Anda di halaman 1dari 1

SOAL LATIHAN LAS

1. Sebutkan alat yang digunakan untuk memurnikan oksigen pada las asetilin, dan
jelaskan prinsip kerjanya.
2. Sebutkan faktor yang menyebabkan gas asetilin mudah meledak.
3. Tabung gas las asetilin dengan tutup berwarna biru dan putih adalah untuk
menyimpan gas apa?
4. Sebutkan dan jelaskan 3 jenis nyala api asetilin.
5. Sebutkan dan gambarkan 3 jenis sambungan las.
6. Sebutkan 3 polaritas dalam las busur listrik (SMAW).
7. Jelaskan pengaruh kecepatan elektroda pada hasil las bila terlalu cepat dan
terlalu lambat.
8. Sebutkan 5 komponen las busur listrik (SMAW) beserta fungsinya.
9. Jelaskan fungsi fluks dalam las busur listrik (SMAW).
10. Sebutkan faktor yang mempengaruhi dampak bakar dalam las busur listrik
(SMAW).
11. Sebutkan 3 jenis gas utama yang digunakan pada las MIG.
12. Sebutkan 5 komponen las MIG beserta fungsinya.
13. Sebutkan 3 jenis elektroda dalam las MIG.
14. Jelaskan fungsi utama gas pelindung dalam las MIG.
15. Sebutkan lima faktor yang mempengaruhi jenis pemilihan elektroda las MIG.
16. Jelaskan penyebab cacat las undercut.
17. Jelaskan pengertian distorsi dalam pengelasan.
18. Sebutkan 3 komponen peralatan bantu las dan fungsinya.
19. Sebutkan 3 Keselataman dan Kesehatan Kerja (K3) dalam pengelasan.
20. Sebutkan 3 Alat Pelindung Diri (APD) dalam pengelasan dan fungsinya.

Anda mungkin juga menyukai