Anda di halaman 1dari 4

disusun oleh Tio Januar

Karakteristik & Talenta :


• Gate 7 – Self in Interaction atau Leadership
Support, berada di G/Identity Centre, energi untuk
mendukung kepemimpinan.
• Karena berada di Identity Centre, anda punya
dorongan dan sense arah mana yang harus dituju,
dan anda dapat mengoreksi lainnya untuk berjalan
pada arah yang benar.
• Anda memberi masukan dan dukungan kepada
pemimpin di kelompok. Anda adalah staf khusus,
bukan pemimpin itu sendiri.
• Anda percaya penuh pada Semesta untuk
menjalankan proses kehidupan dan mengarahkan
keberadaan anda. Anda melepaskan kendali anda
sepenuhnya pada semesta.
• Lebih jauh lagi, anda tidak memimpin dari depan,
anda tidak perlu penghargaan, tidak perlu tepuk
tangan, tidak perlu tampilan. Energi anda
menaungi, menjaga dan mengarahkan. Ini adalah
kualitas kebajikan/virtue.

disusun oleh Tio Januar


Kondisi Shadow, Not Self :
• Anda memaksa untuk menjadi leader. Anda masih
perlu pengakuan, anda masih mencari tepuk
tangan atau pujian dari orang-orang. Segala yang
dipaksakan tidak akan bertahan lama.
• Anda tidak aware terhadap sense dari batiniah.
• Anda tidak berani mengekspresikan inspirasi yang
anda terima meskipun anda tahu itu adalah
kebenarannya.
• Kebenaran yang anda rasakan dinterfensi oleh
pikiran dan rasa takut anda.

disusun oleh Tio Januar


Afirmasi :
• Saya dapat merasakan arah yang benar dan dapat
mengekspresikan apa yang saya rasakan untuk
mendukung mereka yang memerlukan pada waktu yang
tepat.
• Saya mendukung orang-orang atas dasar cinta kasih.
• Saya berdaya dan saya percaya pada semesta untuk
mengarahkan saya ke mana saya seharusnya berada dan
memberikan kontribusi.
• Saya dapat mengekspresikan apa yang saya rasakan.
• Tambahkan sesuai dengan temuan kesadaran baru.

Tuliskan hal ini dalam buku jurnalmu dan


kontemplasikan:
• Apakah anda sering marah jika usulan anda tidak
diterima walaupun itu benar?
• Apakah ada yang harus diubah dari diri anda untuk
tetap memancarkan cahaya dari dalam diri?
• Apa yang seharusnya diperbuat agar anda dapat
masuk lebih dalam lagi untuk bisa sampai pada
Kebajikan/virtue?
• Apakah anda dapat mengekspresikan apa yang
anda rasakan untuk membantu kelompok anda?
• Teruskan jurnal ini, karena merupakan sarana kita
berbicara dengan diri sendiri, dan lanjutkan
tulisan2 jurnal mu dengan hal2 lain yang muncul
ketika anda menulis dan berkontemplasi.

disusun oleh Tio Januar

Anda mungkin juga menyukai