Anda di halaman 1dari 4

KUR 13

KISI-KISI SOAL
PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL 2022/2023
SD ISLAM AL-AKBAR BANGSAL MOJOKERTO
KELAS :5
MAPEL : IPA
JUMLAH SOAL : 20

PROSES
NOMOR TUJUAN KONTEN/STIMULUS BENTUK
KONTEKS KOGNITIF/LEVEL INDIKATOR SOAL
SOAL PEMBELAJARAN SOAL
PERTANYAAN
1. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan beberapa ciri-ciri PGK
menentukan ciri-ciri pemahaman makhluk hidup dan makhluk tidak
makhluk hidup. hidup. Siswa mampu menentukan
ciri-ciri makhluk hidup.
2. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan pernyataan mengenai PG
menentukan pemahaman rangka pada manusia. Siswa
pembagian rangka mampu menentukan pembagian
penyusun tubuh rangka penyusun tubuh manusia.
manusia
3. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan beberapa fungsi rangka PG
mengelompokkan pemahaman pada manusia. Siswa mampu
fungsi rangka sesuai mengelompokkan fungsi rangka
dengan bagian sesuai dengan bagian rangkanya.
rangkanya.
4. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan sebuah cerita mengenai PG
menyebutkan jenis pemahaman kelainan pada alat gerak manusia.
kelainan pada alat Siswa mampu menyebutkan jenis
gerak manusia. kelainan pada alat gerak manusia.
5. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Penalaran Disajikan sebuah gambar kelainan Uraian
menjelaskan jenis pada alat gerak manusia. Siswa
kelainan pada alat mampu menjelaskan jenis kelainan
gerak manusia dan yang dialami dan penyebabnya.
penyebabnya.
6. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan beberapa jenis tulang PGK
mengelompokkan pemahaman manusia. Siswa mampu
tulang manusia mengelompokkan jenis tulang
berdarkan tersebut berdasarkan bentuknya.
bentuknya
7. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan beberapa bagian dari PGK
menjodohkan pemahaman organ pernapasan manusia. Siswa
bagian dari organ mampu menjodohkan organ
pernapasan dengan tersebut dengan fungsinya.
fungsinya
8. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Aplikasi Disajikan beberapa urutan proses PG
menunjukkan urutan pernapasan pada manusia. Siswa
proses pernapasan mampu mengurutkan proses
manusia pernapasan manusia dengan benar.
9. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan soal. Siswa mampu PG
menunjukkan hasil pemahaman menunjukkan hasil dari proses
dari proses pernapasan pada manusia.
pernapasan pada
manusia
10. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan beberapa hewan. Siswa PGK
mengelompokkan pemahaman mampu mengelompokkan hewan
hewan sesuai berdasarkan alat pernapasannya.
dengan alat
pernapasannya
11. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan soal. Siswa mampu PG
menentukan contoh pemahaman menentukan contoh gangguan
gangguan pernapasan pada manusia.
pernapasan pada
manusia
12. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Penalaran Disajikan sebuah cerita mengenai Uraian
mengidentifikasi gangguan pernapasan pada
gangguan manusia. Siswa mampu
pernapasan pada mengidentifikasi gangguan
manusia beserta cara pernapasan pada manusia beserta
penularannya cara penularannya.
13. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan soal. Siswa mampu PG
menentukan fungsi pemahaman menentukan fungsi dari organ
dari organ pernapasan pada hewan.
pernapasan pada
hewan
14. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan beberapa organ PGK
menjodohkan organ pemahaman pencernaan pada manusia. Siswa
pencernaan pada mampu menjodohkan organ
manusia beserta pencernaan pada manusia beserta
fungsinya fungsinya
15. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan fungsi organ pencernaan PG
menentukan organ pemahaman pada manusia. Siswa mampu
pencernaan manusia menentukan organ pencernaan
sesuai dengan yang sesuai dengan fungsi tersebut.
fungsinya
16. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan soal. Siswa mampu PG
menentukan jenis pemahaman menentukan jenis proses
proses pencernaan pencernaan pada organ pencernaan
pada organ manusia.
pecernaan manusia
17. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Aplikasi Disajikan cerita mengenai menu Uraian
menganalisis gizi makan seseorang. Siswa mampu
seimbang yang menganalisis gizi seimbang yang
terdapat dalam suatu terdapat pada menu tersebut.
menu makanan
18. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Penalaran Disajikan soal. Siswa mampu Uraian
menjelaskan menjelaskan perbedaan salah satu
perbedaan salah satu organ pencernaan pada unggas
organ pencernaan dengan hewan yang lainnya
pada unggas dengan
hewan yang lainnya
19. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Aplikasi Disajikan gambar organ PGK
menjodohkan organ pencernaan pada ruminansia. Siswa
hewan ruminansia mampu menginterpretasikan
dengan fungsinya gambar tersebut dan menjodohkan
organ hewan ruminansia dengan
fungsinya
20. Siswa mampu Pemahaman IPA Ilmiah Pengetahuan dan Disajikan soal. Siswa mampu PG
menyebutkan alasan pemahaman menyebutkan alasan mengapa
mengapa hewan hewan ruminansia memiliki
ruminansia memiliki julukan tersendiri
julukan tersendiri

Anda mungkin juga menyukai