Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN SRAGEN

DINAS KESEHATAN KABUPATEN SRAGEN


UPTD. PUSKESMAS SUKODONO
Jalan Raya Sukodono – Gesi Km.0,5Telp 08112636329 Sukodono, Sragen
Website http://www.sragen.go.id dan E-mail : pussukodono@gmail.com
Sukodono 57263

TATACARA ETIKA BATUK

No. Langkah - langkah

1. Menutup hidung dan mulut saat batuk/ bersin dengan tissue atau sapu
tangan atau lengan bagian dalam

2. Pakailah masker jika sedang flu/ batuk

3. Buang tissue dan masker ke tempat sampah infeksius bila terkena


percikan/secret saluran nafas

4. Lakukan cuci tangan dengan sabun/ antiseptic dengan air yang mengalir/
alcohol handrub, setelah kontak dengan sekret

5. Jaga jarak terhadap orang dengan gejala ISPA dan influenza


PEMERINTAH KABUPATEN SRAGEN
DINAS KESEHATAN KABUPATEN SRAGEN
UPTD. PUSKESMAS SUKODONO
Jalan Raya Sukodono – Gesi Km.0,5Telp 08112636329 Sukodono, Sragen
Website http://www.sragen.go.id dan E-mail : pussukodono@gmail.com
Sukodono 57263

DAFTAR TILIK
TATA CARA ETIKA BATUK
Unit :
Nama Pelaksana :
Tanggal Pelaksanaan :

No. Langkah - langkah YA TIDAK

1. Menutup hidung dan mulut saat batuk/ bersin


dengan tissue atau sapu tangan atau lengan
bagian dalam
2. Pakailah masker jika sedang flu/ batuk

3. Buang tissue dan masker ke tempat sampah


infeksius bila terkena percikan/secret saluran
nafas
4. Lakukan cuci tangan dengan sabun/ antiseptic
dengan air yang mengalir/ alcohol handrub,
setelah kontak dengan sekret
5. Jaga jarak terhadap orang dengan gejala ISPA
dan influenza

Sukodono,
Pelaksana/Auditor

Nama
NIP.

Anda mungkin juga menyukai