Anda di halaman 1dari 3

Quality – Model Quality

2. M odel Quality

2 .1 Membuat Mode l Qua lity


Model quality dibuat untuk digunakan dalam membuatan table surface dari
setiap quality interval.

Untuk membuat quality model:

q Buka Minescape Explorer


q Ekspansi hirarki Qualities.
q Buka folder Quality model.

q Pilih tombol Create. Form berikut akan ditampilkan.

07/06/04 2–1
Quality – Model Quality

1. Quality Model
• Model spec. Nama dari spesifikasi model quality yang dapat dibuat
hingga maksimum 16 karakter.
2. Definition
• Description. Keterangan hingga maksimum 32 karakter.
• Code for model. Adalah nama kode untuk model quality hingga
maksimum 4 karakter. Nama kode ini akan digabungkan dengan
nama interval dan nama kode quality dan digunakan sebagai nama
surface qualiy dengan format <kode model >_<nama
interval>_<kode kality>, misalnya Q_A_ASH.
• Default interpolator. Nama default interpolator yang akan
digunakan untuk setiap kode quality. Nama interpolator yang
berbeda-beda dapat juga ditentukan untuk masing -masing kode
quality, yaitu dengan memasukkan masing-masing nama kode
quality pada kolom Quality definitions dan nama interpolator yang
digunakannya pada kolom Interpolator specs. Jika kolom-kolom
tersebut dikosongkan, maka nama default interpolator akan
digunakan.

2.2 Mengatur Mode l Qua lit y


Untuk mengatur model quality:
q Dalam Stratmodel page pilih Setup † Current Model
q Form berikut akan ditampilkan:

Bebagai macam model quality dapat dibuat, tapi hanya satu model saja
yang akan digunakan dalam setiap pengoperasian yang berhubungan
dengan model quality. Oleh karena itu model quality harus diset terlebih
07/06/04 2–2
Quality – Model Quality

dahulu sebelum melakukan pengoperasian yang berhubungan dengan


model quality sehingga dapat diakses oleh module yang berkaitan.

Set quality model caranya sama dengan set schema, yaitu dengan cara
memasukkan nama model quality spec yang akan digunakan.

2.3 Fungsi Tombo l Import, De lete, Ed it, Vie w, Rename


dan Cop y da lam Page Minescape Explo rer Suatu
Folder Qua lity Mode l
Fungsi-fungsi lain yang terdapat dalam menu quality model adalah:

Import
Untuk mengimport/memindahkan quality model kedalam bentuk data file.

Delete
Untuk menghapus sebuah model quality.

Edit
Untuk merubah parameter dari suatu definisi quality.

View
Untuk menampilkan parameter-parameter suatu model quality yang telah
dibuat.

Rename
Untuk mengganti nama model quality dengan nama yang baru.

Copy
Untuk menyalin suatu model quality.

07/06/04 2–3

Anda mungkin juga menyukai