Anda di halaman 1dari 1

SILABUS

Nama Sekolah : SLB B Negeri Pembina Tingkat Nasional Bali


Satuan Pendidikan : SDLB B
Mata Pelajaran : Bina Komunikasi Persepsi Bunyi dan Irama. ( BKPBI )
Kelas/Semester : I / 1 ( Satu )
Standar Kompetensi :
1.Mendeteksi bunyi – bunyi di sekitarnya dengan menggunakan ABM , maupun tanpa ABM sebatas sisa pendengaran anak.
Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Kegiatan Alokasi waktu Bentuk/ aspek Sumber Belajar
Pembelajaran kompetensi penilaian
dasar
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)
1.1. Menyadari  Mendengarkan atau Berbagai macam bunyi - Latihan 2 x 30 menit Pemberian tugas KTSP
adanya bunyi latar merasakan ada dan latar belakang dengan menganggukkan kepala Unjuk kerja. Pedoman
belakang yang dating tidak adanya bunyi kekerasan 90 dB atau jika mendengar atau BKPBI,SKKD
secara tiba-tiba dengan menggangguk lebih dari bunyi benda. merasakan adanya Program
dengan kekerasan 90 bila mendengar bunyi bunyi. KhususBKPBI(BSNP)
dB atau lebih. dan menggeleng bila - Latihan Kreasi guru
tidak mendengar menggelengkan kepala Genderang..
bunyi. jika tidak mendengar
adanya bunyi.

Mengetahui Jimbaran, 200

Kepala SLB.B N PTN Jimbaran Guru Mata Pelajaran,

Dra. Made Murdani, M.Pd. S u p a r j o n o.


NIP. 131 477 339. NIP. 131286570

Anda mungkin juga menyukai