Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN HASIL IMPLEMENTASI

RENCANA TINDAK LANJUT

METODOLOGI PEMBELAJARAN
ANGKATAN II TAHUN 2021

PEMETAAN KOMPETENSI DASAR BIDANG STUDI


MATEMATIKA KELAS IX SEMESTER GENAP

Disusun Oleh:

YESI ARIANTI, S.Pd


NIP. 198209202007102004

BALAI DIKLAT KEAGAMAAN PALEMBANG


KEMENTERIAN AGAMA
TAHUN 2021
LEMBAR PERSETUJUAN
RENCANA TINDAK LANJUT
PEMETAAN KOMPETENSI DASAR BIDANG STUDI
MATEMATIKA KELAS IX SEMESTERNGENAP

NAMA : YESI ARIANTI,S.Pd

MADRASAH : MTs N 1 OKU SELATAN

Diajukan untuk memenuhi tugas akhir Diklat Metodologi Pembelajaran

Palembang, 26 Februari 2021

Muh. Abduh
RENCANA TINDAK LANJUT

Rencana Tindak Lanjut : Rencana Tindak Lanjut Diklat Metodologi


Pembelajaran Mata Diklat Pemetaan Kompetensi
dan Indikator
Nama Peserta Diklat : YESI ARIANTI, S.Pd
NIP : 198209202007102004
Tempat Tugas : MTS N 1 OKU Selatan Kab. OKU Selatan
Alamat Kantor : JL. Pasar Lama
Bumi Agung, Muaradua
Kab. OKU Selatan
No. HP : 081373813001

No Kegiatan Sasaran Tujuan Target Hasil


1 Membuat Pemetaan Guru bidang Meningkatkan Guru dapat
pada KD 3.7 dan studi wawasan, menerapkan
KD 4.7 Pada materi matematika di pengetahuan pemetaan
bangun ruang sisi wilayah dan kompetensi dasar
lengkung ( tabung, kementerian keterampilan
kerucut dan bola) agama kab.Oku guru dalam
Selatan memetakan
kompetensi
dasar pada
materi bangun
ruang sisi
lengkung

Palembang, 25 Februari 2021

YESI ARIANTI,S.Pd
NIP.19809202007102004
BUKTI FISIK

LEMBAR KERJA PEMETAAN KD

BIDANG STUDI MATEMATIKA

NO KOMPETENSI DASAR TINGKATAN INDIKATOR PENCAPAIAN TINGKAT MODEL /METODE


BERFIKIR BERFIKIR IPK
1 3.7 Membuat generalisasi luas C-3 • Mengidentifikasi defenisi C-1 Model Pembelajaran berbasis
permukaan dan volume bangun ruang tabung, kerucut dan bola penemuan
sisi lengkung (tabung) dengan melihat contoh- Metode STAD
contoh benda yang
berbentuk tabung, kerucut
dan bola
• Memahami rumus luas C-2 Model pembelajaran kooperatif
permukaan tabung,kerucut Metode TPS
dan bola
4.7Menyelesaikan masalah kontekstual C-3 • Menghitung luas selimut C-3 Model pembelajaran CTL
yang berkaitan dengan luas permukaan tabung, kerucut dan bola Metode TUGAS dan RESITASI
dan volume bangun ruang sisi lengkung
(tabung) serta gabungan beberapa • Menghitung luas selimut C-3 Model pembelajaran NHT
bangun ruang sisi lengkung. tabung, kerucut dan bola Metode TUGAS dan RESITASI

• Menghitung luas selimut C-4 Model berbasis masalah


tabung, kerucut dan bola Metode JIGSAW

Anda mungkin juga menyukai