Anda di halaman 1dari 6

BAMBU AIR

PENGERTIAN

Tanaman Hias Bambu Air 

Tanaman yang sering

disebut rough horsetail atau ekora

kasar ini termasuk tanaman paku paku.

 Equisetum Hyemale L merupakan

nama latin dari tanaman bambu air.

MANFAAT TANAMAN HIAS

1. Sebagai Pembersih Kolam

2. Sebagai Pembawa Hoki

3. Sebagai Penenang Jiwa

Tips menanam dan merawat

Tempatkan tanaman hias bambu air di

tempat yang mendapatkan sinar matahari

Lumpur sawah merupakan media tanam


yang ideal untuk tanaman hias bambu air

ADAM HAWA

pengertian

Nama Latin tumbuhan Adam Hawa

adalah Rhoeo discolor. 

Adam hawa adalah nama populer

tumbuhan  yang di Indonesia di

kenal dengan banyak nama,

antara lain adalah Nanas kerang,

bangka-bangkaan, atau Sasongkokan.

  Manfaat :

 Menyembuhkan bronkitis
 Melancarkan sistem pencernaan
 Menghentikan diare
 Mengobati disentri atau BAB
 Mengatasi sembelit
 Meringankan nyeri persendian
Bambu Dracena

'Drasaena atau bambu rezeki adalah 

Dracaena Sanderiana atau sering

disebut ribbon plant.

Macam macam dracaena.

 Dracaena Reflexa alias Song

of India yang umum dijadikan

daun potong. Dracaena Tricolor

untuk tanaman lanskap.

 Dracaena sanderiana yang digunakan

untuk pewarna kue  banyak ditanam

sebagai komponen taman maupun

berdiri sendiri.

 Ada juga yang ditanam di pot.

Bentuk daunnya membulat dan jatuh

Warnanya hijau polos,

Bambu Airis
Nama Populer : Airis, Iris

Nama Latin   : Iris sp

Familia            : Iridaceae

Daerah Asal       : Eropa, Timur Tengah

Penempatan      : Halaman depan dll

Perbanyak         : Biji, Umbi

Media Tanam     : Tanah Kebun

pengertian

Nama Airis (Iris) diambil dari nama

seoran dewi pelangi Yunani, Iris,

karena warna bunga airis yang

beraneka ragam, berbeda-beda

tergantung dari spesiesnya.

Cara merawat

paparan sinar matahari penuh dan

penyiraman yang cukup banyak.

Jeruk Nipis
Jeruk nipismerupakan jenis tumbuhan

yang masuk kedalam suku jeruk-jerukan,

tersebar di Asia Dan Amerika Tengah 

dikenal juga sebagai jeruk pecel

Manfaat :

Menghilangkan noda hitam


 Menghilangkan jerawat
 Mengencangkan pori-pori
 Menghapus kulit mati
 Mengatasi flek hitam
 Mengatasi pori-pori membesar
 Menjaga kelembapan kulit

Anda mungkin juga menyukai