar antar 3.4.2 Menentukan nilai 3.4.2 Menentukan nilai
pecahan uang sekelompok pecahan uang sekelompok pecahan uang
4.4 Mendemonstrasikan 4.4.2 Mendemonstrasikan cara 4.4.2 Mendemonstrasikan
berbagai penukaran uang di menentukan nilai sekelompok cara menentukan nilai
depan kelas dengan berbagai pecahan uang sekelompok pecahan uang
kemungkinan jawaban

PJOK
3.5 Mengetahui konsep 3.5.2 Mengidentifikasi pola gerak 3.5.2 Mengidentifikasi pola
pariasi berbagai pola gerak dasar bergantung dalam gerak dasar bergantung dalam
dasar dominan statis aktivitas senam aktivitas senam
( bertumpu dengan tangan
dan lengan
depan/belakang/samping,
baergantung sikap kapal
terbang dan berdiri dengan
salah satu kaki) serta pola
gerak dominan dinamis
(menolak, mengayun,
malayang diudara, berputar
dan mendarat) dalam aktivitas
senam.
4.5 Mempraktikkan variasi 4.5.2 Melakukan gerakan 4.5.2 Melakukan gerakan
berbagai pola gerak dasar bergantung bergantung
dominan statis ( bertumpu
dengan tangan dan lengan
depan/belakang/samping,
baergantung sikap kapal
terbang dan berdiri dengan
salah satu kaki) serta pola
gerak dominan dinamis
(menolak, mengayun,
malayang diudara, berputar
dan mendarat) dalam aktivitas
senam.
LK 2.2b BG

PETUNJUK PENGISIAN LK 2.2b TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Bukalah halaman pada buku guru yang memuat Tujuan Pembelajaran.


Tujuan Pembelajaran terdapat pada setiap judul Pembelajaran, misalnya Pembelajaran 1.
2. Salinlah tujuan pembelajaran pada buku guru tersebut ke dalam tabel LK kolom Tujuan
Pembelajaran pada Buku.
3. Cermatilah tujuan pembelajaran pada buku tersebut. Sesuaikan dengan kaidah perumusan
tujuan pembelajaran. Kaidah perumusan tujuan pembelajaran dapat dilihat pada handout.
4. Tuliskan hasil analisis tujuan pembelajaran tersebut pada tabel LK kolom Tujuan pembelajaran
hasil analisis.

2. TUJUAN PEMBELAJARAN

KELAS : DUA
TEMA : 1 (AKU DAN SEKOLAHKU)
SUBTEMA : 1 (TUGAS-TUGAS SEKOLAHKU)
PEMBELAJARAN : DUA

TUJUAN PEMBELAJARAN PADA BUKU TUJUAN PEMBELAJARAN HASIL ANALISIS


1. Dengan mengamati gambar kegiatan Cukup Sesuai
bergantung, siswa dapat mengidentifikasi pola
gerak dasar bergantung dalam aktivitas senam
dengan teliti.
Cukup Sesuai
2. Dengan mengamati gambar kegiatan
bergantung, siswa dapat melakukan gerakan
bergantung dengan percaya diri.
3. Dengan tanya jawab, siswa dapat menceritakan Cukup Sesuai
berbagai jenis kegiatan di lingkungan sekitar
dengan santun.
4. Dengan bercerita tentang kegiatan di lingkungan Cukup Sesuai
sekitar, siswa dapat menulis cerita narasi
sederhana dengan ejaan yang benar secara teliti.
5. Dengan mengamati gambar berbagai kewajiban,
siswa dapat menunjukkan contoh perilaku di Cukup Sesuai
sekolah sesuai dengan makna simbol dari sila kedua
Pancasila dalam lambang negara Garuda Pancasila
dengan teliti.
6. Dengan proses pembiasaan, siswa dapat Cukup Sesuai
berperilaku di sekolah sesuai makna simbol dari sila
kedua Pancasila dalam lambang negara Garuda
Pancasila dengan percaya diri.
7. Dengan menggunakan berbagai pecahan uang,
siswa dapat menentukan nilai sekelompok pecahan Cukup Sesuai
uang dengan teliti.
8. Dengan menggunakan berbagai pecahan uang,
siswa dapat mendemonstrasikan cara menentukan
Cukup Sesuai
nilai sekelompok pecahan uang dengan teliti.
LK 2.2c BG

PETUNJUK PENGISIAN LK 2.2c KEGIATAN PEMBELAJARAN

1. Bukalah halaman pada buku guru yang memuat kegiatan pembelajaran.


Halaman kegiatan pembelajaran tersebut terdapat pada setiap Pembelajaran.
2. Cermatilah kegiatan pembelajaran yang terdapat pada buku guru.
3. Salinlah kegiatan pembelajaran tersebut pada tabel LK 2.2.c pada kolom Kegiatan Pembelajaran
pada Buku.
4. Lakukan identifikasi penerapan pendekatan saintifik,penerapan model-model pembelajaran
(Project Based Learning, Problem Based learning dan Discovery Learning), serta higher oreder
thinking skills pada kegiatan pembelajaran tersebut. Tuliskan ada atau tidak pada kolom yang
tersedia. Bila ada tuliskan contohnya pada kolom yang tersedia. Bila tidak ada tuliskan saran
pada kolom yang tersedia dengan memerhatikan tujuan pembelajaran hasil analisis seperti
tercantum pada tabel LK 2.2b

3. KEGIATAN PEMBELAJARAN

KELAS : DUA
TEMA : 1 (AKU DAN SEKOLAHKU)
SUBTEMA : 1 (TUGAS-TUGAS SEKOLAHKU)
PEMBELAJARAN : DUA
Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Kegiatan Kegiatan Keterangan
pada Buku Pembelajaran Pembelajaran Pembelajaran yang dan Saran
dengan dengan Memunculkan Kegiatan
Menerapkan Menerapkan HOTS(Keterampilan Pembelajaran
Pendekatan Model-model Berpikir Tingkat
Saintifik Pembelajaran Tinggi)
(Pjbl, PBl, DL)
Ada Tidak Ada Tidak Ada Tidak
Ada ada ada
Ayo mengamati
• Siswa mengamati Ada Tidak
gambar Dayu melakukan ada
kegiatan bergantung pada
palang tunggal dengan
teliti (mengamati).
• Siswa diarahkan juga Ada Tidak
mengamati alternatif ada
kegiatan yang bisa
dilakukan dalam kegiatan
bergantung, misalnya
pada pohon di sekitar
sekolah (mengamati). Ada Ada
• Siswa diajak mengajukan
pertanyaan berdasarkan
gambar yang diamati
(menanya). Ada Tidak
•Siswa saling menukarkan ada
jawabannya dengan siswa
yang lain.
Ayo membaca Ada Tidak
 Guru ada
Perlu mengarahkan siswa
mengajukan pertanyaan
yang bervariasi, sehingga
dapat mengembangkan
wawasan siswa. Ada Tidak
•Siswa membaca teks
terkait dengan gambar
Dayu dalam kegiatan
bergantung
(mengumpulkan Ada Ada
informasi).

• Siswa diarahkan untuk


menemukan makna yang
terkandung dalam teks Ada Ada
yang dibaca
(mengasosiasikan).
Ayo berlatih
• Siswa kembali
mengamati gambar Ada Tidak
Dayu bergantung ada
pada
palang tunggal dan
ring (mengamati). Tidak
• Siswa menirukan Ada ada
gerakan sesuai
gambar yang diamati
(mengumpulkan
informasi/eksperime
n). ada Tidak
• Bertanya jawab ada
tentang perasaan
masing-masing siswa
setelah menirukan
gerakan (menanya).
Ayo bercerita Ada Tidak
• Siswa diajak untuk ada
bercerita setelah
melakukan kegiatan
bergantung dengan Ada Tidak
bahasa yang santun ada
(mengkomunikasikan). Ada
•Kegiatan bergantung
yang pertama pada palang Tidak
tunggal (mengumpulkan ada
informasi).
•Kemudian dilanjutkan
bergantung pada ring.
•Agar lebih menarik, boleh Ada Tidak
dilakukan beberapa kali. ada
• Siswa yang lain
menanggapi cerita teman
yang ditampilkan Ada Ada
(mengkomunikasikan).
Ayo menulis
•Siswa menuliskan
kembali cerita yang
disampaikan
(mengkomunikasikan). Ada ada
Ayo beraktivitas
• Siswa mengamati
gambar siswa yang sedang
berdiskusi dan Ada Tidak
membersihkan halaman ada
sekolah (mengamati).
• Siswa diarahkan untuk
menjawab pertanyaan
sesuai gambar
(mengasosiasikan). Ada Tidak
• Membimbing siswa ada
untuk menceritakan
kegiatan yang pernah
dilakukan sesuai gambar
(mengkomunikasikan).
Ayo berlatih
• Siswa diajak Ada Tidak
memperhatikan kolom ada
pembiasaan tentang
pengamalan sila kedua
Pancasila yaitu mengenai
hak dan kewajiban
(mengamati). Ada Ada
• Mengarahkan siswa
untuk membiasakan
perilaku yang ada pada Ada Ada
kolom pembiasaan dengan
tanggung jawab
(mengumpulkan
informasi).
Ayo mengamati Ada Ada
•Siswa diajak
memperhatikan
sekelompok pecahan uang
(mengamati).
•Siswa menentukan nilai Ada Tidak
sekelompok pecahan uang ada
yang diamati
(mengasosiasikan).
Ayo berlatih
• Setelah paham tentang Ada Tidak
nilai sekelompok pecahan ada
uang,siswa diajak
mengerjakan latihan
(mengumpulkaninformasi) Ada Tidak
. ada
•Siswa dibimbing
mengungkapkan pendapat
tentang ma-teri yang
belum dipahami siswa
(mengkomunikasikan).
•Siswa diberikan
penguatan dan
penghargaan
terhadapprestasi belajar
siswa.
•Siswa diarahkan untuk
menyimpulkan
pembelajarandengan
bahasa sendiri
(mengkomunikasikan).
LK 2.2d BG

PETUNJUK PENGISIAN LK 2.3. d PENILAIAN


1. Bukalah halaman pada buku guru yang memuat tentang penilaian.
Penilaian terdapat pada setiap judul pembelajaran, misalnya Pembelajaran 1, Pembelajaran 2, dan
seterusnya.
2. Cermatilah penilaian yang ada pada buku, sesuaikan dengan tujuan pembelajaran hasil analisis
pada LK 3.2.b.
3. Tandailah dengan check list (V) pada kolom sesuai atau tidak sesuai.
4. Penilaian sikap dapat dilihat kesesuainnya dengan tujuan pembelajaran yang telah dirumuskan.
Sikap yang dikembangkan tercantum pada degree tujuan pembelajaran, misalnya percaya diri,
teliti, dan santun.
5. Penilaian keterampilan dapat dilihat kesesuaiannya dengan indikator yang dirumuskan dari KD
yang berasal dari KI 4. Misalnya, apakah akan dinilai unjuk kerja atau unjuk produk.
6. Penilaian pengetahuan dapat dilihat kesesuaiannya dengan indikator yang dirumuskan dari KD yang
berasal dari KI 3. Misalnya, tes pengetahuan yang terdapat pada buku siswa, yang terdiri atas tes
tertulis atau tes lisan.
7. Analisis penilaian pada buku siswa dan buku guru difokuskan pada kesesuaian dengan indikator
yang dirumuskan. Cara pembuatan instrumen penilaian secara lengkap dapat dilihat pada Materi
Pelatihan 4 tentang Penilaian

4. PENILAIAN

KELAS : DUA
TEMA : 1 (AKU DAN SEKOLAHKU)
SUBTEMA : 1 (TUGAS-TUGAS SEKOLAHKU)
PEMBELAJARAN : DUA
Tidak
Penilaian Sesuai Keterangan Saran
Sesuai
Sikap sesuai siswa dapat berperilaku di Cukup
sekolah sesuai makna
simbol dari sila kedua
Pancasila dalam lambang
negara Garuda Pancasila
dengan percaya diri.

Keterampilan Sesuai siswa dapat menulis cerita cukup


narasi sederhana dengan
ejaan yang benar secara
teliti.

Pengetahuan sesuai siswa dapat menentukan cukup


nilai sekelompok pecahan
uang dengan
teliti.

KELOMPOK 4
1. MULIANA, S.PD.SD
2. MURIHAN, S.PD
3. MARZOAN

Anda mungkin juga menyukai