Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : MI Al-Manar Seloto


Kelas/Semester : V/I
Mata Pelajaran : Seni Budaya Keterampilan SD/MI
Submateri : Seni Tari
Pembelajaran :1
Alokasi waktu : 1x60 Menit
A. STANDAR KOMPETENSI
 Mengapresiasi Seni Tari
B. KOMPETENSI DASAR
 Memahami seni Tari Indonesia
C. INDIKATOR
1. Menjelaskan pengertian seni Tari Indonesia
2. Dapat memahami secara luas mengenai seni Tari Indoensia
3. Memahami seni Tari dalam konteks kehidupan Sosial-Budaya
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Memahami Konsep dan Pentingnya Seni Budaya dan Keterampilan.
2. Menampilkan sikap Apresiasi Terhadap Seni Budaya dan Keterampilan.
3. Menampilkan Kreativitas Melalui Seni Budaya dan Keterampilan.
4. Menampillkan Peran Serta Dalam Seni Budaya dam Keterampilan Dalam tingkat Lokal,
Regional Maupun Global.
PERTEMUAN PERTAMA
TAHAP KEG. METODE MEDIA SUMBER ALOKASI
PEMBELAJARAN BELAJAR WAKTU
PENDAHULUAN 1. Perkenalan Tanya Papan - 15
jawab. tulis menit

PENYAJIAN 1. Pengantar - Diskusi Papan - Jejak-jejak 30


2. Pengertian internal Tulis seni menit
Seni Tari pertunjukan
3. Seni Tari Tari Asia
Dalam Tenggara,
Konteks James R
Kehidupan Brandon ,
sosial Budaya Bandung,
P4ST UPI
PENUTUP 1. Mengulang Tanya - - 15
Kembali Materi jawab menit
2. Mengambil ceramah
Kesimpulan
Materi
PERTEMUAN KE-2
A. STANDAR KOMPETENSI
 Mengapresiasi Seni Tari
B. KOMPETENSI DASAR
 Mengenal dan Memahami Gerak dan Busana
Tari
C. INDIKATOR
1. Menjelaskan Gerak dan Busana Tari
2. Dapat memahami secara luas mengenai Gerak dan Busana tari
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Memahami Konsep Gerak dan Busana Tari

TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKAS I


WAKTU

PENDAHULUAN 1. Mengulang materi Tanya Papan - 15


pertemuan pertama jawab. Tulis menit
PENYAJIAN 1. Materi Tentang Gerak Presentasi Papan 30
dan Busana Tari Diskusi Tulis menit

PENUTUP 1. Penegasan materi Ceramah 15


yang telah diskusi menit
dipaparkan
2. Pembagian tugas
presentasi sebagai
nilai harian
mahasiswa
PERTEMUAN KE-3
A. STANDAR KOMPETENSI
 Mengapresiasi Seni Tari
B. KOMPETENSI DASAR
 Mengenal Perlengkapan seni Tari
C. INDIKATOR
1. Menjelaskan Apa Saja Perlengkapan Tari
2. Dapat memahami secara luas mengenai Perlengkapan Seni Tari
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Memahami Konsep Perlengkapan Seni tari

TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKASI


WAKTU
PENDAHULUAN 1. Mengulang materi Tanya Proyek - 15 menit
pertemuan kedua jawab. tor,
leptop
PENYAJIAN 1. Menejelaskan Presentasi - 30 menit
Perlengkapan Guru dan
Seni tari Diskusi

PENUTUP 1. Menyimpulkan Ceramah 15 menit


materi Diskusi

PERTEMUAN KE-4
A. STANDAR KOMPETENSI
 Mengapresiasi Seni Tari
B. KOMPETENSI DASAR
 Memahami Keunikan Gerak, Busana dan
Perlengkapan tari
C. INDIKATOR
1. Menjelaskan Keunikan Gerak, Busana dan Perlengkapan tari
2. Dapat memahami secara luas Keunikan Gerak, Busana dan Perlengkapan Seni tari
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Memahami Keunikan Gerak, Busana dan Perlengkapan Seni tari

TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER ALOKASI


BELAJAR WAKTU
PENDAHULUAN 1. Mengulang materi Tanya Papan - 15 menit
pertemuan ke tiga jawab. Tulis
PENYAJIAN Menjelaskan keunikan Presentasi Papan 30 menit
Gerak, Busana dan Guru dan tulis
Perlengkapan tari Diskusi

PENUTUP 1. Menyimpulkan Ceramah 15 menit


materi Diskusi

PERTEMUAN TERAKHIR
A. STANDAR KOMPETENSI
 Apresiasi seni Tari
B. KOMPETENSI DASAR
 Memahami seni Tari
C. INDIKATOR
1. Mampu Mengingat dan menerapkan Seni Tari
D. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Memahami Konsep dan Mengulang Seni tari

TAHAP KEG. PEMBELAJARAN METODE MEDIA SUMBER BELAJAR ALOKASI


WAKTU
PENDAHULUAN Mengulang materi Tanya - 15 menit
pertemuan sebelumnya jawab.

PENYAJIAN Memberikan Tugas akhir Tanya 30 menit


Berupa Soal jawab

PENUTUP Menutup pertemuan Ceramah 15 menit


Sub Materi Seni Tari Diskusi

Anda mungkin juga menyukai