Anda di halaman 1dari 68

BASIC AND PRODUCT KNOWLEDGE

AIR CONDITIONING

1
CONTENT

PRODUCT KNOWLEDGE PENGANTAR PENDINGINAN


1. PRODUCT LINE-UP 1. ELEMEN PENDINGINAN
RESIDENTIAL | ROOM AIR
COMMERCIAL | SKY AIR
2. MEMAHAMI BEBAN PANAS
INDUSTRIAL | PACKAGED 3. PRINSIP REFRIGERASI
2. AC CENTRAL - VRV 4. REFRIGERAN
VRV SYSTEM
VRV LINE UP
PIPING CONNECTION

2
CONTENT

PRODUCT KNOWLEDGE

3
1. PRODUCT LINE-UP

RESIDENTIAL COMMERCIAL INDUSTRIAL

CO CO CO

4
1. PRODUCT LINE-UP

RESIDENTIAL | ROOM AIR MULTI - SPLIT SINGLE - SPLIT


1.5 – 3 HP 0.5 – 2.5 HP

CO

5
1. PRODUCT LINE-UP

COMMERCIAL | SKY AIR

CO

2 – 6 HP

6
1. PRODUCT LINE-UP

INDUSTRIAL | PACKAGED

CO

8 – 20 HP

7
2. AC CENTRAL VRV

CO

8
2. AC CENTRAL VRV
SYSTEM

VARIABLE
Sistem yang dapat diatur berdasarkan kebutuhan beban pendinginan

REFRIGERANT
Menggunakan tipe R410aCO
dengan sistem direct-expansion

VOLUME
Mengatur aliran refrigerant menggunakan electronic expansion valve
dan kinerja kompresor

9
2. AC CENTRAL VRV
SYSTEM

CO

10
2. AC CENTRAL VRV
VRV LINE-UP

CO

11
2. AC CENTRAL VRV
PIPING CONNECTION

Range Capacity : 6 – 60 HP

12
2. AC CENTRAL VRV
PIPING CONNECTION

13
PENGANTAR PENDINGINAN UDARA

14
ELEMEN PENDINGINAN UDARA

SUHU KELEMBABAN

KEBERSIHAN DISTRIBUSI UDARA

RUANGAN AKAN DINYATAKAN NYAMAN JIKA DAPAT MENYESUAIKAN KEEMPAT ELEMEN INI

15
ELEMEN PENDINGINAN UDARA

TEMPERATUR

24ºCDB 22ºCWB

Suhu Optimal Musim panas: 24~27ºC


Musim dingin: 18~22ºC

16
ELEMEN PENDINGINAN UDARA

KELEMBABAN

35ºCDB 22ºCWB 35ºCDB 31.8ºCWB

PERBEDAAN BESAR PERBEDAAN KECIL


= =
KELEMBABAN RENDAH KELEMBABAN TINGGI

32%RH 80%RH

Kelembaban Musim panas: 60%RH


Optimal Musim dingin: 45-60%RH

17
ELEMEN PENDINGINAN UDARA

KEBERSIHAN

JENIS KONTAMINASI UDARA

Luar Ruangan Dalam ruangan

18
ELEMEN PENDINGINAN UDARA

KEBERSIHAN

Standar Kebersihan Udara


Dirty air
Volume debu : < 0,15 mg
per meter kubik udara
Kandungan CO2 : < 1,000 ppm

DIPERLUKAN FILTER UNTUK


MENYARING UDARA YANG BERCAMPUR
BERBAGAI JENIS KONTAMINAN

19
ELEMEN PENDINGINAN UDARA

DISTRIBUSI UDARA
Distribusi udara : Aliran udara di dalam ruangan

Aliran udara optimal (kecepatan udara) : < 0.5m/s

20
ELEMEN PENDINGINAN UDARA

MEMAHAMI KENYAMANAN
Kenyamanan dalam ruangan dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya:
1. Kondisi fisik seseorang
2. Pakaian yang digunakan
3. Kegiatan yang dilakukan
Kenyamanan dipengaruhi juga oleh suhu dan kelembaban dalam ruangan.
Kenyamanan dapat diperoleh jika suhu sekitar 23°C pada 50% hingga sekitar
26°C pada kelembaban 70%, nilai-nilai di atas adalah rekomendasi dari
ASHRAE Handbook of Fundamentals.
Rekomendasi dari Standar Nasional Indonesia (SNI) 03-6572-2001,
menyebutkan kenyamanan suhu daerah tropis ialah:
1. Dingin, antara suhu efektif 20,5 ° C - 22,8 ° C dan RH 40% - 60%.
2. Nyaman, antara suhu efektif 22,8 ° C - 25,8 ° C dan RH 40% - 60%.
3. Hangat, antara suhu efektif 25,8 ° C - 27,1 ° C dan RH 40% - 60%.

21
ELEMEN PENDINGINAN UDARA

MEMAHAMI KENYAMANAN
Musim panas : Kelembaban Rendah humidity ⇒ Terasa Dingin
Musim dingin : Kelembaban Tinggi ⇒ Terasa Hangat
Fresh
Muggy
Comfort

After
dehumidifying

Room Temp 28C Humidity 80% Room Temp 28C Humidity 50%
High temperature makes it hot and humid. Room is comfortable at same temperature.

Thermographs menunjukkan distribusi suhu pada permukaan kulit 30 menit


setelah memasuki ruangan.

22
2. MEMAHAMI BEBAN PANAS

BEBAN PANAS

23
2. MEMAHAMI BEBAN PANAS

BEBAN PANAS

PANAS SENSIBEL
PANAS LATEN

24
BEBAN PANAS

PANAS SENSIBEL

Perubahan Suhu

Substance Substance

Tidak mengalami perubahan bentuk fisik

25
BEBAN PANAS

PANAS LATEN

Tidak Ada Perubahan Suhu

Substance Substance

Mengalami perubahan bentuk fisik

26
BEBAN PANAS

KLASIFIKASI BEBAN PENDINGINAN

BEBAN LUAR
BEBAN INTERNAL
BEBAN LAINNYA

27
KLASIFIKASI BEBAN PENDINGINAN

BEBAN LUAR

PENGUATAN SINAR MATAHARI MELALUI KACA

Energi
Radiasi

28
KLASIFIKASI BEBAN PENDINGINAN

BEBAN LUAR
SINAR MATAHARI BER TRANSMISI MELALUI
DINDING DAN ATAP
S
T

(T+S)R

Energi Matahari Terserap (S)


Transmisi (T)
S
(T+S)W

29
KLASIFIKASI BEBAN PENDINGINAN

BEBAN LUAR
TRANSMISI MELALUI KACA, PLAFON,
PARTISI ATAU LANTAI
27ºC
Plafon

23ºC S
21ºC 35ºC

Partisi Di Luar

Lantai
27ºC

30
KLASIFIKASI BEBAN PENDINGINAN

BEBAN LUAR

INFILTRASI

INF (S+L)

S - Panas Heat
L – Panas Latent

31
KLASIFIKASI BEBAN PENDINGINAN

BEBAN LUAR

VENTILASI

Udara luar
memasuki ruang
langsung

32
KLASIFIKASI BEBAN PENDINGINAN

BEBAN INTERNAL

1. Beban Orang 2. Beban Lampu 3. Beban Peralatan

33
KLASIFIKASI BEBAN PENDINGINAN

BEBAN LAINNYA

SISI UDARA SUPPLY


SISI UDARA KEMBALI
UDARA LUAR ATAU VENTILASI

34
3. PRINSIP REFRIGERASI

35
3. PRINSIP REFRIGERASI

SIKLUS REFRIGERASI
Indoor Outdoor
Indoor heat
exchanger Outdoor heat
exchanger

Heat Heat

Low-temp.
refrigerant

Heat
Indoor unit

Outdoor unit

Compressor

(1) Refrigeran menyerap (2) Memanaskan (3) Refrigeran


panas refrigeran melepaskan panas
Low-temp. refrigerant up High-temp.
Indoor refrigerant refrigerant Outdoor
"Property of heat" "Mechanically" "Property of heat"
36
3. PRINSIP REFRIGERASI

STATUS PENGOPERASIAN

[Air-cooled R410A]

Evaporator Condenser

Indoor unit
Outdoor unit
Compressor
Low-temp.
low-pressure liquid
High-temp.
high-pressure liquid

Low-temp.
low-pressure gas
High-temp.
high-pressure gas
Expansion
valve

37
4. REFRIGERAN

38
4. REFRIGERAN

JENIS DAN KARAKRERISTIK REFRIGERAN


Terminology
R Refrigerant Example: R22, R410A, etc.

[Fluorocarbons]
CFC Chloro Fluoro Carbon Example: R11 (CFC11), R12 (CFC12)

Contain chlorine and are considered to deplete the ozone layer.

HCFC Hydro Chloro Fluoro Carbon Example: R22 (HCFC22)


Contain chlorine, but also hydrogen, so do not deplete the ozone layer as much as CFCs.

HFC Hydro Fluoro Carbon Example: R134a (HFC134a), R410A (HFC410A)


Contain hydrogen but not chlorine, so do not deplete the ozone layer.

CFC HFC
HCFC

39
4. REFRIGERAN

PERBANDINGAN REFRIGERAN

 Environmental advantages  Practical advantages


 Ozone Depletion Potential (ODP) is zero.  Pressure losses are lower than R22 or R410A
 Global Warming Potential (GWP) is much and the Liquid density is also 10% lower.
lower than R22 and R410A  The Piping diameter can be smaller.
 The Peak power consumption is also lower.

40
Q&A Session
41
INNOVATION OF HEALTH AND COMFORT

INDOOR AIR QUALITY

“WHAT WE BREATHE”

42
Latar Belakang | IAQ

3X
Breakfast Lunch Dinner
1 hari
MAKAN

++
++ 2L
1 hari
500 mL 500 mL 500 mL 500 mL
MINUM
Kebutuhan manusia
setara terhadap Udara jauh lebih
besar dibandingkan makan
1X inhale ± 500 mL
& minum

± 23.000 X inhale
UDARA 1 hari
23.000 botol ~ 500 mL
43
Permasalahan | IAQ
https://www.iqair.com/id/indonesia Kualitas udara

Konsentrasi PM 2.5 saat ini 5.1


kali di atas nilai panduan kualitas
udara tahunan WHO

Nomor 1077 / MENKES / PER / V / 2011

Maximum Rate of Particle


35 (μg/m3) / day

35
Tingkat PM2.5 Jakarta
pada 6 Desember 2021
mencapai 40.8 μg/m3
44
Permasalahan | IAQ
Aktifitas Manusia
The National Human Activity Pattern Survey

86,9%
Manusia beraktifitas
didalam ruangan

45
Permasalahan | IAQ
Ringkasan

Kualitas Udara (IAQ) Pandemi Covid-19


Nomor 1077 / MENKES / PER / V / 2011

Maximum Rate of Particle Virus COVID-19 bertransmisi


35 (μg/m3) / day melalui udara

Aktifitas Manusia
86,9% Manusia beraktifitas didalam ruangan

Dalam menjaga kualitas udara pada


bangunan-bangunan yang kita huni, DAIKIN
akan membantu memberikan solusi

46
Parameter | IAQ
PERMENKES 1077
Nomor 1077 / MENKES / PER / V / 2011

PEDOMAN PENYEHATAN DALAM RUMAH

Suhu Ruang (RH) Kelembaban Konsentrasi CO2


180 ~ 300C 40 ~ 60 % 1.000 ppm / 8 Jam

Particulate Matter (PM)

PM 2,5 35 μg/m3 / hari

PM 10 70 μg/m3 / hari μ : Mikro


47
Parameter | IAQ
Rambut Manusia
PM 2,5 Apa itu PM 2.5 ?
Partikel pembakaran, Senyawa
50 – 70 μm (microns) Organik, Logam, dll. PM2.5 merupakan materi
in diameter < 2,5 μm (microns) in diameter partikulat dengan ukuran partikel
0,3 - 2,5 µm.
PM 10 Ini terjadi karena jelaga dan zat
Debu, Serbuk Sari, Jamur, dll.
< 10 μm (microns) in diameter berbahaya dari asap pabrik dan
fasilitas serupa, gas buang mobil,
dan fenomena alam seperti awan
debu.
Bahan PM2.5 memiliki ukuran
90 μm (microns) in diameter
Pasir Pantai (halus) partikel yang sangat kecil,
sehingga dapat dengan mudah
Standard
Max. Rate of Particle masuk jauh ke dalam paru-paru,
(μg/m3 )/ Day dan meningkatkan risiko:
PERMENKES RI 35 μg/m3 asma, bronkitis, atau penyakit
WHO 25 μg/m3 lain pada organ pernapasan.

ASHRAE 2010 15 μg/m3


48
Aplikasi Bangunan | IAQ

RESIDENCE COMERCIAL

House Hotel Office Building

Apartment University Hospital

Beda aplikasi bangunan, beda pula pengaplikasian sistem udaranya


49
Aplikasi Bangunan | IAQ
Residence
Air Purifier
Aplikasi : AC Rumahan + Air Purifier
MCK55TVM6
Jangkauan :

41 m 2
4 Tingkatan Filter
:• PRE-FILTER
• HEPA FILTER
• DEODORIZING
FILTER
• HUMIDIFYING FILTER

Dilengkapi dengan Air Purifier mampu


Teknologi : menghilangkan 99%
partikel dengan ukuran
0.1–2.5 µm.

50
Aplikasi Bangunan | IAQ
Comercial
Heat Reclaim Ventilator (HRV)
Heat Reclaim Ventilator dapat
melakukan fungsi supply fresh air ke
dalam ruangan dan juga membuang
udara jenuh dari ruangan ke luar
gedung guna menurunkan kadar karbon
dioksida

51
Aplikasi Bangunan | IAQ
Aplikasi : VRV + HRV + FILTER Comercial

Medium Filter Medium


MERV 14 (F8)
SA FA Filter
Eff. 90-95% 27°C SA MERV 14 (F8)
25°C Eff. 90-95%

EA FA EA Pre Filter MERV 7 (G4)


RA FA 27°C
27°C 27°C 27°C
RA Eff. ≥ 90%
FA FA FA
3 27°C
1 OA Fresh air from
27°C
outdoor
33°C

EA EA EA 27°C
EA Exhaust air to
27°C outdoor
Medium Filter MERV 14 (F8) Eff. 90-95% 2
1 Udara dari luar (OA) suhu 33°C disaring oleh PRE Filter
HRV menurunkan suhu udara luar (OA) dengan cara menyinggungkan udara
2
dari dalam ruang yg suhunya lebih rendah (EA)  33°C ke 27°C
Udara dari luar (OA) yang sudah disilangkan, disaring lagi oleh MED Filter dan
3 siap untuk didistribusikan ke ruangan

Medium filter
Mampu menyaring
partikel berukuran 1~3
*Terdapat proses pertukaran udara, namun kadar micron
CO2 didalam ruangan tidak dapat terkontrol 52
Aplikasi Bangunan | IAQ
Aplikasi : HRV + CO2 sensor Comercial

Sensor CO2 Sensor CO2 oleh pihak ke-tiga


Aksesoris tambahan Daikin Terintegrasi pada WAGO & iTM
HRV UNIT AIRFLO HRV UNIT Apabila pembacaan melebihi batas yang di
W tentukan (>900 ppm) sensor akan memberikan
perintah ke WAGO dan akan diteruskan ke iTM

CONCENTRATION
iTM akan memerintahkan HRV untuk bekerja
Modul CO2

(PPM)
CO2 3rd Party CO2
sensor Sensor with
terpasang readout
didalam unit
WAGO
HRV

Tidak hanya ON/OFF, HRV dapat dioperasikan dengan Intelligent Touch


Manager
kecepatan yang berbeda

53
Aplikasi Bangunan | IAQ
Comercial
Outdoor Air Processing Unit

• Dikenal dengan istilah Pre-Cooling


Unit.
• Tidak memiliki fungsi ventilasi yang
artinya hanya dapat melakukan supply
fresh air saja ke dalam ruangan.
• Cakupan airflownya mulai dari 1.080
CMH sampai dengan 2.100 CMH dan
terhubung ke sistem VRV

54
Aplikasi Bangunan | IAQ
Aplikasi : VRV + OA.Processing + FILTER Comercial

Medium Filter
MERV 14 (F8) SA FA
Eff. 90-95%
25°C SA
25°C

Medium Filter
FA MERV 14 (F8)
RA FA 25°C
25°C
Eff. 90-95% RA
27°C
FA FA 25°C FA 1 OA Fresh air from
33°C outdoor

Medium Filter MERV 14 (F8) Pre Filter MERV 7 (G4)


Eff. 90-95% Eff. ≥ 90%
2
1 Udara dari luar (OA) suhu 33°C disaring oleh PRE Filter
2 Outdoor Air Processing menurunkan udara luar (OA)
menggunakan Refrigerant  33°C ke 25°C (tidak menambah
beban panas didalam ruangan)
Daikin Filter PM
2,5 (Optional)
Dapat ditambahkan
sebagai pengganti MED.
*Terdapat proses pertukaran udara, namun kadar Filter
CO2 didalam ruangan tidak dapat terkontrol 55
Kesimpulan | IAQ
American Air Filter

RESIDENCE

AC Rumahan + Air Purifier

COMERCIAL *Terdapat proses


pertukaran udara, namun
kadar CO2 didalam
VRV + HRV + Filter ruangan tidak dapat
terkontrol

HRV + CO2 Sensor

*Terdapat proses
VRV + OAP + Filter pertukaran udara, namun
kadar CO2 didalam
ruangan tidak dapat
terkontrol

Recomended
VRV +HRV/OAP +
CO2 Sensor + Filter
56
Penunjang Lain | IAQ
American Air Filter

Daikin telah berkolaborasi dengan American Air Filter untuk


menyediakan Filter-Filter, mulai dari Pre Filter, Medium
Filter, sampai dengan Hepa Filter
American Air Filter sendiri telah berdiri dari tahun 1921 dan sampai saat ini menjadi
salah satu perusahaan penyedia filter terkemuka di dunia dengan jumlah fasilitas
pabrik sebanyak 22 lokasi yang tersebar di seluruh dunia.

PRE FILTER MED. FILTER HEPA FILTER

57
Penunjang Lain | IAQ
ASTROPURE - AAF

Meningkatkan kualitas udara Resirkulasi


dengan menghilangkan PM2.5, bakteri,
dan virus yang dibawa oleh penghuni
gedung yang memasuki ruangan.
58
Penunjang Lain | IAQ
ASTROPURE 450 - AAF
DESIGN 1 Pre Filter
Indoor Unit
Fresh MERV 7 (G4)
Air Eff. ≥ 90%

Ditempatkan pada AstroPure 450


Exhaust Outdoor Air bagian hisap (return)
Processing Unit pada Indoor unit Return Air
Air
Supply Air

Office Area
Medium Filter
DESIGN 2 AstroPure 450 Outdoor Air Pocessing Unit
MERV 14 (F8)
Fresh Air Eff. 90-95%

Ditempatkan pada Indoor Unit


Exhaust bagian hisap (return)
Air pada unit Fresh Air Return Air
Supply Air

Office Area 59
Penunjang Lain | IAQ
Pre Filter ASTROPURE 1700V - AAF
DESIGN 1 MERV 7 (G4)
Eff. ≥ 90%
Fresh Air
Indoor Unit
Exhaust Outdoor Air
Air Processing Unit Return Air
Supply Air Mudah ditempatkan pada
Office Area lokasi yang diinginkkan

DESIGN 2 Pre Filter MERV 7 (G4)


Eff. ≥ 90%
Fresh Air
Indoor Unit
Outdoor Air
Processing Unit Return Air
Dapat dihubungkan dengan ducting & Supply Air
Cocok untuk menciptakan kondisi
ruangan bertekanan Negatif

60
Perbandingan Sistem Ventilasi
Macam-macam Ventilasi
Ventilasi Fan
35℃ 35℃ 100% Room 26℃
Heat load

Ventilasi HRV
35℃ 29℃ 40% Room 26℃
Heat load

Ventilasi OAPU
35℃ 22℃ 0% Room 26℃
Heat load

Menurunkan suhu udara yang kita masukkan kedalam ruangan, akan meringankan kerja
AC yang ada di dalam ruangan
61
62
Perbandingan Sistem Ventilasi
Apartement | Studi Kasus

Suhu: 35oC
Master Bedroom Bedroom1 Living Room Bedroom 2 RH: 71%
40m² 20m² 70m² 20m²
OU Area
Suhu: 24oC Suhu: 24oC Suhu: 24oC Suhu: 24oC
RH: 55% RH: 55% RH: 55% RH: 55%

1. Lantai : 20
2. Total luasan : 220m2
3. Ketinggian Plafon : 3m
4. Fresh air : 150 m3/h.
5. Tiap lantai memiliki tempat OU
6. Target temp 24℃.
63
Perbandingan Sistem Ventilasi
Apartement | Studi Kasus
ALT-1 | Non Ventilation

Suhu: 35oC
Master Bedroom Bedroom1 Living Room Bedroom 2 RH: 71%
40m² 20m² 70m² 20m²
OU Area
Suhu: 24oC Suhu: 24oC Suhu: 24oC Suhu: 24oC
RH: 55% RH: 55% RH: 55% RH: 55% Tidak ada Ventilasi
IAQ yang kurang baik
Ventilasi : Tidak menggunakan ventilasi
Beban Panas Pemilihan Unit AC
Indoor Heat Fresh Air Total Cooling
Room IU/OU Model Capacity HP
(BTU/h) (BTU/h) Cap (BTU/h)
Master Bedroom 18,124 18,124 FXSQ50PAV1 19,100 2
Bedroom 1 10,441 10,441 FXSQ32PAV1 12,300 1.5
IU
Living Room 30,690 30,690 FXSQ80PAV1 30,700 3
Bedroom 2 10,366 10,366 FXSQ32PAV1 12,300 1.5 OU = 8HP
TOTAL 69,622 - 69,622 OU RXMQ8AY14 76,400 8

Tanpa menggunakan ventilasi, total kebutuhan AC


untuk apartemen sebesar 8HP
64
Perbandingan Sistem Ventilasi
Apartement | Studi Kasus
ALT-2 | Ventilasi FAN

Suhu: oCoC
Suhu:3535
Master Bedroom Bedroom1 Living Room Bedroom 2 RH:
RH:71%
71%
40m² 20m² 70m² 20m²
OU Area
Suhu: 24oC Suhu: 24oC Suhu: 24oC Suhu: 24oC 150m³/h
OA
RH: 55% RH: 55% RH: 55% RH: 55%
EA 150m³/h

Suhu: 24oC
Bisa dimanfaatkan
Ventilasi : FAN 150m³/h x 2 ; supply dari fan terhubung dengan indoor RH: 55%
Beban Panas Pemilihan Unit AC
Indoor Heat Fresh Air Total Cooling
Room IU/OU Model Capacity HP
(BTU/h) (BTU/h) Cap (BTU/h)
OU = 9HP
Master Bedroom 18,124 1,398 19,522 FXSQ50PAV1 19,100 2
Bedroom 1 10,441 1,398 11,840 FXSQ32PAV1 12,300 1.5
IU
Living Room 30,690 3,410 34,100 FXSQ100PAV1 38,200 4
Bedroom 2 10,366 1,398 11,765 FXSQ32PAV1 12,300 1.5
TOTAL 69,622 7,604 77,226 OU RXMQ9AY14 81,900 9

Kapasitas OU meningkat dikarenakan udara dari luar


(33°C~35°C) langsung dimasukkan kedalam ruangan
65
Perbandingan Sistem Ventilasi
Apartement | Studi Kasus
ALT-3 | Ventilasi HRV

Suhu: oCo
Suhu: 35
27,9 C
Master Bedroom Bedroom1 Living Room Bedroom 2 RH:
RH: 71%
67%
40m² 20m² 70m² 20m²
Suhu: 24 Suhu: 24 Suhu: 24 Suhu: 24 OU Area

RH: 55% RH: 55% RH: 55% RH: 55% OA 150m³/h

EA 150m³/h

Suhu: 30,5
Ventilasi : HRV 150m³/h x 1 ; supply dari HRV terhubung dengan Indoor RH: 76%
Beban Panas Pemilihan Unit AC
Indoor Heat Fresh Air Total Cooling
Room IU/OU Model Capacity HP
(BTU/h) (BTU/h) Cap (BTU/h)
Master Bedroom 18,124 559 18,683 FXSQ50PAV1 19,100 2
Bedroom 1 10,441 559 11,001 FXSQ32PAV1 12,300 1.5
IU
Living Room 30,690 1,118 31,808 FXSQ80PAV1 30,700 3
Bedroom 2 10,366 559 10,926 FXSQ32PAV1 12,300 1.5
TOTAL 69,622 2,796 72,418 OU RXMQ8AY14 76,400 8
OU = 8HP

Penggunaan HRV dapat menurunkan baban panas


yang dihasilkan oleh fresh air
66
Perbandingan Sistem Ventilasi
Apartement | Studi Kasus
Apartement - Kesimpulan
Heat Load (kW)
No. Vent FAN HRV (VAM)
Indoor 19,9 20,4 19,9
Fresh Air 0 2,1 0,8
Total 19,9 22,5 20,7
Air Conditioner
Capacity 8HP 9HP 8HP
Outdoor RXMQ8AY14 RXMQ9AY14 RXMQ8AY14
Master Bedroom FXSQ50PAV1 FXSQ50PAV1 FXSQ50PAV1
Bedroom 1 FXSQ32PAV1 FXSQ32PAV1 FXSQ32PAV1
Bedroom 2 FXSQ32PAV1 FXSQ32PAV1 FXSQ32PAV1
Living Room FXSQ80PAV1 FXSQ100PAV1 FXSQ80PAV1

Unit Price Rp 117.539.000 Rp 121.110.000 Rp 117.539.000


Installation Price Rp 71.788.000 Rp 86.253.000 Rp 71.788.000
Total (A) Rp 189.327.000 Rp 207.363.000 Rp 189.327.000

Ventilation
Model Name - FAN 150 m³/h X 2 unit VAM150

Unit Price Rp - Rp 5.000.000 Rp 11.518.200


Installation Price Rp - Rp 19.996.667 Rp 30.163.333
Total (B) Rp - Rp 24.996.667 Rp 41.681.533
67
Perbandingan Sistem Ventilasi
Apartement | Studi Kasus
Kesimpulan
No. Vent FAN HRV (VAM)
Total (A) + (B) Rp 189.327.000 Rp 232.359.667 Rp 231.008.533

123% 122%
RUNNIG COST / Year Rp 29.876.774 Rp 34.704.000 Rp 31.121.640

116% 104%

Evaluasi No. Vent FAN HRV (VAM)


Initial Cost

Running cost

Comfortable

IAQ

Daikin HRV (VAM Series)


Dengan selisih harga unit (22%) dan operasional tahunan (4%)
sangat direkomendasikan untuk memenuhi Kenyamanan &
standarisasi IAQ. 68

Anda mungkin juga menyukai