Anda di halaman 1dari 126

TEKNIK

KOMPOSISI
DAN TRANSISI
GAMBAR
Harison.fadillah@gmail.com
1
KOMPOSISI GAMBAR
PENGATURAN / PENATAAN DAN PENEMPATAN
UNSUR – UNSUR GAMBAR KE DALAM FRAME /
BINGKAI GAMBAR

KOMPOSISI SANGAT ERAT KAITANNYA DENGAN RASA


SENI, PERASAAN, EKSPRESI SESEORANG.

KOMPOSISI GAMBAR HARUS MEMPERHATIKAN FAKTOR


KESEIMBANGAN, KEINDAHAN, RUANG DAN WARNA DARI
UNSUR-UNSUR GAMBAR SERTA DAYA TARIK
TERSENDIRI

Harison.fadillah@gmail.com
2
UNSUR-UNSUR GAMBAR
(VISUAL ELEMENT)

APA SAJA YANG DILIHAT OLEH MATA / LENSA


KAMERA KITA DI TEMPAT KEJADIAN

ANTARA LAIN:
- TOKOH, TERMASUK PERLENGKAPAN KOSTUM &
MAKE UP
- LOKASI GEDUNG, DEKORASI & PROPERTY
- WARNA, CAHAYA/LIGHTING, DLL

Harison.fadillah@gmail.com
3
UNSUR-UNSUR GAMBAR
( VISUAL ELEMENT )

Harison.fadillah@gmail.com 4
FRAMING

PENEMPATAN UNSUR –UNSUR GAMBAR KE DALAM


FRAME

TUJUAN : MENEMPATKAN OBJEK PADA KOMPOSISI YANG BAIK,


SERTA TERPENUHINYA UNSUR KESEIMBANGAN FRAME KIRI
DAN KANAN, ATAS & BAWAH DALAM PENGELOMPOKKAN

Harison.fadillah@gmail.com
5
FRAMING (Pembingkaian) :
1.Vertical Framing :
Pengambilan gambar langsung dari depan obyek/frontal.
2.Horizontal Framing :
Pengambilan gambar dari sebelah samping obyek/ profil.
3.Frame cutting point :
Titik-titik pemotongan frame pada tubuh manusia.
4.Position of Subjects (pengaturan subyek)/komposisi
PEDOMAN FRAMING

• LOOKING ROOM
• HEAD ROOM
• WALKING ROOM
• FRAME SIDE
• FRAME SUBYEK PLACE
• BACK GROUND
• FOREGROUND
• MIDLEGROUND
• DLL
THE RULE OF THIRDS
(The Golden Mean)

Harison.fadillah@gmail.com 8
THE RULE OF THIRDS
(THE GOLDEN MEAN)
PEDOMAN DALAM PENEMPATAN UNSUR 2
GAMBAR DALAM FRAME YANG DIBAGI ATAS
TIGA BAGIAN SECARA VERTICAL DAN TIGA
BAGIAN SECARA HORIZONTAL
PERPOTONGAN GARIS VERTICAL DAN HORIZONTAL
MERUPAKAN TITIK PERHATIAN PENONTON DALAM
MENYAKSIKAN SUATU ADEGAN
INTEREST POINT OF OBJECT SEBAIKNYA DITEMPATKAN
PADA TITIK-TITIK PERPOTONGAN TERSEBUT
UNTUK OBJEK ORANG MATA BERADA PADA POSISI 1/3
FRAME BAGIAN ATAS
UNTUK PANORAMA BATAS CAKRAWALA BERADA 2/3
FRAME BAGIAN BAWAH
Harison.fadillah@gmail.com 9
THE RULE OF THIRDS

Harison.fadillah@gmail.com 10
THE RULE OF THIRDS

11
Harison.fadillah@gmail.com
THE RULE OF THIRDS
THE RULE OF THIRDS
(THE GOLDEN MEAN)
THE RULE OF THIRDS
THE RULE OF THIRDS
LOOKING ROOM/
NOSE ROOM

JARAK PANDANG OBJEK


KE DEPAN DENGAN
PERBANDINGAN 2
BAGIAN DEPAN 1
BAGIAN BELAKANG

Harison.fadillah@gmail.com 20
NOSE ROOM / LOOKING ROOM
HEAD ROOM

RUANG DARI ATAS


KEPALA SAMPAI TEPI
ATAS FRAME, RUANG
BAGIAN INI SEPEREMPAT
DARI KEPALA

Harison.fadillah@gmail.com 22
HEAD ROOM
WALKING ROOM

RUANG YANG
MENUNJUKKAN ARAH
JALAN OBJEK SAMPAI
TEPI FRAME, RUANG
DEPAN LEBIH LUAS 2
KALI DIBANDING RUANG
BELAKANG

24
Harison.fadillah@gmail.com
P. SILHUETTE
Suatu frame gambar (out line) yang terlihat
hitam dari suatu gambar yang dilihat
menentang cahaya matahari
TYPE OF SHOT
UKURAN GAMBAR

¾ SHOT/ MLS/
ECU VCU BCU CU MCU MS LS
KS FLS ELS

CU
KETERANGAN
GAMBAR
• ECU = Extrem Close Up
• VCU = Very Close Up
• CU = Close Up
• BCU = Big Close Up
• MCU = Medium Close Up
• MS = Medium Shot
• ¾ S/KS=3/4 Shot/Knee Shot
• MLS = Medium Long Shot
• FS = Full Shot
• FLS = Full Long Shot
• LS = Long Shot
• ELS = Extreem Long Shot
TIGA STANDAR SHOT

 LONG SHOT : MENIMBULKAN SUASANA YANG


MEMPERLIHATKAN ARAH, TUJUAN DAN MAKSUD DARI
SUATU GERAKAN . SHOT SIZE YANG DIMAKSUD : ELS, LS,
FS.

 MEDIUM SHOT : MENJEMBATANI ANTARA LONG SHOT


DAN CLOSE SHOT. SHOT SIZE YANG DIMAKSUD : KS, MS,
MCU.

 CLOSE SHOT : MUDAH MENIMBULKAN REAKSI,


TANGGAPAN DAN EMOSI. SHOT YANG DIMAKSUD CU,
BCU, VCU, XCU.

Harison.fadillah@gmail.com 31
EXTREME LONG SHOT

GAMBAR SUASANA
TIDAK MEMPUNYAI
BATASAN UKURAN,
SEDANGKAN OBJEK
HAMPIR TAK TERLIHAT

Harison.fadillah@gmail.com 32
Extreme Long Shot
(ELS)
LONG SHOT

GAMBAR SUASANA
DIMANA BATASAN OBJEK
SEPERTIGA DARI
GAMBAR, BACKGROUND
LEBIH DOMINAN

Harison.fadillah@gmail.com 34
LONG SHOT
FULL SHOT

GAMBAR OBJEK DIMANA


BATASAN OBJEK MULAI
UJUNG KEPALA SAMPAI
UJUNG KAKI,
BACKGROUND MASIH
MENJADI BAGIAN DARI
FRAME

Harison.fadillah@gmail.com 36
FULL SHOT
KNEE SHOT

GAMBAR OBJEK DIMANA


BATASAN OBJEK MULAI
UJUNG KEPALA SAMPAI
LUTUT, BACKGROUND
MASIH DALAM BAGIAN
FRAME

Harison.fadillah@gmail.com 38
KNEE TWO
SHOT
KNEE THREE
SHOT
MEDIUM SHOT

GAMBAR OBJEK DIMANA


BATASAN OBJEK MULAI
UJUNG KEPALA SAMPAI
PINGGANG

41
Harison.fadillah@gmail.com
MEDIUM TWO
SHOT
MEDIUM THREE
SHOT
MEDIUM CLOSE UP

GAMBAR OBJEK DIMANA


BATASAN OBJEK MULAI
UJUNG KEPALA SAMPAI
DENGAN DADA

44
Harison.fadillah@gmail.com
CLOSE UP

GAMBAR OBJEK DIMANA


BATASAN OBJEK MULAI
UJUNG KEPALA SAMPAI
PUNDAK

Harison.fadillah@gmail.com 46
CLOSE UP TWO
SHOT
BIG CLOSE UP

GAMBAR OBJEK
DIMANA BATASAN
OBJEK MULAI UJUNG
KEPALA SAMPAI DAGU

48
Harison.fadillah@gmail.com
Big Close Up
(BCU)
VERY CLOSE UP

GAMBAR OBJEK DIMANA


BATASAN OBJEK MULAI
DAHI / ANTARA PELIPIS
DENGAN RAMBUT
SAMPAI DAGU

50
Harison.fadillah@gmail.com
2. VERY CLOSE UP (VCU) – Face Shot
EXTREME CLOSE UP

GAMBAR DETAIL
SEBAGIAN DARI
ANGGOTA TUBUH OBJEK

Harison.fadillah@gmail.com 52
Extreme Close Up
CAMERA ANGLE
CAMERA ANGLE

PELETAKKAN KAMERA YANG MENGHASILKAN SUDUT


PANDANG PENGAMBILAN GAMBAR YANG TEPAT DAN
MEMPUNYAI MOTIVASI TERTENTU MEMBENTUK
KEDALAMAN GAMBAR / DIMENSI DAN MENENTUKAN TITIK
PANDANG PENONTON DALAM MENYAKSIKAN SUATU
ADEGAN
MEMBANGUN KESAN PSIKOLOGIS GAMBAR, CONTOH : LOW
ANGLE, NORMAL/EYE ANGLE, HIGHANGLE

Harison.fadillah@gmail.com 55
HIGH ANGLE
PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN MELETAKKAN TINGGI
KAMERA DIATAS OBJEK / GARIS MATA ORANG.
KESAN PSIKOLOGIS : OBJEK TAMPAK SEPERTI TERTEKAN

EYE ANGLE
TINGGI KAMERA SEJAJAR DENGAN GARIS MATA ORANG.
KESAN PSIKOLOGIS : KESETARAAN / SEDERAJAT

LOW ANGLE
PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN MELETAKKAN TINGGI
KAMERA DI BAWAH OBJEK / GARIS MATA ORANG
KESAN PSIKOLOGIS: OBJEK TAMPAK BERWIBAWA
Harison.fadillah@gmail.com 56
CAMERA ANGLE

HIGH ANGLE

EYE ANGLE

LOW ANGLE

Harison.fadillah@gmail.com 57
EYE ANGLE
HIGH AND LOW
ANGLE
SIMPLE SHOT / STATIS SHOT

PROSES PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN


MENGGUNAKAN STATIS SHOT, DENGAN KAMERA
TETAP PADA POROSNYA, CARA YANG PALING
EFEKTIF DENGAN MEMPOSISIKAN LENSA WIDE DAN
UNTUK PENGAMBILAN GAMBAR MS/CU LEBIH BAIK
TRACK IN/MENDEKATI OBJEK, TANPA LAGI
MERUBAH FOKUS.

PENGISI ACARA : STATIS


CONTOH : BACA BERITA
.
Harison.fadillah@gmail.com 60
COMPLEX SHOT / DINAMIS SHOT

PROSES PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN TEKNIK


PERGERAKKAN LENSA ( ZOOMING, PANNING,
TILTING ), DIMANA KAMERA TETAP PADA
POROSNYA, YANG DIDAHULUI DENGAN MEMFOKUS
OBJEK SEBELUM MELAKUKAN PERGERAKAN.
CONTOH: FASHION SHOW

Harison.fadillah@gmail.com 61
DEVELOPING SHOT

PROSES PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN TEKNIK


PENGGABUNGAN SELURUH PERGERAKKAN
KAMERA, MULAI DARI STATIS SHOT, PERGERAKAN
LENSA SAMPAI DENGAN PERGERAKAN KAMERA
LAKUKAN MEMFOKUS OBJEK SEBELUM
MELAKUKAN PERGERAKAN.
CONTOH: PEMBUATAN SINETRON & FILM

Harison.fadillah@gmail.com 62
SUBJECTIVE SHOT
TEHNIK PENGAMBILAN GAMBAR YANG SECARA PSIKOLGIS
MELIBATKAN PENONTON SEBAGAI PELAKU DALAM
SCENE TERSEBUT

OBJECTIVE SHOT
TEKNIK PENGAMBILAN GAMBAR YANG SECARA
PSIKOLOGIS MEMPUNYAI KESAN, BAHWA PENONTON
HANYA SEBAGAI PENGAMAT

POINT OF VIEW
TEHNIK PENGAMBILAN GAMBAR YANG MENGHASILKAN ARAH
PANDANG PELAKU / OBJEK

Harison.fadillah@gmail.com 63
BIRD’S EYE VIEW SHOT

PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN KAMERA MENGARAH KE


BAWAH DG KETINGGIAN TERTENTU , SEPERTI PANDANGAN
BURUNG KE BAWAH SAMBIL TERBANG.

GROUND SHOT
PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN MELETAKKAN
KAMERA DI LANTAI/DI BAWAH SEHINGGA
MENGHASILKAN GAMBAR YANG MEGAH
MERUPAKAN EXTREM ANGLE GAMBAR YANG
DIHASILKAN SANGAT DRAMATIS

Harison.fadillah@gmail.com 64
CANTED SHOT

PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN CARA MELETAKKAN KAMERA


DALAM POSISI MIRING KE KIRI MAUPUN KE KANAN DENGAN
STATIS.
BIASA DIPAKAI DI PROGRAM MTV, MISALNYA PRESENTER MUSIK.

CRAZY SHOT
PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN CARA
MENGGERAKKAN KAMERA KE KIRI KE KANAN
SECARA DINAMIS
BIASA DILAKUKAN DALAM PEMBUATAN VIDEO
CLIP
Harison.fadillah@gmail.com 65
BLOCKING CAMERA

PENEMPATAN KAMERA YG
MENGARAH KEPADA OBJEK.
FRONTAL : POSISI CAMERA
TEPAT DI DEPAN OBJEK.
PROFILE : POSISI CAMERA
MENYAMPING DARI OBJEK.

Harison.fadillah@gmail.com 66
IMAGINARY LINE

GARIS YANG MEMBATASI


PENGAMBILAN GAMBAR
UNTUK MENDAPATKAN
ARAH PANDANG DARI
KEDUA SISI YG BENAR
DAN TEPAT
TUJUAN: MENENTUKAN
BLOCKING KAMERA YG
BENAR DAN TEPAT

Harison.fadillah@gmail.com 67
SHOT YANG BENAR

Harison.fadillah@gmail.com 68
SHOT YANG SALAH

Harison.fadillah@gmail.com 69
OVER SHOULDER SHOT

Suatu teknik pengambilan gambar, dimana


obyek gambar utama di ambil dari arah
belakang kepala orang lain yang berhadapan
dengan obyek gambar utama, sehingga bahu
orang tadi kelihatan sebagai gambar latar
depan.
Jenis pengambilan gambar seperti ini disebut
juga cross shot
CONTOH GAMBAR

71
Harison.fadillah@gmail.com
GAMBAR 2
FRONTAL SHOT

Harison.fadillah@gmail.com 73
FOREGROUND & BACKGROUND
GROUPING
(ILUSI KEDALAMAN GAMBAR )

Harison.fadillah@gmail.com
74
ILUSI KEDALAMAN GAMBAR

 Adalah suatu teknik pengambilan gambar


dengan memanfaatkan elemen dekor,
properti maupun benda-benda disekitar
lokasi shooting di luar studio untuk
menciptakan keindahan dan membuat kesan
megah,
agung, perspektif tiga dimensi.
MIDLE GROUND

• Suatu teknik pengambilan gambar dengan


memanfaatkan atau meletakkan benda/
properti di tengah antara artis agar tidak
terlihat kosong.
• Tujuannya adalah untuk menciptakan gambar
yang menarik dan
memperind
ah suasana dalam suatu adegan.
FOREGROUND

• Suatu teknik pengambilan gambar dengan


memadukan / memanfaatkan benda lain
didepan obyek utamanya ( ranting, daun,
pohon, bunga, rumput dll) dengan cara
mengurangi bagian-bagian yang nampak
kosong dalam frame. Tujuannya adalah untuk
meningkatkan unsur kedalaman gambar.
BACK GROUND

• Suatu teknik pengambilan gambar dengan


memanfaatkan benda/ properti yang terletak
dibelakang artis.
• Tujuannya adalah untuk mendukung suasana
dan keindahan gambar dalam suatu scene
yang sedang berlangsung
(ILUSI KEDALAMAN GAMBAR 1 )

Harison.fadillah@gmail.com
79
ILUSI KEDALAMAN
GAMBAR (2)
OBJECT MOVEMENT

PENGAMBILAN GAMBAR TANPA


MELAKUKAN PERGERAKAN KAMERA
TETAPI OBJEKNYA YG BERGERAK
MASUK DAN KELUAR FRAME

Harison.fadillah@gmail.com
81
CAMERA MOVEMENT

PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN


MELAKUKAN PERPINDAHAN KAMERA DGN
DOLLY TRIPOT ATAU DENGAN MERUBAH
LENSA DAN MENGGERAKKAN HEAD KAMERA

Harison.fadillah@gmail.com
82
CARA TEPAT MELAKUKAN
CAMERA MOVEMENT

DENGAN 3 P:- PAD / PERSIAPAN


- PACE / KECEPATAN
- PRECISION / KETEPATAN

Harison.fadillah@gmail.com
83
PAD /
PERSIAPAN

MELAKUKAN RECORD 5 DETIK STATIS


SEBELUM / SESUDAH MELAKUKAN
PERGERAKAN
GUNANYA MEMBERIKAN KESEMPATAN
KEPADA EDITOR UNTUK MEMPERSIAPKAN
BAHAN EDIT DAN DAPAT JUGA MENJADI
BAHAN SHOT

Harison.fadillah@gmail.com
84
PACE /
KECEPATAN

KECEPATAN MELAKUKAN PERGERAKAN KAMERA


TERLALU CEPAT: MEMBUAT PENONTON TIDAK
DAPAT MENIKMATI INFORMASI SECARA TEPAT
LAMBAT: MEMBUAT PENONTON MERASA JENUH
TEPAT TEMPO: SESUAI DENGAN PENGAMATAN

Harison.fadillah@gmail.com
85
PRECISION / KETEPATAN

KETEPATAN PENGAMBIILAN GAMBAR SESUAI


DENGAN SHOT SIZE DALAM FRAME
KETEPATAN MELAKUKAN START PERGERAKAN
KAMERA DAN STOP SECARA TEPAT

Harison.fadillah@gmail.com
86
PERGERAKAN KAMERA
DIBAGI MENJADI 3

a. PERGERAKAN LENSA KAMERA


- ZOOM IN
- ZOOM OUT
T
PENGOPERASIAN ZOOM

(ZOOM IN & ZOOM OUT)


b. PERGERAKAN KEPALA KAMERA:
- TILT UP
- TILT DOWN
- PAN LEFT
- PAN RIGHT
Tilt Up

Tilt Down
Pan Left

KAMERA

Pan Right
C. PERGERAKAN BADAN KAMERA :
TRACK IN/ DOLLY IN
TRACK OUT/ DOLLY OUT CRAB
ARCING/ SWING
Track In

T
Truck Out

TRACK IN/OUT
CRAB/ TRUCK
RIGHT
• Mendorong tempat kedudukan kamera ke kanan (Crab right)
dan kekiri (Crab Left)

Crab left Crab ; move camera mount to camera left


CRAB LEFT

CRAB RIGHT

CRAB RIGHT : Move camera mount to camera right


PAN
ZOOM
TILT
START/ STOP/
RECORD RECORD
5 DETIK 5 DETIK
STATIS STATIS

TRACK
SWING
CRAB
96
Harison.fadillah@gmail.com
TRACK
PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN PERGERAKAN SELURUH
BADAN KAMERA MENUJU/MENDEKATI OBJEK TANPA
PERGERAKAN LENSA DISEBUT DENGAN TRACK IN.

TUJUAN: DAPAT MENINGKATKAN PUSAT PERHATIAN, RASA


KETEGANGAN DAN RASA INGIN TAHU.

PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN PERGERAKAN SELURUH


BADAN KAMERA MENJAUH DARI OBJEK TANPA
PERGERAKAN LENSA DISEBUT DENGAN TRACK OUT.

TUJUAN: MENGURANGI TITIK PERHATIAN DAN MENGURANGI


KETEGANGAN / RASA INGIN TAHU

Harison.fadillah@gmail.com
97
TRACKING

Harison.fadillah@gmail.com 98
CRAB / TRUCK
PERGERAKAN SELURUH BADAN KAMERA MEMBENTUK
GARIS HORIZOTAL KE KIRI KE KANAN, MULAI ARAH
PANDANG AWAL LALU MEMBENTUK FRONTAL DAN ARAH
PANDANG TERAKHIR.
TUJUAN: MENUNJUKKAN KEBERADAAN OBJEK DENGAN
MEMPERTAHANKAN KOMPOSISI AWAL DAN
MENUNJUKKAN PERUBAHAN LATAR BELAKANG .

99
Harison.fadillah@gmail.com
CRAB / TRUCK

Harison.fadillah@gmail.com 100
SWING
PERGERAKKAN SELURUH BADAN KAMERA DARI KIRI KE
KANAN MEMBENTUK OVAL ATAU SEBALIKNYA, MULAI
ARAH PANDANG AWAL LALU MEMBENTUK FRONTAL DAN
ARAH PANDANG TERAKHIR.
TUJUAN: MENUNJUKKAN KEBERADAAN OBJEK DENGAN
MEMPERTAHANKAN KOMPOSISI AWAL

101
Harison.fadillah@gmail.com
ZOOM
TEHNIK PENGAMBILAN GAMBAR DENGAN PERGERAKAN
LENSA DARI WIDE ANGLE LENS / GAMBAR YANG LUAS
MENUJU NARROW ANGLE LENS / GAMBAR LEBIH SEMPIT
KE SATU OBJEK DISEBUT DENGAN ZOOM IN.

TUJUAN PENTING. : MEMPERLIHATKAN DALAM SUASANA INI


TERDAPAT OBJEK YANG DINILAI PENTING

TEKNIK PENGAMBILAM GAMBAR DENGAN PERGERAKAN


LENSA DARI NARROW ANGLE LENS / GAMBAR SEMPIT
MENUJU WIDE ANGLE LENS / GAMBAR YANG LEBIH LUAS
DENGAN OBJEK YANG SAMA DISEBUT DENGAN ZOOM OUT.

TUJUAN: MEMPERLIHATKAN OBJEK UTAMA BERADA DIDALAM


SUASANA TERSEBUT

Harison.fadillah@gmail.com
103
Harison.fadillah@gmail.com 104
PAN LEFT

PENGAMBILAN GAMBAR
DENGAN MELAKUKAN
PERGERAKKAN CAMERA HEAD
SECARA HORIZONTAL KE KIRI
PADA POROS TRIPOT SESUAI
DENGAN KECEPATAN YANG
DIINGINKAN

Harison.fadillah@gmail.com
105
PAN RIGTH

PENGAMBILAN GAMBAR
DENGAN MELAKUKAN
PERGERAKKAN CAMERA HEAD
SECARA HORIZONTAL KE
KANAN PADA POROS TRIPOT
SESUAI DENGAN KECEPATAN
YANG DIINGINKAN

Harison.fadillah@gmail.com
106
TILT DOWN

PENGAMBILAN GAMBAR
DENGAN MELAKUKAN
PERGERAKKAN KAMERA
DARI ATAS KE BAWAH
TUJUAN: MENUNJUKKAN
KEBERADAAN OBJEK
DIBAWAH

Harison.fadillah@gmail.com
107
TILT UP

PERGERAKAN KAMERA
DARI BAWAH KEATAS PADA
POROSNYA
TUJUAN: MENUNJUKAN
KETINGGIAN. ADANYA RASA
KEINGINTAHUAN APA YANG
ADA KEMUDIAN

Harison.fadillah@gmail.com
108
PEDESTAL
UP & DOWN

PERGERAKAN BADAN CAMERA


KE ATAS DAN KE BAWAH
DENGAN MENGGUNAKAN ALAT
PENYANGGA PEDESTAL.
TUJUAN : MEMBUAT KESAN
PSIKOLOGIS HIGH ANGLE, EYE
ANGLE DAN LOW ANGLE

Harison.fadillah@gmail.com 109
CRANE UP
PERGERAKAN BADAN KAMERA KE ATAS DENGAN
MENGGUNAKAN CRANE.
TUJUAN : MENGHINDARI OBJEK YANG ADA DI
FOREGROUND.
MELIHAT OBJEK DARI BAWAH KE MENGGERAKAN ATAS.

CRANE DOWN
MENGGERAKKAN KAMERA KE BAWAH DENGAN
MENGGUNAKAN CRANE
TUJUAN: MENDAPATKAN LEVEL SHOT YANG RENDAH
LETAKNYA

Harison.fadillah@gmail.com 110
Harison.fadillah@gmail.com
111
CRANE/JIB

Harison.fadillah@gmail.com 112
PRINSIP-PRINSIP
PENGAMBILAN GAMBAR

PASTIKAN BAHWA
KAMERA
SEOLAH-OLAH MEWAKILI
MATA PENONTON UNTUK
MELIHAT SUATU ADEGAN
DI LOKASI PERISTIWA

Harison.fadillah@gmail.com
113
PERSIAPAN
SEBELUM
PEREKAMAN/TAPING
PASTIKAN OBJEK DALAM KEADAAN :
1. FOCUS ( GAMBAR HRS TAJAM TIDAK BLUR )
2. IRISH ( TERANG TAMPAK ALAMIAH )
3. SHOT SIZE / KOMPOSISI GAMBAR
4. STABIL / TIDAK GOYANG
5. GERAKAN KAMERA KALAU ADA
6. MOTIVASI / ALASAN YG KUAT

Harison.fadillah@gmail.com
114
TRANSISI GAMBAR

PERALIHAN GAMBAR DARI GAMBAR AWAL MENUJU


GAMBAR BERIKUTNYA

ANTARA LAIN :
CUT, MIX / DISSOLVE, FADE

Harison.fadillah@gmail.com
115
CUT
PERALIHAN GAMBAR DARI GAMBAR SEBELUMNYA
MENUJU GAMBAR BERIKUTNYA SECARA TIBA – TIBA.

MIX / DISSOLVE
PERALIHAN GAMBAR SECARA PERLAHAN DENGAN CARA
PENGGABUNGAN ATAU MENCAMPUR DUA GAMBAR YANG
BERBEDA, GAMBAR YANG AWAL DIGANTIKAN DENGAN
GAMBAR BERIKUTNYA

FADE
PERALIHAN GAMBAR DARI BLANK ATAU GELAP
MENUJU GAMBAR SECARA PERLAHAN ATAU
SEBALIKNYA DARI GAMBAR MENUJU BLANK ATAU
GELAP

Harison.fadillah@gmail.com 116
S O T ( SOUND ON TAPE )

UNTUK PENGAMBILAN STATEMENT / S O T INI HARUS


MENGIKUTI STANDART YANG BERLAKU ANTARA LAIN:
SHOT SIZE, BACKGROUND SESUAI KONTEKS BERITA

SHOT SIZE TERSEBUT ADALAH CLOSE UP, KARENA


SAAT INI SELAIN OBJEK JUGA TERDAPAT TIGA BARIS
BAHKAN LEBIH CARACTER GENERATOR DIDALAM
FRAME TELEVISI

Harison.fadillah@gmail.com
117
MUSLIM LEO
PENGUSAHA SAOS BOTOL
NILAI TUKAR BEBERAPA MATA UANG TERHADAP RUPIAH 1$ - 9.500, 1 POUND
TELAH TERJADI BENCANA TSUNAMI DI DAERAH ISTIMEWA ACEH TENGGARA

Harison.fadillah@gmail.com 118
MUSLIM LEO
PENGUSAHA SAOS BOTOL
NILAI TUKAR BEBERAPA MATA UANG TERHADAP RUPIAH 1$ - 9.500, 1 POUND
TELAH TERJADI BENCANA TSUNAMI DI DAERAH ISTIMEWA ACEH TENGGARA

Harison.fadillah@gmail.com 119
STANDART LIPUTAN
EDIT BY CAMERA

BAGAIMANA MEMBUAT SUATU LIPUTAN


BERITA DENGAN BERDASARKAN
PENGAMBILAN GAMBAR YANG
BERURUTAN DENGAN MENGETAHUI
SEKMENTASI BERITA, UNSUR GAMBAR
DAN PEDOMAN REPORTASE, SEHINGGA
TANPA MELAKUKAN EDITING GAMBAR
SUDAH DAPAT BERCERITA
Harison.fadillah@gmail.com
120
SEKMENTASI BERITA

PERMASALAHAN YANG SEDANG TERJADI


DISEKELILING KITA YANG DITUANGKAN
DALAM NASKAH DENGAN
MENGINDAHKAN AKTUALITAS
PERISTIWA ITU SENDIRI

Harison.fadillah@gmail.com
121
UNSUR-UNSUR GAMBAR

TIGA TYPE SHOT DALAM SENCE:

LONG SHOT
MEDIUM SHOT
CLOSE UP

Harison.fadillah@gmail.com
122
PEDOMAN REPORTASE

UNSUR-UNSUR YANG HARUS DIPAHAMI


DALAM PEMBUATAN NASKAH BERITA
ANTARA LAIN ADALAH WHERE, WHAT,
WHO, WHY, WHEN DAN HOW

Harison.fadillah@gmail.com
123
STANDAR LIPUTAN DENGAN EDIT
BY CAMERA
1. WHERE : LONG SHOT / ESTABLISHING
SHOT
PENGAMBILAN STATIS GAMBAR
SUASANA TEMPAT KEJADIAN APABILA
TEMPAT LUAS MELIPUTI GEDUNG,
SUASANA JALAN DAN KETERANGAN
TEMPAT
PENGAMBILAN DENGAN PANNING
APABILA LOKASI SEMPIT

2. WHAT : FULL SHOT


PENGAMBILAN GAMBAR LOKASI
KEJADIAN /GEDUNG (STATIS)
124
Harison.fadillah@gmail.com
3. HOW : MEDIUM SHOT
PENGAMBILAN GAMBAR AKTIVITAS
OBJEK PELAKU YANG TERLIBAT
DALAM KEJADIAN AMBIL BEBERAPA
SHOT.

4. WHO/WHY : MEDIUM CLOSE UP / CLOSE UP


PENGAMBILAN GAMBAR UNTUK S.O.T
INTERVIEW INGAT BACKGROUND
YANG SESUAI DG SEKMENTASI, HATI-
HATI BERI RUANG UNTUK
CHARACTER GENERATOR

5. WHEN : LONG SHOT


PENGAMBILAN GAMBAR SITUASI AKHIR
KEJADIAN DENGAN ANGLE YANG
BERBEDA
Harison.fadillah@gmail.com 125
SELESAI
TERIMA KASIH

Harison.fadillah@gmail.com
126

Anda mungkin juga menyukai