Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR PELAYANAN RUANG RAWAT INAP SEMENTARA (RIS)

No. Dokumen No. Revisi Halaman


............ 1 dari 2

Ditetapkan di Ternate
Direktur RSUD Dr.H.ChasanBoesoirie Ternate
SPO
( STANDAR Tanggal terbit
PROSEDUR
OPERASIONAL )
Dr. Syamsul Bahri MS,Hi.Idris,SpOG,SH,M.MKes
NIP. 19650210 199603 1 003

Ruang rawat inap sementara selajutnya di singkat RIS adalah ruangan yang
PENGERTIAN dipakai untuk merawat pasien IGD yang memerlukan observasi sebelum
dipindahkan keruang perawatan lain atau sebelum diperkenankan pulang.

Untuk menjamin bahwa pasien yang masuk ruang RIS mendapatkan


TUJUAN pelayanan dari provider sesuai standar pelayanan
1. penempataaan ruangan
KEBIJAKAN ruangan rawat inap sementara (RIS) terdiri dari 7 tempat tidur untuk dewasa
dan 5 tempat tidur untuk anak.
2. Provider pelayanan
a. Dokter yang memberikan pelayanan adalah dokter spesialis
/konsulen.
b. Perawat yang memberi pelayanan adalah perawat IGD dengan
klasifikasi telah mempunyai sertifikat BTCLS.
c. perawat yang belum memiliki sertifikat tersebut maka dalam
pelayanan harus mendapt supervise dari perawat senior yang di
tugaskan pada saat yang sama
d. dokter umum staf IGD dapat memberikan pelayanan apabila pasien
berada dalam ancaman kematian(gawat darurat)dokter konsulen
yang melayani pasien tersebut tidak berada di tempat dan tidak bias
segera di panggil dalam 30 menit.
3. Waktu perawatan : maksimal 2 x 24 jam, setelah 2 x 24jam pasien harus
segera di pindahkan ke ruang rawat inap definitive, kecuali tempat di ruang
rawat inap penuh harus di laporkan ke kepala IGD.
4. Pendaftaran : pasien diwajibkan untuk mendaftar sebagai pasien rawat inap
untuk mendapatkan nomor rekam medic rawat inap.
1. setelah pasien diputuskan di pindahkan ke ruang RIS maka pasien atau
keluarga pasien dahuhlu harus terlebih dahulu mendaftar ke bagian
pendaftaran rawat inap
2. pasien/ keluarga pasien memberikan persetujuan termasuk penyelesaian
administrasiyang ditentukan kemudian prawat segera menghubungi dokter
yang ditunjuk atau di pilih oleh pasien.
PROSEDUR 3. apabila pasien tidak memillih dokter maka dokter jaga IGD menghubungi
dokter konsulen sesuai jadwal yang telah disepakati.

1. IGD
2. ADMISI
UNIT TERKAIT 3. UPF terkait

Anda mungkin juga menyukai