Anda di halaman 1dari 4

PELAPORAN

1. Menteri menyampaikan Laporan pelaksanaan pembinaan


Gerakan PKK kepada Presiden 1 (satu) kali dalam 1 (satu)
tahun

2. Kepala Desa/lurah, camat, bupati/wali kota, gubernur


menyampaikan laporan pelaksanaan Gerakan PKK secara
berjenjang kepada Menteri setiap 6 (enam) bulan atau
sewaktu2 jika diperlukan

3. Macam2 Laporan

a. Laporan Umum

i. Yaitu laporan PKK secara umum (Pelaksanaan


program kerja)

ii. Sebagai pertanggung jawaban program kerja dan


dijadikan sebagai landasan program kerja baru.

iii. Contoh : Laporan Tahunan dan Memori Serah


Terima.

b. Laporan Khusus

i. Laporan yang bersifat isidentil

1. Misalnya : Rakernas, Rakernaslub,Rakon,


Rakerda dll
Sistematika Laporan

1) BAB I. PENDAHULUAN;
Dalam pendahuluan dapat dituliskan mengenai:
a) Dasar pembuatan laporan
b) Maksud dan tujuan pembuatan laporan
c) Jangka waktu pelaporan
2) BAB II. PELAKSANAAN PROGRAM DAN KEGIATAN;
Dalam pelaksanaan program dan kegiatandapat dituliskan
mengenai:
a) Sekretariat.
b) Keuangan.
c) Kegiatan Pokja-Pokja.
3) BAB III. INSTANSI/LEMBAGA YANG TERLIBAT DALAM
PELAKSANAAN PROGRAM DAN KEGIATAN;
Dalam hal ini dapat dituliskan mengenai:
a) Nama-nama instansi/lembaga.
b) Peran/kontribusi instansi/lembaga.
4) BAB IV. JUMLAH DAN SASARAN KEGIATAN;
Dalam hal ini dapat dituliskan mengenai:
a) Target program dan kegiatan
b) Capaian program dan kegiatan
c) Manfaat program dan kegiatan
5) BAB V. PENGGUNAAN ANGGARAN
Dalam hal ini dapat dituliskan mengenai:
a) Rincian dan kegunaan anggaran yang bersumber dari
anggaran pendapatan dan belanja negara
b) Rincian dan kegunaan anggaran pendapatan dan belanja
daerah,
c) Rincian dan kegunaan anggaran pendapatan dan belanja
Desa
d) Rincian dan kegunaan anggaran yang berasal dari
sumber lain.
6) BAB VI. PERMASALAHAN YANG DIHADAPI;
Dalam hal ini dapat dituliskan mengenai:
a) Permasalahan internal.
b) Permasalahan eksternal.
7) BAB VII. UPAYA YANG AKAN DILAKUKAN;
Dalam hal ini dapat dituliskan strategi-strategi untuk mengatasi
permasalahan yang dihadapi
8) BAB VIII. INOVASI (Tambahan dari DIY)
a) Dalam hal ini dapat dituliskan inovasi yang sudah dilaksanakan Baik
di DIY maupun Kabupaten dan Kota (se DIY)
b) Saran2 dari Kabupaten dan Kota bagi TP PKK DIY (Khusus DIY)
9) BAB IX. LAPORAN KHUSUS (Tambahan dari DIY)
a) Yayasan Teratai Putih (Yayasan milik TP PKK DIY)
b) Koperasi
10) BAB X. PENUTUP
a) Penutup laporan dapat dituliskan berupa kesimpulan yang
singkat dan padat berisi garis besar laporan yang telah ditulis
dan hendaknya menyampaikan saran penyelesaian dari
hambatan/permasalahan yang dihadapi dengan harapan agar
ada jalan keluar/pemecahan masalah yang dapat
dilaksanakanolehTP PKK setingkat diatasnya atau pada tahap
selanjutnya
11) Lampiran Format Data TP PKK DIY (Tambahan dari DIY)
12) Lampiran Dokumentasi ( Tambahan dari DIY )
Contoh Format yang untuk diisi ( Sekretaris, Bendahara dan Pokja2)

NO Pelaksana Program Kegiatan Instansi/ Jumlah dan Sasaran Kegiatan Penggunaan Permasalahan Upaya Penutup
Lembaga terkait
Program Anggaran yang dihadapi Yang
Dan Dilakukan
Kegiatan
Nama Peran/ Target Capaian Manfaat Rincian dan Strategi Berupa
Kenggunaan saran
Kontri- Program Program Program Internal Eksternal Untuk
penyelesaia
dan dan Anggaran
busi dan Mengatasi n dari
dari APBD/
Kegiatan Kegiatan hambatan
Kegiatan Sumber Masalah
agar dapat
lainnya
dilasanakan
oleh TP
PKK
setingkat
diataasnya/
pada tahap
selanjutnya
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
1 Sekretariat
2 Keuangan
3
PokjaI
4
Pokja II
5 Pokja III
6 Pokja IV

Anda mungkin juga menyukai