Anda di halaman 1dari 12

DINAS KESEHATAN KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR

PUSKESMAS TUMBANG PENYAHUAN


Jl. Pantan Rt.02 Desa Tumbang Penyahuan Kec. Bukit Santuai
Telp. 082351858680
Email : puskesmas.tbg.penyahuan@gmail.com

PERBAIKAN KINERJA PELAYANAN


UKM GIZI
TAHUN 2021

No. UNIT LAYANAN INDIKATOR MUTU DATA DASAR TARGET TW I CAPAIAN RENCANA TINDAK LANJUT TINDAK LANJUT
1 Program Gizi Persentase Ibu Hamil Akan berkoordinasi dengan Berkoordinasi dengan Program
Anemia Program KIA/Triple KIA/Triple Eliminasi/Analis
Eliminasi/Analis untuk untuk melakukan pemeriksaan
146 40% 0% 0 melakukan pemeriksaan Hb Hb pada semua Ibu Hamil
pada semua Ibu Hamil khususnya pada ibu hamil K1
khususnya pada ibu hamil K1

2 Cakupan Ibu Hamil Akan berkoordinasi dengan Berkoordinasi dengan Program


Mendapat Tablet Program KIA untuk KIA untuk memantau dan
Tambah Darah (TTD) memantau dan melakukan melakukan pemberian tablet
Minimal 90 Tablet 146 100% 22% 32 pemberian tablet tambah darah tambah darah 90 tablet
Selama Hamil 90 tablet

3 Cakupan Bayi Baru Akan berkoordinasi dengan Berkoordinasi dengan KIA dan
Lahir Mendapat Inisiasi KIA dan persalinan dalam persalinan dalam sosialisasi
Menyusu Dini (IMD) sosialisasi persalinan di persalinan di Faskes atau
Faskes atau dengan Bidan dengan Bidan Desa sehingga
137 60% 23.3% 32 Desa sehingga dapat dapat dilakukan IMD segera
dilakukan IMD segera setelah setelah lahir
lahir

4 Cakupan Bayi Usia Akan melakukan konsultasi Melakukan konsultasi ASI


Kurang dari 6 Bulan ASI dengan ibu bayi untuk dengan ibu bayi untuk perlahan
Mendapat ASI Ekslusif perlahan memberikan ASI memberikan ASI pada bayi
pada bayi hingga berusia 6 bulan
137 50% 30.6% 42

5 Cakupan Bayi Usia 6 Akan melakukan sosialisasi, Melakukan sosialisasi,


Bulan Mendapat ASI konsultasi, dan pemantauan konsultasi, dan pemantauan
Ekslusif sejak bayi lahir hingga 6 bulan sejak bayi lahir hingga 6 bulan
untuk mendapatkan ASI untuk mendapatkan ASI
Ekslusif Ekslusif
137 50% 42.3% 58

6 Cakupan Balita 6-59 Akan melakukan sweeping Kegiatan sweeping Vitamin A


Bulan Mendapat Kapsul Vitamin A yang terintegrasi yang terintegrasi dengan
Vitamin A dengan Imunisasi dan Imunisasi dan Kecacingan telah
890 100% 53.5% 476 Kecacingan pada bulan Maret dilakukan pada tanggal 22
Maret 2021

7 Cakupan Balita Gizi Akan melakukan pemberian Melakukan pemberian makanan


Kurang Mendapat makanan tambahan dan tambahan dan konsultasi gizi
Makanan Tambahan konsultasi gizi serta serta berkoordinasi dengan
berkoordinasi dengan Petugas Petugas Pustu/Polindes dalam
80 100% 58.7% 47 Pustu/Polindes dalam melakukan pemberian makanan
melakukan pemberian tambahan di Desa
makanan tambahan di Desa
8 Cakupan Kasus Balita Akan melakukan pelacakan Kegiatan Pelacakan dan
Gizi Buruk Mendapat dan pemantauan balita gizi Pemantauan Balita Gizi Buruk
Perawatan buruk
18 100% 83% 15

9 Cakupan Balita yang Melakukan sweeping Kegiatan sweeping


Ditimbang Berat penimbangan bersamaan penimbangan bersamaan
Badannya (D/S) dengan pemberian Vitamin A, dengan pemberian Vitamin A,
Imunisasi dan Kecacingan Imunisasi dan Kecacingan telah
890 100% 44.5% 396 pada bulan Maret dilakukan pada tanggal 22
Maret 2021
10 Prevalensi Stunting Akan melakukan pelacakan Kegiatan pelacakan dan
(Pendek dan Sangat dan pemantauan balita pemantauan balita Stunting
Pendek) pada Balita 187 21% 49.7% 93 Stunting akan dilakukan pada bulan
April

11 Prevalensi Wasting Akan melakukan pelacakan Kegiatan pelacakan dan


(Gizi Kurang dan Gizi dan pemantauan balita wasting pemantauan balita wasting
Buruk) pada Balita 62 7% 66% 41

12 Cakupan Remaja Putri Akan melakukan pemberian Kegiatan pemberian Tablet


Mendapat Tablet Tablet Tambah Darah di Tambah Darah di Sekolah,
Tambah Darah (TTD) Sekolah, Kegiatan Posbindu Kegiatan Posbindu dan
dan Posyandu Remaja Posyandu Remaja telah
250 55% 50% 125 dilakukan pada bulan Maret

13 Cakupan Entry Sasaran Akan melakukan Entry data Entry data telah dilakukan
Balita dan Ibu Hamil sesuai laporan dan rutin sesuai dengan laporan yang ada
serta Data Pengukuran dilakukan setiap bulan
dalam Sistem Informasi 1036 60% 46.4% 481
Gizi Terpadu

14 Cakupan Balita Akan Melakukan pengadaan Pengadaan lembar KMS sudah


Memiliki Buku lembar KMS ada di RAB 2021 hanya
Kesehatan Ibu Anak 890 70% 43.7% 389 menunggu dana tersedia
(KIA)/Kartu Menuju
Sehat (KMS) (K/S)

Mengetahui,
Plt. Kepala Puskesmas Ketua Tim Mutu

ROLY PAHRIZANUARI, A.md.Kep EMI WAHYUNINGSIH, Amd.Kep


NIP. 19890122 201101 1 003 NIP. 19820210 200904 2 006
KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
AS TUMBANG PENYAHUAN
Tumbang Penyahuan Kec. Bukit Santuai
elp. 082351858680
mas.tbg.penyahuan@gmail.com

KAN KINERJA PELAYANAN


UKM GIZI
TAHUN 2021

EVALUASI
Semua ibu hamil baru telah
dilakukan triple eliminasi dan hasil
pada triwulan I tidak ada ibu hamil
yang anemia. Selanjutnya kegiatan
triple eliminasi akan selalu
dilakukan pada ibu hamil baru

Ibu hamil K4 telah mendapatkan


tablet tambah darah sebanyak 90
tablet. Pemberian tablet tambah
darah akan terus dilakukan pada
semua ibu hamil sebagai salah satu
pencegahan Stunting

Bayi baru lahir yang melahirkan di


Faskes atau dengan petugas
kesehatan telah mendapatkan
Inisiasi Menyusu Dini. Sosialisasi
mengenai IMD akan terus
dilakukan sehingga semakin
banyak bayi baru lahir mendapat
IMD
Masih banyak bayi kurang dari 6
bulan tidak mendapat ASI
Eksklusif karena ada beberapa
kasus dimana ASI yang keluar
sedikit atau tidak keluar sama
sekali. Petugas Gizi akan terus
memantau dan melakukan
sosialisasi dan Konseling
mengenai ASI Ekslusif

Masih banyak bayi kurang dari 6


bulan tidak mendapat ASI
Eksklusif karena ada beberapa
kasus dimana ASI yang keluar
sedikit atau tidak keluar sama
sekali. Petugas Gizi akan terus
memantau dan melakukan
sosialisasi dan Konseling
mengenai ASI Ekslusif

Pemberian Kapsul Vitamin A telah


diberikan pada bulan Februari dan
pada bulan Maret dilakukan
sweeping pemberian vitamin A

Balita Gizi Kurang telah


mendapatkan makanan tambahan
pemulihan
Balita Gizi Buruk telah
mendapatkan perawatan
diantaranya dengan pemantauan
status gizi dan pemberian makanan
tambahan serta bantuan dari Desa

Kunjungan balita ditimbang masih


rendah karena dimasa Pandemi
Covid-19, ibu balita enggan
membawa anaknya ke Posyandu
dan ada beberapa Posyandu yang
ditiadakan kegiatannya karena
Kader Posyandu dinyatakan Positif
Covid-19
Pemantauan balita stunting telah
dilakukan pada bulan Februari di
Desa Tumbang Sapia, Tumbang
Getas dan Tumbang Kaminting

Pemantauan balita wasting telah


dilakukan pada bulan Februari di
Desa Tumbang Sapia, Tumbang
Getas dan Tumbang Kaminting

Pandemi Covid-19 mengakibatkan


pembelajaran tidak dapat
dilakukan di Sekolah sehingga
pemberian tablet tambah darah
tidak dapat dilakukan. Pemberian
tablet tambah darah dilakukan di
Posyandu Remaja

Semua data sasaran telah di entry


di aplikasi EPPGBM sesuai
dengan laporan dari Posyandu

Pengadaan lembar KMS masih


menunggu dana BOK

Ketua Pokja UKM

LIDIA HERFINA, A.Md,Keb


NIP. 19880929 201704 2 003
DINAS KESEHATAN KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
PUSKESMAS TUMBANG PENYAHUAN
Jl. Pantan Rt.02 Desa Tumbang Penyahuan Kec. Bukit Santuai
Telp. 082351858680
Email : puskesmas.tbg.penyahuan@gmail.com

HASIL MONITORING PELAKSANAAN KEGIATAN UKM


PUSKESMAS TUMBANG PENYAHUAN PROGRAM GIZI
TAHUN 2021

No. UNIT LAYANAN INDIKATOR MUTU DATA DASAR TARGET TW I CAPAIAN SMT I CAPAIAN RENCANA TINDAK LANJUT

1 Program Gizi Persentase Ibu Hamil 146 40% 0% 0 0 0 Akan berkoordinasi dengan
Anemia Program KIA/Triple
Eliminasi/Analis untuk
melakukan pemeriksaan Hb
pada semua Ibu Hamil
khususnya pada ibu hamil K1

2 Cakupan Ibu Hamil 146 100% 22% 32 38.36 56 Akan berkoordinasi dengan
Mendapat Tablet Program KIA untuk
Tambah Darah (TTD) memantau dan melakukan
Minimal 90 Tablet pemberian tablet tambah darah
Selama Hamil 90 tablet

3 Cakupan Bayi Baru 137 60% 23.3% 32 72.99 60 Akan berkoordinasi dengan
Lahir Mendapat Inisiasi KIA dan persalinan dalam
Menyusu Dini (IMD) sosialisasi persalinan di
Faskes atau dengan Bidan
Desa sehingga dapat
dilakukan IMD segera setelah
lahir

4 Cakupan Bayi Usia 137 50% 30.6% 42 75.91 52 Akan melakukan konsultasi
Kurang dari 6 Bulan ASI dengan ibu bayi untuk
Mendapat ASI Ekslusif perlahan memberikan ASI
pada bayi

5 Cakupan Bayi Usia 6 137 50% 42.3% 58 91.97 63 Melakukan pemantauan,


Bulan Mendapat ASI sosialisasi dan konseling
Ekslusif mengenai ASI Ekslusif

6 Cakupan Balita 6-59 890 100% 53.5% 476 53.48 476 Melakukan pemberian
Bulan Mendapat Kapsul Vitamin A pada balita yang
Vitamin A belum mendapatkan Vitamin
A di Posyandu atau
Puskesmas
7 Cakupan Balita Gizi 80 100% 58.7% 47 33.75 27 Akan melakukan pemberian
Kurang Mendapat makanan tambahan dan
Makanan Tambahan konsultasi gizi serta
berkoordinasi dengan Petugas
Pustu/Polindes dalam
melakukan pemberian
makanan tambahan di Desa

8 Cakupan Kasus Balita 18 100% 83% 15 27.78 5 Akan melakukan pelacakan


Gizi Buruk Mendapat dan pemantauan balita gizi
Perawatan buruk

9 Cakupan Balita yang 890 100% 44.5% 396 52.58 468 Melakukan penimbangan di
Ditimbang Berat Posyandu dengan protokol
Badannya (D/S) kesehatan Covid-19
10 Prevalensi Stunting 187 21% 49.7% 93 100 157 Akan melakukan pelacakan
(Pendek dan Sangat dan pemantauan balita
Pendek) pada Balita Stunting

11 Prevalensi Wasting 62 7% 66% 41 100 32 Akan melakukan pelacakan


(Gizi Kurang dan Gizi dan pemantauan balita wasting
Buruk) pada Balita

12 Cakupan Remaja Putri 250 55% 50% 125 100 171 Akan melakukan pemberian
Mendapat Tablet Tablet Tambah Darah di
Tambah Darah (TTD) Sekolah, Kegiatan Posbindu
dan Posyandu Remaja

13 Cakupan Entry Sasaran 1036 60% 46.4% 481 100 693 Akan melakukan Entry data
Balita dan Ibu Hamil sesuai laporan dan rutin
serta Data Pengukuran dilakukan setiap bulan
dalam Sistem Informasi
Gizi Terpadu

14 Cakupan Balita 890 70% 43.7% 389 75.12 468 Akan Melakukan pengadaan
Memiliki Buku lembar KMS
Kesehatan Ibu Anak
(KIA)/Kartu Menuju
Sehat (KMS) (K/S)

Mengetahui,
Plt. Kepala Puskesmas Ketua Tim Mutu

ROLY PAHRIZANUARI, A.md.Kep EMI WAHYUNINGSIH, Amd.Kep


NIP. 19890122 201101 1 003 NIP. 19820210 200904 2 006
SEHATAN KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
PUSKESMAS TUMBANG PENYAHUAN
Rt.02 Desa Tumbang Penyahuan Kec. Bukit Santuai
Telp. 082351858680
ail : puskesmas.tbg.penyahuan@gmail.com

L MONITORING PELAKSANAAN KEGIATAN UKM


ESMAS TUMBANG PENYAHUAN PROGRAM GIZI
TAHUN 2021

TINDAK LANJUT EVALUASI

Berkoordinasi dengan Program Semua ibu hamil baru telah


KIA/Triple Eliminasi/Analis dilakukan triple eliminasi dan hasil
untuk melakukan pemeriksaan sampai Semester I tidak ada ibu
Hb pada semua Ibu Hamil hamil yang anemia. Selanjutnya
khususnya pada ibu hamil K1 kegiatan triple eliminasi akan
selalu dilakukan pada ibu hamil
baru

Berkoordinasi dengan Program Ibu hamil K4 telah mendapatkan


KIA untuk memantau dan tablet tambah darah sebanyak 90
melakukan pemberian tablet tablet. Pemberian tablet tambah
tambah darah 90 tablet darah akan terus dilakukan pada
semua ibu hamil sebagai salah satu
pencegahan Stunting

Berkoordinasi dengan KIA dan Bayi baru lahir yang melahirkan di


persalinan dalam sosialisasi Faskes atau dengan petugas
persalinan di Faskes atau kesehatan telah mendapatkan
dengan Bidan Desa sehingga Inisiasi Menyusu Dini. Sosialisasi
dapat dilakukan IMD segera mengenai IMD akan terus
setelah lahir dilakukan sehingga semakin
banyak bayi baru lahir mendapat
IMD

Melakukan konsultasi ASI Masih banyak bayi kurang dari 6


dengan ibu bayi untuk perlahan bulan tidak mendapat ASI
memberikan ASI pada bayi Eksklusif karena ada beberapa
hingga berusia 6 bulan kasus dimana ASI yang keluar
sedikit atau tidak keluar sama
sekali. Petugas Gizi akan terus
memantau dan melakukan
sosialisasi dan Konseling
mengenai ASI Ekslusif

Melakukan pemantauan, Masih banyak bayi kurang dari 6


sosialisasi dan konseling bulan tidak mendapat ASI
mengenai ASI Ekslusif Eksklusif karena ada beberapa
kasus dimana ASI yang keluar
sedikit atau tidak keluar sama
sekali. Petugas Gizi akan terus
memantau dan melakukan
sosialisasi dan Konseling
mengenai ASI Ekslusif

Melakukan pemberian Vitamin Pemberian Kapsul Vitamin A pada


A pada balita yang belum balita yang belum mendapatkan
mendapatkan Vitamin A di Vitamin A dilakukan di Posyandu
Posyandu atau Puskesmas atau Puskesmas dengan syarat
Balita berada pada umur6-59
bulan
Melakukan pemberian makanan Balita Gizi Kurang telah
tambahan dan konsultasi gizi mendapatkan makanan tambahan
serta berkoordinasi dengan pemulihan
Petugas Pustu/Polindes dalam
melakukan pemberian makanan
tambahan di Desa

Kegiatan Pelacakan dan Balita Gizi Buruk telah


Pemantauan Balita Gizi Buruk mendapatkan perawatan
diantaranya dengan pemantauan
status gizi dan pemberian makanan
tambahan serta bantuan dari Desa

Melakukan penimbangan di Kunjungan balita ditimbang masih


Posyandu dengan protokol rendah karena dimasa Pandemi
kesehatan Covid-19 Covid-19, ibu balita enggan
membawa anaknya ke Posyandu
dan ada beberapa Posyandu yang
ditiadakan kegiatannya karena
beberapa petugas kesehatan
dinyatakan Positif Covid-19 dan
tingginya kasus Covid-19 di Desa
Kegiatan pelacakan dan Pemantauan balita stunting telah
pemantauan balita Stunting dilakukan pada bulan April-Juni

Kegiatan pelacakan dan Pemantauan balita wasting telah


pemantauan balita wasting dilakukan pada bulan April-Juni

Kegiatan pemberian Tablet Pandemi Covid-19 mengakibatkan


Tambah Darah di Sekolah, pembelajaran tidak dapat
Kegiatan Posbindu dan dilakukan di Sekolah sehingga
Posyandu Remaja pemberian tablet tambah darah
tidak dapat dilakukan. Pemberian
tablet tambah darah dilakukan di
Posyandu Remaja

Entry data telah dilakukan Semua data sasaran telah di entry


sesuai dengan laporan yang ada di aplikasi EPPGBM sesuai
dengan laporan dari Posyandu

Pengadaan lembar KMS sudah Menyampaikan pengusulan


ada di RAB 2021 hanya pencetakan lembar KMS pada
menunggu dana tersedia linsek dan lokmin

Ketua Pokja UKM

LIDIA HERFINA, A.Md,Keb


NIP. 19880929 201704 2 003

Anda mungkin juga menyukai