Anda di halaman 1dari 10

ANALISA PERENCANAAN

ABC INVESTASI, PAKAI, VEN DAN KECUKUPAN

Perihal : Perencanaan Pengadaan Obat (Ke satu)


Periode : September 2022

No. Permasalahan Tindak Lanjut PC

1 Dari kelompok vital ada digoksin : (VCc) Alasannya apa, segera koreksi bila Apt
Jumlah pesan satuan terkecil 4600 tapi pesan 500 memang bukan itu yang dimaksud Perencanaan
tab = 5 box, Kecukuppan 1 bulan, selisih kurang dari
pelayanan 355
2. Aminophylin kecukupan 10 bulan, selisih Gudang Ok, karena kekosongan Apt
dan pelayanana besar Perencanaan
3. Nososorbid, (VBc), kecukupan Cuma 1 bulan, jumlah Jarang pemakaian? Apt
pesan hitungan 127 tapi pesan 50 Perencanaan
4. Miloz inj, pesan 4 bulan. Pemakaian tertinggi Terlalu banyak Apt
pelayanan 100/bulan, sisa 150, harusnya 2 bulan Perencanaan
300, pesan 50. Ini pesan 300

5. Trimetazidin, non fornas, tadinya peruntukan untuk Perjelas dengan dr. Desti Apt
live saving, malah jadi pemakaian rutin. Perencanaan
6. Rifampisin tab 450 3,4 bulan, hati2- bila obat Jangan 3,4 bulan lbh. Cukup 2 bulan. Apt
program dating maka akan stagnan. Jangan per 3 Nanti pesan cito aja Perencanaan
bulan. Cukup 1,5 bulan
7. Metformin tab 500 mg kecukupan kurang dari 1,52 Kenapa? Segera koreksi Apt
bulan, tapi gudang dan pelayanan selisih kurang Perencanaan
1.500 an, pemesanan kurang 5.900 tab
8. Methylprednisolon injeksi kecukupan kurang dari 1 Kenapa? Koreksi pemesanan Apt
bulan, Gudang dan pelayanan selisih kurang 76, Perencanaan
selisih pemesanan kurang 250 an.
9. Furosemid kecukupan 1,85 bulan. Gudang dan Setelah dihitung furosemide masih Apt
pelayanan selisih kurang 730. Pesanan rumus dan kurang u 2 bulan. Perhitungkan Perencanaan
benarnya selisih lebih 400. Kembali

10. Obat OAT, buat obat program terjadi kekosongan. Coba perhitungan u waktu tidak Apt
Dalam perencanaan rata-rata lebih dari 3 bulan. lebih dari 2 bulan Perencanaan
Namun apabila obat program sudah ada maka obat
ini akan menumpuk
11. Dan seterusnya Analisa berdasarkan warna Perhitungkan Kembali untuk yang Apt
a. Merah artinya kurang kurang dari 1 bulan dan lebih dari 3 Perencanaan
b. Kuning atinya berlebih bulan

Bandung, September 2022


Mengetahui, Apoteker/Ka. Instalasi Farmasi,
Kepala Seksi Penunjang Medik

dr. Raden Retnawulan Walipah apt. Dra. Julisiana Sanggelorang


NIP. 19750321201001004 NIP. 196407251992032004
ANALISA/EVALUASI/KAJIAN
Perihal : Perencanaan Pengadaan Alkes dan BMHP (Ke satu)
Periode : September 2022

No. Permasalahan Tindak Lanjut PC

1
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

Bandung, September 2022


Apoteker/Ka. Instalasi Farmasi,

apt. Dra. Julisiana Sanggelorang


NIP. 196407251992032004
ANALISIS BIAYA PENGGUNAAN

Perihal : Perbandingan jumlah pemakaian dan biaya antara Esmeprazole inj (APBD)
dan Lansoprasol inj
1. Data penggunaan pada bulan Agustus 2022
Row Labels Sum of Jumlah Bks Sum of Total Hrg PKT + FFS
ESOMEPRAZOL INJ. 1.200 11.349.277
LANSOPRAZOLE INJ. 290 29.074.020
Grand Total 1.490 40.423.297

35.000.000
29.074.020
30.000.000
25.000.000
20.000.000
Sum of Jumlah Bks
15.000.000 11.349.277
10.000.000 Sum of Total Hrg PK T +
5.000.000 FFS
1.200 290
-
ESOM EPRAZOL INJ. LANSOPRAZOLE
INJ.

2. Data Penggunaan total dari januari s/d Juli 2022


Row Labels Sum of Jumlah Bks Sum of Satuan Paket
ESOMEPRAZOL INJ. 6.959 65.887.144
LANSOPRAZOLE INJ. 970 101.477.172
Grand Total 7.929 167.364.316

120.000.000
101.477.172
100.000.000

80.000.000
65.887.144
60.000.000
Sum of Jumlah Bks
40.000.000 Sum of Satuan Paket

20.000.000
6.959 970
-
ESOM EP RAZOL LANSOPRAZOLE
INJ. INJ.
3. Data penggunaan (jumlah) per bulan dari Januari s/d Juli 2022

Sum of Jumlah Bks Column Labels


Row Labels 01 02 03 04 05 06 07 Grand Total
ESOMEPRAZOL INJ. 1.061 823 942 817 1.126 1.043 1.147 6.959
LANSOPRAZOLE INJ. 10 17 43 162 153 221 364 970
Grand Total 1.071 840 985 979 1.279 1.264 1.511 7.929

1.400

1.200 1.126 1.147


1.061 1.043
1.000 942 01
823 817 02
800
03
600 04
364 05
400
221 06
162 153
200 07
10 17 43
-
ESOMEPRAZOL INJ. LANSOPRAZOLE INJ.
4. Data penggunaan (Rupiah) dari januari s/d Juli 2022

5. Perbandingan Penggunaan Lansoprasol dan Esomeprazole

Sum of Jumlah Sum of Total PKT


Row Labels Bks +FFS

ESOMEPRAZOL INJ. 6.959 65.887.144


LANSOPRAZOLE
INJ. 970 101.477.172

Grand Total 7.929 167.364.316


  13,9% 154,0%
6. Dokter Peulis resep Lansoprazole
Nama Obat / Alkes 2 LANSOPRAZOLE INJ.
Penulisan Resep per Dokter IGD
Bulan
Nama Dokter IGD 03 04 05 06 07 Grand Total
dr. Hanna Enita 5 9 11 11 36
Putri Nisrina Hamdan 1 6 15 2 24
Dr. Bety Nurhajat 2 3 4 9 6 24
dr. Sri Cahyati 2 4 1 6 9 22
dr. Tri Suci Lestari 1 2 2 5 7 17
Amora Fadila 2 2 4 1 4 13
Yuli Rahmawati 2 3 3 1 3 12
1 1
Widyasanti Atmaharmoni 1 1
Grand Total 10 25 39 35 41 150
Nama Obat / Alkes2 LANSOPRAZOLE INJ. RAWAT INAP

Sum of Jumlah Bks Bulan


Nama Dokter 01 02 03 04 05 06 07 Grand Total
dr. ANGGIAT SAHAT SILAEN, Sp.BS 2 9 33 49 70 78 135 376
dr. DINI ROSTIATI, Sp.JP 1 8 35 27 50 82 203
dr. YUDHI PRABAKTI, Sp.An 3 29 19 24 36 111
dr. M. PAULA CYNTHIA, Sp.PD 7 5 8 11 9 25 65
dr. Desty Listina 11 11 16 18 56
dr. ROSWITA NOOR, Sp.PD 10 2 10 12 34
Amira Addiniya 2 6 8 10 3 29
Andini Kartikasari 2 1 8 3 14
dr. SOFIE KANIAWATI, Sp.S 2 10 12
dr. OSMAN HASAN S, Sp.PD 1 2 5 8
dr. JONATHAN, Sp.An 8 8
dr. ROMIE KUSUMAH WIDJAYA, Sp.S, M.Kes 4 3 7
dr. IHSAN ALI MUHAROM, Sp.B 7 7
dr. I GUSTI BAGUS SURYANINGRAT, Sp.An 1 5 6
dr. HILMAN, Sp.OG 3 3 6
dr. ANDY SARUAM PARDEDE, Sp.B 6 6
dr. R.AHYAR NUGRAHA, Sp.OG 5 5
dr. Stephen Kuswanto, Sp.U 3 3
dr. UMAR SENO WASKITO, Sp.OG, M.KES 3 3
dr. RICHARD SUMIHAR H, Sp.B 3 3
dr. ASTETIN EKA PRANOVITA, Sp.P.,MH.Kes 1 1 2
dr. BERLAND BUDIMAN, Sp.OG 2 2
Agusleni Br Ginting 1 1
dr. RADEN AYU ALIA YUNIARTI, Sp.A 1 1
Fahmi Nur Hidayatullah 1 1
dr. ARIF BUDIMAN, Sp.BA 1 1
Grand Total 10 17 43 162 153 221 364 970
7. Khasiat :

Menurut Buku Ajar Penyakit Dalam UI, untuk perdarahan saluran cerna bagian atas, obat PPI yang
direkomendasikan adalah esomeprazole dan pantoprazole.

Menurut Fornas adalah Lansoprazol dengan retriksi u perdarahan lambung sedangkan


esomeprazole tidak ada retriksi.

Menurut beberapa jurnal ( terlampir) esomeprazole lebih efektif dibanding lansoprasole dalam
meningkatkan pH lambung
8. Persediaan di rumah sakit per tanggal : 15/09/2022

Sumber Rawat
Nama Barang Gudang Loket IGD OK Jumlah
Dana Inap
Esomeprazole APBD
injeksi 20mg 4.905 0 154 58 0 5.117
2021
Lansoprazole
BLUD 281 0 56 18 0 355
injeksi 30mg

9. Informasi harga satuan

Sumber Harga
Nama Barang
Dana (HNA+PPN)
Esomeprazole APBD
injeksi 20mg Rp 7.423
2021
Lansoprazole
BLUD Rp 78.750
injeksi 30mg

10. Perbandingan TKDN (%)

Sumber TKDN
Nama Barang
Dana (%)
Esomeprazole APBD
injeksi 20mg 67,8
2021
Lansoprazole
BLUD 33,5
injeksi 30mg

11. Interaksi Obat :

- Esomeprasol X Clopidogel = dampak mayor, penurunan efek Clopidogel


- Lansoprasol X Clopidogel = dampak moderat, penurunan efek Clopidogel
(Drug.com)
12. Kesimpulan :
1. Penggunaan lansoprazole hanyalah 13% dari esomeprazole tapi biaya
lansoprazole lebih besar 54% dari Esomeprazole.
2. Nilai TKDN Esomeprazole lebih tinggi.
3. Untuk indikasi Esomeprasol untuk perdarahan saluran cernah atas
4. Harga Lansoprasol 10x harga Esomeprazole
5. Esomepraspl kontraindikasi pada terapi Clopidogel, Lansoprasol masih bisa
ditoleransi
13. Rekomendasi :
1. Peresepan Lansoprazole perlu dikaji Bersama DPJP
2. Laporan diserahkan kepada Tim Farmasi dan Terapi sebagai informasi untuk
tinda lanjut
Bandung, 16 September 2022
Apoteker/Ka. Instalasi Farmasi,

apt. Dra. Julisiana Sanggelorang


NIP. 196407251992032004

Mengetahui,
Ka. Bidang Pelayanan Penunjang Ka. Sie. Penunjang Medik

dr. Henny Indriani, MM. dr. Raden Retnawulan Walipah


NIP. 197109032002122004 NIP. 19750321201001004

Anda mungkin juga menyukai